18
Erfina

Askep Myeloma Multiple

Embed Size (px)

DESCRIPTION

askep mioma

Citation preview

  • Erfina

  • Definisi Merupakan keganasan pada sel plasmaBerkembang dari stem sel pada bone marrowStem cells berkembang menjadi B cells (lymphocytes B)Sel plasma merupakan bentuk limfosit B yang paling matang yang sudah diaktifkan dan bertanggungjawab atas sintesis immunoglobulin

  • Normal plasma cells help protect the body from germs and other harmful substances.

  • Myeloma cells

  • Insiden Insidennya semakin meningkat 48.100 kasus pertahunKurang lebih 1% dari semua kanker dan 2% dari kanker yang menyebabkan kematianLaki-laki >> perempuanUsia > 40 tahun

  • Etiologi Penyebab pasti belum diketahuiGenetik Virus oncogenicPaparan terhadap radiasiPaparan terhadap bahan kimia

  • Manifestasi klinikProtein abnormal dalam darah dan urin (M protein)AnemiaFatigueNyeri tulang Back, RibsFraktur tanpa adanya trauma (fraktur patologi)Hiperkalsemia peningakatan urinalisis, haus, konstipasi, nause, anoreksiaDisfungsi neurologis seperti letargiKomplikasi : infeksi pada ginjal dan bladder, pneumonia bence jones protein

  • Patofisiologi Satu clone B cells memproduksi immunoglobulin abnormal M Protein mengganggu respon immun humoralPeningkatan kadar globulin Peningkatan viskositas darah kerusakan pada tubulus ginjal, gagal jantung kongestifProliferasi cell myeloma (pertumbuhan tumor dan produksi enzim oleh cell myeloma infiltrasi pada bone marrow kerapuhan pada tulang fraktur patologis

  • Myeloma cell (abnormal plasma cell) making M proteins.

  • Perkembangan cell myeloma nyeri tulangDestruksi tulang pelepasan kalsium tulang hiperkalsemia disfungsi neurologicBence Jones protein ditemukan dalam urin toxic kerusakan pada tubulus renal kegagalan ginjal

  • Pemeriksaan diagnostic X-rays the classic 'punched-out' lytic bone lesionsPemeriksaan bone marrow peningkatan jumlah plasma cells yang immaturPemeriksaan darah tepi gambaran tumpukan mata uang (rouleax)Urinalysis Bence Jones protein

  • Penatalaksanaan medisKemoterapi kombinasi alkylating agent (Melaphan (Alkaren), cyclophospamide (cytoxan) atau Chlorambucil (chloromycetin) dan prednisonKemoterapi menurunkan nyeri tulang dan infeksiRadioterapi Supportif care pengobatan terhadap hiperkalsemia dengan hidrasiSuplement vitamin D untuk mempertahankan struktur tulang

  • Terapi Penggantian plasma untuk mengeluarkan M Protein dalam sirkulasiPenanganan terhadap infeksi

  • Nursing carePengkajian Riwayat kesehatan : nyeri tulang frekuensi, durasi, intensitas, adanya keluhan kelemahan, anoreksia, riwayat munculnya infeksi yang berulang, gejala kelainan neurologis seperti sakit kepalaPemeriksaan fisik : tingkat kesadaran, lokasi nyeri, krepitasi tulang saat bergerak atau palpasi

  • Diagnosa dan intervensi keperawatanDiagnosa keperawatan :Nyeri kronik b/d infiltrasi sel tumor pada bone marrowKaji nyeri termasuk intensitas (gunakan skala nyeri sesuai standart), durasi, faktor pencetusBantu klien untuk mengatur posisi yang nyaman Mengatur posisi dengan menggunakan bantalBerikan waktu istirahatPemberian strategi untuk menurunkan nyeri seperti relaksasi atau imageryKolaborasi pemberian analgetik yang efektif untuk menurunkan nyeri

  • b. Gangguan mobilisasiMennggunakan alat bantu untuk mobilisasi seperti penggunaan braceMengubah posisi setiap 2 jamMembantu klien untuk mengubah posisic. Risiko injuryMenjaga keamaan klien terutama saat di tempat tidur dengan memasang pengamanMendekatkan barang-barang klien agar mudah dijangkauMemberikan pencahayaan dan menjaga klien saat melakukan almbulasi sehingga tidak terjadi injury