Proposal Kewirausahaan Auto Saved]

Embed Size (px)

Citation preview

Proposal Kewirausahaan

Pembesaran Udang Vaname Littopenaeus vannamei

Taksonomi

Tingkah Laku

Morfologi

Udang Vannamei

Kebiasaan

Siklus Hidup

Taksonomi Udang Vaname Kingdom Filum Subfilum Kelas Subkelas Superordo Ordo Subordo Famili Genus Spesies : Animalia : Arthropoda : Crustacea : Malacostraca : Eumalacostraca : Eucarida : Decapoda : Dendrobrachiata : Penaeidae : Litopenaeus : Litopenaeus vannamei

Morfologi

Bagian bagian tubuh udang vannamei

Siklus Hidup

Kebiasaan Pola makan omnivorous scavenger atau pemakan detritus, ada juga yang mengatakan carnivorous . Sangat memerlukan plankton. Senang bersembunyi di dasar kolam. Senang mengaruk-garuk dasar kolam.

Tingkah Laku

Menurut Mudjiman dan R.Suyanto (1981), udang memiliki sifat yang perlu dicermati antara lain: Nocturnal Kanibalisme Ganti Kulit

METODOLOGI

Waktu

:15 September 2011 26 Januari 2012

Tempat : Tambak BAPPL Serang

Alat-alat yang digunakan selama pemeliharaanNo 1 2 3 4 Jenis Alat Pompa Air Kincir Genset Timbangan 1 Jumlah 1 2 1 Ketelitian 1 ons Kegunaan Mengambil Air Suplai Oksigen Cadangan Listrik Menimbang Pakan Menimbang udang hasil sampling 5 6 7 8 9 10 Jala Anco Ember Termometer Refraktometer Secchidisc 1 2 2 1 2 1 1o/oo Sampling Mengontok Udang Pemberian Pakan Mengukur Suhu Air Mengukur Salinitas Mengukur Kecerahan

Bahan-bahan yang digunakan selama pemeliharaanNo 1 Jenis Bahan Pakan Buatan Spesifikasi Merk Irawan No.681,682,68 3 2 3 Benur Kapur 683-SP Pl 10 12 CaO,Zeolit, 4 5 6 7 8 9 10 Saponin Kaporit Probiotik Pupuk SP-36 Solar Vitamin Lem Biji teh Ariyake Dolomot Perekat Disenfektan,menaik kan Alkalinitas Penyuci hamaan Penyuci hamaan Imunostimulan Pupuk Plankton Bahan bakar genset Kapasitas 10 kg 25 kg Kegunaan Pakan Udang

Perhitungan Kebutuhan KaporitDosis 30 ppm Luas tambak 800 m2 Tinggi air 0,8 m Kebutuhan kaporitnya adalah Jawab : Volume air tambak = 800 m2 x 0,8 m = 640 m3 Kaporit = 30 ppm x 640 m3 = 30 gram/m3 x640m3 = 19200 gram = 19.2 kg Jadi jumlah kaporit yang dibutuhkan adalah 19.2 kg.

Perhitungan Kebutuhan pupukPupuk SP36 10 ppm Volume tambak 640 m3 Kebutuhan pupuknya adalah Jawab : Pupuk = 10 ppm x 640m3 = 10 gram/m3 x 640 m3 = 6400 gram = 6.4 kg

Rencana Kegiatan Pembesaran vannamei Bulan No Jenis Kegiatan Sept. okt. Nov. Des . Minggu KeJan. 3

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 1 Persiapan pemeliharaan Pengeringan perbaikan Kons truksi tambak Pencucian Kolam Pengendalian Hama dan penyakit 2 Persiapan Tebar Pengis ian air Pembasmian Hama Sterilis as i Pemupukan Penebaran 3 Pemeliharaan pemberian pakan s ampling Pengukuran kualitas air Probiotik 4 Panen

Estimasi Kebutuhan Pakan

Tebar

70.000

FCR SR Luas lahan DOCSize

1,4 75 % 800 m2 120 hari70

Kebutuhan pakan selama 120 hari adalah... Populasi = 70.000 x 75% = 52500 ekor Biomassa = 52500/70 x 1kg = 750 kg Kebutuhan Pakan = 750 kg x 1,4 = 1050 kg52,5 kg 210 kg 367,5 kg 420 kg

Bulan I Bulan II

5%

5 % x 1050 kg

20 % 20 % x 1050 kg

Bulan III 35 % 35 % x 1050 kg Bulan IV Total pakan 40 % 40 % x 1050 kg

Jadi, total kebutuhan pakan selama DOC 120 hari adalah = 1050 kg

1050 kg

Analisa BiayaPerhitungan analisis biaya menggunakan lahan budidaya tambak dengan criteria sebagai berikut : kKedalaman air : 80 cm kKonstruksi tambak plastik ( HDPE : High Density Poly Etilen ) kPadat tebar : 88 ekor/m2 kLokasi pertambakan :Pertambakan kampus BAPPL Serang Banten. BIAYA VARIABLE YANG DIGUNAKAN UNTUK BUDIDAYA UDANG VANAMMEI Biaya Total = Biaya tetap + Biaya variable Perhitungan Financial Penerimaan = total panen x harga/kg Keuntungan = Pendapatan total biaya

Rencana Anggaran BiayaNo. Jenis Biaya 1. Bahan 1 Saponin 2 Kaporit (30 ppm) 3 Probiotik (Aryake) 4 Pakan 5 Benur 6 Solar 7 pupuk (SP 36 10 ppm) 8 Lem 9 Es Batu 10 Oli 2. Biaya Lain-lain Jumlah 10 kg 20 kg 6 kg 1050 kg 70.000 ekor 20 liter 10 kg 5 10 balok 5 liter 6.000 19.000 150.000 10.000 33 5.000 5.000 5.000 20.000 12.000 60.000 380.000 900.000 10.500.000 2.310.000 100.000 50.000 25.000 200.000 60.000 500.000 15.085.000 Jumlah Harga/satuan Nilai

Biaya finansialPenerimaan = total panen x harga/kg Total panen = jumlah tebar x SR : size = (70.000 x 75%) : 70 ekor/kg =750 kg Harga = 35.000/kg Penerimaan = 750 kg x 35.000/kg = 26.250.000 Keuntungan = Pendapatan total biaya = 26.250.000 15.085.000 = 11.165.000

TERIMA KASIH