Survailance Gizi

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    1/13

    SURVEILANS GIZIFKM UMI

    ROSLIN SALIMA, SKM, M.KES

    EPIDEMIOLOGI GIZI

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    2/13

    Salah satu unsur dari program pencegahan yangdilaksanakan secara terencana dan terprogram dalahepidemiologi surveilas

    Epidemiologi surveilans adalah pengumpulan danpengamatan secara sistematik dan

    berkesinambungan, analisis, dan interpretasi data

    kesehatan dalam proses menjelaskan dan memantau(memonitor) peristiwa kesehatan

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    3/13

    Tujuan Surveilans Gizi

    memperoleh gambaran kejadian masalah gizi

    Identifikasi, investigasi & penanggulangan

    Penentuan klompok risiko tinggi Penentuan prioritas penanggulangan

    Bahan evaluasi antara/input berbagai program gizidgn hasilnya berupa prevalensi & angka mslh gizi

    Penentuan trend

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    4/13

    KOMPONEN SURVEILANS GIZI

    Pengumpulan data status gizi Validitas

    Kompilasi data: bentuk; tabel (tabulasi), diagram(batang & garis/grafik), peta(maping, spot map).

    Analisis & interpretasi data Kejadian/ siatuasistatus gizi Action

    Dessimination Report & Feed back

    Evaluasi

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    5/13

    Keterbatasan

    Tenaga

    Waktu

    Indikator

    Perlu beberapa tahun ut analisi trend Populasi kecil & tdk ada klpk kontrol

    Hasil yg kurang lengkap

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    6/13

    Manfaat Surveilans Gizi

    Mendeteksi kecenderungan

    Mengestimasi dampak

    Merangsang ut penelitian lebih lanjut

    Memperthitungkan alternatif pencegahan &penanggulangan (probabilitas efek positif & negatif)

    Memberikan perbaikan kebijakan klinik &community.

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    7/13

    Langkah2 Mengembangkan Surv Gizi

    1. Kepentingan kesmas; dasar analisis u/menentulan mslg gizi yg perlu di surv:

    - Jmlh kasus & bsrnya prev gz yg

    dimaksud- Severity akibat mslh gz tsb (disability rate &mortality rate)

    - Economic lost

    - Preventability

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    8/13

    2. Kejelasan sistem surveilans Gizi

    - Tujuan

    - Sasaran

    - Flow chart

    Mis : Kejadian masalah Gizi

    Siapa yg mengukur & mendiagnosis

    Bagaimana ia mengukur & mendiagnosis

    Bagaimana management datanya

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    9/13

    Sifat & penilaian sistem Surv Gz

    Simplicity

    Flexibility

    Acceptability

    Sensitivity Predictive Value positive

    Representativity

    Timeliness

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    10/13

    Beberapa IndikatorSurveilans Gizi

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    11/13

    1. BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH(BBLR)

    A. Untuk screening (penapisan) individu

    a) Indikator

    b) Cut-off

    c) Sumber data

    d) Frekuensi

    e) Tujuan

    f) Pengguna

    Berat Badan lahir (BBL)

    BBL < 2500 gram

    Bidan desa atau dukun terlatih

    (Laporan kohor bayi)

    Setiap ada bayi lahir

    Penapisan bayi untuk diberikanperawatan

    Puskesmas

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    12/13

    2. MASALAH GANGGUAN PERTUMBUHANBALITA

    A. Screening individu balita untukrujukan/perawatan/treatment

    a) Indikator

    b) Cut-off

    c) Sumber data

    d) Frekuensi

    e) Tujuan

    f) Pengguna

    Pertumbuhan berat badan (SKDN)

    1.BGM (BB/U < -3SD)

    2.3T (3 x penimbangan tdk naik BB)

    Posyandu

    (Penimbangan bulanan)

    Sekali sebulan

    Screening balita yg memerlukan

    tindakan rujukan atau intervensi khusus

    (pengobatan dan atau PMT pemulihan)

    Puskesmas

  • 7/29/2019 Survailance Gizi

    13/13

    3. MASALAH KEP BALITAA. Screening individu balita untuk

    rujukan/perawatan/treatmenta) Indikator

    b) Cut-off

    c) Sumber data

    d) Frekuensie) Tujuan

    f) Pengguna

    BB/U

    BB/U < - 2 SD dan (Gizi kurang) dan BB/U

    < - 3 SD (gizi buruk),kwasiorkor dan

    marasmusPuskesmas

    (Pelacakan Gizi buruk, kunjungan pasien &

    opsional kegiatan bulan penimbangan

    Setiap ditemukan kasus (setiap saat)Rujukan atau memberikan treatment

    khusus bagi penderita sesuai dg grade

    kurang gizinya.

    Puskesmas