leukimia limfoblastis akut

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    1/15

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    2/15

    Definisi

    Epidemiologi

    Klasifikasi

    Etiologi

    Patofisiologi

    Manifestasi klinis

    Diagnosis

    Penatalaksanaan

    Prognosis

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    3/15

    Leukemia merupakan penyakitkeganasan sel darah yang

    berasaldari sumsum tulang

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    4/15

    Anak anak usia < 1tahun dijumpai 2%-5%

    dari seluruh pasienLLA

    Insiden terbesar padausia 5-10 tahun, laki-laki lebih sering dari

    wanita

    Leukemia akut padaanak 30%-40% darikeganasan pada

    anak

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    5/15

    Leukemia

    Limfatik

    AkutUkuran sel Rasio inti/

    plasmaBentuk inti Basofili Vakuola

    dalam

    plasmaL-1

    Kecil

    Besar

    Teratur

    Sedang

    -

    L-2 Heterogen Variable Tidakteratur

    Sedang -

    L-3 Besar Sedang Sedang Intens +

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    6/15

    Leukemia Non Limfatik AkutSelsel Granula Batang NAE (Naftil

    Asetat

    Esterase)Keterangan

    Monositik Granula Azurofil Batang AuerM-1 >30% -/+ + - Tidak

    terdiferensiasiM-2 30% +++ - Leukemia

    promielosit

    sering banyak

    batang auerM-4 >20% ++ -/+ MielomonositikM-5a >50% -/+ -/+ + MonoblastikM-5b >50% -/+ -/+ + MonositikM-6 >30% - - - EritoleukemiaM-7 >30% - - - Megakarioblasti

    k

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    7/15

    Lingkungan

    Genetik

    Virus

    Imunodefisiensi

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    8/15

    Mekanisme molecular leukemia antaralain karena penyimpangan ekspresi

    protoonkogen dan translokasi kromosomsehingga fusi gen yang menyebabkankinase lebih aktif dan meningkatkanfactor transkripsi gen.

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    9/15

    Perdarahan

    DemamGangguan tulang

    Pembesarankelenjar

    Hepatomegali

    Splenomegali

    Leukemia SSP

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    10/15

    Diagnosa LLA

    Pemeriksaanpenunj

    ang

    Pemeri

    ksaanfisik

    Anamnesis

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    11/15

    Limfositosis

    Limfadenopati

    Hepatomegali

    Anemia aplastik

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    12/15

    Tranfusi darah

    Kortikosteroid

    Sitostatik

    Infeksi sekunder harus dihindarkan

    immunoterapi

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    13/15

    1. Induksi, dimaksudkan untukmencapai remisi dengan berbagaiobat tersebut sampai sel blasdalam sumsum tulang kurang dari

    5%

    2. Konsolidasi,bertujuan agar selyang tersisa tidak cepatmemperbanyak diri lagi

    3. Rumat, untuk mempertahankanmasa remisi agar lebih lama,biasanya dengan memberikansitistatika dengan setengah dosis

    biasa

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    14/15

    4. Reinduksi, dimaksudkan untukmencegah relaps, biasanya dilakukansetiap 3-4 bulan dengan pemberian obatobatan seperti pada induksi selama 10 14

    hari.

    5. mencegah terjadinya leukimia padasusunan saraf pusat diberikan MTX secaraintratrakeal dan radiasi kranial.

    6. pengobatan imunologik, bertujuanuntuk menghilangkan sel leukimia yangada didalam tubuh agar pasien dapatsembuh sempurna. pengobatanseluruhnya dihentikan setelah 3 tahun

    remisi terus menerus.

  • 8/13/2019 leukimia limfoblastis akut

    15/15

    Sampai saat ini leukemia masihmerupakan penyakit yang fatal, tetapi

    dalamkepustakaan dilaporkan pulabeberapa kasus yang dianggapsembuh karena dapathidup lebih dari 10tahun tanpa pengobatan.