17
MANAJEMEN BRAND

MANAJEMEN BRAND

Embed Size (px)

DESCRIPTION

MANAJEMEN BRAND. OUTLINE. Definisi ‘Brand’ Brand dan Mitos Kepuasan Klasifikasi Brand Brand Campaign Brand Recognition Brand Insistance Lovely Brand/Brand Satisfy. DEFINISI BRAND. - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: MANAJEMEN BRAND

MANAJEMEN BRAND

Page 2: MANAJEMEN BRAND

• Definisi ‘Brand’• Brand dan Mitos Kepuasan• Klasifikasi Brand• Brand Campaign• Brand Recognition• Brand Insistance• Lovely Brand/Brand Satisfy

OUTLINE

Page 3: MANAJEMEN BRAND

Brand is name, symbol, design, or combination of them that identifies the goods or serving of company (Straub and Attner, 1994:391)

Indikator keberhasilan brand mengandung nilai kualitas sebuah barang/jasa yang diperoleh dari pengalaman positif dari pengguna/konsumennya.

DEFINISI BRAND

Page 4: MANAJEMEN BRAND

DEFINISI BRAND

Brand = kualitas barang + pengalaman positif + Mitos/Budaya.

Nama (brand name)Tanda (brand mark)Karakter (trade character)

Page 5: MANAJEMEN BRAND

KLASIFIKASI BRAND

LOCAL BRAND/ NATIONAL BRAND1. Produk terdistribusi ke seluruh kota dan desa di

sebuah negara2. Promosi menggunakan media massa dengan

jangkauan nasional3. Memiliki pusat layanan bagi konsumen di semua

kota4. Brand mudah dikenali oleh pelanggan secara cepat

dalam satu jajaran produk serupa (pesaing)5. Brand memiliki sejarah yang positif menyangkut

kualitas produk dan layanan

Page 6: MANAJEMEN BRAND

KLASIFIKASI BRAND

• REGIONAL BRAND/DOMESTIC BRAND:

ex: Mobil Toyota populer di Asia

• WORLD BRAND/INTERNATIONAL BRAND

Ditandai dengan adanya jaringan pemasaran yang tersebar di seluruh dunia/ franchise

ex: Coca Cola, Nike, Adidas, Sony, Apple, Hewlett Packard, Boeing, Volvo, Mercedez, etc .

Page 7: MANAJEMEN BRAND

DISCUSSION QUESTIONS

Adakah hubungan antara brand populer dengan budaya konsumen???

Adakah hubungan antara international brand dan sistem promosi???

Page 8: MANAJEMEN BRAND

BRAND CAMPAIGN

Branding merupakan kegiatan manajemen kampanye produk dan layanan.

Tahapan dalam branding:

Brand Recognition

Brand preference

Brand Insistence

Lovely Brand/ Brand Satisfy

Page 9: MANAJEMEN BRAND

BRAND RECOGNITION

Tahan pengenalan produk baru untuk menjadi produk yang familiar di mata publik

Faktor kegagalan apabila produk tidak tersedia di pasaran

Page 10: MANAJEMEN BRAND

BRAND PREFERENCE

• Tahap dimana konsumen telah memiliki pengalaman dengan suatu produk yang dipilih dan dirasa cukup memenuhi kebutuhan sehingga menjadi preferensi dari berbagai produk alternatif

• Indikator keberhasilan : pengalaman yang baik terhadap suatu produk yang mencapai titik kepuasan

Page 11: MANAJEMEN BRAND

BRAND INSISTENCE

• Tahap dimana konsumen memutuskan untuk mengkonsumsi suatu produk terus menerus.

• Indikatornya apabila konsumen mengenal kelebihan produk dibanding produk kompetitor dan merasa aman untuk mengkonsumsinya.

Page 12: MANAJEMEN BRAND

LOVELY BRAND/BRAND SATISFY

Tahap dimana konsumen benar-benar puas terhadap pengalaman yang di alami berulang-ulang dari penggunaan satu/beberapa produk dalam brand yang sama

Page 13: MANAJEMEN BRAND

PERATURAN BRANDING

PERSEPSI ADALAH KENYATAAN Branding adalah pertarungan untuk menentukan siapa yang dapat menciptakan persepsi lebih baik.

KEBERUNTUNGAN UNTUK YANG PERTAMA Menjadi yang pertama memberikan Anda kesempatan untuk memantapkan merek Anda dalam benak pelanggan sebelum ada pesaing.

BUATLAH KATEGORI BARU Buatlah kategori yang menjadikan merek Anda sebagai yang pertama di dalamnya. Perlu mempromosikannya dengan agresif, tapi mereka Anda akan berkembang seiring berkembangnya kategori tersebut. Bahkan jadi juara karena promosi yang dilakukan

Page 14: MANAJEMEN BRAND

PERATURAN BRANDING

FOKUS Ketika fokus, maka merek Anda menjadi kuat. Ini karena dalam pikiran konsumen, hanya mengasosiasikan mereka Anda dengan satu hal.

DIFERENSIASI ATAU JUAL MURAH Anda harus bersaing dalam harga jika Anda tidak terdiferensiasi, dan Anda mungkin tidak dapat mempertahankan keuntungan itu dalam jangka panjang

GUNAKAN HUMAS UNTUK MEMBANGUN MEREK Humas adalah apa yang media katakan tentang Anda dan karena media adalah pihak ketiga, pendapat mereka akan menyerupai kebenaran. Humas memiliki kredibilitas yang tidak dimiliki oleh iklan. Meski begitu, iklan tetap dibutuhkan

Page 15: MANAJEMEN BRAND

PERATURAN BRANDING

TEMUKAN NAMA YANG HEBAT Bekerja keraslah untuk memastikan Anda memiliki nama merek yang unik dan mudah diingat

SELALU KONSISTEN Apabila merek berubah-ubah, pelanggan Anda akan bingung dan mulai membelot pada saingan Anda.

CARILAH MUSUH, BUKAN TEMAN Ketika Anda memiliki lawan yang kuat, merek Anda mendapatkan alasan untuk diterima dunia. Ini bukan berarti musuh dari produk lain, tapi juga bisa lingkungan, kemacetan,dll

TAHU WAKTU YANG TEPAT UNTUK MELUNCURKAN MEREK KEDUA Ketika merek pertama juara, inilah saatnya meluncurkan merek kedua

Page 16: MANAJEMEN BRAND

DISCUSSION QUESTION

Diskusikanlah sebuah pengalaman anda dengan suatu produk yang anda konsumsi dan jelaskanlah kelebihan dan kekurangan produk . Selanjutnya tempatkan produk itu pada level mana dari empat tahapan branding.

Page 17: MANAJEMEN BRAND

THANK YOU