Proposal ANB

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    1/12

     

     Latar belakang 

    Fenomena outsourcing sebenarnya merupakan fenomena lama dalam dunia bisnis,

     bahkan praktek bisnis outsourcing telah lama dilakukan di negara–negara maju dan

    kini sudah di Indonesia .

    Definisi outsourcing itu sendiri adalah suatu pendelegasian dari satu atau beberapa

     proses bisnis kepada pihak luar dimana pihak tersebut akan melakukan proses

    administrasi dan proses manajemen tertentu berdasarkan definisi dan ukuran

    kinerja tertentu, yang telah disepakati bersama dalam satu kontrak kerja antara

     pemberi kerja dan penyedia jasa. 

    Dalam hal ini semakin banyak perusahaan lokal maupun global yang melakukan

    outsourcing  dan atau labour  contracting, bidang yang disubkontrakkan pun

     beraneka macam, dimana masing-masing pihak membuat perjanjian kualitas layanan

    dengan perusahaan jasa outsourcing agar pelaksanaan kegiatan outsourcing berjalan

    sesuai keinginan.

    Salah satu kunci kesuksesan dalam pelaksanaan kegiatan outsourcing adalah

    eksistensi Sumber Daya Manusia yang ada dalam perusahaan, kemampuan,loyalitas serta konsentrasi untuk mensupport kegiatan perusahan dengan sungguh

     – sungguh.

    Tentunya kita harus mampu memasuki paradigma baru dan kita kedepankan kualitas

    Sumber Daya anusia dalam perusahaan untuk me!ujudkan keunggulan bersaing

    "#ompetiti$e ad$antage%.

    &ntuk menjembatani perusahaan sebagai pengguna jasa "user% dengan calon tenaga

    kerja skill ' unskill sebagai pencari kerja untuk mendapat pekerjaan.

    (erdasarkan fakta bah!a dunia kerja)perusahaan memerlukan tenaga kerja yang

    sesuai dengan kebutuhan atau kualifikasi.

    elakukan kegiatan penempatan tenaga kerja untuk suatu paket kontrak pekerjaan,

     pemborongan pekerjaan, penyediaan tenaga kerja, pengelolaan tenaga kerja dalam

    masa percobaan sebagai sarana seleksi dalam penerimaan atau pengangkatan

    karya!an. emenuhi kebutuhan tenaga kerja skill ' unskill yang temporer 

    disesuaikan dengan !aktu, jenis, dan sifatnya serta membantu tugas kepersonaliaan

    *age + of +

    PENDAHULUAN

    DASAR PEMIKIRAN

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    2/12

    sehingga mengurangi panjang rumitnya mata rantai kendali manajemen perusahaan

     pengguna jasa.

    VISI:

    Diakui sebagai perusahaan penyedia jasa sumber daya manusia yang unggul

    dan ber!a!asan saling menguntungkan

     MISI:

    Ter!ujudnya harkat dan martabat serta moral yang baik bagi tenaga kerja.

    Ter!ujudnya Sumber Daya anusia yang berkualitas.

    eningkatkan profesionalisme tenaga kerja.

    embentuk tenaga kerja yang inisiatif, inoatif dan kreatifitas yang tinggi. embentuk kualitas Sumber Daya anusia secara efektif dan efesien.

    engarahkan pekerjaan pada kepuasan pelanggan.

    emberikan pelayanan kepada perusahaan dan masyarakat secara maksimal

    serta menjadi pioneer dalam kegiatan penempatan dan pengelolaan tenaga

    kerja yang profesional.

    enjalin kemitraan yang baik adalah tujuan utama kami kedepan untuk 

    kerjasama jangka panjang !long term"  disemua bidang usaha, untuk lebih

    meningkatkan kemampuan dan pelayanan kami sesuai kebutuhan perusahaan

    dan tuntutan aman.

     M#$#:

    enjadi perusahaan penyedia jasa sumber daya manusia yang terpercaya serta

    memiliki ino$asi dan integritas.

     NILAI – NILAI PERUSAHAAN 

    RESPECT – e Ma!e People "ur Priorit#

     %esponsible

    Senantiasa memberikan pelayanan secara berkesinambungan dan penuh tanggung

     ja!ab untuk memberikan kepuasan terhadap klien melalui pola kemitraan.

     &nthusiasm

    emberikan pelayanan dan bekerja dengan penuh antusias tanpa membedakan

    golongan, suku, bangsa dan agama.

     Share

    Selalu memberikan informasi yang terkini sehingga $Co%%it%ent to E&cellent'

    "*elayanan *rima% akan selalu tercapai.

    *age of +

    (ISI ) MISI

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    3/12

     'rin(iple

    enjunjung tinggi nilai – nilai kejujuran, disiplin dan tanggung ja!ab pada setiap

     pekerjaan yang dipercayakan.

     &)(ellent elakukan yang terbaik disegala bidang pelayanan jasa, melaksanakan pelayanan

    dengan sikap profesional.

    *ommitment 

    *ekerjaan akan selalu dilaksanakan dengan #ommitment yang berprinsip pada

     pelayanan prima "#ommitment to /cellent%.

    $rust 

    enjunjung nilai kepercayaan yang telah diberikan oleh mitra kerja, menerapkam

     prinsip01ood 1o$ernance0 of #onduct.

    embantu *erusahaan dalam mempersiapkan calon tenaga kerja yang dibutuhkan

    sesuai dengan kualifikasi yang diminta oleh perusahaan.

    embantu meningkatkan hasil seleksi calon tenaga kerja sesuai kualifikasi

     perusahaan tanpa adanya beban tambahan bagi personalia maupun perusahaan.

    elaksanakan pendaftaran, penyediaan, pengiriman, dan penempatan tenaga kerja

    serta mengurangi dampak dari pengkonsentrasian calon tenaga kerja yang akan

    melamar di perusahaan.

    enjalin kemitraan dengan dunia industri atau perusahan melalui program

     penempatan *Manpo+er suppl#,  dan pengelolaan tenaga kerja *"utsourcing -an

    atau se%i outsourcing,  sesuai dengan kesepakatan bersama yang tertuang dalam

     2ota 3esepahaman *MoU,.

    &ntuk menunjang tenaga kerja dalam bentuk Supply maupun 4utsourcing dan atau

    Semi 4utsourcing atau 5abour #ontracting ada beberapa hal yang perlu kami persiapkan seperti 6

    PT. ANA/A IND"NESIA bekerjasama dengan beberapa sekolah kejuruan

    S3 yang berada di beberapa daerah.

    engadakan pelatihan dasar atau adjustment training sebelum calon tenaga

    kerja tersebut ditempatkan di perusahaan pengguna jasa kami.

    7dapun materi pelatihan dasar kami adalah 6

     &tos +erja tujuannya adalah menyadarkan dan membekali para tenaga kerja tetangfilsafah perusahaan, etika bisnis dan etika kerja.

    *age 8 of +

    MAKSUD DAN TU0UAN

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    4/12

     Motiasi +erja tujuannya adalah menyadarkan dan membekali  para tenaga kerja

    tentang nilai – nilai kerja yang mendorong semua orang harus bekerja.

     +esadaran tentang kualitas dalam kaitannya dengan IS# tujuannya adalah untuk 

    menyadarkan dan membekali para pekerja tentang pentingnya kualitas produksi dankualitas SD. 9anya Sumber Daya anusia yang berkualitas mampu menghasilkan

     produksi yang berkualitas.

     ubungan Industrial tujuannya adalah untuk menciptakan hubungan industrial yang

    harmonis antara pekerja dan pemberi kerja karena hak dan ke!ajiban masing pihak 

    dijelaskan secara transparan. Dengan demikian setiap pekerja dapat bekerja dengan

     baik dimanapun mereka bekerja, sehingga tidak menimbulkan keresahan atau

    masalah perburuhan lainnya.

    7dapun jasa – jasa yang kami ta!arkan adalah 6

     -asa rekrutmen

     -asa kontrak kerjasama #utsour(ing !Labour (ontra(ting"

     Semi outsour(ing 

     -S %&+%/$M&0.

    :asa recruitment adalah 6 3erjasama yang dilakukan dimana pihak penyedia jasa " *T.

    727(7 I2D42SI7 % hanya sebatas menyediakan SD kepada pihak pengguna

     jasa sesuai dengan jumlah criteria yang diminta dari pihak pengguna jasa, tetapi

    kontrak kerja dan penanganan lanjutan dengan pekerja menjadi tanggung ja!ab pihak  pengguna jasa.

     +euntungan -asa %ekrutmen adalah :

    fesiensi !aktu, tenaga dan uang seperti 6

    *emakaian Telepon

    *embuatan Iklan 5o!ongan

    Seleksi 7!al

    5ingkungan kerja yang aman dan tenang.

    Sering terjadi huru–hara dan pengrusakan property milik perusahaan karena

     banyaknya pelamar yang datang bahkan tidak puas dengan hasil test mereka,

    dan hal ini terjadi dikarenakan pihak perusahaan tersebut membuka lo!ongan

    secara umum..

    enghindari pekerja yang tidak efektif.

      Faktor ini sering terjadi karena adanya SD yang dipaksakan baik dari

    lingkungan sekitar maupun karya!an internal, sehingga proses seleksi

    a!al rekrutmen tidak berlaku efektif.

    0ASA K"NTRAK KER0ASAMA "UTS"UCIN1 *Labour Contracting,

    *age ; of +

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    5/12

    3ontrak kerjasama adalah salah satu solusi terbaik untuk mengatasi kesibukan dalam

     penanganan SD baik secara proses administrasi dan proses manajemen dalam

     perusahaan yang sedang berkembang.

    aka dalam hal ini banyak perusahaan–perusahaan industri maupun jasa yang

    memakai kontrak kerjasama)4utsourcing dan atau semi outsourcing untuk penangansumber daya manusia dalam jumlah yang banyak pada suatu di$isi seperti 6

    "perator Pro-u!si

    Maintenance2 Sta33 Engineering2 el-ing

    D45S6 Te!ni! -an Manage%ent

    Sta33 Personalia2 Receptionist

    Dri7er2 8or!li3t Dri7er

    Securit#

    Cleaning Ser7ice

    Accounting Sta33 A-%inistration2 e&i%

    KEUNTUN1AN 0ASA K"NTRAK KER0ASAMA "UTS"URCIN1 *Labour

    Contracting,

    6. Meng9ilang!an /ia#a Re!rut%en

    fesiensi uang, seperti biaya telpon, pembuatan iklan lo!ongan dan

    administrasi lainnya.

    fesiensi !aktu dan tenaga kerja, seperti saat seleksi lamaran,

     pemanggilan peserta test, psikotest dan inter$ie!.

      :. E3esiensi /ia#a Pro-u!si

    Dari sektor upah untuk perusahaan sektoral yang upah minimum

    sektoral lebih tinggi dari upah *ropinsi, perusahaan tersebut

    dapat membayar sebesar upah minimum propinsi yang berlaku.

    4. Mengurangi Resi!o /ia#a PHK 

    (iaya pesangon, terutama untuk para karya!an yang telah bekerjadalam !aktu lama.

    (iaya kebijaksanaan, seperti karya!an yang dirumahkan akibat

    4mset)4rder perusahaan menurun.

      ;. Meng9in-ari %ogo! !er

    3eamanan lingkungan kerja yang terjamin. Sumber Daya anusia yang bermutu.

    *age < of +

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    6/12

    anajemen *erusahaan yang teratur.

    (iaya produksi yang terkontrol dan efesien

    MAN8AAT DAN KEUNTUN1AN PERUSAHAAN APA/ILAMEN11UNAKAN 0ASA KER0ASAMA "UTS"URCIN1

    +. *erusahaan pengguna jasa dapat memperkecil biaya operasional, karena

     perusahaan pada saat tidak lagi membutuhkan tenaga kerja tidak perlu

    mengeluarkan dana yang berhubungan dengan kebijakan *emutusan

    9ubungan 3erja "*93%.

    . Dapat meminimalkan dan meringankan beban sehari–hari yang ada di

     bagian kepersonaliaan baik dalam proses administrasi maupun proses

    manajemen dan dapat mengurangi panjang dan rumitnya mata rantai

    kendali manajemen.

    8. Dengan sistem outsourcing)labour contracting kami dapat mengatasi

     pemogokan, demontrasi pekerja)buruh.

    ;. (asic salary tetap mengikuti standar yang berlaku di perusahaan tetapi

    tidak diba!ah standar pemerintah.

    MAN8AAT DAN KEUNTUN1AN SEMI "UTS"URCIN1

    *erusahaan pengguna jasa tidak harus membayar Fee anagement

    Dapat meminimalkan dan dan meringankan beban sehari –hari yang

    ada dibagian kepersonaliaan baik dalam proses administrasi maupun

     proses manajemen dan dapat mengurangi panjang rumitnya mata

    rantai kendali manajemen.

    Dengan sistem Semi 4utsourcing perusahaan pengguna jasa tidak 

    harus disibukan dengan rekrutmen.

    Dengan sistem Semi 4utsourcing, kami dari perusaan jasa dapat

    mendata jumlah tenaga kerja kontrak yang ada di perusahaan

     pengguna jasa. *erusahaan pengguna jasa dapat meminta)mengganti tenaga kerja

    dengan !aktu yang cukup singkat kepada perusahaan kami.

    3ami dari perusahaan jasa dapat membantu permasalahan perburuhan

    di perusahaan pengguna jasa.

    /ENTUK P"LA PENEMPATAN TENA1A KER0A

    *enempatan tenaga kerja tetap

    *enempatan dan pengelolaan tenaga kerja

    3ontrak untuk persiapan pengangkatan karya!an

    *age = of +

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    7/12

    3ontrak 3erja >aktu Tertentu

    3ontrak untuk pekerjaan tertentu

    3ontrak atau bentuk lain yang disesuaikan dengan

    kebutuhan

    M"DEL PENEMPATAN

    Mo-el 6

    (agan prosedur penempatan tenaga kerja oleh PT. ANA/A IND"NESIA "seleksi

    dilakukan oleh " PT. ANA/A IND"NESIA %

     

    Mo-el :

    (agan *rosedur *enempatan Tenaga 3erja oleh PT. ANA/A IND"NESIA

      "Seleksi dilakukan oleh perusahaan pengguna%

    Mo-el 4

    (agan *rosedur *enempatan Tenaga 3erja oleh PT. ANA/A IND"NESIA

    *age ? of +

    *engiriman

    Tenaga 3erja

    Tidak 5ulus Seleksi

      *ermintaan

      Tenaga 3erja

      5ulus Seleksi

    *T. 727(7 I2D42SI7

      @3@&T

        S53SI

    *roses Seleksi

    *@&S79772

    *737I :7S7

      3ontrak 3erjasama

    Ditempatkan

    (ekerja

      3etenaga 3erjaan

    *T. 727(7 I2D42SI7

      *2ADI7

        *215457

    *@&S79772

    *737I :7S7

    T2717 3@:7

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    8/12

    Mo-el ;

    (agan *rosedur *enempatan Tenaga 3erja SISTEM TAKE "(ER  "*engalihan% dari

    *erusahaan *engguna ke PT. ANA/A IND"NESIA

    enjalin kemitraan dengan perusahaan industri dalam bidang ketenaga

    kerjaan, pengembangan Sumber Daya anusia, #onsultant, manpo!er supply

    embuat Data (ank pencari kerja

    embuat informasi pasar kerja

    emberikan layanan seleksi calon tenaga kerja skill "!hite colar% ' unskill

    "blue colar%

    elakukan pengiriman untuk memenuhi permintaan tenaga kerja

    engelola tenaga kerja borongan atau dalam masa percobaan.

    Ko%it%en !a%i a-ala9 6

    Tumbuh dan berkembang bersama

    emberikan manfaat yang signifikan

    emberikan pelayanan yang terbaik dan tepat !aktu

    *age B of +

    PENUTUP

    RUAN1 LIN1KUP

      3ontrak 

      3erjasama

    *T. 727(7

    I2D42SI7

    *@&S79772

    *737I :7S7

    T2717

    3@:7

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    9/12

    Ka%i selalu berusa9a untu! >

    (elajar 

    enerima kritik dan saran

    emberikan dan menyediakan SD yang berkualitas

    (esar harapan kami untuk dapat bekerjasama dan ikut membantu perusahaan dalam

     penanganan SD, agar kita dapat tumbuh dan berkembang bersama.

    9al – hal lain yang masih memerlukan penjelasan lebih lanjut dan belum tercakup

    dalam proposal ini dapat kita bicarakan bersama.

    9ormat kami,

    *T. 727(7 I2D42SI7

    H. SUPRIATNA ISMAIL2 SE

     *resident Director 

    *age C of +

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    10/12

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    11/12

    RELATION LIST OF PT. ANABA INDONESIA

    *age ++ of +

  • 8/19/2019 Proposal ANB

    12/12

    *age + of +