jenis otot

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/15/2019 jenis otot

    1/4

    Macam & Fungsi Otot - Otot-otot merupakan alat gerak aktif. Otot

    mempunyai tiga kemampuan spesik berikut.

    a. Kemampuan untuk memendek (berkontraksi) disebut kontratibilitas.

    b. Kemampuan untuk melakukan gerakan kebalikan dari gerakan yang

    ditimbulkan saat kontraksi otot disebutekstensibilitas.c. Kemampuan untuk kembali ke ukuran semula setelah kontraksi atau

    ekstensi disebut elastisitas. Saat otot kembali ke ukuran semula, otot disebut

    dalam keadaan relaksasi. Berdasarkan jenisnya, otot terbagi menjadi tiga

    macam, yaitu otot jantung, otot lurik, dan otot polos. akukanlah eksperimen

    berikut untuk mengetahui perbedaan struktur masing!masing otot

    a. Otot Lurik Otot lurik atau disebut juga dengan otot rangka karena melekat pada rangkadan berfungsi menggerakkan rangka. Otot lurik tersusun atas serabut!serabut otot atau miobril yang berinti banyak. "iobril dalam plasmaber#arna gelap dan terang, tersusun teratur, dan tampak bergarissehinggadisebut otot seran lintang atau otot lurik.

    "iobril membentuk kumpulan serabut yang disebut otot atau daging. $iapkumpulan serabut dilindungi oleh selaput yang disebut fasia propria,sedangkan otot atau daging dilindungi oleh selaput fasia supersialis.

    Biasanya gabungan otot berbentuk kumparan dengan bagian tengahnyamenggelembung disebut empal atau %entrikel. Sementara itu, bagian tepigabungan otot tersebut mengecil disebut urat otot atau tendon. Bagianempal dapat berkontraksi mengerut dan mengendur. Setiap otot memiliki dua

    buah tendon atau lebih. $endon yang melekat pada tulang yang bergerakdisebut insersio, sedangkan tendon yang melekat pada tulang yang tidakbergerak disebut origo.

    Otot lurik disebut otot sadar karena bekerjanya dikendalikan oleh kehendakkita. Kontraksinya cepat, tidak teratur, dan mudah lelah. Otot lurik dapatbergerak karena rangsang berupa panas, dingin, arus listrik, dan rangsangkimia.

    b. Otot Jantung atau MyocardiumOtot jantung hanya terdapat pada jantung. Otot ini secara anatomis

    mempunyai ciri seperti otot lurik, tetapi berinti banyak dan terletak ditengah. Otot jantung mempunyai cabang!cabang yang menghubungkan sel

  • 8/15/2019 jenis otot

    2/4

    satu dengan selsel lain disebut anastomosis. Batas antarselnya tampak jelasdan disebut diskus interkalaris.

    c. Otot Polos

    Sel!sel otot polos mempunyai bentuk seperti gelendong, berinti satu, dan

    terdapat di tengah. "iobril ber#arna polos (tidak ber#arna gelap dan

    terang). Kerja otot polos adalah tidak sadar (tidak dipengaruhi kehendak),

    lambat, teratur, dan tidak mudah lelah. Otot polos terdapat pada dinding

    saluran pencernaan, saluran pernapasan, dan pembuluh darah sehingga

    sering disebut otot alat!alat dalam.

    http&''###.sentra!edukasi.com'**'+'macam!fungsi!otot.html

    Coba perhatikan apa yang akan terjadi apabila manusia tidak Memiliki otot ?

    Manusia tidak akan dapat melakukan pergerakan, sebab otot merupakan alat gerak aktif yang sangatpenting bagi manusia.

    Menurut jenisnya, ada 3 macam otot, yaitu :

    a. Otot polos

    b. Otot lurik

    c. Otot jantung

    Ciri-Ciri Otot

    Ciri-ciri otot polos

    http://www.sentra-edukasi.com/2011/07/macam-fungsi-otot.htmlhttp://www.sentra-edukasi.com/2011/07/macam-fungsi-otot.html

  • 8/15/2019 jenis otot

    3/4

    • bentuknya gelondong, kedua ujungnya meruncing dan dibagian tengahnya

    menggelembung

    • mempunyai satu inti sel

    • tidak memiliki garis-garis melintang polos !

    • bekerja diluar kesadaran, artinya tidak diba"ah pe tah otak, oleh karena itu otot polos

    disebut sebagai otot tak sadar.

    • terletak pada otot usus, otot saluran peredaran darah otot saluran kemih, dll.

    Ciri-ciri otot lurik

    • bentuknya silindris, memanjang

    • tampak adanya garis-garis melintang yang tersusun seperti daerah gelap dan terang

    secara berselang-seling lurik !

    • mempunyai banyak inti sel

    • bekerja diba"ah kesadaran, artinya menurut perintah otak, oleh karena itu otot lurik

    disebut sebagai otot sadar.

    • terdapat pada otot paha, otot betis, otot dada, otot

  • 8/15/2019 jenis otot

    4/4

    #b. $natomi tubuh manusia lengan, dll.

    Ciri-ciri otot jantung

    • otot jantung ini hanya terdapat pada jantung. %truk turnya sama seperti otot lurik,

    gelap terang secara berselang seling dan terdapat percabangan sel.

    • kerja otot jantung tidak bisa dikendalikan oleh kemauan kita, tetapi bekerja sesuai

    dengan gerak jantung. &adi otot jantung menurut bentuknya seper 'i otot lurik dan

    dari proses kerjanya seperti otot polos, oleh karena itu disebut juga otot spesial.