TERAPI AYURVEDA Fix.doc

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    1/48

    TERAPI AYURVEDA

    disusun guna memenuhi tugas mata kuliah Terapi Komplementer dengan dosen pengampu: Murtaqib, M.Kes

    oleh:Kelompok 15

    Dahlia Kurniawati U. NIM 11 !1"1"1""5Ri#ka Umi$atun NIM 11 !1"1"1" !Nuri$ah %ali&a NIM 11 !1"1"1"5"Mei#ita Tiara N. NIM 11 !1"1"1"5

    PR'(RAM )TUDI I*MU KEPERA+ATANUNIVER)ITA) ,EM-ER

    "1

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    2/48

    KATA PEN(ANTAR

    Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rahmatNya, kami

    dapat menyelesaikan makalah yang berjudul Terapi Ayurveda” yang diajukan

    sebagai tugas mata kuliah Terapi Komplementer. Kami telah dibantu berbagai

    pihak dalam proses pembuatan makalah ini, sehingga makalah ini dapat

    terselesaikan dengan baik. !an kami mengu"apkan terimakasih yang sebesar#

    besarnya kepada :

    $. %pk. Murtaqib, &. Kp, M. Kep, selaku penanggung ja'ab mata kuliah dan

    dosen pengajar mata kuliah Terapi Komplementeryang bersedia pula

    memberikan arahan kepada kami untuk menyelesaikan makalah ini dengan

    baik dan lan"ar.(. Teman#temanyang selalu memberikan dorongan dan dukungan, sehingga

    makalah ini dapat selesai tepat 'aktu.

    Kami menyadari bah'a makalah ini jauh dari sempurna. )leh karena itu,

    kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang dapat membangun dari pemba"aagar makalah ini semakin sempurna.

    *ember, &eptember (+$

    Penulis

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    3/48

    DA/TAR I)I

    -alaman

    %A*AMAN )AMPU*................................................................................. i

    %A*AMAN ,UDU*..................................................................................... ii

    KATA PEN(ANTAR................................................................................... iii

    DA/TAR I)I................................................................................................. i

    -A- 1. PENDA%U*UAN............................................................................ 1

    1.1 *atar -elakan0............................................................................. 1

    1. Rumu#an Ma#alah.......................................................................

    1.! Tu uan...........................................................................................

    1. Man2aat......................................................................................... !

    -A- . PEM-A%A)AN..............................................................................

    .1 Kon#ep A$ur3e&a.........................................................................

    . Kon#ep Ma&u &alam Pen0o4atan A$ur3e&a............................. "

    .! Kon#ep *uka -akar..................................................................... 1

    -A- !. KERAN(KA TE'RI......................................................................

    -A- . PEM-A%A)AN ............................................................................. 5

    .1 Pi ot /rame.................................................................................... 5

    . )um4er *iteratur.......................................................................... 6

    .! E2ekti3ita# Terapi.......................................................................... 6

    . Ta4el ,urnal................................................................................... !"

    .5 Implika#i Keperawatan................................................................ !!

    -A- 5. PENUTUP........................................................................................ !

    !.1 Ke#impulan.................................................................................... !

    !. )aran.............................................................................................. !

    DA/TAR PU)TAKA.................................................................................... !7

    *AMPIRAN.................................................................................................. !6

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    4/48

    -A- 1. PENDA%U*UAN

    1.1 *atar -elakan0

    Menurut Kamus %esar %ahasa /ndonesia 0K%%/1, Terapi merupakan usaha

    untuk memulihkan kesehatan orang yang sedang sakit, pengobatan penyakit,

    pera'atan penyakit. Komplementer adalah bersi2at melengkapi, bersi2at

    menyempurnakan. Menurut 3-) 03orld -ealth )rgani4ation1, Pengobatan

    komplementer adalah pengobatan non#kon ensional yang bukan berasal dari

    negara yang bersangkutan, misalnya jamu yang merupakan produk /ndonesia

    dikategorikan sebagai pengobatan komplementer di negara &ingapura. 5yur eda

    adalah ilmu pengobatan yang sudah ada sejak (+++ tahun yang lalu, menggunakan

    tumbuhan sebagai sumber pengobatan. 5yur eda terdiri dari ( kata 5yur dan

    eda6. 5yur berarti hidup dan eda yang berarti pengetahuan, sehingga 5yur eda

    dapat diterjemahkan pengetahuan tentang hidup.

    Kini telah banyak dokter yang tertarik untuk men"oba pengobatan holistik,

    suatu bentuk yang melibatkan kondisi tubuh, mental, sosial lingkungan dan

    bahkan hingga dimensi spiritual yang akan mengungkapkan 2aktor#2aktor yang

    memi"u suatu penyakit. Nutrisi yang baik dan seimbang serta olahraga teratur

    menjadi sangat penting bagi pengobatan holistik. Tetapi kestabilan emosi dan

    spiritual juga harus diperhatikan sehingga kondisi yang optimal akan ter"ipta.

    Terapi alternati2 di2okuskan untuk meningkatkan proses penyembuhan sendiri,

    untuk memperbaiki keselarasan antara gerak tubuh dan elemen biokimia dari

    tubuh, pikiran dan emosi.

    Pengobatan ayur eda pertama kali dipelopori !han antari sekitar $.7++

    &ebelum Masehi. Namun, baru sekitar tahun (++ &ebelum Masehi, pengobatan

    ayur eda ditampilkan dalam bentuk tulisan dan menyeluruh. 5yur eda

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    5/48

    mengajarkan teknik operasi, obat#obatan dari tanaman, aroma terapi dan

    mengajarkan segi gaya hidup sehat. Para pakar memperkirakan ayur eda memiliki

    sejarah lebih panjang, yakni dirintis sekitar tahun 8.+++ &M yang men"akup

    ajaran spiritual dan perilaku. Kitab 5treya &amhita salah satu bagian ayur eda

    merupakan buku medis tertua di dunia. Pada 4aman itu, situasi kekuatan tenaga

    sering menyebabkan terjadinya perkelahian yang menyebabkan luka pendarahan

    pada hidung. -al itu adalah hal yang la4im terjadi pada satu millennium &ebelum

    Masehi, umumnya dilakukan dengan memotong hidung para ta'anan perang atau

    karena pertempuran. &ekitar tahun 7++ &ebelum Masehi, &ushruta dari /ndia

    berhasil mengadakan rhinoplasty atau operasi mengembalikan bentuk hidung.

    &ushruta menjelaskan sayatan kulit dari kepala dapat sembuh dengan ramuan

    herbal atau obat#obatan dari tumbuhan.

    !engan adanya kesadaran masyarakat akan kesehatannya, dan banyaknya

    jenis penyakit serta mahalnya harga obat modern maka pengobatan ayur eda

    diper"aya sebagai terapi tambahan yang bekerja melengkapi terapi medis yang

    diberikan oleh dokter, yang bekerja se"ara sinergis. %ahan obat#obatan ayur eda

    berasal dari bahan alam sehingga bebas e2ek samping. Namun untuk hasil terbaik,

    instruksi dosis, dan saran mengenai pola makan harus ditaati dengan seksama.

    Perlindungan menyeluruh terhadap hampir seluruh penyakit, menangani penyakit

    bahkan sebelum mereka timbul, serta menjaga kesehatan.

    1. Rumu#an Ma#alah

    !ari latar belakang permasalahan di atas kami merumuskan masalah

    bagaimana "ara pengaplikasian terapi 5yur eda pada suatu penyakit dan

    bagaimana kee2ekti2an ayur eda sebagai alternati2 penunjang terapi terhadap

    suatu penyakit9

    1.! Tu uan

    Pembahasan tentang “ Teraphi 5yureda6, memiliki tujuan antara lain:

    $.8.$ ntuk mengetahui pengertian dari Teraphi 5yureda;$.8.( ntuk mengetahui aplikasi Terapi 5yur eda;

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    6/48

    $.8.8 ntuk mengetahui kee2ekti2an terapi 5yur eda dalam menunjang terapi

    terhadap suatu penyakit;

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    7/48

    1. Man2aat

    Pembahasan tentang Terapi 5yur eda6 ini memilik man2aat sebagai

    berikut:

    $. .$ Memahami konsep dari Terapi 5yur eda;$. .( Memahami bagaimana "ara aplikasi Terapi 5yur eda;$. .8 Memahami kee2ekti2an terapi 5yur eda dalam menunjang terapi terhadap

    suatu penyakit;

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    8/48

    -A- . TIN,AUAN PU)TAKA

    .1 Kon#ep A$ur3e&a

    (.$.$ Pengertian

    Kata 5yur eda berasal dari bahasa &ansekerta yang berarti ayur6 artinya

    hidup, dan eda6 artinya pengetahuan, atau se"ara hara2iah berarti pengetahuan

    tentang kehidupan. 5yur eda merupakan seni untuk hidup sehat yang paling

    komprehensi2 berdasarkan pengertian yang mendalam tentang kesatuan antara

    mind, body, dan spirit manusia. 5salnya dari india dan telah dipraktikkan selama

    kurang lebih

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    9/48

    (.$.( nsur# nsur Pada Tri !osha

    $. nsur >attansur >atta 0angin atau udara atau ayu atau akasa 1 sering juga

    disebut >ayu, atta yang berasal dari kata >a,yang berarti gerakan dan

    sensasi rangsangan. Tugas >atta bertanggung ja'ab gerakan dan penerima.

    ?angsangan sensoris melalui pan"aindra termasuk moris0gerakan otot1

    yang diatur oleh unsur >atta 0angin atau udara1. Mengatur 2ungsi hidup

    termasuk pertumbuhan dan 2ungsi perkembangan tubuh. &i2at atta, yaitu

    ringan, kering, pendorong dan dingin serta dapat berproses setelah

    meresap ke tubuh. 5da menjelaskan bah'a atta menghambat gerakan

    e"es dan ken"ing sehingga dapat ditampung sementara di re"tum dan

    kantung ken"ing. Memperkuat dan memper"epat rangsangan sara2.

    &ebagai sumber energi untuk bergerak dan menjalankan 2ungsi dari alat

    tubuh. Menjalankan sekresi 0urea, keringat, e"es serta hasil buangan

    lainnya1. Kalau dalam triguna di bali "enderung si2atnya ?ajas.%ila atta keadaan tidak normal atau seimbang atau unsur atta

    keadaan turun maka akan tidak merasa enak serta malas untuk berakti2ita,

    kurangnya na2su untuk bi"ara, dan kurangnya kesadaran. 5danya

    peningkatan unsur >atta maka akan timbul rasa sempoyongan, kurang

    bergairah atau kurang gembira, rasa haus yang terus menerus, badan

    menggigil, merasa sakit di seluruh tubuh atau seperti teriris#iris, sakit

    seperti tertusuk jarum, sakit seperti diikat tali, otot kejang, kulit terasa

    kasar atau mengkerut, gerakan anggota tubuh seperti tidak dapat

    dikendalikan, kehilangan akti2itas, kadang# kadang mun"ul ber"ak merah

    pada kulit, merasa seperti dipukul#pukul, mulut terasa spet, merasa

    mengkerut pada otot#otot atau kaku dan sara2 atau mati rasa. Mungkin pula

    ada yang lumpuh 0paralis1pada anggota gerak tubuh. Mudah dilihat pada

    sakit 2lu, suatu penyakit yang disebabkan oleh adanya gangguan pada

    unsur >atta terutama pada saat dingin. >atta menempatkan unsur utama

    dalam tubuh yang dikenal dengan Pan"a >atta antara lain 0Padma %huana,

    Tanpa tahun1:

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    10/48

    a. >ayu dana, yaitu suatu ayu yang terletak di kerongkongan. *ika

    ayu ini naik keatas maka akan menghasilkan suara sehingga kita bisa

    berbi"ara, bernyanyi dan suara lainnya. 3arna ayu ini adalah putih

    susu 0 ayu & eta Ksira1. %ila terganggu pada ayu ditenggorokan ini

    bisa menyebabkan sakit tulang, terutama tulang yang terletak diantara

    tenggorokan dan kepala. Pengobatan atau penyeimbang unsur ayu

    udana ini dengan pemijatan pada muka kiri dari atas ke ba'ah , mulai

    dari dagu kiri naik menuju hidung sebelah kiri naik sampai pada

    kepala sebelah kanan. b. >ayu Prana, yaitu suatu ayu yang terletakdi *antung. %er2ungsi

    menarik na2as dan mendorong makanan ke dalam perut. 3arna ayu

    ini adalah Putih Perak 0>ayu !utha Tara1. @angguannya berupa

    tersedak, "egukan, sesak napas, dan penyakit sesak napas. Pengobatan

    atau penyeimbang unsur ayu prana ini dengan pemijatan pada muka

    bagian kanan ke ba'ah dari atas kepala sebelah kanan turun menuju

    hidung sebelah kanan terus turun sampai pada dagu sebelah kanan.

    @unanya menghan"urkan karbon dioksida dan kotoran lainnya.". >ayu &amana, yaitu suatu ayu yang terletak di lambung dan usus.

    @unanya men"erna makanandengan "ara membakar dan meme"ah

    kedalam unsur rasa, ekskreta, air ken"ing, dan sebagainya. 3arna ayu

    ini adalah kemerahan 0>ayu /ndra @opala1. *ika ayu ini terganggu

    maka akan timbul gangguan proses pen"ernaan, timbul men"ret, dan

    juga pembengkakan dalam tubuh. Pengobatan atau penyeimbang

    dengan memijat memutar searah jarum jam sekitar dagu, ini dapat

    meningkatkan unsur panas sehingga dapat menyeimbangkan unsur

    angin dan meningkatkan unsur api.d. >ayu 5pana, yaitu suatu ayu yang terletak di pel is, bagian ba'ah

    tubuh. Memiliki 2ungsi mendorong keluar tubuh, seperti

    keluarnyakotoran 2e"es, ken"ing, sperma, darah menstruasi dan dalam

    proses kelahiran janin. 3arna ayu ini merah 0>ayu ?akta1. %ila ayu

    ini terganggu maka menimbulkan penyakit di kantung kemih, anus dan

    diabetes 0ken"ing manis1. Penyeimbangnya dengan pemijatan tubuh

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    11/48

    dari atas ke ba'ah sampai anus dan uretha, untuk melan"arkan

    pengeluaran urine, 2e"es, dan menstruasi.e. >ayu >yana, yaitu suatu ayu yang terletak hampir di seluruh bagian

    tubuh. Kekuatan ayu ini "airan tubuh dapat menyebar, terjadi aliran

    keringat dan darah, gerakan pembukaan serta penutupan kelopak mata,

    dan berbagai gerakan lainnya. 3arna ayu ini adalah bening atau

    seperti kristal 0 ayu &pahatika1. Penyeimbangannya dengan "ara

    pemijatan dari bagian muka dada, sekitar hati pijat memutar untuk

    melan"arkan sirkulasi darah dan lim2a.

    nsur atta ini mempengaruhi rasa kesegaran, kelesuan, ketakutan,

    ke"emasan, sakit gemetar, dan kejang. %ila kita bisa mengatur napas

    pranayama dengan baik maka tubuh kita akan mampu membangkitkan

    energi didalam tubuh. !engan mebangkitkan Kundalini 0inner po'er1,

    maka ayu ini akan bangkit dan timbul energi tenaga yang amat hebat.

    !engan berlatih pranayama dengan teratur dan tekun maka dengan

    sendirinya akan mampu se"ara e2ekti2 mengatur akti2itas mentalnya atau

    pengendalian pikirannya. nsur >attalah yang paling kuat mempengaruhitubuh ini dibandingan pitha dan kapha dalam Tri dosha. Karena adanya

    kemampuan ayu yang menerobos keseluruh tubuh. Maka perhatian untuk

    pengobatan pada unsur atta lebih mendalam dari yang unsur lainnya.

    Penyakit lain yang menyebabkan terganggunya keseimbangan >atta

    seperti akibat akti2itas berlebihan, seperti berkelahi dengan orang yang

    jauh lebih kuat, berjalan terlalu jauh, lari jarak jauh, berenang berlebihan,

    menunggang kuda atau naik kereta atau kendaraan terlalu lama dansebagainya. !isebabkan ke"elakaan misalnya terjatuh, tekanan berat pada

    tubuh, luka parah, dan lain sebagainya. Perilaku yang salah, seperti

    berendam dalam air terlalu lama, kehujanan, begadang semalaman,

    memba'a beban yang terlalu berat dan lama. Kalau dari makanan dan

    minuman yang terlalu asam , "epat, kering, manis, kelaparan, puasa, es,

    makan tidak teratur, makan berlebihan. *uga keseimbangan terganggu

    karena menahan angin dalam tubuh terlalu lama, kentut, bersin, air mata,

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    12/48

    muntah, ken"ing dan sebagainya. Penyeimbangan dengan teknik

    pemijatan ini mengunakan minyak dengan ramuan herbal yang dibuat

    se"ara tradisional yang disebut dengan nama babya snebana dengan

    mengambil bahan dari kitab Aharaka &amhita. ntuk penyeimbangan atta

    disebut attashamak.

    (. nsur PittaPitta 0Empedu atau panas1 yang bertanggung ja'ab terhadap

    semua akti2itas metabolisme 2isio kimia dalam tubuh. Termasuk menerima

    dan men"erna makanan dan menghasilkan energi, dengan bantuan en4im

    dan hormon. &i2atnya bagaikan api yang dapat membakar makanan.

    %agian tubuh menjadi hangat karena unsur Pitta ini. Betaknya antara

    lambung dan usus, usus halus sampai usus besar, juga terdapat pada

    kelenjar keringat, darah, lemak, mata dan kulit. Pitta bersi2at panas mirip

    dengan api. Memiliki kemampuan menyebar ke seluruh tubuh yang amat

    "epat. %ila unsur Pitta meningkat maka akan timbul seperti: rasa terbakar

    pada beberapa bagian organ tubuh, sakit seperti sesuatu yang terisap atau

    tersedot, rasa terbakar seperti asap panas keluar dari dalam tubuh atautubuh terasa terselimuti uap panas yang keluar dari dalam tubuh,

    mengalami peningkatan suhu tubuh, rasa nyeri seperti "airan yang

    dituangkan pada luka borok. 5pabila unsur Pitta menurun maka akan

    timbul gejala seperti suhu tubuh menurun, kekuatan men"erna dan

    metabolisme menurun serta kurangnya gairah untuk berakti itas.

    3arnanya merah 0?akta1, -ijau0-arita1 dan Kuning 0Pita1, serta memiliki

    rasa pedas, asam, dan pahit. Kelima unsur patta ini terdiri dari beberapa bagian antara lain:a. Pa"haka Pitta, yaitu suatu pitta yang terletakdiantara lambung dan usus.

    Tugas utamanya adalah men"erna dan mengeluarkan, serta

    menyalurkan makanan yang telah di"erna, air seni, dan ekskreta lainnya

    menuju tempat penampungan. Memiliki si2at asam, merasakan seperti

    terbakar di jantung, tenggorokan dan lambung. b. ?anjaka pit, yaitu suatu pitta yang terletak di hati dan lim2a. 3arnanya

    merah, khusus pada makanan yang telah di"erna, semula tanpa 'arna.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    13/48

    ". &adhaka pitt, yaitu pitta yang terletakdi jantung. Kekuatan dari patta ini

    menyebabkan terjadinya kekuatan keinginan dan kerinduan pada diri

    seorang. Pitta ini akan mendesak yang ada dijantung keluar, sehingga

    timbul ego diri.d. 5lo"haka pitt, yaitu terletak di mata, apinya mempertajam penyerapan

    'arna dan bentuk objek, sehingga pengelihatan mata menjadi tajam.

    *ika pitta menurun seperti pada orang tua maka penglihatannya mulai

    menurun.e. %harajaka Pitt, yaitu terletak di kulit, meman"arkan panas sehingga

    badan menjadi hangat yang ber2ungsi meminyaki kulit sehingga kulit ber"ahaya. *uga sangat membantu asimilasi pengobatan melalui urut

    atau pijat. Pitta menimbulan semburan atau aura, pan"aran sinar di

    kulit.

    nsur Pitta ini sangat mempengaruhi penyerapan makanan di usus,

    asimilasi, nutrisi, metabolisme, pengaturan suhu tubuh, 'arna kulit, kilatan

    "ahaya mata, intelektual dan pengertian se"ara psikologis dapat menaikkan

    kemarahan, keben"ian dan ke"emburuan. Penyakit lain yang menyebabkan

    terganggunya keseimbangan pitta seperti gangguan emosi 0marah, sedih,

    takut, ngeri dan sebagainya1 bekerja terlalu keras sehingga kepayahan,

    bersenggama berlebihan, terlalu banyak mengeluarkan sperma dan juga

    makanan dan minuman seperti terlalu banyak makan daging kambing,

    makanan berminyak, minuman beralkohol dan sebagainya.

    Penyeimbangan dengan tehnik pemijatan mengunakan minyak dengan

    ramuan herbal yang dibuat se"ara traditional yang disebut dengan nama

    babya snebana khususnya untuk penyeimbangan pitta disebut "handan

    bala, dengan mengambil bahan dari kitab Aharaka &amhita.

    8. nsur KaphaKapha 0Bendir atau air1, unsur "air yang ber2ungsi untuk melekatkan,

    menguhubungkan atau menyatukan berbagai organ yang berbeda didalam

    tubuh dengan "ara menyediakan masa "airan tubuh. &i2atnya seperti air,

    sebagai "airan biologis. tamanya sekitar didaerah perut atau lambung. !i

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    14/48

    rongga dada, paru#paru, tenggorokan, kepala, jantung, mulut dan "airan

    tubuh, lendir serta sendi#sendi.Kapha ini bersi2at lunak, dingin, jernih, 'arna putih, berat, lembab,

    dan li"in. *uga memiliki si2at rapat, halus, stabil, dan dapat menyebabkan

    basah, dan menempati ruang yang kosong didalam tubuh. %ila unsur

    Kapha meningkat maka akan memberi keperkasaan dan stabilitas tubuh,

    kurang merasakan sakit, membantu meningkatkan daya ingat, memberi

    energi pada jantung dan paru#paru serta menjaga kekebalan tubuh. %ila

    ada penurunan unsur kapha maka akan merasakan terbakar didalam tubuh,

    rasa kurang berminyak, rasa kosong di usus dan kolon, sendi#sendi terasa

    lepas. Memiliki rasa manis dalam keadaan ter"erna, atau tidak terkena

    panas en4im pen"ernaan yang berlebihan akan berubah rasanya menjadi

    asin. Kapha menyebar dari lambung ke seluruh tubuh untuk membasahi

    tubuh sesuai dengan si2atnya. Kekuatan utama yang paling akti2 di kelima

    tempat namun berpusat dilambung. 5dapun istana lainnya yang dikenal

    dengan pan"a Kapha antara lain:a. Kledaka Kalpha, yaitu bertempat dalam lambung. %er2ungsi utama

    membasahi dan meredam makanan. !isamping itu juga untuk

    melembabkan berbagai tempat didalam tubuh. Menyebabkan makanan

    padat menjadi basah kemudian menjadikan lembek bahkan han"ur seperti

    pasta. Kalau produksi kapha terganggu makan kita akan kehilangan na2su

    makan, proses penghan"uran makanan terganggu, muka menjadi pu"at,

    terjadi terganggunya ken"ing, dan ketimpangan lain sebagai penyebab

    terganggunya 2ungsi tubuh lainnya. b. 5 alambakaKapha, yaitu suatu kapha yang bertempat di jantung, yang

    ber2ungsi untuk mengokohkan anggota gerak tubuh, sehingga tubuh dan

    kepala dapat berdiri dengan tegak. *ika kapha ini terganggu maka gerakan

    tubuh menjadi lamban dan malas bergerak dan sebagainya.". %odhakaKapha, yaotu suatu kapha yang terletak di lidah, yang

    mengakibatkan lidah dapat menge"ap. %ila terganggu maka akan

    menyebabkan rasa penge"apan kita akan terganggu, lidah tidak bisa

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    15/48

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    16/48

    mengobati gejala#gejala rheumatoid arthritis, menurut Pusat Nasional

    untuk Pelengkap dan Pengobatan 5lternati2 0NAA5M1.(. Kemenyan

    ?esin kering berasal dari pohon %os'ellia. Menurut NAA5M, pasien

    osteoarthritis memiliki penurunan yang signi2ikan dalam nyeri setelah

    menggunakan obat kemenyan.(.(.7.$ /ndikasi dan Kontraindikasi

    $. /ndikasiPada dasarnya terapi ayur eda ini dapat digunakan untuk

    menyembuhkan segala penyakit yang diderita oleh pasien dari

    penyakit pada system pen"ernaan, perkemihan, endokrin,kardio askuler, dll.

    (. Kontraindikasia. Pada terapi yang menggunakan tehnik pemijatan tidak bisa

    diberikan pada pasien yang mengalami luka pada kulit yang akan

    dilakukan pemijatan. b. Pada terapi yang menggunakan obat herbal tidak bias dilakukan

    pada pasien yang alergi terhadap bahan herbal yang digunakan.". Pada terapi yang menggunakan tehnik pemijatan tidak bisa

    dilakukan pada pasien yang mengalami 2raktur.(.(.< Prosedur Pengobatan 5yur eda &e"ara mum

    $. Prosedur PengobatanPada pengobatan ayur eda menilai penyebab dan penyakit yang diderita

    seseorang berbeda maka dengan sendirinya jenis pengobatannya juga

    ber ariasi dari satu penyakit ke penyakit yang lainnya. Pengobatan

    ayur eda dengan menghilangkan toksin. Toksin yang ada didalam tubuh

    dapat mengganggu kelan"aran 2ungsinya tri dosha dengan melakukan

    beberapa "ara pengobatan seperti:a. &nehana yaitu penyeimbangan tri dosa dengan peluluran dengan

    kream herbal 0untuk tubuh bagian luar1 dan obat herbal sejenis jamu

    0untuk tubuh bahaian dalam1. Peluluran seluruh badan dengan obat

    herbal atau lulur dan obat#obatan berbentuk minyak. !ilulurkan

    pada bagian luar tubuh disebut %abya &nebana. !engan memakai

    empat jenis ramuan yaitu egetable oil 0taila1, mentega murni 0ghee1,

    minyak binatang 0animal 2ats atau >asa1, minyak terbuat dari tulang#

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    17/48

    tulang 0majja1. ntuk pengobatan ke dalam tubuh dengan obat

    berupa jamu#jamuan herbal ghee atau Tikta @hrita . Proses

    pembuatan ghee memakai bahan mentega dengan menghilangkan

    semua unsur "air susu, protein, dan kadar air. !engan "ara dimasak

    dengan "ampuran obat traditional atau herbal. *uga untuk pemakaian

    pengobatan didalam tubuh menggunakan jenis ramuan yang terbuat

    dari minyak binatang dan minyak dari tulang. *enis herbal yang

    dipakai juga berma"am#ma"am tergantung unsur dari tri dosa, 0 atta,

    pitha, dan kapha1 yang diseimbangkan. !isebutkan sedikitnya 78

    jenis herbal yang dipakai. %ahan obat herbal ini bisa berupa akar#

    akaran,sejenis jahe#jahean, @udu"hi 0Tinospora "ardi2olia1, Kutki

    0pi"rorhi4a kurroa1, heritaki 0terminalia "hebula1, Ahitrak 0plumbago

    Ceylani"a1 dan lain sebagainya. *enis obat#obatan berupa minyak

    dan ramuan jamu ini bisa dioleskan pada hidung, telinga, dahi,

    lobang pantat, atau dimakan dengan makanan atau minuman. b. %abya &nebana, yaitu menyeimbangan dengan teknik pemijatan

    mengunakan minyak dengan ramuan herbal yang dibuat se"aratraditional yang disebut dengan nama babya snebana khususnya

    untuk penyeimbangan kappa disebut mahanarayana, dengan

    mengambil bahan dari kitab Aharaka &amhita. Teknik pemijatannya

    pun dengan memutar#mutar searah jarum jam dengan tekanan

    tertentu. ntuk ramuan dari dalam juga ada berupa obat herbal ghee

    yang masih hangat 0tikta ghrita1 pada pagi hari dan siang hari

    sebelum makan. !osis disesuaikan dengan jenis atau unsur tridosa.". &'edana,yaitu olah jantung, melakukan akti2itas gerak yoga, dengan

    tujuan agar mau keluarnya keringat. !engan bergerak detak jantung

    akan meningkat dan menyebabkan keluarnya toDin tubuh berupa

    keringat atau toDin lainnya, akan lebih mudah masuk kesaluran

    pembuangan 0urine , 2e"es1, sehingga badan akan merasa agak

    ringan, badan lebih 2leksible, dan lebih bertenaga.d. Nadi &'edana,yaitu sejenis pengobatan yang menggunakan uap dari

    herbal yang dipanaskan. -erbal dididihkan lalu disalurkan dengan

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    18/48

    pipa menuju ke beberapa bagian tubuh, terutama otot#otot, tulang

    belakang, pinggul, persendian lutut dan bagian lainnya dari tubuh.e. %ashpa &'edana,yaitu dengan memakai sistem steam bath yaitu

    mandi uap panas, dimana badan dimasukkan ke suatu ruangan yang

    telah diuapi dengan ramuan herbal yang telah dipanaskan dengan

    suhu yang panas, sehingga keringat keluar bersama toksin yang ada.

    Pengobatan dengan sistem mandi uap panas ini, sekitar tujuh sampai

    sepuluh menit, atau sampai keringat ber"u"uran keluar sekitar

    kepala, dahi atau muka. Kepalanya biasanya tidak ikut dimasukkan

    apabila yang dipakai berbentuk kotak ke"il yang didalamnya diisi

    uap panas. !engan ramuan herbal tertentu, jadi hanya sebatas leher

    keba'ah yang dimasukkan kedalam kotak steam bathe. &istemnya

    bagaikan memeras air jeruk, air dikeluarkan dengan paksa, dengan

    memanaskan badan. E2eknya akan terlihat setelah keringat keluar,

    'arna kulit agak kemerahan. &angat penting sekali diperhatikan

    agar jangan sampai terasa sangat nyeri disekitar badan atau terasa

    panas sekali dan sakit seperti terbakar, atau kesulitan bernapas untuk mengindari tubuh berdampak sangat ekstrem. Pasien akan

    merasakan pengaruh yang sangat besar disertai suhu tubuhnya naik,

    sehingga pasien harus minum "ukup "airan atau air dingin. Aara

    seperti ini tidak dianjurkan untuk pasien yang memiliki masalah

    penyakit jantung atau hypertensi. Mungkin bisa menyebabkan

    kenaikan tingkat gerakan jantung dan tekanan darah. *uga tidak

    disarankan untuk yang bermasalah dengan kesehatan sepertileukimia atau anemia.

    2. &hirodhara, yaitu dengan meneteskan minyak herbal khusus disekitar

    dahi, diantara alis. )bat herbal diteteskan dari mangkok tembaga

    yang digantung sampai $( "m diatas dahi pasien. Aara ini untuk

    mengobati ke tidak seimbangan unsur atta. ntuk menenangkan

    pusat sara2. !engan menyeimbangan kedua badan dan pikiran

    dengan membiarkan badan sendiri menyembuhkan se"ara alami,

    degan merilekkan syara2#syara2. mumnya dilakukan selama (+

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    19/48

    menit. &elama pera'atan diulangi lagi 8 sampai kali dalam kurun

    pera'atan seminggu. -erbal yang dapat menyejukkan sistem syara2.g. Pinbin"hbali,yaitu pengobatan dengan minyak herbal yang di"ampur

    dengan tepung beras tertentu yang dibungkus dengan kain tipis atau

    kasa. !ipakai untuk menggosok tubuh si pasien se"ara menyeluruh

    sambil menekan dan memeras bungkusan tersebut, sehingga kotoran

    dan toDin akan terangkat dari kulit. Aara ini sangat baik untuk

    keluhan ketegangan otot#otot. Namun untuk lebih e2ekti2nya, harus

    dilakukan se"ara berulang#ulang. !alam satu paling tidak 8+ menit.

    Kemudian dilanjutkan dengan sisem pengobatan Pinda &'edana.h. Pinda &'edana, yaitu dengan pemijatan yang agak lembut dengan

    sistem hampir sama seperti Pinbin"hbali namun herbal yang dipakai

    khusus untuk penyeimbangan >atta. &uatu herbal yang di"ampurkan

    dengan susu sebagai herbal nutrisi. -erbal yang agak panas ini

    dibungkus dengan kain yang agak lembut, kemudian digosokkan

    pada badan dan di2okuskan pada persendian dan otot#otot tubuh.

    !ilakukan sekitar $+ menit, untuk hasil yang maksimal bisa

    dilakukan sampai sekitar (+ menit. Aara ini sangat "o"ok untuk

    2a"ial Paralysys atau hemiplegia dan juga penyakit otot lainnya

    seperti penyakit otot s"lerosis dan terapi otot. Pada umumnya terapi

    ini dilakukan bertahap sesuai kebutuhan.i. Pengobatan Pan"hakarma yang berarti Flima tindakanF, yaitu lima

    prosedur yang berbeda yang digunakan dalam 5yur eda yang

    diyakini untuk memurnikan atau menyeimbangkan tri dosha di

    dalam tubuh. Pan"hakarma akan mengeluarkan kelebihan atau

    ketidak seimbangan dosha bersama dengan 5ma yang menempel,

    keluar melalui sistem pengeluaran tubuh seperti kelenjar keringat,

    saluran ken"ing, usus, dan lain#lain. Pan"hakarma adalah terapi

    memurnikan untuk meningkatkan proses metabolisme melalui obat#

    obatan makanan dan herbal. &ebagai limbah dikeluarkan dari tubuh

    orang tersebut menjadi sehat. &ebelum mulai melakukan

    Pan"hakarma, pasien diberi minyak dan dihangatkan lebih dulu

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    20/48

    untuk membuang kelebihan dosha dari anggota badan ke

    penampungan yang sesuai di saluran pen"ernaan, untuk kemudian

    dikeluarkan. Menurut Aharaka, lima tindakan itu antara lain j. Nasya 0terapi hidung1 yaitu terapi ini dilakukan dengan menghirup

    uap dari ramuan herbal yang telah dimasukkan ke dalam air

    mendidih. Terapi ini digunakan terutama untuk menghilangkan

    masalah yang berkaitan dengan Kapha, pada telinga, mata, hidung,

    dan gangguan tenggorokan seperti migrain, sinusitis, penyakit

    selesema, dan bronkitis. -idung adalah pintu gerbang ke otak dan

    kesadaran. Prana, atau energi kehidupan, memasuki tubuh melalui

    napas yang diambil melalui hidung. Nasya membantu untuk

    memperbaiki gangguan prana yang memengaruhi 2ungsi otak

    sensorik dan motorik. Nasya diindikasikan untuk kekeringan pada

    hidung, sinus yang tersumbat, suara serak, migrain, kejang, serta

    berbagai masalah mata dan telinga.k. >amana Karma 0 Terapi Muntah1 yaitu terapi yangdigunakan ketika

    ada sumbatan di paru#paru yang menyebabkan timbulnya serangan

    berulang berbagai penyakit seperti bronkitis, batuk, pilek atau asma.

    Tujuan dari terapi ini adalah menginduksi muntah untuk

    menyingkirkan lendir yang menyebabkan kelebihan kapha.Minuman

    yang terdiri dari li"ori"e dan madu, atau teh akar jerangau 0"alamus

    root tea1 diberikan kepada pasien. Cat lain yang juga digunakan

    adalah garam, dan kapulaga. Muntah diinduksi dengan menggosok

    lidah. Targetnya empat sampai delapan kali muntah.&etelah muntah,

    biasanya pasien akan merasa sangat nyaman, sebagian besar

    sumbatan, asma, dan sesak napas akan hilang seiring dengan

    pembersihan sinus. Terapi muntah digunakan untuk batuk, pilek,

    gejala asma, demam, mual, kehilangan na2su makan, anemia,

    kera"unan, penyakit kulit, diabetes, obstruksi lim2atik, gangguan

    pen"ernaan kronis, edema 0pembengkakan1, epilepsi 0antara

    serangan1, masalah sinus kronis, dan untuk serangan tonsilitis yang

    terjadi berulang kali.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    21/48

    l. >ire"hana Karma 0membersihkan atau therapi penyu"ian1 yaitu

    pembersihan dosha Pitta dan pemurnian darah dari ra"un. mumnya,

    terapi ini diberikan tiga hari setelah dilakukan terapi >amana. *ika

    terapi >amana tidak diperlukan, >ire"han dapat diberikan langsung.

    >ire"han membersihkan kelenjar keringat, usus ke"il, usus besar,

    ginjal, lambung, hati, dan limpa. &ejumlah herbal yang sudah

    dihaluskan digunakan sebagai obat "u"i perut. %ahan#bahan tersebut

    diantaranya adalah senna, prune, dedak, kulit biji rami, akar

    dandelion, biji psyllium, susu sapi, garam, minyak jarak, kismis, dan

    jus mangga. &aat mengonsumsi obat pen"ahar ini, pasien harus

    mematuhi diet terbatas. >ire"han digunakan untuk pengobatan

    penyakit kulit, demam kronis, tumor perut, "a"ing, en"ok, sakit

    kuning, masalah pen"ernaan, sembelit, dan iritasi usus besar.m.>asti atau %asti Karma 0enema terapeutik1yaitu suatu terapi

    mengeluarkan toksin dengan "ara memasukkan "airan herbal ke

    dalam dubur#re"tum samapi ke "olon, agina atau penis.n. ?aktamokshana Karma 0mengurangi darah1 yaitu suatu pengobatan

    dengan "ara membekam atau mengilangkan darah pada tempat

    tertentu di dalam kulit. Aaranya ada dengan pembedahan atau

    penorehan sehingga darah keluar dan juga dengan memakai binatang

    Bintah 0lee"h1. %eberapa penyakit yang dapat menggunakan tehnik

    ?aktamokshana gumpalan darah yaitu bisul, leu"oderma, eksim,

    trombosis, dan arises.

    Tapi biasanya hanya salah satu terapi yang dilakukan, tergantung

    dari kebutuhan indi idu, tipe tubuh, atau ketidakseimbangan dosha, dan

    lain#lain. %egitu banyaknya jenis terapi atau pengobatan baik berupa

    herbal berbentuk "air atau kental, basah atau kering, dengan

    peminyakan atau berair dan obat herbal keras atau lembut. Aara

    pembuatannya pun beraneka ragam dengan bahan "ampuran utama air

    atau minyak herbal. !isamping untuk obat luar juga dipakai untuk obat

    dalam, obat herbal di"ampur dengan tepung lalu diolah untuk makanan.

    5tau di"ampur sebagai minuman 0jamu1. !isarankan untuk mandi

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    22/48

    dengan mempergunakan air hangat, agar pori#pori kulit tetap

    mengembang. Kalau mandi dengan air dingin maka unsur agni yang

    ada ditubuh pasien akan berusaha mengalami peningkatan untuk

    menyeimbangkan suhu tubuh, sehingga pori#pori kulit menutup, ini

    membuat si pasien merasa tidak nyaman. !engan mandi menggunakan

    air hangat, maka herbal yang dilulurkan akan meresap ke dalam kulit

    lebih mudah.

    &elama dalam pengobatan disarankan pasien istirahat penuh agar

    ji'a, pikiran dan badannya bisa lebih rileks diri, dan peran keluarga dan

    lingkungan sangat diperlukan untuk mendukung proses penyembuhan.

    !ianjurkan untuk menyeimbangkan diri dengan melakukan meditasi,

    asana dan pranayama 0olah napas1 untuk memper"epat proses

    penyembuhan sehingga unsur tri dosha seimbang dengan "epat.

    Makanan juga harus diperhatikan, disarankan memakan makanan yang

    ringan dapat berupa makanan egetarian yang direbus, dan juga

    memakan makanan jenis bubur yang di"ampur dengan rempah#rempah

    0Ki"hari1 agar badan lebih mudah men"erna. !engan memakan

    makanan ringan, tubuh dan pikiran kita akan lebih tenang. 5dapun

    resep makanan Ki"hari sebagai berikut:

    a. mug atau mangkok beras basmati 0beras ke"il panjang1 b. $ ,7 "m jahe segar ". $ genggam dari daun Ailandrao 0Ailandro1d. ( sendok teh @hee 0mentega dari susu murni1e. G sendok teh tepung kunyit2. G sendok serbuk ketumbar 0"oriander1g. G sendok teh serbuk *inten 0Aumin1h. G sendok teh biji mustadi. H garam mineral

    j. $ pin"h hing 0asa2oetida1k. gelas air

    Aara Pembuatan:

    a. "u"i bersih beras dan dal atau yello'sampai airnya kelihatan

    bening, b. masak beras dan dal atau yello'dengan gelass air sampai menjadi

    lembut.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    23/48

    ". &emua bahan tersebut diatas 0selain garam mineral dan daun

    "ilantro1 direbus dengan 'adah atau 'ajan yang lain untuk

    beberapa saat.d. &etelah tahap ke 8 matang "ampurkan ke adonan beras yang

    dimasak dengan dal atau yello'. !iaduk sampai semua teraduk rata

    dan matang. Balu makanan siap dihidangkan dengan membuburi

    garam mineral dan daun "ilandro.

    Pada pengobatan ayur eda, makanan yang termasuk makanan

    "ukup berat bagi tubuh antara lain makanan yang manis atau manisan,

    makanan gorengan, daging, dan produk peternakan lainnya. Makanan

    yang disarankan untuk dimakan antara lain: makanan asin, makanan

    sejenis "ury 0"abe, ba'ang, kesuna atau ba'ang putih1 dan memakan

    makanan yang rasanya agak asam seperti: Pikles 0paya1, "uka dan

    lemon atau "itrun. Makanan yang harus dihindari seperti: makanan

    permentasi 0yogurt, keju yang keras, tahu 0to2u1, dan ket"hap 0soya

    sau"e1. Pada pengobatan ayur eda makanan pantangan adalah makanan

    dan minuman dingin 0i"e "ream, i"e tea, soda 'ater1 termasuk makanan beralkohol dan yang mengandung "a2ein. !alam pengobatan ayur eda

    diet makanan harus ditaati agar penyembuhannya bisa berasil dengan

    segera. !iharapkan pasien bisa hidup bergairah, penuh semangat,

    merasa tanpa beban, pikirannya tidak ka"au, selalu dalam keadaan

    bahagia, penuh semangat untuk hidup.

    . Kon#ep Ma&u &alam Pen0o4atan A$ur3e&a(.(.$ Pengertian madu

    Madu merupakan "airan kental seperti sirup be'arna "okelat kuning muda

    sampai "okelat merah yang dikumpulkan dalam indung madu oleh lebah 0 Apis

    mellifera 1. Madu berasal dari nektar bunga yang disimpan oleh lebah dari kantung

    madu. )leh lebah nektar tersebut diolah sebelum akhirnya menghasilkan madu

    dalam sarangnya. Madu dihasilkan oleh serangga lebah madu 05pis melli2era1

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    24/48

    termasuk dalam super2amili apoidea. Madu adalah obat alami karena tidak pelru

    diolah di laboratorium. Madu sudah ada di alam dan tinggal diolah dari sarangnya.

    (.(.( Kompsisi madu

    *umlah karbohidrat merupakan komponen terbesar yang terkandung dalam

    madu, yaitu berkisar lebih dari I7J. *enis karbohidrat yang paling dominan

    dalam hampir semua madu adalah dari golongan monosakarida yang biasanya

    terdiri le ulosa dan dekstrosa. Be ulosa dan dekstrosa men"akup 7J# +J dari

    total karbohidrat yang terdapat dalam madu, sisanya terdiri dari disakarida dan

    oligosakarida 0&ihombing, $ I1.

    (.(.8 Peman2aatan madu

    Madu telah digunakan dalam pengobatan ayur edi" di /ndia selama

    setidaknya +++ tahun dan dianggap mempengaruhi ketiga ketidakseimbangan

    bahan primiti2 tubuh se"ara positi2. Madu yang dalam pengobatan india, ayur eda,

    disebut nektar untuk kehidupan6 sejak lama dipakai untuk mengobati luka bakar.

    Penyembuhan dengan terapi madu tidak hanya lebih "epat, bahkan tidak

    meninggalkan bekas. !engan demikian, hasil analisis biokimia dalam kasus

    penyembuhan luka bakar menunjukkan bah'a madu tidak hanya menyembuhkan

    lebih "epat, tetapi juga lebih baik karena 2ruktosa dalam madu meningkatkan

    nutrisi pada luka dan memper"epat proses epithelialisasi 0?ostita, (++I1. )lesan

    madu dengan rata di atas bagian yang terbakar. Madu akan mendinginkan,

    menghilamgkan rasa sakit, dan membantu proses penyembuhan dengan "epat

    tanpa menimbulkan bekas luka 0parut1 )leh karena itu, terapi madu adalah yang

    terbaik untuk mengobati luka bakar 0?ostita, (++I1.

    %eberapa penelitian menyebutkan bah'a madu berman2aat sebagai

    antiseptik dan antibakteri 0mengatasi in2eksi pada daerah luka dan memperlan"ar

    proses sirkulasi yang berpengaruh pada proses penyembuhan luka1. Madu juga

    merangsang pertumbuhan jaringan baru sehinga selain memper"epat

    penyembuhan juga mengurangi timbulnya parut atau bekas luka pada kulit.

    .! *uka -akar

    (.8.$ Pengertian

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    25/48

    Buka bakar adalah luka yang timbul akibat kulit terpajan ke suhu tinggi,

    syok listrik, atau bahan kimia. Buka bakar diklasi2ikasikan berdasarkan kedalaman

    dan luas daerah yang terbakar. 0Aor'in, (++ 1. Buka bakar adalah kerusakan atau

    kehilangan jaringan yang disebabakan oleh kontak dengan sumber panas seperti

    api, air panas, bahan kimia, listrik dan radiasi 0Moenandjat, (++$1.

    (.8.( Etiologi

    $. ThermalMerupakan penyebab yang paling sering memindahkan kekuatandari

    sumber panas kepada tubuh 0lidah api, permikaan yang panas,logam

    yang panas dan lelehan # lelehan yang panas1.(. %ahan kimia

    !i industri: 5sam kuat atau basa kuat diantaranya asam hidroklorde

    atau alkali. !i rumah tangga: !rainase alat pembersih 0terkena se"ara

    tidak sengaja1 pembersih "at, desin2ektan.8. Bistrik

    !isebabkan oleh per"ikan atau busur atau oleh arus listrik yang

    menyalur ke tubuh 0 Bong, $ < 1. Buka bakar karena radiasi

    7. Aedera akibat suhu sangat rendah 0 2rost bi2e1 0 Moenandjat, (++$1(.8.8 Tanda dan gejala

    Tanda dan gejala yang terdapat pada luka bakar dipengaruhi oleh berbagai

    2aktor, menurut kedalamannya dibagi dengan derajat.

    $. Buka bakar derajat /Kerusakan terbatas pada lapisan epidermis super2isial, kulit kering

    hipere mik, berupa eritema, tidak dijumpai bula nyeri karena ujung L

    unjung syara2 sensorik teriritasi, penyembuhannya terjadi se"ara

    spontan dalam 'aktu 7#$+ hari.(. Buka bakar derajat // dangkal

    Kerusakan mengenai bagian super2isial dan dermis organ#organ kulit

    seperti, polikel rambut, kelenjar, keringat, kelenjar sebasea, masih utuh,

    dijumpai bula, nyeri karena ujung L ujung syara2 sensorik teriritasi,

    dasar luka ber'arna merah atau pu"at, sering terletak lebih tinggi di

    atas kulit normal. Penyembuhannya terjadi se"ara spontan dan dalam

    'aktu $+#$ hari.8. Buka bakar derajat /// dalam

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    26/48

    Kerusakan mengenai hampir seluruh bagian dermis organ#organ kulit

    seperti 2olikel rambut, kelenjar keringat, dan kelenjar sebasea sebagian

    masih utuh, dijumpai bula. Nyeri karena ujung L ujung syara2 sensorik

    teriritasi, dasar luka ber'arna merah atau pu"at. Penyembuhannya lebih

    lama, tergantung sel epitel yang tersisa. Penyembuhannya lebih dari

    satu bulan.. Buka bakar derajat />

    Kerusakan meliputi seluruh dermis dan lapisan yang telah dalam,

    organ#organ kulit seperti 2olikel rambut, kelenjar keringat dan kelenjar

    sebasea mengalami kerusakan, tidak dijumpai bula, kulit terbakar ber'arna abu#abu dan pu"at, terletak lebih rendah dibanding kulit

    sekitar, terjadi koagulasi protein pada epidermis dan dermis yang

    dikenal eskar, tidak dijumpai rasa nyeri dan hilang sensori karena

    ujung#ujung syara2 sensorik mengalami kerusakan dan kematian.

    Penyembuhannya terjadi lebih lama karena ada proses epitelisasi

    spontan dari dasar luka 0Moenandjat, (++$1.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    27/48

    -A- !. KERAN(KA TE'RI

    Thermal %ahan Kimia Bistrik ?adiasi

    Buka %akar

    Buka TerbukaPembuluh!arah

    Terbuka

    Kehilangan %arier

    Kulit

    keruakan integritaskulit

    /n2lamasi0respontubuh1

    Nyeri

    ?esiko /n2eksi

    Penatalaksanaankomplementer

    Pera'atan lukadengan menggunakan

    madu

    Madu mengandungglukosa

    Madu memiliki osmolaritasyang tinggi

    Ph madu 8,( L ,70asam1

    Makro2ag pembentuk energi

    Proses glikolisis

    -idrogen peroksida

    5nti bakterial

    Molekul gula mengikatmolekul air

    *umlah air berkurang

    %akteri minim berkembang

    Menghambat pertumbuhan bakteri0bakteri dapat hidup pada Ph I,( L I, 1

    Thermal %ahan Kimia Bistrik ?adiasi

    Buka %akar

    Buka TerbukaPembuluh!arah

    Terbuka

    Kehilangan %arier

    Kulit

    keruakan integritaskulit

    /n2lamasi0respontubuh1

    ?esiko /n2eksi

    Penatalaksanaankomplementer

    Pera'atan lukadengan menggunakan

    madu

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    28/48

    -A- . PEM-A%A)AN

    .1 Pi ot /rem +ork

    Buka bakar merupakan salah satu insiden yang paling sering terjadi di

    masyarakat khususnya rumah tangga. %erdasarkan "atatan journal of burn care

    and rehabilitation edisi $ (, diperkirakan ada (, juta kasus luka bakar dalam

    setahun di 5merika &erikat. !ari jumlah tersebut ada

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    29/48

    dikembangkan untuk pengobatan luka bakar terutama dari bahan L bahan alami.

    Pada penelitian yang dilakukan sebelumnya, terbukti bah'a madu dapat

    digunakan sebagai obat luka bakar yang diujikan langsung terhadap 7+ pasien di

    rumah sakit, dan hasilnya, madu lebih e2ekti2 menyembuhkan luka bakar

    dibandingkan dengan "ara pera'atan biasa dengan "airan 2isiologis 0Namias,(++7

    dalam -andian, (++

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    30/48

    tersebut didapatkan bah'a madu memiliki kemampuan menghilangkan skar

    paling "epat dibandingkan dengan silver sulfadiazine . !engan semakin tidak

    adanya skar yang tertinggal maka kemungkinan untuk terjadinya jaringan keloid

    atau jaringan parut akan semakin ke"il. -al ini berkaitan dengan asuhan

    kepera'atan komprehensi2 yang diberikan manakala terjadi luka bakar adalah

    penting untuk pen"egahan ke"a"atan 0-udak dan @allo,$

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    31/48

    menyembuhkan luka bakar derajat // dan juga memberikan peme"ahan alternati2

    se"ara ekonomi untuk pengobatan luka bakar yang lebih bisa dijangkau oleh

    masyarakat.

    . )um4er *iteratur

    Biteratur didapatkan dengan "ara melakukan shear"ing di internet

    menggunakan 'ebsite '''.google ."om dari 'eb site tersebut, kami menelusuri

    beberapa 'eb yang ada dengan memasukkan kata kun"i atau key 'ord6 baru

    untuk mendapatkan jurnal utama yaitu jurnal pengobatan ayur eda untuk

    pengobatan luka bakar.pd26 dan kata kun"i untuk menemukan jurnal pembanding

    yaitu jurnal pengobatan luka bakar menggunakan bahan alami.pd26. kemudian

    kami melakukan akses kedalam situs terkait yang berisi beberapa penelitian

    terkait penggunaan terapi atau pengobatan tradisional untuk mengobati luka bakar.

    !ari sekian banyak situs yang ada, kami memilih situs dengan alamat 'eb

    elibrary.ub.ac.id/.../Efektivitas !era"atan #enggunak....” yang berisi tentang

    e2ekti2itas pera'atan menggunakan madu terhadap penyembuhan luka bakar

    derajat //. &elain itu kami juga membuka situs dengan alamat 'eb

    ejournal.umm.ac.id/.../kepera"atan/.../$%&'umm'scie..” situs tersebut berisi

    tentang pengaruh 2rekuensi pengobatan luka bakar dengan menggunakan madu,

    yang kami gunakan sebagai jurnal pendukung untuk jurnal yang sudah kami

    temukan sebelumnya.

    .! E2ekti3ita# Terapi

    E2ekti itas terapi atau pengobatan luka bakar menggunakan madu diantara:

    a. Madu memiliki berbagai kelebihan, diantaranya madu dapat menghentikan

    pertumbuhan semua jenis mikroba, merangsang akti itas 2aktor imun, berperan

    dalam debridemen dan merangsang pertumbuhan jaringan 0Molan,$ 1.

    b. Memper"epat dan dapat menyembuhkan luka dengan sempurna. !imana pada

    hasil penelitian didapatkan 'arna luka pada kelompok perlakuan madu

    dominan merah segar dan terjadi penyembuhan sempurna dengan hasil

    obser asi kembalinya kondisi kulit menjadi normal seperti semula

    0Morison,(++ 1.

    http://www.google/http://www.google/

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    32/48

    ". Madu nektar 2lora lebih "epat menghilangkan pus dibandingkan dengan sil er

    sul2adia4ine.

    d. Madu mengandung itamin A yang berguna untuk sintesis kolagen. 5danya

    en4im katalase juga dapat membantu proli2erati2 dalam membentuk jaringan

    granulasi. Madu nektar 2lora memberikan keuntungan pada proses granulasi

    dan epitelisasi jaringan dengan memberikan suasana yang lembab di sekitar

    luka serta mempunyai e2ek stimulator pada angiogenesis pada pertumbuhan

    granulasi jaringan dan sel epitel 03illiD !j,$ 1.

    e. &e"ara makroskopis, tekstur kulit madu dibandingkan dengan sil er

    sul2adia4ine dan kontrol lebih halus dan tidak meninggalkan bekas apapun

    pada masa akhir penyembuhan luka, hal ini menunjukkan bah'a pera'atan

    luka dengan madu lebih menunjang penyembuhan luka se"ara sempurna

    sehingga dapat meminimalisir e2ek timbulnya jaringan keloid setelah luka

    sembuh.

    2. Kelebihan pera'atan dengan madu juga terdapat pada per"epatan terjadinya

    granulasi pada luka. !engan semakin "epatnya granulasi maka diharapkan

    proses penyembuhan akan semakin "epat dan ini akan membantu meringankan

    beban pera'atan bagi pasien dan keluarga.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    33/48

    . Ta4el ,urnal

    No *udul *urnal Peneliti Tahun &ampel -asil Penelitian$. E2ekti itas Pera'atan

    Menggunakan Madu (ektar )lora!ibandingkan dengan*ilver *ulfadiazineTerhadapPenyembuhan Buka%akar !erajat /iTerin2eksi PadaMarmut

    eriana /ra

    -andian

    (++< &ampel yang ditentukansebagai subjek penelitianadalah semua marmut yangdibuat luka bakar derajat duaterin2eksi dengan kriteriasebagai berikut :a. Marmut betina usia 8 L

    bulan b. %erat badan (++ L 87+

    gram". *enis lokald. Tidak sakite. Buas luka bakar sama,

    yaitu dengan diameter ("m

    2. Buka bakar derajat //dengan tanda L tanda lukaterin2eksi, dengan kriteria

    pasti adanya pus

    g. Nutrisi sama, yaitu jenisdan kuantitas yang sama

    pada tiap marmut. !imanadari hasil penghitungan

    jumlah sapel yangdibutuhkan yaitu sebanyak $ marmut.

    -asil penelitian menunjukkan bah'a$. madu nektar flora mampu

    memper"epat penyembuhan luka bakar derajat // terin2eksidibandingkan dengan kelompok

    silver sulfadiazine dan kontrol.Tetapi hasil uj i %NT yangdilakukan telah memberikesimpulan bah'a e2ekti2itas

    penyembuhan luka antarakelompok yang menggunakanmadu nektar flora dengankelompok silver sulfadiazine adalahsama.

    (. ?ata L rata ke"epatan proses penyembuhan pada kelopok madunektar flora ,

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    34/48

    skar dan penghilangan skar.. E2ekti itas madu nektar flora

    dibandingkan dengan silver sulfadiazine sama pada kriteria penghilangan pus, memper"epatgranulasi, pengangkatan jaringan

    nekrosis dan memper"epattimbulnya skar tapi terbukti lebihe2ekti2 dibandingkan dengan silver

    sulfadiazine dalam menghilangkanskar.

    Pengaruh rekuensiPera'atan Buka%akar !erajat //dengan Madu (ectar

    )lora Terhadap BamaPenyembuhan Buka

    $.!ina!e'i &B/

    (. &anarto8. %arotut

    taqiyah

    (++ *ample diperoleh dengantehnik random dandidapatkan sebanyak (+marmut yang dikelompokkanmenjadi 7 group yaitu:$1 kelompok kontrol;(1 kelompok madu dengan

    pera'atan ( hari sekali;81 kelompok madu dengan

    pera'atan $ kali per hari;1 kelompok madu dengan pera'atan ( kali per hari;

    71 kelompok madu dengan pera'atan 8 kali per hari.

    $1 pera'atan luka bakar derajat //dengan menggunakan madu nektar 2lora yang dilakukan ( hari sekalimemiliki rata#rata lama

    penyembuhan luka yang hampir sama dengan kelompok kontrol.&edangkan pera'atan yangdilakukan $ kali per hari lebihe2ekti2 dibandingkan dengan

    pera'atan ( hari sekali se"araklinis;

    (1 pera'atan luka yang dilakukan (kali per hari memiliki pengaruhyang hampir sama dengankelompok pera'atan 8 kali per hari.!engan demikian pera'atan luka

    bakar derajat // dengan

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    35/48

    menggunakan madu nektar 2lorayang dilakukan (#8 kali per hariterbukti paling e2ekti2 0se"araklinis1 dalam memper"epat

    penyembuhan luka bakar derajat //dibandingkan dengan pera'atan

    luka yang dilakukan $ kali per haridan ( hari sekali, serta pera'atanluka dengan tidak menggunakan

    bahan apapun.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    36/48

    .5 Implika#i Keperawatan

    Pada dasarnya pengobatan ayur eda, tidak hanya men"akup peman2aat

    bahan#bahan dari alam. !alam ayur eda juga men"akup diet makanan yang harus

    ditaati agar penyembuhannya bisa berasil dengan segera. !iharapkan pasien bisa

    hidup bergairah, penuh semangat, merasa tanpa beban, pikirannya tidak ka"au,

    selalu dalam keadaan bahagia, penuh semangat untuk hidup. -al tersebut tentu

    dapat memberikan implikasi dalam dunia kepera'atn. !imana apa yang terdapat

    dalam pengobatan ayur eda dapat diaplikasikan dalam dunia kepera'atn dalam

    memper"epat kesenbuhan klien tanpa menimbulkan e2ek samping.

    Pengobatan ayur eda juga men"akup madu. !imana madu telah digunakan

    dalam pengobatan ayur edi" di /ndia selama setidaknya +++ tahun dan dianggap

    mempengaruhi ketiga ketidakseimbangan bahan primiti2 tubuh se"ara positi2.

    Madu yang dalam pengobatan india, ayur eda, disebut nektar untuk kehidupan6

    sejak lama dipakai untuk mengobati luka bakar. Penyembuhan dengan terapi

    madu tidak hanya lebih "epat, bahkan tidak meninggalkan bekas. !engan

    demikian, hasil analisis biokimia dalam kasus penyembuhan luka bakar

    menunjukkan bah'a madu tidak hanya menyembuhkan lebih "epat, tetapi juga

    lebih baik karena 2ruktosa dalam madu meningkatkan nutrisi pada luka dan

    memper"epat proses epithelialisasi. !engan adanya peman2aatan madu pada

    pengobatan ayur eda, maka dapat memberikan suatu re erensi baru dalam dunia

    kepera'atan khusus dalam hal pera'atan luka terutama luka bakar. Pengobatan

    dengan menggunakan madu dapat diterapkan dalam proses kepera'atan untuk

    penyembuhan luka selain menggunakan sil er sul2adia4ine.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    37/48

    -A- 5. PENUTUP

    5.1 Ke#impulan

    Prinsip utama ayur eda adalah kemampuan untuk mengendalikan

    kehidupan dan menyembuhkan diri sendiri dengan "ara mempelajari alam dan

    keadaan 2isik diri sendiri. 5yur eda memperhitungkan tiga jenis bioenergi

    0dosha1, yaitu >ata 0energi gerak yang diasosiakan dengan 2ungsi#2ungsi tubuh1,

    Pitta 0energi pen"ernaan dan metabolisme1, dan Kapha 0energi pertumbuhan,

    proteksi, dan lubrikasi1. >atta mempengaruhi rasa kesegaran, kelesuan, ketakutan,

    ke"emasan, sakit gemetar, dan kejang. Pitta mempengaruhi penyerapan makanan

    di usus, asimilasi, nutrisi, metabolisme, pengaturan suhu tubuh, 'arna kulit,

    kilatan "ahaya mata, intelektual dan menaikkan kemarahan, keben"ian serta

    ke"emburuan. Kapha 0Bendir atau air1 ber2ungsi untuk melekatkan,

    menguhubungkan atau menyatukan berbagai organ yang berbeda didalam tubuh

    dengan "ara menyediakan masa "airan tubuh.

    Pada pengobatan ayur eda menilai penyebab dan penyakit yang diderita

    seseorang berbeda maka dengan sendirinya jenis pengobatannya juga ber ariasi

    dari satu penyakit ke penyakit yang lainnya. 5dapun "ara pengobatannya meliputi:

    &nehana, %abya &nebana, &'edana, Nadi &'edana, %ashpa &'edana, &hirodhara,

    Pinbin"hbali, Pinda &'edana, Pan"hakarma, Nasya, >amana Karma, >ire"hana

    Karma, >asti atau %asti Karma, dan ?aktamokshana Karma. Madu telah

    digunakan dalam pengobatan ayur edi" di /ndia selama setidaknya +++ tahun

    dan dianggap mempengaruhi ketiga ketidakseimbangan bahan primiti2 tubuh

    se"ara positi2, disebut nektar untuk kehidupan6 sejak lama dipakai untuk

    mengobati luka bakar, berman2aat sebagai antiseptik dan antibakteri 0mengatasi

    in2eksi pada daerah luka dan memperlan"ar proses sirkulasi yang berpengaruh

    pada proses penyembuhan luka1 untuk merangsang pertumbuhan jaringan baru

    5. )aran

    7.(.$ %agi !osen

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    38/48

    -endaknya para dosen dapat mengetahui kemampuan mahasis'a

    dalam menguasai hal#hal yang berhubungan dengan terapi ayur eda,

    terutama hal#hal yang di bahas dalam makalah terapi ayur ea ini.7.(.( %agi Mahasis'a

    -endaknya para mahasisi'a semakin tertarik untuk memba"a,

    memahami, dan bagaimana mengaplikasikan berbagai hal yang

    berhubungan dengan terapi ayur eda.

    7.(.8 %agi Perkembangan Kepera'atan

    -endaknya perkembangan kepera'atan semakin hari akan semakin

    meningkat dan dapat menunjukkan betapa pentingnya menerapkan terapi

    5yur eda yang diajarkan dalam ilmu kepera'atan dan kehidupan sehari#

    hari, serta mampu me'ujudkan segala hal tersebut dalam praktik

    kepera'atan. Pera'at dapat dengan sepenuh hati menghadapi pasien yang

    berbeda#beda kebutuhannya dan memiliki rentang sehat sakit yang

    berbeda#beda antara yang satu dengan yang lainnya.

    Penulis berharap semoga dengan dibentuknya makalah terapi

    ayur eda ini dapat semakin memajukan kepera'atan dengan semakinmemahami tentang aplikasi terapi ayur eda dan dapat menjadikan saran#

    saran yang diberikan untuk semakin membangun menjadi kepera'atan

    dengan komunikasinya yang baik antar sesama pera'at dan juga pasien

    dengan kebutuhan yang berbeda#beda.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    39/48

    DA/TAR PU)TAKA

    5l'i, -asan. (++I. Kamus %esar %ahasa /ndonesia. *akarta: %alai Pustaka.

    Padma %huana. Tanpa Tahun. Ayurveda . &idakarya: Yayasan Padma %huanaOserial online http:QQ'''.padmabhuana."omQayur eda.html 0( &eptember (+$ 1

    3aluyo, &rikandi dan Putra, %udhi M. (+$+. +he ook -f Antiaging ahasia A"et #uda #ind ody *pirit . *akarta: PT. EleD Media Komputindo.

    Aor'in, Eli4abeth *. (++ . uku *aku !atofisiologi . Edisi 8. *akarta: [email protected], %arbara A. $

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    40/48

    Moenadjat, Y. (++8. 3uka akar !engetahuan 9linik :an !raktis. Edisi (.*akarta: %alai Penerbit K /.

    &melt4er,%are. (++(. 9epera"atan #edikal edah runner and *uddarth. Edisi

    . *akarta: E@A

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    41/48

    )'P TERAPI AYURVEDA

    PR')EDUR

    TETAP

    N' D'KUMEN8 9 N'. REVI)I8 9 %A*AMAN8TAN((A* TER-IT8

    DITETAPKAN '*E%8

    $. PEN(ERTIAN Ayurveda adalah kemampuan untuk

    mengendalikan kehidupan diri sendiri dan

    kemampuan menyembuhkan diri sendiri dengan

    "ara mempelajari alam dan keadaan 2isik diri

    sendiri. Ayurveda memperhitungkan tiga jenis

    bioenergi ;dosha

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    42/48

    alergi terhadap bahan herbal yang

    digunakan.". Pada terapi yang menggunakan tehnik

    pemijatan tidak bias dilakukan pada pasien

    yang mengalami 2raktur.7. PER)IAPAN

    K*IEN

    a. %erikan salam, perkenalkan diri anda. b. %ina hubungan saling per"aya". *elaskan kepada klien tentang prosedur

    tindakan yang akan dilakukand. %eri kesempatan pada klien untuk bertanyae. 5tur posisi klien sehingga merasakan aman

    dan nyaman

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    43/48

    murni1?. G sendok teh tepung kunyit

    $. G sendok serbuk ketumbar 0 coriander<@. G sendok teh serbuk *inten 0 0umin<&. G sendok teh biji mustad

    . H garam mineral76. $ pinch hing 0asa2oetida177. gelas air

    I. TA%AP KER,A

    $. %eri salam, perkenalkan nama dan tanggung ja'ab pera'at.(. Panggil klien dengan nama kesukaan klien.8. *elaskan kepada klien tentang prosedur tindakan yang akan

    dilakukan.. %eri kesempatan pada klien untuk bertanya.

    7. 5tur posisi klien sehingga merasakan aman dan nyaman.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    44/48

    ramuan dari dalam juga ada berupa obat herbal ghee yang masih

    hangat ;tikta ghrita< pada pagi hari dan siang hari sebelum makan.

    !osis disesuaikan dengan jenis atau unsur tridosa.. +erapi *"edana yaitu olah jantung, melakukan akti2itas gerak yoga,

    dengan tujuan agar mau keluarnya keringat.. +erapi (adi *"edana yaitu sejenis pengobatan yang menggunakan

    uap dari herbal yang dipanaskan. -erbal dididihkan lalu disalurkan

    dengan pipa menuju ke beberapa bagian tubuh, terutama otot#otot,

    tulang belakang, pinggul, persendian lutut dan bagian lainnya dari

    tubuh.$+. +erapi ashpa *"eda dengan "ara mandi uap panas, dimana badan

    dimasukkan ke suatu ruangan yang telah diuapi dengan ramuan

    herbal yang telah dipanaskan dengan suhu yang panas, sehingga

    keringat keluar bersama toksin yang ada. Pengobatan dengan sistem

    mandi uap panas ini, sekitar tujuh sampai sepuluh menit, atau sampai

    keringat ber"u"uran keluar sekitar kepala, dahi atau muka.

    Kepalanya biasanya tidak ikut dimasukkan apabila yang dipakai

    berbentuk kotak ke"il yang didalamnya diisi uap panas. !engan

    ramuan herbal tertentu, jadi hanya sebatas leher keba'ah yang

    dimasukkan kedalam kotak steam bathe. $$. Terapi *hirodhara yaitu dengan meneteskan minyak herbal khusus

    disekitar dahi, diantara alis. )bat herbal diteteskan dari mangkok

    tembaga yang digantung sampai $( "m diatas dahi pasien.

    mumnya dilakukan selama (+ menit. &elama pera'atan diulangi

    lagi 8 sampai kali dalam kurun pera'atan seminggu.$(. +erapi !inbinchbali yaitu pengobatan dengan minyak herbal yang

    di"ampur dengan tepung beras tertentu yang dibungkus dengan kain

    tipis atau kasa. !ipakai untuk menggosok tubuh si pasien se"ara

    menyeluruh sambil menekan dan memeras bungkusan tersebut,

    sehingga kotoran dan toDin akan terangkat dari kulit. !ilakukan

    dalam 'aktu 8+ menit. Kemudian dilanjutkan dengan sisem

    pengobatan !inda *"edana .

    $8. +erapi !inda *"edana yaitu pemijatan yang agak lembut dengan

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    45/48

    sistem hampir sama seperti !inbinchbali namun herbal yang dipakai

    khusus untuk penyeimbangan 1atta . &uatu herbal yang di"ampurkan

    dengan susu sebagai herbal nutrisi. -erbal yang agak panas ini

    dibungkus dengan kain yang agak lembut, kemudian digosokkan

    pada badan dan di2okuskan pada persendian dan otot#otot tubuh.

    !ilakukan sekitar $+ menit, untuk hasil yang maksimal bisa

    dilakukan sampai sekitar (+ menit.$ . Pengobatan !anchakarma . Pan"hakarma adalah terapi memurnikan

    untuk meningkatkan proses metabolisme melalui obat#obatan

    makanan dan herbal. &ebagai limbah dikeluarkan dari tubuh orang

    tersebut menjadi sehat. &ebelum mulai melakukan Pan"hakarma,

    pasien diberi minyak dan dihangatkan lebih dulu untuk membuang

    kelebihan dosha dari anggota badan ke penampungan yang sesuai di

    saluran pen"ernaan, untuk kemudian dikeluarkan. Menurut Aharaka,

    lima tindakan itu antara lain:a. (asya 0terapi hidung1 yaitu terapi ini dilakukan dengan

    menghirup uap dari ramuan herbal yang telah dimasukkan ke

    dalam air mendidih. Terapi ini digunakan terutama untuk

    menghilangkan masalah yang berkaitan dengan Kapha, pada

    telinga, mata, hidung, dan gangguan tenggorokan seperti

    migrain, sinusitis, penyakit selesema, dan bronkitis.b. 1amana 9arma 0 Terapi Muntah1 yaitu terapi yang digunakan

    ketika ada sumbatan di paru#paru yang menyebabkan timbulnya

    serangan berulang berbagai penyakit seperti bronkitis, batuk,

    pilek atau asma. Tujuan dari terapi ini adalah menginduksi

    muntah untuk menyingkirkan lendir yang menyebabkan

    kelebihan kapha. Minuman yang terdiri dari licorice dan madu,

    atau teh akar jerangau 0 calamus root tea 1 diberikan kepada

    pasien. Cat lain yang juga digunakan adalah garam, dan

    kapulaga.c. 1irechana 9arma 0membersihkan atau therapi penyu"ian1 yaitu

    pembersihan dosha !itta dan pemurnian darah dari ra"un.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    46/48

    mumnya, terapi ini diberikan tiga hari setelah dilakukan terapi

    1amana . *ika terapi 1amana tidak diperlukan, 1irechan dapat

    diberikan langsung. 1irechan membersihkan kelenjar keringat,

    usus ke"il, usus besar, ginjal, lambung, hati, dan limpa. &ejumlah

    herbal yang sudah dihaluskan digunakan sebagai obat "u"i perut.

    %ahan#bahan tersebut diantaranya adalah senna, prune, dedak,

    kulit biji rami, akar dandelion, biji psyllium, susu sapi, garam,

    minyak jarak, kismis, dan jus mangga. &aat mengonsumsi obat

    pen"ahar ini, pasien harus mematuhi diet terbatas. 1irechan

    digunakan untuk pengobatan penyakit kulit, demam kronis,

    tumor perut, "a"ing, en"ok, sakit kuning, masalah pen"ernaan,

    sembelit, dan iritasi usus besar.d. 1asti atau asti 9arma 0enema terapeutik1 yaitu suatu terapi

    mengeluarkan toksin dengan "ara memasukkan "airan herbal ke

    dalam dubur#re"tum samapi ke "olon, agina atau penis.e. aktamokshana 9arma 0mengurangi darah1 yaitu suatu

    pengobatan dengan "ara membekam atau mengilangkan darah

    pada tempat tertentu di dalam kulit. Aaranya ada dengan

    pembedahan atau penorehan sehingga darah keluar dan juga

    dengan memakai binatang Bintah 0 leech 1.$7. E aluasi respon klien.$

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    47/48

    5yur edi" berkualitas.

  • 8/9/2019 TERAPI AYURVEDA Fix.doc

    48/48