Jurnal Iskemik Cva

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    1/12

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Menurut AHA/ASA 2013 stroke infark susunan saraf adalah kematian sel otak,

    medulla spinalis dan retina yang disebabkan oleh iskemia, berdasarkan :

    1   patologis, pen!itraan, atau bukti obyektif lainnya dari !edera iskemik fokal otak, medulla

    spinalis, atau retina yang sesuai distribusi "askular

    2   bukti klinis !edera iskemik fokal otak, medulla spinalis, atau retina berdasarkan ge#ala yang

     bertahan $ 2% #am atau sampai kematian, dan etiologi lainnya disingkirkan Sedangkan

    definisi stroke iskemik adalah suatu episode disfungsi neurologis yang disebabkan oleh infark 

    fokal serebral, medulla spinalis, atau retina

    Stroke merupakan masalah kesehatan mayor di dunia, men#adi penyebab kematian

    ketiga setelah penyakit #antung dan kanker, serta men#adi penyebab ke!a!atan utama  &elum

    ada data pasti stroke di 'ndonesia, namun riset kesehatan dasar ()iskesdas* +epartemen

    esehatan 'ndonesia tahun 200- menun#ukkan bah.a stroke merupakan penyebab kematian

    utama di rumahrumah sakit di 'ndonesia2 re"alensi stroke di 'ndia diperkirakan 203 pasien

     per 100000 penduduk, sedangkan di hina insidennya 21 per 100000 penduduk ema#uan

    teknologi kedokteran berhasil menurunkan angka kematian akibat stroke, namun angka

    ke!a!atan akibat stroke !enderung tetap bahkan meningkat +iperkirakan terdapat 2 #uta

     penderita pas!a stroke di Amerika dengan biaya pera.atan 4,4 miliar dolar pada tahun 2005

    Menurut patofisiologinya, stroke diklasifikasikan men#adi stroke iskemik dan stroke

    hemoragis embagian stroke iskemik dan stroke hemoragis lebih lan#ut dapat dilihat pada

    tabel 1 lasifikasi stroke iskemik didasarkan pada klasifikasi &ank +ata Stroke dan 67AS6

    (trial ORG 10172 acute stroke treatment *

    urang lebih 538 dari seluruh ke#adian stroke berupa stroke iskemik, dan kurang

    lebih 418 stroke disebabkan oleh trombosis arteri, yaitu pembentukan bekuan darah dalam

    arteri serebral akibat proses aterosklerosis

    &erbagai penelitian menun#ukkan terdapat beberapa faktor risiko yang membuat

    seorang indi"idu men#adi lebih rentan mendapat stroke 9aktor risiko stroke dibagi men#adi

    faktor yang dapat dimodifikasi dan faktor yang tak dapat dimodifikasi

    &A& ''

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    2/12

    6';A

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    3/12

    7tak terdiri dari selsel otak yang disebut neuron, selsel penun#ang yang dikenal

    sebagai sel glia, !airan serebrospinal, dan pembuluh darah Semua orang memiliki

     #umlah neuron yang sama sekitar 100 miliar, tetapi koneksi di antara berbagi neuron

     berbedabeda ada orang de.asa, otak membentuk hanya sekitar 28 (sekitar 1,% kg*

    dari berat tubuh total, tetapi mengkonsumsi sekitar 208 oksigen dan 408 glukosa yang

    ada di dalam darah arterial

    7tak harus menerima lebih kurang satu liter darah per menit, yaitu sekitar 148 dari

    darah total yang dipompa oleh #antung saat istirahat agar berfungsi normal 7tak 

    mendapat darah dari arteri =ang pertama adalah arteri karotis interna yang terdiri dari

    arteri karotis (kanan dan kiri*, yang menyalurkan darah ke bagian depan otak disebut

    sebagai sirkulasi arteri serebrum anterior =ang kedua adalah "ertebrobasiler, yang

    memasok darah ke bagian belakang otak disebut sebagai sirkulasi arteri serebrum

     posterior Selan#utnya sirkulasi arteri serebrum anterior bertemu dengan sirkulasi arteri

    serebrum posterior membentuk suatu sirkulus .illisi

    Ada dua hemisfer di otak yang memiliki masingmasing fungsi 9ungsifungsi dari

    otak adalah otak merupakan pusat gerakan atau motorik, sebagai pusat sensibilitas,

    sebagai area bro!a atau pusat bi!ara motorik, sebagai area .erni!ke atau pusat bi!ara

    sensoris, sebagai area "isuosensoris, dan otak ke!il yang berfungsi sebagai pusat

    koordinasi serta batang otak yang merupakan tempat #alan serabutserabut saraf ke

    target organ

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    4/12

    >ambar 1 Anatomi pembuluh darah otak

    ;ika ter#adi kerusakan gangguan otak maka akan mengakibatkan kelumpuhan pada

    anggota gerak, gangguan bi!ara, serta gangguan dalam pengaturan nafas dan tekanan

    darah >e#ala di atas biasanya ter#adi karena adanya serangan stroke

    >ambar 2 Aliran darah arteri pada bagian interior otak

    II.2 Epiemiolo!i

    Stroke merupakan masalah kesehatan mayor di dunia, men#adi penyebab

    kematian ketiga setelah penyakit #antung dan kanker, serta men#adi penyebab ke!a!atan

    utama  &elum ada data pasti stroke di 'ndonesia, namun riset kesehatan dasar 

    ()iskesdas* +epartemen esehatan 'ndonesia tahun 200- menun#ukkan bah.a stroke

    merupakan penyebab kematian utama di rumahrumah sakit di 'ndonesia2  re"alensi

    stroke di 'ndia diperkirakan 203 pasien per 100000 penduduk, sedangkan di hina

    insidennya 21 per 100000 penduduk ema#uan teknologi kedokteran berhasil

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    5/12

    menurunkan angka kematian akibat stroke, namun angka ke!a!atan akibat stroke

    !enderung tetap bahkan meningkat +iperkirakan terdapat 2 #uta penderita pas!a stroke

    di Amerika dengan biaya pera.atan 4,4 miliar dolar pada tahun 2005

    Selain itu, stroke bukan hanya penyakit yang mematikan, tetapi #uga mengakibatkan

    ke!a!atan Saat ini, stroke merupakan penyebab utama ke!a!atan yang ter#adi pada usia

    de.asa ada tahun 1, 40 #uta orang telah mengalami ke!a!atan akibat stroke

    ;umlah ini merupakan 3,48 dari seluruh penderita !a!at royeksi hingga tahun 2020

    nanti menun#ukkan bah.a setiap tahun, 1 #uta orang akan mengalami ke!a!atan akibat

    stroke +inyatakan pula bah.a sebagian besar (lebih dari %/4* penderita yang

    mengalami ke!a!atan akibat stroke tersebut tinggal di egara yang sedang

     berkembang

    Angka ke#adian di 'ndonesia masih belum diketahui se!ara pasti Misba!h dkk 

    (1-* mendapatkan 204- penderita dari 25 rumah sakit di seluruh 'ndonesia selama

    kurun .aktu 7ktober 1 sampai dengan Maret 1- +i Surabaya dengan penduduk 

    2,3 #uta #i.a didapatkan sekitar 1%00 stroke baru di 4 rumah sakit pemerintah dan

    s.asta, sedangkan di ;a.a 6imur didapatkan %000 penderita stroke baru dalam tahun

    1

    II." #e$ala %lini&

    Stroke iskemik akut pada umumnya mengalami gangguan neurologik fokal se!ara

    mendadak Sebagian diantaranya menun#ukkan ge#ala yang semakin memberat ( progressing 

     stroke  atau  stroke in evolution*, dengan kesadaran tetap baik enurunan kesadaran dap?at

    di#umpai apda beberapa penderita dengan infark hemisferik yang sangat luas, oklusi arteria

     basilaris dan infark sereberal dengan edema yang mengakibatkan kompresi batang otak

    6abel 2 >e#ala eurologik yang sering +i#umpai pada enderita Stroke 'skemik Akut

    Hemisfer kiri (dominan*, kortikal $ Afasia$ Hemiparesis kanan

    $ >angguan hemisensorik kanan

    $  Neglect  hemispasial kanan

    $ Hemianopsia homonim kanan

    $ Gaze paralysis kananHemisfer kanan (dominan*, kortikal $ Hemiparesis kiri

    $ >angguan hemisensorik kiri

    $  Neglect  hemispasial kiri

    $ Hemianopsia homonim kiri$ Gaze paralysis kiri

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    6/12

    Subkortikal, hemisfer atau batang otak  $ Hemiparesis ( pure motor stroke*

    $ >angguan hemisensorik ( pure motor stroke*

    $ +isartria

    $ Hemiparesis ataksik 

    $ 6idak ada gangguan fungsi kognisi, bahasa, penglihatan

    &atang otak  $ >angguan motorik atau sensorik keempat

    anggota gerak 

    $ Hemiparesis atau hemisensorik alternans

    -  Diconjugate gaze

    $  istagmus

    $ Ataksia

    $ +isartria

    $ +isfagiaSerebelum $ Ataksia lengan ipsilateral

    $ Ataksia #alan

    &eberapa penyakit dapat memberikan gambaran klinik yang menyerupai stroke

    +iantaranya adalah sinkop, kelainan metabolik (misalnya hipoglikemia dan

    ensefalopati metaboli! lainnya*, tumor otak, perdarahan subdural, hemiparesis post

    iktal ( paralysis Todd * +engan anamnesis dan pemeriksaan neurologik yang !ermat,

    serta pemeriksaan tambahan, kelainan tersebut dapat dibedakan dengan serangan

    stroke

    Emboli

    Hampir 20 8 (ber"ariasi 1%31 8* stroke iskemik disebabkan emboli yang berasal

    dari #antung Sekali stroke emboli #antung ter#adi, maka kemungkinan untuk rekuren

    relatif tinggi, sehingga pre"ensi sekunder penting selain pre"ensi primer )esiko stroke

    emboli dari #antung meningkat dengan bertambahnya umur, karena meningkatnya

     pre"alensi fibrilasi atrial pada lansia

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    7/12

    +alam menegakkan diagnosis, harus ditemukan empat hal yang men#adi pengertian

    stroke sendiri :

    a +efisit neurologis fokal atau global

     b &erlangsung @ 2% #am atau menyebabkan kematian

    ! Akut atau mendadak

    d +ikarenakan sematamata kelainan pembuluh darah otak

    ;ika terdapat empat !iri khas stroke di atas, maka bisa dikatakan bah.a pasien

    mengalami stroke angkah selan#utnya adalah menentukan diagnosis etiologi,

    lokalisasi, dan faktor resiko stroke ross

    haemorrhagi!

    6abel % +iagnosis &anding &erdasarkan Anamnesis

    Anamne&a )hrombo&i& Emboli PIS PSA

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    8/12

    esadar 

    an

     ormal ormal Menurun Menurun/

    ormal

    >S @ - @ - E E

    aku

    kuduk 

    /B B

    elumpuhan Hemiparese Hemiparese Hemiplegia Hemiplegia

    Aphasia BB/ BB/

    Angiogr 

    afi

    7klusi/ste

    nosis

    7klusi/ste

    nosis

    Midline

    shift

    Aneurisma/

    ADM

    arese

      3,%,

    B B/

    ;ernih ;ernihCanto!hr 

    ome

    >ross

    hemorrhagi

    !

    6 S!an Hipodens

    ke sentral

    setelah %- hari

    Hipodens

     perifer

    khasseperti

     ba#i

    setelah %

    - hari

    Hiperden

    sitas

    sepertimassa

    darah

    Hiperdensit

    as di

    subara!hnoid

    6abel +iagnosis &anding >e#ala linis Sistem arotis dengan Sistem Dertebrobasiler 

    Dia!no&a

    +iagnosa ditegakkan dari:

    a Anamnesis

      Anamnesis yang !ermat sangat membantu untuk menegakkan diagnose yang tepat

    &eberapa hal yang perlu ditanyakan kepada penderita stroke adalah:

    •Harus ditanya bagaimana permulaan, apakah sangat akut (mendadak* sehingga dalam

     beberapa detik penderita #atuh tidak sadar, atau ter#adi subakut dalam beberapa #am

    =ang terakhir biasanya suatu infark 

    Si&tem %aroti& Si&tem *ertebroba&ilar

    >angguan

    Motorik 

    'psilateral terhadap

    saraf otak 

    ontralateral terhadap gangguan

    saraf otak 

    elumpuhan

    Hemiparese

    kontralateral Hemiparese alternans

    >angguan

    MataAmourosis

    Amourosis fugaF

    &la!k out

    +iplopia

    eseimbanga

    n

    6innitus

    Dertigo

    +rop atta!k 

     ystagmus

    >angguan

    &ahasa+isarthria +isarthria

    >angguan

    Sensorik 

    Hemihipestesi

    kontralateral Hemihipestesi alternans

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    9/12

    •Harus ditanya apakah pada permulaan serangan penderita baru bangun, ataukah serangan

     pertama ter#adi se.aktu penderita baru marah, bau makan, atau melakukan akti"itas

    lain, yang terakhir biasanya suatu perdarahan atau emboli

    &agaimana selan#utnya per#alanan ge#ala: Apakah ge#ala bertambah buruk, ataukah ge#alage#ala semakin berkurang

    •&erapa kali serangan telah dialami penderita ada infark kadangkadang sebelumnya telah

    ter#adi serangan, yang setelah seperempat #am sembuh (6'A*, kemudian ter#adi lagi

    serangan baru, yang sembuh lagi, dan seterusnya, tiap serangan bertambah berat

    •Harus ditanya apakah ter#adi nyeri kepala sebelum atau selama ter#adi serangan

    • ;uga harus ditanya apakah penderita mual dan muntah (sering pada suatu perdarahan*

    •Apakah ter#adi ke#ang (sering pada suatu perdarahan*

    •Apakah intelek penderita akhirakhir ini mundur 

    •Apakah kesadaran penderita berkurang

    •Apakah penderita dapat berbi!ara dan menulis

    •Apakah ia lumpuh

    •Apakah separuh dari badan gringgingen

    •Apakah terdapat gangguan penglihatan

    •Apakah penderita sering pusing sehingga ia #atuh

    •Apakah terdapat penyakit sebelumnya seperti diabetes, hipertensi atau anesi

    •Apakah sebelum timbul ge#ala penderita minum obatobatan (antidiabetes, antihipertensi*

     b emeriksaan fisik umum dan neurologik yang baik

    ! emeriksaan penun#ang

    d +ari penentuan lokalisasi lesi

    e. Men!ari etiologi serta faktor resiko

    Pemerik&aan Penun$an!

    1. +) &,an

    emeriksaan ini merupakan pemeriksaan baku emas untuk membedakan

    stroke infark dengan stroke perdarahan ada stroke infark, gambaran 6 s!annya

    se!ara umum adalah didapatkan gambaran hipodense sedangkan pada stroke

     perdarahan menun#ukkan gambaran hiperdens

    2. Pemerik&aan -I

    emeriksaan ini sangat baik untuk menentukan adanya lesi di batang otak (sangat sensitif*

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    10/12

    /. Pemerik&aan An!io!rafi.

    emeriksaan ini digunakan untuk menentukan apakah lokasi pada sistem

    karotis atau "ertebrobasiler, menentukan ada tidaknya penyempitan, oklusi atau

    aneurisma pada pembuluh darah

    >ambar >ambaran Angiografi ada enderita Stroke

    0. Pemerik&aan US#

    emeriksaan ini untuk menilai pembuluh darah intra dan ekstra kranial,

    menentukan ada tidaknya stenosis arteri karotis

    >ambar - >ambaran pada enderita Stroke

    ". Pemerik&aan Pun!&i Lumbal

    emeriksaan ini digunakan apabila tidak adanya 6 s!an atau M)' ada stroke

    'S didapatkan gambaran S seperti !u!ian daging atau ber.arna kekuningan ada

    SA didapatkan S yang gross hemorragik ada stroke infark tidak didapatkan

     perdarahan (#ernih*

    '. Pemerik&aan Penun$an! Lain.

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    11/12

    emeriksaan untuk menetukan faktor resiko seperti darah rutin, komponen

    kimia darah (ureum, kreatinin, asam urat, profil lipid, gula darah, fungsi hepar*,

    elektrolit darah, thoraks foto, G>, e!ho!ardiografi

    6abel - Sirira# Stroke S!ore (SSS*

    eni& Pemerik&aan Poin

    +era#at kesadaran omposmentis

    Somnolen dan stupor 

    Semikoma dan koma

    0

    1

    2

    Muntah dalam .aktu 2 #am 6idak ada

    Ada

    0

    1

     yeri kepala dalam 2 #am 6idak ada

    Ada

    0

    1

    6anda ateroma

    (+iabetes, angina, penyakit arteri perifer*

    6idak ada

    Ada

    0

    1

    ara penghitungan:

    SSS (2,4 F dera#at kesadaran* B (2 F muntah* B (2 F nyeri kepala* B (0,1 F tekanan darah

    diastolik* (3 F ateroma* 12

     ilai SSS +iagnosa

    @ 1 : Menun#ukkan kemungkinan stroke perdarahan

    E 1 : Menun#ukkan kemungkinan stroke infark  

    1 E SSS E 1 : +iagnosa meragukan (>unakan kur"a atau 6 S!an*

    6abel 5 Skor >a#ah Mada (S>M*

    #e$ala Dia!no&a

    6erda pat ketiga ge#ala (B* dari 3 (B* Stroke 'S

    enurunan kesadaran (B*

     yeri kepala (*)efleks &abinski (* Stroke 'S

    enurunan kesadaran (B*

     yeri kepala (*

    )efleks &abinski (*

    Stroke 'S

    enurunan kesadaran (*

     yeri kepala (B*

    )efleks &abinski (*

    Stroke 'nfark 

    enurunan kesadaran (*

     yeri kepala (*

    )efleks &abinski (*

    Stroke 'nfark 

    Menggunakan 3 "ariabel pemeriksaan, yaitu :

     I enurunan esadaran

  • 8/16/2019 Jurnal Iskemik Cva

    12/12

     I yeri epala

     I )efleks &abinski