23
Dr. Fakhruddin Nasution, SE. MM. Willy Silitonga, SE. MBA. Magister akuntansi Universitas TRISAKTI 2015 1 BabI

Manajemen Portofolio

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Manajemen Portofolio

Dr. Fakhruddin Nasution, SE. MM.Willy Silitonga, SE. MBA.

Magister akuntansi Universitas TRISAKTI

20151BabI

Page 2: Manajemen Portofolio

18 April 2023 2BabI

Referensi Utama:

Reilly, Frank K. and Keith C. Brown, 2012, Analysis of Investment and Management Portfolio, 10th Ed. South-Western.

Elton, Edwin J and Martin J. Gruber, 2010, Modern Portfolio Theory and Investment Analysis, John Wiley & Sons, Inc.

Bodie, Zvi, Alex Kane, and Alan J. Marcus, 2005, “Investments”, Sixth Edition, McGraw – Hill International Edition.

Jones, Charles P., 2004, “Investment Analysis and Management”, Eight edition, John Wiley & Sons, Ny.

Sharpe, William F, Gordon J. Alexander and Jeffrey V. Bailley, 2007, “Investments” Fifth Edition, Prentice Hall, Inc.

Hartono, Jogiyanto, 2012, Teori Portofolio dan Analisis Investasi, BP FE – UGM, Yogyakarta.

Husnan, Suad, 2008, Dasar-dasar Teori Portfolio dan Analisis Sekuritas, UPP AMP YKPN.

Page 3: Manajemen Portofolio

MANAJEMEN PORTOFOLIO

Tujuan Instruksional Umum:

Agar mahasiswa mengerti dan memahami tentang:

1)Pengertian, tujuan, dan kebijakan investasi.

2)Metode Perhitungan Return dan Risiko Investasi pada Aktiva Keuangan.

3)Faktor dan Kendala Investasi pada Aktiva Keuangan.

4)Tata kelola (Manajemen) Investasi dan Konsep/Teori Portofolio dan Pasar Modal.

5)Bagaimana Metode Evaluasi Kinerja Investasi.

Tujuan Instruksional Umum:

Agar mahasiswa mengerti dan memahami tentang:

1)Pengertian, tujuan, dan kebijakan investasi.

2)Metode Perhitungan Return dan Risiko Investasi pada Aktiva Keuangan.

3)Faktor dan Kendala Investasi pada Aktiva Keuangan.

4)Tata kelola (Manajemen) Investasi dan Konsep/Teori Portofolio dan Pasar Modal.

5)Bagaimana Metode Evaluasi Kinerja Investasi.

FUND MANAGERFUND MANAGER18 April 2023 3BabI

Page 4: Manajemen Portofolio

An Overview of The Investment Process

1.1. Introduction1.1. Introduction

PORTOFOLIOPORTOFOLIOINVESTASI

MANAJEMENMANAJEMEN

Manajemen P, O, A, CP, O, A, C TUJUANTUJUAN

EFEKTIFEFEKTIF

EFISIENEFISIEN

18 April 2023 4

Page 5: Manajemen Portofolio

18 April 2023 5BabI

InvestasiInvestasi Kegiatan EkonomiKegiatan Ekonomi

Kesejahteraan (Wealth)

Kesejahteraan (Wealth)

Pelaku EkonomiPelaku Ekonomi

Rumah TanggaRumah Tangga PerusahaanPerusahaan PemerintahPemerintah AsingAsing

Income (I) Spending (S)

I > SI > S

I = SI = S

I < SI < S

Saving/ Invest

Borrowing

Yield/ Return

??

Page 6: Manajemen Portofolio

18 April 2023 6BabI

I = SI = S

I < SI < S

Saving/ Invest

Menunda Konsumsi/

Pengeluaran

Menunda Konsumsi/

Pengeluaran

Manfaat > Pengorbanan

Manfaat > Pengorbanan

Yield/ Return

Tingkat Perbandingan antara nilai konsumsi yad (Future Value) dan nilai konsumsi saat ini (Present

Value)

Tingkat Perbandingan antara nilai konsumsi yad (Future Value) dan nilai konsumsi saat ini (Present

Value)

Pure rate of Interest

The time of fund

The expected rate of inflation

The uncertainty of the future payment

Page 7: Manajemen Portofolio

18 April 2023 7BabI

Jones (2004) Investment : The commitment of funds to one or more assets that will be held over some future time period.

Jones (2004) Investment : The commitment of funds to one or more assets that will be held over some future time period.

Reilly dan Brown (2012) Investment is the current commitment of dollar for a period of time in order to derive future payment that will compensate the investor for (1) the time the funds are commitment (2) the expected rate of inflation, and (3) the uncertainty of the future payment.

Reilly dan Brown (2012) Investment is the current commitment of dollar for a period of time in order to derive future payment that will compensate the investor for (1) the time the funds are commitment (2) the expected rate of inflation, and (3) the uncertainty of the future payment.

Tujuan investasi (R-B) to earn a return/Yield:

1) Capital preservation Meminimalisir risiko.

2) Capital appreciation Meningkatkan nilai kekayaan.

3) Capital income Meningkatkan pendapatan.

Tujuan investasi (R-B) to earn a return/Yield:

1) Capital preservation Meminimalisir risiko.

2) Capital appreciation Meningkatkan nilai kekayaan.

3) Capital income Meningkatkan pendapatan.

1.2. Tujuan Investasi1.2. Tujuan Investasi

Page 8: Manajemen Portofolio

18 April 2023 8BabI

1.3. Bentuk dan Metode Investasi.1.3. Bentuk dan Metode Investasi.

Bentuk InvestasiBentuk Investasi

Real AssetsReal Assets Financial AssetsFinancial Assets

Metode InvestasiMetode Investasi

Direct Investment(Aktiva Riil)

Indirect Investment(Aktiva Keuangan).

Direct Investment(Saham, Obligasi, dll)

Direct Investment(Saham, Obligasi, dll)

Indirect Investment(Reksadana, Indeks, dll).

Indirect Investment(Reksadana, Indeks, dll).

Portfolio

Page 9: Manajemen Portofolio

Investment Constraints:

1)Liquidity needs

2)Time horizon

3)Tax.

4)Legal and Regulatory.

5)Unique Needs and Preferences

Investment Constraints:

1)Liquidity needs

2)Time horizon

3)Tax.

4)Legal and Regulatory.

5)Unique Needs and Preferences

1.4. Portfolio Management Process.1.4. Portfolio Management Process.

Menentukan Kebijakan Investasi. Menentukan Kebijakan Investasi.

Analisis Sekuritas.Analisis Sekuritas.

Membentuk Portofolio.Membentuk Portofolio.

Revisi Portofolio.

Mengevaluasi Kinerja Portofolio.

18 April 2023 9BabI

Page 10: Manajemen Portofolio

1.5. Risk and Return.1.5. Risk and Return.

Historical (yang sudah terjadi) dan Expected (yang diharapkan)

Return - Risk.

18 April 2023 10BabI

Return Instrumen yang digunakan untuk

memilih danmenentukan

alternatif investasi yang

layak dibeli/dijualRisk

Besarnya kemungkinan imbal hasil yang diterima tidak sesuai dengan

yang diharapkan.

Besarnya kemungkinan imbal hasil yang diterima tidak sesuai dengan

yang diharapkan.

Besarnya imbal hasil yang diterima investor

Besarnya imbal hasil yang diterima investor

Estimasi dan Evaluasi Pengukuran

Page 11: Manajemen Portofolio

1) Return (Imbal Hasil).

18 April 2023 11BabI

1) Historical Return = Actual Return Tingkat imbal hasil yang diterima atas suatu investasi selama periode tertentu.

2) Expected Return Sejumlah potensi imbal hasil (Return) yang akan diperoleh dari beberapa kemungkinan hasil investasi yang terjadi di masa yad.

3) Required Rate of Return (RoR) Tingkat imbal hasil minimal yang dapat diterima oleh investor sebagai kompensasi atas kesediaan untuk menunda konsumsi.

a) Historical/Actual Return.a) Historical/Actual Return.

(1) Holding Period Return (HPR).(1) Holding Period Return (HPR).

`InvestmentofValueBeginning

InvestmentofValueEndingHPR nHPRHPRAnnual /1

HPR Indikator perubahan nilai investasi (naik/turun).HPR > 1 Nilai Investasi Naik.

HPR < Nilai investasi Turun.

HPR Indikator perubahan nilai investasi (naik/turun).HPR > 1 Nilai Investasi Naik.

HPR < Nilai investasi Turun.

Page 12: Manajemen Portofolio

18 April 2023 12BabI

Contoh :

Awal tahun beli saham BMRI dengan harga Rp. 10.000,--/saham dan ditahan sampai akhir tahun dan harganya naik menjadi Rp. 12.000,--/saham.

a) Hitunglah HPR dan HPR tahunan saham BMRI.Jika saham BMRI ditahan selama 3 tahun dan harganya naik menjadi Rp.

18.000,--/saham . b) Hitunglah HPR dan HPR tahunan saham BMRI.

Awal tahun beli saham BMRI dengan harga Rp. 10.000,--/saham dan ditahan sampai akhir tahun dan harganya naik menjadi Rp. 12.000,--/saham.

a) Hitunglah HPR dan HPR tahunan saham BMRI.Jika saham BMRI ditahan selama 3 tahun dan harganya naik menjadi Rp.

18.000,--/saham . b) Hitunglah HPR dan HPR tahunan saham BMRI.

2,1000.10000.12

ValueBeginningValueEnding

HPR

216,18,1 3/1/1 nHPRHPRAnnual

8,1000.10000.18

ValueBeginningValueEnding

HPR

2,12,1 1/1/1 nHPRHPRAnnual

Solusi a)

Solusi b)

Page 13: Manajemen Portofolio

18 April 2023 13BabI

(2) Holding Period Yield (HPY).

Annual HPY = Annual HPR - 1HPY = HPR - 1

HPY Indikator investasi yang mencerminkan yield atau hasil investasi selama periode investasi.

HPY Indikator investasi yang mencerminkan yield atau hasil investasi selama periode investasi.

Annual HPY = Annual HPR - 1 = 1,2 – 1 =

0,2 = 20% p.a. Annual HPY = Annual HPR - 1 = 1,2 – 1 =

0,2 = 20% p.a. HPY = HPR - 1 = 1,2 - 1 = 0,2 atau

20% selama 1 tahun.HPY = HPR - 1 = 1,2 - 1 = 0,2 atau

20% selama 1 tahun.

Solusi a)

Solusi b)

Annual HPY = Annual HPR - 1 = 1,216 – 1

= 0,216 = 21,60% p.a. Annual HPY = Annual HPR - 1 = 1,216 – 1

= 0,216 = 21,60% p.a. HPY = HPR - 1 = 1,8 - 1 = 0,8 atau

20% selama 3 tahun.HPY = HPR - 1 = 1,8 - 1 = 0,8 atau

20% selama 3 tahun.

Page 14: Manajemen Portofolio

1) Return Saham

18 April 2023 14BabI

11

1

1

1Re

tt

tt

t

tt

PD

PPP

PDPP

SahamturnPt = Harga sahaam saat tPt-1 = Harga saham saat t-1.D = Dividen

Pt = Harga sahaam saat tPt-1 = Harga saham saat t-1.D = Dividen

Capital gain

Capital gain

Dividend yield

Dividend yield

2) Return Obligasi

2

.

MVFV

mnMVFV

C

YTMt

Ct = Besarnya kupon yang dibayarkan pada saat t (Dalam rupiah)

FV = Nilai nominal/par obligasi.MV = Harga/nilai pasar obligasi.n = Umur obligasi.m = frekuensi pembayaran kupon dalam

1 th.

Ct = Besarnya kupon yang dibayarkan pada saat t (Dalam rupiah)

FV = Nilai nominal/par obligasi.MV = Harga/nilai pasar obligasi.n = Umur obligasi.m = frekuensi pembayaran kupon dalam

1 th.

Page 15: Manajemen Portofolio

18 April 2023

15BabI

a) Metode Probabilitas.a) Metode Probabilitas.

n

t

turnPossiblexturnofobabilityturnExpt1

ReRePrRe.

n

tiii RPRE

1

b) Expected Return.b) Expected Return.

1332211 ...Re nn RxPRxPRxPRxPturnExp

Kondisi Probabilitas Rate of Return

Bagus 0,15 0,20

Norma 0,70 0,10

Buruk 0,15 -0,20

07,020,015,010,070,020,015,0Re xxxturnExp

Page 16: Manajemen Portofolio

n

HPYAM

18 April 2023

16BabI

b) Metode Mean (Rata-rata).b) Metode Mean (Rata-rata).

(1) Rata-Rata Aritmatik. (1) Rata-Rata Aritmatik.

b) Expected Return.b) Expected Return.

No. Periode Harga HPY

1 2011 5.000

2 2012 6.450 0,29

3 2013 6.700 0,04

4 2014 8.250 0,23

∑HPY 0,56

AR = ∑HPY : n = 0,56 : 3 = 0,1867 = 18,67%

No. Periode Harga HPY

1 2009 3.500

2 2010 2.025 -0,4214

3 2011 5.000 1,4691

4 2012 6.450 0,2900

5 2013 6.700 0.0387

6 2014 8.250 0,2313

∑HPY 1,6077

AR = 1,6077 : 5 = 0,3215 = 32,15%

Page 17: Manajemen Portofolio

18 April 2023 17BabI

(2) The Geometric Mean Return (GM).(2) The Geometric Mean Return (GM). 1)( /1 nHPRGM

3) Required Rate of Return.3) Required Rate of Return.

Return Kompensasi atas: (1) kesediaan menunda konsumsi; (2) penurunan nilai uang (Inflasi), dan (3) Risiko.

No. Periode Harga HPR

1 2011 5.000

2 2012 6.450 1,2900

3 2013 6.700 1,0387

4 2014 8.250 1,2313

GR = [1,2900 x 1,0387 x 1,2313]1/3 - 1 =0,1816 =18,16%

No. Periode Harga HPR

1 2009 3.500

2 2010 2.025 0,5786

3 2011 5.000 2,4691

4 2012 6.450 1,2900

5 2013 6.700 1,0387

6 2014 8.250 1,2313

GM = [0,5786x2,4691x1,2900x1,0387x1,2313 ]1/5 -1 = 0,2577 = 25,77%

1.... /1321 n

nHPRHPRHPRHPRGM

Page 18: Manajemen Portofolio

18 April 2023 18BabI

2) Risiko (Risk).2) Risiko (Risk).

Risiko (Risk) uncertainty that an investment will earn its expected rate of return.Risiko (Risk) uncertainty that an investment will earn its expected rate of return.

Risiko (Risk):

1)Systematic Risk Risiko Umum/Pasar.

2)Unsystematic Risk Risiko Khusus/Perusahaan.

3)Total Risk.

Risiko (Risk):

1)Systematic Risk Risiko Umum/Pasar.

2)Unsystematic Risk Risiko Khusus/Perusahaan.

3)Total Risk.

Sumber Risiko (Risk):1)Business.2)Financial/Leverage.3)Liquidity.4)Economic Interest rate, Inflation, dan Exchange rate.5)Political (Country).

Page 19: Manajemen Portofolio

a) Variance.

2

1

2 ReRe)(Pr)(

n

i

turnExpectedturnPossibleobabilityVariance

2

1

2 )]([)()( i

n

iii RERPVariance

b) Standard Deviation.

21

)(. iii

n

iRERPVariansdeviasiStd

18 April 2023 19BabI

1

tan

2

n

RERVartianceDeviasidarS ii

11

2

2

n

RERVariance

n

tii

1

)()(

2

12

n

HPYEHPYVariance

n

tt

Page 20: Manajemen Portofolio

urnofturnExpected

turnofDeviationdardSCVVariationtCoefficien

ReRe

Retan)(

3) Coefficient Variation (CV).3) Coefficient Variation (CV).

1 1,625

2 1,645

3 1,615

4 1,590

5 1,605

Peri-

odeHarga

Nom Relatif

20 1.23%

(30) -1.82%

(25) -1.55%

15 0.94%

Return

(5) -0.30%Rata-rata

683.33 0.03%Variance

Std Deviasi 26.141 1.61%

1 1,625

2 1,680

3 1,590

4 1,520

5 1,650

Peri-

odeHarga

Nom Relatif

55 3.38%

(90) -5.36%

(70) -4.40%

130 8.55%

Return

6 0.54%Rata-rata

10923 0.44%Variance

104.51 6.62%Std Deviasi

ABC PQR

Saham mana yang dipilih???18 April 2023 20BabI

Page 21: Manajemen Portofolio

1.5. Determining Required Rate of Return .

Required Rate of Return

The time value of money during the period of

investments

The expected rate of inflation

The risk involved

the minimum rate of return

18 April 2023 21BabI

Page 22: Manajemen Portofolio

Required Rate of Return (RoR)

Required Rate of Return (RoR)

Real Risk-Free Rate (RFR)

Real Risk-Free Rate (RFR)

Risk Premium

Risk Premium

The Time Preferences of individual investments

The Time Preferences of individual investments

The set of investment opportunities available in the

economy

The set of investment opportunities available in the

economy

Business Risk, Financial Risk, Liquidity Risk, Exchange Risk,

Country Risk)

Business Risk, Financial Risk, Liquidity Risk, Exchange Risk,

Country Risk)

18 April 2023 22BabI

Required rate of return (RoR) the minimum rate of return that you should accept from an investment to compensate you for deferring consumption.

Required rate of return (RoR) the minimum rate of return that you should accept from an investment to compensate you for deferring consumption.

Page 23: Manajemen Portofolio

Risiko investasi:

1) Risiko penurunan harga (Price risk).

2) Risiko penurunan hasil (Interest rate Risk).

3) Risiko akibat perubahan pasar (Market risk).

4) Risiko akibat persaingan usaha (Business risk).

5) Risiko akibat kesulitan keuangan penerbit (Financial risk).

6) Risiko tidak diterimanya kembali investasi (Default risk).

7) Risiko penurunan nilai riil investasi (Inflation risk).

8) Risiko perubahan nilai tukar (Exchange rate risk).

9) Risiko ditariknya kembali investasi (Call risk).

10) Risiko investasi kembali (Re-invest risk)

11) Risiko likuiditas (Liquidity risk).

12) Risiko negara (Country risk)

18 April 2023 23BabI