Case Varicela Vicky

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    1/23

    LAPORAN KASUS

    VARICELLA

    Disusun Oleh:

    Vicky Lumalessil, S.Ked

    406151039

    Dokter Pembimbing :

    dr. Hendrik Kunta d!ie" #$KK 

    KEPANITERAAN ILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMIN

    AKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

    TARUMANA!ARA

    RS "USADA#$AKARTA

    PERIODE %& MARET ' () APRIL %)*+

    1

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    2/23

    STATUS PASIEN

    KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMIN

    RUMA" SAKIT "USADA

     %ama : &i'k( )umalessil" #.Ked

     %*+ : 406151039

    Dokter Pembimbing :

    dr. Hendrik Kunta d!ie" #$KK 

    ,,,,,,,

    A. IDENTITAS PASIEN

     %ama : %n. #+

    -mur : 0 tahun

    /enis Kelamin : Perem$uan

    lamat : /l. +angga esar /akarta

    gl 2 /am +asuk : 31 +aret 016 2 09.45 *

    #tatus Pendidikan : #D

    #tatus Pernikahan : elum +enikah

    Peker!aan : Pembantu rumah tanggagama : *slam

    . ANAMNESIS

    utoanamnesis dengan $asien" dilakukan $ada tanggal 31 +aret 016 $ukul 09.45 *

     Keluhan Utama : )entinglenting berair

     Keluhan Tambahan : Demam" #ariaan" atal didaerah lenting berair 

     Riwayat Perjalanan Penyakit  :

    Pasien datang ke $oli kulit 7# Husada dengan keluhan mun'ul lentinglenting (ang berisi air 

    se!ak 5 hari #+7#. #ebelum timbul lentinglenting" $asien mengalami demam terlebih dahulu" (ang

    kemudian diikuti mun'uln(a sariaan di bibir" serta n(eri telan" kemudian mun'ul lentinglenting

     berisi air didada $asien (ang men(ebar ke a!ah" kulit ke$ala" kaki" tangan serta genitalia $asien

    8seluruh tubuh $asien. Pasien mengaku baha anak ma!ikann(a !uga mengalami hal (ang sama

    sebelumn(a. Pasien sudah meminum obat $enurun $anas (ang dibelin(a diarung" namu teta$ masih

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    3/23

    merasa demam" $asien !uga mengolesi lentinglenting tersebut dengan !agung (ang telah di$arut

    karena merasa $anas $ada daerah tersebut..

    Pasien mengaku tidak $ernah mengalami hal se$erti ini sebelumn(a. Pasien men(angkal

    ria(at kontak dengan hean atau serangga. Pasien mandi kali sehari" dan menggunakan sabun

    Dettol.

     Riwayat Penyakit Dahulu :

    • Pasien tidak $ernah mengalami keluhan seru$a sebelumn(a

    • 7ia(at D+ 8

    • 7ia(at H 8

    • 7ia(at alergi 8

     Riwayat Penyakit Keluarga : 8 anak ma!ikan $asien mengalami hal (ang sama

    C. STATUS !ENERALIS

    Keadaan -mum : am$ak #akit 7ingan

    Kesadaran : ;om$os mentis

    erat adan : 46 kg

    inggi adan : 15< 'm

    #tatus i=i : %ormal 8*+ 19

    ekanan Darah : 1002>0 mmHg

     %adi :

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    4/23

    E. PEMERIKSAAN

    • Dian!urkan untuk dilakukan $emeriksan =ank est dengan hasil (ang dihara$kan adalah

    ditemukan sel datia berinti ban(ak 

    . RESUME

    #eorang anita berusia 0 tahun datang dengan keluhan lentinglenting (ang berisi 'airan

    se!ak se!ak 5 hari #+7#. Keluhan disertai demam"sariaan" dan gatal. Pasien mengaku anak 

    ma!ikann(a mengalami hal (ang sama terlebih dahulu.

    Pada $emeriksaan @isik" status generalis ditemukan status gi=i normal *+ 19 dan

     $emeriksaan lainn(a dalam batas normal.

    #tatus dermatologikus $asien:

    )okasi : #'al$" retro aurikula" @asialis" thora? anterior dan $osterior" abdomen" antebra'hii de?tra

    et sinistra" 'ruris de?tra et sinistra.Distribusi : eneralisata

    4

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    5/23

    -kuran : +iliar" lenti'ular  

    A@loresensi : ambaran $olimor@ik : +akula eritematosa" $a$ul$a$ul berukuran milier" Besikel 8tear 

    dro$s" $ustule ukuran milier dan lentikuler 

    !. DIA!NOSIS

    Diagnosis Ker!a: Vaicella

    Diagnosis anding : 1. Her$es Coster 

      . &ariola

    ". PENATALAKSANAAN

    N/0#Medikame01/sa

    1. *solasi untuk men'egah ter!adin(a $enularan

    . +en!elaskan agar $asien untuk tidak menggaruk lesi agar tidak men!adi s'ar dan mun'ul

    in@eksi sekunder 

    3. n!urkan $asien mandi menggunakan air (ang bersih atau ditambahkan antise$tik 

    4. Dian!urkan untuk memakai $akaian longgar dan ti$is" serta tidak boleh memakai

     $akaian2handuk se'ara bersamaan dengan orang lain untuk men'egah $enularan" dan !ika

    mengeringkan badan 'uku$ dite$uk dengan handuk untu men'egah $e'ahn(a Besikel.

    Medikame01/sa

    #istemik :

    1. Obat ntiBiral '('loBir 4? hari.

    . ntihistamin : ;etiri=in tab 1?1

    3. nti$iretik : Para'retamol 3?500 mg !ika demam

    4. ntibiotik : ;i$ro@lo?a'in tab 3?500 mg selama 5 hari.

    o$ikal :

    1. '('loBir 'ream 8#al@. edak (ang ditambahkan antigatal 8+ethol" kam@ora untuk mengurangi rasa gatal dan

    men'egah ter!adin(a gesekan $ada Besikel.

    72 '('loBir tab

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    6/23

      # 3 dd * $.r.n demam

     

    72 ;i$ro@lo?a'in tab 500 mg %o.

      # 3 dd * 8habiskan

     

    72 +enthol 0"1 E

      #$iritus Dilitus 0 E

      ori' 'id 1 E

      CnO 5 E

      alk &enetum 10 E

      l('erine 5 E

      Fuades ad 100

      +@ )utio

    # ue dd

     

      Pro : #+ 8%n.

      -mur : 0 tahun

      Dokter : dr. &i'k( )umalessil

    I. PRO!NOSIS

    d Bitam : onam

    d @un'tionam : onam

    d kosmetikam : onam

    d sanationam : Dubia ad bonam

    $. PEMERIKSAAN LAN$UTAN

    +elakukan kontrol kembali setelah 1 minggu kemudian" atau mun'ul keluhan

    TIN$AUAN PUSTAKA

    DEINISI

    &arisela adalah suatu $en(akit in@eksi akut $rimer menular" disebabkan oleh &ari'ella

    Cooster &irus 8&C&" (ang men(erang kulit dan mukosa" dan ditandai dengan adan(a

    BesikelBesikel.15

    6

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    7/23

    EPIDEMIOLO!I

    &ari'ella tersebar kosmo$olit 8di seluruh dunia" da$at mengenai semua golongan

    umur" termasuk neonates 8Bari'ella kongenital. eta$i tersering men(erang terutama anak

    anak" teta$i da$at !uga men(erang orang deasa. ila ter!adi $ada orang deasa" umumn(a

    ge!ala konstitusi lebih berat. ransmisi $en(akit ini berlangsung se'ara aerogen. &ari'ella

    sangat mudah menular terutama melalui kontak langsung" droplet   atau aerosol dari lesi

    Besikuler di kulit atau$un melalui saluran na@as" dan !arang melalui kontak tidak langsung.

    +asa $enularann(a" $asien da$at menularkan $en(akit selama 44< !am sebelum lesi kulit

    timbul sam$ai semua lesi timbul krusta2kero$eng" biasan(a kurang lebih 6> hari dihitung

    dari timbuln(a ge!ala eru$si di kulit. Pen(akit ini 'e$at sekali menular $ada orangorang di

    lingkungan $enderita. #eumur hidu$ seseorang han(a satu kali menderita Bari'ella. #erangan

    kedua mungkin beru$a $en(ebaran ke kulit $ada her$es =oster.1""4"6

    &ari'ella da$at ter!adi di se$an!ang tahun. Di %egara arat" $reBalensi ke!adian

    Bari'ella tergantung dari musim 8musim dingin dan aal musim semi lebih ban(ak. Di

    *ndonesia belum $ernah dilakukan $enelitian" agakn(a $en(akit Birus men(erang $ada musim

     $eralihan. ngka ke!adian di %egara kita belum $ernah diteliti" teta$i di merika dikatakan

    kirakira 3"13"5 !uta kasus dila$orkan tia$ tahun.4"5

    ETIOLO!I

    &ari'ella disebabkan oleh &ari'ella Coster &irus 8&C&. Penamaan Birus ini memberi

     $engertian baha in@eksi $rimer Birus ini me(ebabkan $en(akit Bari'ella" sedangkan

    reaktiBasi men(ebabkan her$es =oster. &ari'ella Coster &irus 8&C& termasuk kelom$ok 

    Birus her$es dengan ukuran diameter kirakira 140G00 nm.1""6

    &ari'ellaCooster Birus diklasi@ikasikan sebagai her$es Birus al@a karena kesamaann(a

    dengan $rototi$e kelom$ok ini (aitu Birus her$es sim$leks. *nti Birus disebut Capsid " terdiri

    dari $rotein dan D% dengan rantai ganda" (aitu rantai $endek 8# dan rantai $an!ang 8) dan

    membentuk suatu garis dengan berat molekul 100 !uta (ang disusun dari 16 'a$somer dan

    sangat in@eksius. enom Birus mengkode lebih dari >0 $rotein" termasuk $rotein (ang

    meru$akan sasaran imunitas dan timidin kinase Birus" (ang membuat Birus sensiti@ terhada$

    hambatan oleh asikloBir dan dihubungkan dengan agen antiBirus.>

    &C& da$at $ula men(ebabkan Her$es Coster. Kedua $en(akit ini mem$un(ai

    mani@estasi klinis (ang berbeda. Kontak $ertama dengan Birus ini akan men(ebabkan

    Bari'ella" oleh karena itu Bari'ella dikatakan in@eksi akut $rimer" kemudian setelah $enderita

    Bari'ella tersebut sembuh" mungkin Birus itu teta$ ada di akar ganglia dorsal dalam bentuk 

    laten 8tan$a ada mani@estasi klinis dan kemudian &C& diaktiBasi oleh trauma sehingga

    >

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    8/23

    men(ebabkan Her$es Coster.4"5">

    &C& da$at ditemukan dalam 'airan Besikel dan dalam darah $enderita Bari'ella

    sehingga mudah dibiakan dalam media (ang terdiri dari @ibroblast $aru embrio manusia.4

     

    !am2a (.* S1uk1u 3a1ikel 4ius 4aicella#5//s1e

     Sum2e 6 71136--888.2i/#ad.c/m

     

    PATOISIOLO!I

    &ari'ella disebabkan oleh &C& (ang termasuk dalam @amili Birus her$es. &irus masuk 

    ke dalam tubuh manusia melalui mukosa saluran na$as bagian atas dan oro@aring 8$er'ikan

    ludah" s$utum. +ulti$likasi Birus di tem$at tersebut diikuti oleh $en(ebaran Birus dalam

     !umlah sedikit melalui darah dan lim@e 8Biremia $rimer. &irus &C& dimusnahkan2 dimakan

    oleh selsel sistem retikuloendotelial" di sini ter!adi re$likasi Birus lebih ban(ak lagi 8$ada

    masa inkubasi. #elama masa inkubasi in@eksi Birus dihambat sebagian oleh mekanisme

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    9/23

     $ertahanan tubuh dan res$on (ang timbul 8imunitas nons$esi@ik."5"9 

    Pada sebagian besar indiBidu re$likasi Birus lebih menon!ol atau lebih dominan

    dibandingkan imunitas tubuhn(a (ang belum berkembang" sehingga dalam aktu dua

    minggu setelah in@eksi ter!adi Biremia sekunder dalam !umlah (ang lebih ban(ak. Hal ini

    men(ebabkan $anas dan malaise" serta Birus men(ebar ke seluruh tubuh leat aliran darah"

    terutama ke kulit dan membrane mukosa. )esi kulit mun'ul berturutberturut" (ang

    menun!ukkan telah memasuki siklus Biremia" (ang $ada $enderita (ang normal dihentikan

    setelah sekitar 3 hari oleh imunitas humoral dan imunitas seluler &C&. &irus beredar di

    leukosit mononuklear" terutama $ada lim@osit. ahkan $ada Bari'ella (ang tidak disertai

    kom$likasi" hasil Biremia sekunder menun!ukkan adan(a subklinis in@eksi $ada ban(ak organ

    selain kulit."9

    7es$on imun $enderita menghentikan Biremia dan menghambat berlan!utn(a lesi

     $ada kulit dan organ lain. *munitas humoral terhada$ &C& ber@ungsi $rotekti@ terhada$

    Bari'ella. Pada orang (ang terdeteksi memiliki antibodi serum biasan(a tidak selalu men!adi

    sakit setelah terkena $a$aran eksogen. #el mediasi imunitas untuk &C& !uga berkembang

    selama Bari'ella" berlangsung selama bertahuntahun" dan melindungi terhada$ ter!adin(a

    resiko in@eksi (ang berat.9

    7eaktiBasi $ada keadaan tubuh (ang lemah sebagian idio$atik tan$a diketahui

     $en(ebabn(a" sebagian sim$tomatik 8de@isiensi imun melalui $en(akit s(stem imun"

    neo$lasia" su$resi imun.3

    MANIESTASI KLINIS

    +asa inkubasi $en(akit ini berlangsung 14 sam$ai 1 hari. +asa inkubasi da$at lebih

    lama $ada $asien dengan de@isiensi imun dan $ada $asien (ang telah menerima $engobatan

     $as'a $a$aran dengan $roduk (ang mengandung antibodi terhada$ Bari'ella.1"9

    Per!alanan $en(akit dibagi men!adi stadium (aitu stadium $rodromal dan stadium

    eru$si. #tadium $rodromal (aitu 4 !am sebelum kelainan kulit timbul" terda$at ge!ala se$erti

    demam" malaise" kadangkadang terda$at kelainan scarlatinaform atau morbiliform. #tadium

    eru$si dimulai dengan ter!adin(a $a$ul merah" ke'il" (ang berubah men!adi Besikel (ang

     berisi 'airan !ernih dan mem$un(ai dasar eritematous. Permukaan Besikel tidak 

    mem$erlihatkan 'ekungan ditengah 8unumbilicated .4

    e!ala klinis mulai ge!ala $rodromal" (akni demam (ang tidak terlalu tinggi" malaise

    dan n(eri ke$ala" kemudian disusul timbuln(a eru$si kulit beru$a $a$ul eritematosa (ang

    dalam aktu bebera$a !am berubah men!adi Besikel. entuk Besikel ini khas beru$a tetesan

    embun 8tear drops. &esikel akan berubah men!adi keruh 8$ustul dalam aktu 4 !am dan

    9

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    10/23

    kemudian $e'ah men!adi krusta. iasan(a Besikel men!adi kering sebelum isin(a men!adi

    keruh. #ementara $roses ini berlangsung" dalam 34 hari eru$si tersebar disertai $erasaan

    gatal. imbul lagi BesikelBesikel (ang baru di sekitar Besikula (ang lama" sehingga

    menimbulkan gambaran $olimor@i. #tadium eru$si (ang se$erti ini disebut sebagai stadium

    eru$si bergelombang.1""4

    !am2a 9.* !am2aa0 uam 3ada i0:eksi 4ius 4aicella 5/s1e

    Sum2e 6 71136--7eal17.7/8s1u:: 8/ks.c/m

    Pen(ebaran terutama di daerah badan dan kemudian men(ebar se'ara sentri@ugal ke

    muka dan ekstremitas" serta da$at men(erang sela$ut lendir mata" mulut" dan saluran na$as

     bagian atas. /ika terda$at in@eksi sekunder terda$at $embesaran kelen!ar getah bening

    regional. Pen(akit ini biasan(a disertai gatal.1

    Pada anak ke'il !arang terda$at ge!ala $rodromal. #ementara $ada anak (ang lebih

     besar dan deasa" mun'uln(a eru$si kulit didahului ge!ala $rodromal. 7uam (ang seringkali

    didahului oleh demam selama 3 hari" kedinginan" malaise" anoreksia" sakit ke$ala" n(eri

     $unggung" dan $ada bebera$a $asien da$at disertai n(eri tenggorokan dan batuk kering.9

    Pada $asien (ang belum menda$at Baksinasi" ruam dimulai dari muka dan skal$" dan

    kemudian men(ebar se'ara 'e$at ke badan dan sedikit ke ekstremitas. )esi baru mun'ul

     berturutturut" dengan distribusi terutama di bagian sentral. 7uam 'enderung $adat ke'ilke'il

    di $unggung dan antara tulang belikat dari$ada ska$ula dan bokong dan lebih ban(ak 

    terda$at $ada medial dari$ada tungkai sebelah lateral. idak !arang terda$at lesi di tela$ak 

    tangan dan tela$ak kaki" dan Besikula sering mun'ul sebelumn(a dan dalam !umlah (ang

    10

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    11/23

    lebih besar di daerah $eradangan" se$erti daerah (ang terkena sengatan matahari. 9

    !am2a 9.% I0:eksi 4aicella 3ada 3e0dei1a de0;a0 imu0isasi

    Sum2e 6 71136--888.emedici0e7eal17.c/m

    ambaran dari lesi Bari'ella berkembang se'ara 'e$at" (aitu lebih kurang dari 1 !am"

    dimana mulamula beru$a makula eritematosa (ang berkembang men!adi $a$ul" Besikel"

     $ustul" dan krusta. &esikel dari Bari'ella berdiameter 3 mm" dan berbentuk eli$s" dengan

    aksis $an!angn(a se!a!ar dengan li$atan kulit. &esikel biasan(a su$er@isial dan berdinding

    ti$is" dan dikelilingi daerah eritematosa sehingga tam$ak terlihat se$erti embun di atas daun

    maarI. ;airan Besikel 'e$at men!adi keruh karena masukn(a sel radang" sehingga

    mengubah Besikel men!adi $ustul. )esi kemudian mengering" mulamula di bagian tengah

    sehingga men(ebabkan umbilikasi dan kemudian men!adi krusta. Krusta akan le$as dalam 1

    3 minggu" meninggalkan bekas bekas 'ekung kemerahan (ang akan berangsur menghilang.

    $abila ter!adi su$erin@eksi dari bakteri maka da$at terbentuk !aringan $arut. )esi (ang telah

    men(embuh da$at meninggalkan ber'ak hi$o$igmentasi (ang da$at meneta$ selama

     bebera$a minggu2bulan.9"14

    &esikel !uga terda$at di mukosa mulut" hidung" @aring" laring" trakea" saluran 'erna"

    kandung kemih" dan Bagina. &esikel di mukosa ini 'e$at $e'ah sehingga seringkali terlihat

    sebagai ulkus dangkal berdiameter 3 mm.9"14

    11

    http://www.emedicinehealth.com/http://www.emedicinehealth.com/http://www.emedicinehealth.com/

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    12/23

    !am2a 9.< Lesi de0;a0 s3ek1um luas

    Sum2e 6 S1aus, S1e37e0 E. O=ma0, Mic7ael N. Sc7made, Ke00e17 E. Vaicella. I06

    i153a1ick>s Dema1/l/;y i0 !e0eal Medici0e? se4e017 edi1i/0, 4/l * a0d %. %))&.

    P.*&&9#*&@9.

    ambaran khas dari Bari'ella adalah adan(a lesi (ang mun'ul se'ara simultan 8terus

    menerus" di setia$ area kulit" dimana lesi tersebut terus berkembang. #uatu $ros$e'tiBe stud(

    menun!ukkan ratarata !umlah lesi $ada anak (ang sehat berkisar antara 50500. Pada kasus

    sekunder karena $a$aran di rumah ge!ala klinisn(a lebih berat dari$ada kasus $rimer karena

     $a$aran di sekolah" hal ini mungkin disebabkan karena $a$aran di rumah lebih intens dan

    lebih lama sehingga inokulasi Birus lebih ban(ak.5"9

    Demam biasan(a berlangsung selama lesi baru masih timbul" dan tinggin(a demam

    sesuai dengan beratn(a eru$si kulit. /arang di atas 39o;" teta$i $ada keadaan (ang berat

    dengan !umlah lesi ban(ak da$at men'a$ai 40"5o;. Demam (ang berke$an!angan atau (ang

    kambuh kembali da$at disebabkan oleh in@eksi sekunder bakterial atau kom$likasi lainn(a.

    e!ala (ang $aling mengganggu adalah gatal (ang biasan(a timbul selama stadium

    Besikuler.9"14

    *n@eksi (ang timbul $ada trimester $ertama kehamilan da$at menimbulkan kelainan

    kongenital" sedangkan in@eksi (ang timbul bebera$a hari men!elang kelahiran da$at

    men(ebabkan Bari'ella kongenital $ada neonatus.1

    Karena kemungkinan menda$at Bari'ella $ada masa kanakkanak sangat besar" maka

    Bari'ella !arang ditemukan $ada anita hamil 80"> tia$ 1000 kehamilan. Di$erkirakan 1>E

    dari anak (ang dilahirkan anita (ang menda$at Bari'ella ketika hamil akan menderita

    kelainan baaan beru$a bekas luka di kulit 8cutaneous scars" berat badan lahir rendah"

    1

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    13/23

    h($o$lasia tungkai" kelum$uhan dan atro@i tungkai" ke!ang" retardasi mental" korioretinitis"

    atro@i kortikal" katarak atau kelainan mata lainn(a. ngka kematian tinggi. ila seorang

    anita hamil menda$at Bari'ella dalam 1 hari sebelum ia melahirkan" maka 5E dari

    neonatus (ang dilahirkan akan mem$erlihatkan ge!ala Bari'ella kongenital $ada aktu

    dilahirkan sam$ai berumur 5 hari. iasan(a Bari'ella (ang timbul berlangsung ringan dan

    tidak mengakibatkan kematian. #edangkan bila seorang anita hamil menda$at Bari'ella

    dalam aktu 45 hari sebelum melahirkan" maka neonatusn(a akan mem$erlihatkan ge!ala

    Bari'ella kongenital $ada umur 510 hari. Disini $er!alanan $en(akit Bari'ella sering berat

    dan men(ebabkan kematian sebesar 530E. +ungkin ini ada hubungann(a dengan kurun

    aktu @etus berkontak dengan Bari'ella dan dialirkann(a antibod( itu melalui $lasenta ke$ada

    @etus.4

    PEMERIKSAAN PENUN$AN!

    ambaran histo$atologi (aitu Besikula terda$at dalam e$idermis" terbentuk akibat

    Jdegenerasi balon" sangat sukar dibedakan dari kelainan $ada her$es =oster dan her$es

    sim$leks.5"6

    )esi $ada Bari'ella dan her$es =oster tidak da$at dibedakan se'ara histo$atologi. Pada

     $emeriksaan menun!ukkan sel raksasa berinti ban(ak dan sel e$itel (ang mengandung badan

    inklusi intranuklear (ang [email protected]

    Pemeriksaan da$at dilakukan dengan $er'obaan =an'k dengan 'ara membuat

    sediaan ha$us (ang diarnai" dimana bahan $emeriksaan diambil dari kerokan dari dasar 

    Besikel (ang mun'ul lebih aal" kemudian diletakkan di atas ob!e't glass" dan di@iksasi

    dengan ethanol atau methanol" dan diarnai dengan $earnaan hemato?(lineosin" iemsa"

    Pa$ani'olaou" atau $earnaan Paragon. Hasiln(a akan dida$ati sel datia berinti ban(ak.1"9

    !am2a +.* Sel aksasa 2ei01i 2a0yak 

    13

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    14/23

    Sum2e 6 S1aus, S1e37e0 E. O=ma0, Mic7ael N. Sc7made, Ke00e17 E. Vaicella. I06

    i153a1ick>s Dema1/l/;y i0 !e0eal Medici0e? se4e017 edi1i/0, 4/l * a0d %. %))&.

    P.*&&9#*&@9.

    Di sam$ing itu &ari'ella =oster Birus 8&C& $ol(merase 'hain rea'tion 8P;7 adalah

    metode $ilihan untuk diagnosis Bari'ella. &C& !uga da$at diisolasi dari kultur !aringan"

    meski$un kurang sensiti@ dan membutuhkan bebera$a hari untuk menda$atkan hasiln(a.

    ahan (ang $aling sering digunakan adalah isolasi dari 'airan Besikuler. &C& P;7 adalah

    metode $ilihan untuk diagnosis klinis (ang 'e$at. 7ealtime P;7 metode tersedia se'ara luas

    dan meru$akan metode (ang $aling sensiti@ dan s$esi@ik dari tes (ang tersedia. Hasil tersedia

    dalam bebera$a !am. /ika realtime P;7 tidak tersedia" antibodi langsung metode 8DL

    neon da$at digunakan" meski$un kurang sensiti@ dibanding P;7 dan membutuhkan

     $engambilan s$esimen (ang lebih teliti.5"9

    erbagai tes serologi untuk antibodi terhada$ Bari'ella tersedia se'ara komersial

    termasuk u!i aglutinasi lateks 8) dan se!umlah en=(melinked immunosorbent tes 8A)*#.

    #aat ini tersedia metode A)*#" dan tern(ata tidak 'uku$ sensiti@ untuk mam$u mendeteksi

    serokonBersi terhada$ Baksin" teta$i 'uku$ kuat untuk mendeteksi orang (ang memiliki

    kerentanan terhada$ &C&. A)*# sensiti@ dan s$esi@ik" sederhana untuk melakukan" dan

     ban(ak tersedia se'ara komersial. Di sam$ing itu ) !uga tersedia se'ara sensiti@" sederhana"

    dan 'e$at untuk dilakukan. ) agak lebih sensiti@ dibandingkan A)*# komersial" meski$un

    da$at menghasilkan hasil (ang $ositi@ $alsu" dan da$at men(ebabkan kegagalan untuk 

    mengidenti@ikasi orangorang (ang tidak terbukti memiliki imunitas terhada$ Bari'ella.

    Dimana salah satu dari tes ini akan berguna untuk skrining kekebalan terhada$ Bari'ella.5"1

    DIA!NOSIS

    &ari'ella biasan(a mudah didiagnosa berdasarkan gambaran klinis (aitu $enam$ilan

    dan $erubahan $ada karakteristik dari ruam (ang timbul" terutama a$abila ada ria(at

    ter$a$ar Bari'ella 3 minggu sebelumn(a.9

    &ari'ella khas ditandai dengan eru$si $a$uloBesikuler setelah @ase $rodromal ringan

    atau bahkan tan$a @ase $rodromal" dengan disertai $anas dan ge!ala konstitusi ringan.

    ambaran lesi bergelombang" $olimor@i dengan $en(ebaran sentri@ugal. #ering ditemukan

    lesi $ada membrane mukosa. Penularann(a berlangsung 'e$at.

    Diagnosis laboratorik sama se$erti $ada her$es =oster (aitu dengan $emeriksaan

    sediaan ha$us se'ara =an'k 8deteksi sel raksasa dengan ban(ak nu'leus2inti" $emeriksaan

    mikrosko$ ele'tron 'airan Besikel 8deteksi Birus se'ara langsung dan material bio$si 8kultur"

    dan tes serologik 8meningkatn(a titer."3

    14

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    15/23

    PENATALAKSANAAN

    idak ada tera$i s$esi@ik terhada$ Bari'ella. Pengobatan bersi@at sim$tomatik dengan

    anti$iretik dan analgesik. -ntuk $anasn(a da$at diberikan asetosal atau anti$iretik lain se$erti

    asetamino@en dan metam$iron. -ntuk menghilangkan rasa gatal da$at diberikan antihistamin

    oral atau sedatiBe. o$ikal diberikan bedak (ang ditambah =at anti gatal 8mentol" kam@ora

    se$erti bedak salisilat 1E atau lotio kalamin untuk men'egah $e'ahn(a Besikel se'ara dini

    serta menghilangkan rasa gatal. /ika timbul in@eksi sekunder da$at diberikan antibiotika

     beru$a sale$ dan oral. Da$at $ula diberikan obat antiBirus. &C* 8aricella !oster 

    immunoglobuline da$at men'egah atau meringankan Bari'ella" diberikan intramus'ular 

    dalam 4 hari setelah ter$a!an. Mang $enting $ada $en(akit Birus" umumn(a adalah istirahat 2

    tirah baring. 1""4

    Pengobatan se'ara sistemik da$at dengan memberikan antiBirus. ebera$a analog

    nukleosida se$erti a'('loBir" @am'i'loBir" Bala'('loBir" dan briBudin" dan analog

     $(ro$hos$hate @oskarnet terbukti e@ekti@ untuk mengobati in@eksi &C&. '('loBir adalah

    suatu analog guanosin (ang se'ara selekti@ di@os@orilasi oleh timidin kinase &C& sehingga

    terkonsentrasi $ada sel (ang terin@eksi. An=imen=im selular kemudian mengubah a'('loBir 

    mono@os@at men!adi tri@os@at (ang mengganggu sintesis D% Birus dengan menghambat

    D% $olimerase Birus. &C& kirakira se$uluh kali li$at kurang sensiti@ terhada$ a'('loBir 

    dibandingkan H#&.9

    &ala'('loBir dan @am'('loBir" meru$akan $rodrug dari a'('loBir (ang mem$un(ai

     bioaBaibilitas oral lebih baik dari$ada a'('loBir sehingga kadar dalam darah lebih tinggi dan

    @rekuensi $emberian obat berkurang.9

    nti Birus $ada anak dengan $engobatan dini Bari'ella dengan $emberian a'('loBir 

    8dalam 4 !am setelah timbul ruam $ada anak imunokom$eten berusia 1 tahun dengan

    dosis 4 ? 0 mg2kg2hari selama > hari menurunkan !umlah lesi" $enghentian terbentukn(a

    lesi (ang baru" dan menurunkan timbuln(a ruam" demam" dan ge!ala konstitusi bila

    dibandingkan dengan $la'ebo. eta$i a$abila $engobatan dimulai lebih dari 4 !am setelah

    timbuln(a ruam 'enderung tidak e@ekti@ lagi. Hal ini disebabkan karena Bari'ella meru$akan

    in@eksi (ang relati@ ringan $ada anakanak dan man@aat klinis dari tera$i tidak terlalu bagus"

    sehingga tidak memerlukan $engobatan a'('loBir se'ara rutin. %amun $ada keadaan dimana

    harga obat tidak men!adi masalah" dan kalau $engobatan bisa dimulai $ada aktu (ang

    menguntungkan 8dalam 4 !am setelah timbul ruam" dan ada kebutuhan untuk mem$er'e$at

     $en(embuhan sehingga orang tua $asien da$at kembali beker!a" maka obat antiBirus da$at

    diberikan.6"9

    15

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    16/23

    Pada rema!a dan deasa" $engobatan dini Bari'ella dengan $emberian a'('loBir 

    dengan dosis 5 ? hari menurunkan !umlah lesi" $enghentian terbentukn(a

    lesi (ang baru" dan menurunkan timbuln(a ruam" demam" dan ge!ala konstitusi bila

    dibandingkan dengan $la'ebo.9

    #e'ara a'ak" $emberian $la'ebo dan a'('loBir oral (ang terkontrol $ada orang deasa

    muda (ang sehat dengan Bari'ella menun!ukkan baha $engobatan dini 8dalam aktu 4 !am

    setelah timbuln(a ruam dengan a'('loBir oral 85? hari se'ara signi@ikan

    mengurangi terbentukn(a lesi (ang baru" mengurangi luasn(a lesi (ang terbentuk" dan

    menurunkan ge!ala dan demam. Dengan demikian" $engobatan rutin dari Bari'ella $ada orang

    deasa tam$akn(a masuk akal. +eski$un tidak diu!i" ada kemungkinan baha @am'i'loBir"

    (ang diberikan dengan dosis 00 mg $er oral setia$ < !am" atau Bala'('loBir dengan dosis

    1000 mg $er oral setia$ < !am mudah dan te$at sebagai $engganti a'('loBir $ada rema!a

    normal dan deasa.

    Per'obaan terkontrol (ang dilakukan $ada orang deasa imunokom$eten dengan

     $neumonia Bari'ella menun!ukkan baha $engobatan dini 8dalam aktu 36 !am dari rumah

    sakit dengan a'('loBir intraBena 810mg2kg setia$ < !am da$at mengurangi demam dan

    taki$nea dan meningkatkan oksigenasi. Kom$likasi serius lainn(a dari Bari'ella $ada orang

    (ang imunokom$eten" se$erti ense@alitis" meningoen'e$halitis" m(elitis" dan kom$likasi

    okular" sebaikn(a diobati dengan a'('loBir intraBena.9

    Per'obaan terkontrol $ada $asien immuno'om$romised dengan Bari'ela menun!ukkan

     baha $engobatan dengan asikloBir intraBena menurunkan insiden kom$likasi (ang

    mengan'am kehidu$an Bis'eral ketika $engobatan dimulai dalam aktu > !am dari mulai

    timbuln(a ruam. '('loBir intraBena men!adi standar $eraatan untuk Bari'ella $ada $asien

    (ang disertai dengan imunode@isiensi substansial. +eski$un $emberian tera$i oral dengan

    @am'i'loBir atau Bala'('loBir mungkin 'uku$ untuk $asien dengan dera!at ringan gangguan

    kekebalan tubuh" teta$i tidak ada u!i klinis terkontrol (ang menun!ukkan se'ara $asti. Pada

     $en(akit berat atau anita hamil da$at diberikan a'('loBir *& 10mg2kg tia$ < !am selama

    > hari.6"9

    sikloBir adalah turunan guanosin. &irus her$es mengandung timidin kinase (ang

    da$at menambah @os@at baru $ada guanosin dan deoksiguanosin. #en(aa ini akan

    men@os@orilasikan aasikloBir 30100 kali lebih 'e$at dari$ada kinase sel inang. Produkn(a

    setelah @os@orilasi men!adi asikloguanosin tri@os@at (ang menghambat her$es D%

     $ol(merase 1030 kali lebih kuat dari $ada $ol(merase sel inang. sikloBir" suatu analog

    guanosin (ang tidak mem$un(ai gugus glukosa" mengalami mono@os@orilasi dalam sel oleh

    16

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    17/23

    en=im (ang di kode herBers Birus" timidin kinase. Karena itu" selsel (ang di in@eksi Birus

    sangat rentan. sikloBir adalah suatu $rodrug (ang baru memiliki e@ek antiBirus setelah

    dimetabolisme men!adi asikloBir tri@os@at. sikloBir beker!a $ada D% Polimerase Birus"

    se$erti D% $ol(merase Birus her$es. #ebelum da$at menghambat sintesis D% Birus"

    asikloBir harus mengalami @os@orilasi intra seluler dalam tiga taha$ untuk men!adi bentuk 

    tri@os@at. Los@orilasi $ertama dikatalisis oleh timidin kinase Birus" $roses selan!utn(a

     berlangsung dalam sel (ang terin@eksi Birus. )angkah (ang $enting dari $roses ini adalah

     $embentukan asikloBir mono@os@at (ang dikatalisis oleh timidin kinase $ada sel hos$es (ang

    terin@eksi oleh Birus hos$es atau Beri'ella =oster atau oleh @os@otrans@erase (ang dihasilkan

    oleh sitomeganoBirus. Kemudian en=im seluler menambahkan gugus @os@at untuk membentuk 

    asikloBir di@os@at dan asikloBir tri@os@at. sikloBir tri@os@at menghambat sintesis D% Birus

    dengan 'ara berkom$etensi dengan deoksiguanosi tri@os@at sebagai substrat D%

     $ol(merase Birus dan masuk ke dalam D% Birus (ang men(ebabkan terminasi rantai D%

    (ang $remature. /ika asikloBir 8dan bukan deoksiguanosi tri@os@at (ang masuk ketaha$

    re$likasi D% Birus" sintesis berhenti. *nkor$orasi asikloBir mono@os@at ke D% Birus

     bersi@at irreBersible karena en=im eksonuklease tidak da$at mem$erbaikin(a. Pada $roses ini"

    D% $ol(merase Birus men!adi inakti@. imidin kinase (ang sudah berubah atau berkurang

    dan $ol(merase D% telah ditemukan dalam bebera$a strain Birus (ang resisten. 7esistensi

    terhada$ asikloBir disebabkan oleh mutasi $ada gen timidin kinase Birus atau $ada gen D%

     $ol(merase. Pemberian obat bisa se'ara intraBena" oral atau to$i'al. A@ek sam$ing tergantung

     $ada 'ara $emberian. +isaln(a" iritasi lo'al da$at ter!adi dari $emberian to$i'al " sakit ke$ala"

    diare" mual" dan muntah meru$akan hasil $emberian oral" gangguan @ungsi gin!al da$at

    timbul $ada dosis tinggi atau $asien dehidrasi (ang menerima obat se'ara intraBena.

    A@ek @armakologis asikloBir tergantung $ada $erubahann(a men!adi metabolit akti@

    oleh en=im timidinkinase didalam Her$es sim$lek.

    +ekanisme ker!a asikloBir (aitu:

    sikloBir 

    N imidinkinase 8Her$es sim$lek

    +ono@os@at

    N Los@orilasi oleh en=im $e!amu

    sikloguanosin 3P

    N

    +enghambat: G Polimerase D% Birus

     G #intesis D% Birus

    1>

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    18/23

    sikloBir tri@os@at menghambat sintesis D% melalui dua mekanisme: menghambat

    deo?(P se'ara kom$etiti@ untuk selan!utn(a bereaksi lebih lan!ut oleh $ol(merase D%"

    dengan 'ara mengikat diri $ada 'etakan D% membentuk kom$leks (ang tidak mudah le$as"

    dan memutus $embentukan rantai D% Birus.

    PENCE!A"AN

    Pen'egahan dengan melakukan Baksinasi. &aksin da$at diberikan akti@ atau$un $asi@.

    kti@ dilakukan dengan memberikan Baksin Bari'ella berasal dari !alur (ang telah dilemahkan

    8lie attenuated . Pasi@ dilakukan dengan memberikan  !oster imuno globulin  8C* dari

     !oster imun plasma 8C*P.4

    &aksin $asi@ dengan memberikan C*. C* ialah suatu globulingama dengan titer 

    antibodi (ang tinggi dan (ang dida$atkan dari $enderita (ang telah sembuh dari in@eksi

    her$es =oster. Pemberian C* seban(ak 5ml dalam > !am setelah kontak dengan $enderita

    Bari'ella da$at men'egah $en(akit ini $ada anak sehat" ta$i $ada anak dengan de@isiensi

    imunologis" leukemia atau $en(akit keganasan lainn(a" $emberian C* tidak men(ebabkan

     $en'egahan (ang sem$urna. )agi $ula di$erlukan C* dengan titer (ang tinggi dan dalam

     !umlah (ang lebih besar.4

    C*P adalah $lasma (ang berasal dari $enderita (ang baru sembuh dari her$es =oster 

    dan diberikan se'ara intraBena seban(ak 314"3 ml2kg. Pemberian C*P dalam 1> hari

    setelah kontak dengan $enderita Bari'ella $ada anak dengan de@isiensi imunologis" leukemia

    atau $en(akit keganasan lainn(a mengakibatkan menurunn(a insidens Bari'ella dan merubah

     $er!alanan $en(akit Bari'ella men!adi ringan dan da$at men'egah Bari'ella untuk kedua

    kalin(a. Pemberian globulingama akan men(ebabkan $er!alanan Bari'ella !adi ringan ta$i

    tidak men'egah timbuln(a Bari'ella. Dian!urkan untuk memberikan globulingama ke$ada

     ba(i (ang dilahirkan dalam aktu 4 hari setelah ibun(a mem$erlihatkan tandatanda

    Bari'ella. *ni da$at dilaksanakan $ada !am!am $ertama kehidu$an ba(i tersebut. 4"5

    &aksin akti@ dian!urkan agar Baksin Bari'ella ini han(a diberikan ke$ada $enderita

    leukemia" $enderita $en(akit keganasa lainn(a dan $enderita dengan de@isiensi imunologis

    untuk men'egah kom$likasi dan kematian bila kemudian terin@eksi oleh Bari'ella. Pada anak 

    sehat sebaikn(a Baksinasi Bari'ella ini !angan diberikan karena bila anak tersebut terkena

     $en(akit ini" $er!alanan $en(akitn(a ringan" lagi $ula semua Birus her$es da$at men(ebabkan

    suatu $en(akit laten dan akibatn(a baru n(ata bebera$a dasaarsa setelah Baksin itu

    diberikan. ngka serokonBersi men'a$ai 9>99E. Diberikan $ada (ang berumur 1 bulan

    atau lebih. )ama $roteksi belum diketahui $asti" meski$un demikian Baksinasi ulangan da$at

    diberikan setelah 46 tahun.1"4"5

    1

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    19/23

    Pemberiann(a se'ara subkutan 0"5 ml $ada (ang berusia 1 bulan sam$ai 1 tahun.

    Pada usia di atas 1 tahun !uga diberikan 0"5 ml" setelah 4< minggu diulangi dengan dosis

    (ang sama. ila ter$a!ann(a baru kurang dari 3 hari $erlindungan Baksin (ang diberikan

    masih ter!adi" karena masa inkubasin(a antara >1 hari. #edangkan antibod( (ang 'uku$

    sudah timbul antara 36 hari setelah Baksinasi.1

    Karakteristik Baksin Bari'ella 8&ariBa?" +er'k meru$akan Baksin Birus hidu$ (ang

    dilemahkan" (ang berasal dari strain Oka &C&. &irus Baksin diisolasi oleh akahashi $ada

    aal tahun 19>0 dari 'airan Besikular (ang berasal dari anak sehat dengan $en(akit Bari'ella.

    &aksin Bari'ella ini dilisensikan untuk $enggunaan umum di /e$ang dan Korea $ada tahun

    19

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    20/23

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    21/23

    dalam bebera$a !am berubah men!adi Besikel. Dimana Besikel akan berkembang men!adi"

     $ustul" dan kemudian men!adi krusta.

    Pen(ebarann(a terutama di daerah badan dan kemudian men(ebar se'ara sentri@ugal

    ke muka dan ektremitas" serta da$at men(erang sela$ut lendir mata" mulut" dan saluran na@as

     bagian atas.

    Pada anakanak !arang memberi kom$likasi" sementara $ada orang deasa

    kom$likasi (ang tersering timbul adalah $neumonia. Dan $ada $asien (ang disertai dengan

    de@isiensi imun memberikan kom$likasi (ang lebih berat.

    -ntuk membantu diagnosa da$at dilakukan $er'obaan =an'k (ang diambil dari

    kerokan dasar Besikel dan dida$atkan sel datia (ang berinti ban(ak.

    -ntuk $engobatan da$at diberikan antiBirus" dimana dosis oral (ang diberikan $ada

    anak (aitu 4?0mg2kg selama lima hari. #ementara dosis (ang diberikan $ada orang

    deasa 5?

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    22/23

    1. D!uanda dhi" dkk. &arisela. Dalam: *lmu Pen(akit Kulit dan Kelamin edisi Keenam.

    /akarta: alai Penerbit LK-* 011. H.115116.

    . Haraha$ +arali. &arisela. Dalam: *lmu Pen(akit Kulit. /akarta: Hi$okrates 000.

    H.9496.

    3. 7assner" #teinert. Pen(akit Birus Barisela=oster. Dalam: uku !ar dan tlas

    Dermatologi edisi 4. /akarta: A; 1995. H.4445.

    4. Hassan 7use$no" latas Husein. &arisela 8'a'ar air"I'hi'ken $o?I. Dalam: uku !ar 

    *lmu Kesehatan nak" !ilid . /akarta: *%LO+AD*K 00>. P.63>640.

    5. hite DaBid" Lenner Lrank. &ari'ella=oster Birus. *n: +edi'al &irolog( Lourth

    Adition. -nited Kingdom: 'ademi' Press 1994. P.330334.

    6. #iregar 7#. &arisela. Dalam: tlas erarna #ari$ati Pen(akit Kulit edisi . /akarta:

    A; 004. H.

  • 8/17/2019 Case Varicela Vicky

    23/23