32
INTEGRASI REGULASI METABOLISME KELOMPOK 17

irm 1.pptx

Embed Size (px)

Citation preview

Slide 1

INTEGRASI REGULASI METABOLISMEKELOMPOK 17

Kelompok 17Suci Amelia (G84120014)Lathifah Amalia (G84120045)Fenny Dewi KF (G84120057)Nubli Falaah A (G84120075)Pemicu: Ingin Langsing, Bugar, sekaligus Energik: Diet dan Olahraga Apa???

Cara mendapatkan energi

SIKLUS KREBS

JALUR PENTOSA FOSFAT

KETOGENESIS

Glikogenesis

Glikogenolisis

PEMBAHASAN

ANTARA AEROBIK DAN ANGKAT BARBEL ?????

Sumber Energi AerobikOksidasi asam lemak Pemecahan / hidrolisis trigliserida dari jaringan adiposaPembentukan asam laktat lambat dan tidak cepat lelahSumber energi angkat barbel Glukosa darahGlikogenolisisGlukoneogenesisFermentasi asam laktat

Jaringan adiposa merupakan 15% dari massa tubuh dewasa

DIET TINGGI PROTEIN MENURUNKAN BERAT BADAN ATAU TIDAK ?Semakin banyak protein yang dikonsumsi, semakin banyak pula urea yang dihasilkanUrea diproses pada siklus urea yang membutuhkan banyak airSebanyak 67 % tubuh manusia terdiri atas airSemakin banyak air yang dikeluarkan, bobot badan akan semakin turunJADI Diet tinggi protein dapat menurunkan bobot berat badan

Dampak Diet Protein TinggiKonsumsi protein dalam jumlah berlebihan akan menyebabkan muntah , asidosis, dan komaSintesis 1 mol urea memerlukan 3 mol ATP PROTEIN diproses menjadi energi hanya 5%Urea dikeluarkan bersama dengan air sehingga pengeluaran urea yang berlebihan menyebabkan DEHIDRASI

TERIMA KASIH