70

Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

  • Upload
    others

  • View
    3

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF
Page 2: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Prepared by / Disusun oleh:Eko Hari Yuwono (BOS Foundation)Purwo Susanto (WWF-Indonesia)Chairul Saleh (WWF-Indonesia)Noviar Andayani (UI/WCS-IP)Didik Prasetyo (UNAS)Sri Suci Utami Atmoko (UNAS/OC)

Petunjuk TeknisPenanganan Konflik Manusia - OrangutanDi Dalam dan Sekitar Perkebunan Kelapa Sawit

Guidelines forBetter Management Practiceson Avoidance, Mitigation and Management ofHuman-Orangutan Conflictin and around Oil Palm Plantations

Page 3: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

GUIDELINES FOR THE BETTER MANAGEMENT PRACTICES ON AVOIDANCE,MITIGATION AND MANAGEMENT OF HUMAN-ORANGUTAN CONFLICT AN AND

AROUND OIL PALM PLANTATIONS

PETUNJUK TEKNIS PENANGANAN KONFLIK MANUSIA-ORANGUTAN DIDALAM DAN SEKITAR PERKEBUNAN KELAPASAWIT

Published in 2007 by / Diterbitkan tahun 2007 oleh:WWF-Indonesia

Copyrights protected / Hak cipta dilindungi undang-undang

ISBN : 979-99919-6-X

Prepared by / Disusun oleh:Eko Hari Yuwono (BOS Foundation)Purwo Susanto (WWF-Indonesia)Chairul Saleh (WWF-Indonesia)Niviar Andayani (UI/WCS-IP)Didik Prasetyo (UNAS)Sri Suci Utami Atmoko (UNAS/OC)

English Translation by / Terjemahan Bahasa Inggris oleh:Maria Happy Dumais

Design and layout by / Disain dan tata letak oleh:MATOA

Page 4: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

iii

Table of ContentsDaftar IsiPreface (Compilers) / Kata Pengantar (Tim Penyusun) ............................ vForeword (Director of Biodiversity, President RSPO) / Sambutan (Diretur KKH, Presiden RSPO) ............................................. viiAcronyms / Singkatan-singkatan ................................................................ ixChapter I: Introduction / Bab I Pendahuluan ........................................... 11. Orangutan Ecology / Ekologi Orangutan ........................................................................... 62. BMP and its Function / BMP dan manfaatnya .............................................................. 83. Human-Orangutan Conflict / Konflik antara manusia dengan orangutan ................. 14

3.1. Causes of the Conflict / Penyebab konflik ............................................................. 143.1.1. Forest Conversion / Konversi hutan ........................................................................ 143.1.2. Forest Fire / Kebakaran hutan .................................................................................. 163.1.3. Logging (legal and illegal) / Pembalakan (legal dan illegal) ............................. 173.1.4. Infrastructure Development / Pembangunan infrastruktur ................................ 183.2. Impacts of the Conflict / Dampak konflik ............................................................. 19

Chapter II: Human-Orangutan Conflict Management in Oil PalmPlantation / Bab II Pengelolaan Konflik Antara Manusia denganOrangutan di Perkebunan Kelapa Sawit .................................................. 211. Activity 1: Development of New Plantations / Kegiatan 1 : pembukaan

perkebunan baru/new planting ............................................................................................ 212. Activity 2: Established Plantation / Kegiatan 2 : perkebunan yang sudah dibangun .. 23Chapter III: Conflict Mitigation Procedures / Bab III Langkah-langkahMitigasi Konflik ........................................................................................... 25

Chapter IV: Conflict Avoidance and Management Guidelines / Bab IVTeknik Penanganan Konflik ......................................................................... 311. Development of New Plantations / Pembukaan perkebunan baru .............................. 31

1.1. Land Usage Planning / Perencanaan penggunaan lahan .................................. 311.2. Land Usage Transformation / Perubahan penggunaan lahan .......................... 341.3. Protected Area / Potensi menjadi kawasan yang dilindungi ................................ 35

2. Established Plantation / Perkebunan yang sudah dibangun ........................................... 362.1. Corridor / Koridor ....................................................................................................... 362.2. Habitat Enrichment Effort / Upaya memperkaya habitat .................................. 382.3. Barrier Installation / Membangun penghalang ..................................................... 392.3.1. Buffer Zone / Daerah penyangga ............................................................................. 392.3.2. Boundary Canal / Parit pembatas .......................................................................... 402.3.3. Electric Fence / Pagar listrik ..................................................................................... 412.3.4. Patrol Pathway / Pembuatan jalan patroli ............................................................. 432.4. Patroling / Patroli .............................................................................................. 442.5. Translocation / Translokasi ....................................................................................... 442.6. Rehabilitation / Rehabilitasi .............................................................................. 472.7. Regulation / Peraturan perundang-undangan ....................................................... 48

Chapter V: Conclusion / Kesimpulan .......................................................... 51

References / Daftar Pustaka ......................................................................... 52

Contact Address / Daftar Alamat ................................................................ 53

Page 5: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

v

Kata PengantarPreface

In 2006, Indonesia and Malaysia accountedfor 83% and 89% of global exports of palmoil respectively, with export trends expected

to double by the year 2020. This has led to theexpansion of oil palm. While oil palmproduction is a major source of income forIndonesia, and some oil palm plantations arewell managed, others have imposed social andenvironmental costs. It is recognized that thereare environmental pressures on oil palmexpansion to areas having high conservationvalues, including orangutan habitat, causing asignificant decline in orangutan populations,particularly as palm oil can only be cultivatedin tropical countries such as Indonesia andMalaysia.

It has been demonstrated that oil palmplantations can only support 0 to 20% of themammals, reptiles and birds that the landsupported prior to conversion. Where naturalecosystems have been converted to other landuses, conflicts arise between humans andwildlife, resulting in wildlife being killed, andpoached for trade. This includes orangutans,the only great ape found in Asia. Today,orangutans are threatened by extinction in thewild.

Orangutans and many other species are beingcaptured, and often end up injured, starving,or dead. Unplanned forest conversion isexacerbating this situation, completelydisregarding the importance of biodiversity asgenetic resource for human welfare.

A key issue that needs to be addressed ispreventing the increase of conflicts between

Indonesia dan Malaysia menargetkan 83%produksi dan 89% ekspor minyak sawitdunia ditambah lagi dengan permintaan

produksi yang terus meningkat dua kali lipat ditahun 2020. Walau sektor kelapa sawit menjadipendapatan utama bagi Indonesia dansebagaian perkebunan telah dikelola denganbaik, sebagian lainnya masih menimbulkandampak negatif terhadap lingkungan dansosial. Disadari bahwa perluasan perkebunankelapa sawit di daerah yang bernilai konservasitinggi menimbulkan tekanan yang negatifterhadap lingkungan, termasuk terganggunyahabitat orangutan yang menyebabkan turunnyapopulasi orangutan. Hal ini dikarenakanperkebunan kelapa sawit hanya dapatdiusahakan di negara tropis seperti Indonesiadan Malaysia.

Kerusakan habitat oleh konversi hutan menjadiperkebunan kelapa sawit mengakibatkanpenurunan populasi berbagai satwa secaradrastis. Penelitian oleh Laidlaw (1998)menunjukkan bahwa suatu perkebunan kelapasawit hanya dapat mendukung 0 – 20% darikelangsungan hidup mamalia, reptil dan burungyang sebelumnya ditemukan pada hutan hujanprimer. Untuk bertahan hidup pada lingkunganyang berubah, berbagai satwa (terutamamamalia), harus memanfaatkan ruang dansumber pakan yang sama dengan manusia.Konflik yang terjadi akibat perebutansumberdaya dengan manusia mendorongterjadinya perburuan dan pembantaian satwa,diantaranya orangutan, satu-satunya kera besardi Asia dan saat ini dalam kondisi terancampunah.

Page 6: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

vi

orangutans and humans. To this end, severalconservation organizations and academicinstitutions have formed a communicationforum to develop orangutan rescue guidelinesfor use by oil palm companies. These technicalguidelines were compiled as guiding principlesfor Better Management Practices (BMP) ofhuman-orangutan conflict management,including the protection of HCVF (HighConservation Value Forests) areas within oilpalm plantations. This document aims to helpindustrial stakeholders identify the right stepsto adopt BMP, which is of clear benefit for bothconservation and industrial activities.

The authors would like to thank the followingindividuals and organizations for theircontribution to the development of this guide:Marc Ancrenaz, Fitrian Ardiansyah, MonicaBorner, Doris Calegari, Stuart Chapman, MarcDunais, Garreth Goldthorpe, Lone DroscherNielsen, Amalia Prameswari, AldriantoPriadjati, Bella Roscher, Anne Russon, IanSingleton, Jatna Supriatna; Borneo OrangutanSurvival Foundation, ConservationInternational-Indonesia Program, OrangutanConservancy, Fauna & Flora InternationalIndonesia Program, Sumatran OrangutanConservation Program, Wildlife ConservationSociety-Indonesia Program, World Wide Fundfor Nature-Indonesia, WWF-Malaysia, WWF-Switzerland; Universitas Indonesia, UniversitasNasional, The Hacin Family Foundation.

Sudah tidak terhitung lagi kasus-kasusorangutan dan satwa liar lainnya yang terjebakatau terisolasi, dan akhirnya terjadipenangkapan, luka, kelaparan dan kematian.Keadaan tersebut diperparah karena tata gunalahan tidak direncanakan dengan baik dantidak mengakomodasi kepentingan konservasisebagai sumber keanekaragaman genetikuntuk kesejahteraan manusia.

Hal yang sangat penting untuk diperhatikanadalah mencegah munculnya potensi konflikantara manusia – orangutan. Untuk itu,beberapa lembaga konservasi dan perguruantinggi berkumpul dalam forum komunikasiefektif berinisiatif menyusun pedoman dalammeyelesaikan konflik antara manusia denganorangutan, melalui praktik-praktik teknismanajemen (BMP) yang lebih baik melaluiberbagai tahapan, termasuk dengan menjagadan mempertahankan kawasan-kawasan yangbernilai konservasi tinggi (HCVF) dari kegiatankonversi hutan menjadi perkebunan kelapasawit. Dokumen ini diharapkan dapatmembantu pihak industri untuk menemukanlangkah yang tepat untuk mengadopsi BMPyang bermanfaat, baik bagi upaya konservasimaupun aktivitas industri, dengan membagipengetahuan tentang konservasi

Penulis mengucapkan terima kasih kepadaindividu-individu dan organisasi-organisasi yangtelah turut berkontribusi dalam pembuatanpetunjuk ini:

Marc Ancrenaz, Fitrian Ardiansyah, MonicaBorner, Doris Calegari, Stuart Chapman, MarcDunais, Garreth Goldthorpe, Lone DroscherNielsen, Amalia Prameswari, Aldrianto Priadjati,Bella Roscher, Anne Russon, Ian Singleton,Jatna Suprijatna; Borneo Orangutan SurvivalFoundation, Conservation International-Indonesia Program, Orangutan Conservancy,Sumatran Orangutan Conservation Program,Wildlife Conservation Society-IndonesiaProgram, World Wide Fund for Nature-Indonesia, WWF-Malaysia, WWF-Switzerland;Universitas Indonesia, Universitas Nasional, danHacin Family Foundation.

Page 7: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

vii

SambutanForeword

Palm oil products have become part ofour everyday lives and demand for themis constantly increasing. Globally, palm

oil production has increased by more than 50%since 1990, a trend that is predicted to reach80% (approximately 41 million tons) by theyear 2020. In Indonesia, palm oil is one of thenation’s major sources of income. Ofapproximately 11 million hectares of oil palmplantations across the world, 6 millionhectares are established in Indonesia, whileproduction of Crude Palm Oil (CPO) hasincreased from 2.66 tons in 1991 to 6.55 tonsin 2001.

However, the expansion of oil palm plantationsis causing negative impacts on theenvironment, as many of the areas targetedfor plantations are being opened usingirresponsible logging practices, followed byburning to clear the land. Converting forestsinto oil palm plantations without consideringecosystem linkages and environmentalfunctions can cause the following impacts: 1)Loss of High Conservation Value Forests(HCVF); 2) Damage of ecological andenvironmental functions of the forestecosystem; 3) Forest fire; 4) Loss of plant andspecies diversity, along with loss of non-timberforest products and 5) Human–wildlife conflict.In several places, the development of oil palmplantations has caused serious social conflicts.

Some of the species that are under seriousthreat from the expansion of oil palmplantation include primates, especiallyorangutans which are found in the forests ofSumatra and Kalimantan (Borneo). Oil palm

Produk kelapa sawit (Elaeis guineensis)sudah menjadi bagian kehidupan kitasehari-hari dan kebutuhan terhadap

berbagai produk sawit terus mengalamipeningkatan. Secara global, produksi kelapasawit meningkat lebih dari 50 % sejak tahun1990 dan peningkatan ini diperkirakan akanmencapai angka 80 % (sekitar 41 juta ton) padatahun 2020. Di Indonesia, sawit merupakansalah satu sumber pendapatan negara utama.Dari sekitar 11 juta hektar perkebunan kelapasawit yang ada di dunia, 6 juta hektardiantaranya terdapat di Indonesia. ProduksiCrude Palm Oil Indonesia juga meningkat dari2.658 juta ton pada tahun 1991 menjadi 6.550juta ton pada tahun 2001.

Namun, perluasan kebun kelapa sawitditengarai menimbulkan dampak merugikanterhadap lingkungan, karena sebagian besarpembukaan lahan diduga masih dilakukandengan cara menebang hutan alam secara tidakbijaksana yang dilanjutkan dengan pembakaran(land clearing). Konversi hutan alam untukdijadikan perkebunan kepala sawit jikadilakukan tanpa mengindahkan keterkaitanekosistem dan fungsi lingkungan, dapatmenimbulkan dampak berupa: 1) hilangnyahutan yang bernilai konservasi tinggi (HighConservation Value Forest /HCVF); 2) kerusakanfungsi ekologis dan lingkungan (ecological andenvironment function) yang melekat padaekosistem hutan tersebut; 3) kebakaran hutan;4) kepunahan keanekaragaman hayati antaralain; berbagai jenis kayu, produk hutan non kayu,termasuk berbagai jenis satwa langka dan 5)konflik antara manusia dengan satwa. Di

Page 8: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

viii

beberapa tempat pembangunan perkebunankelapa sawit juga potensial menimbulkan konfliksosial yang cukup serius.

Salah satu keanekaragaman hayati yangkemungkinan besar akan terancam olehperluasan perkebunan kelapa sawit adalahberbagai jenis primata, terutama orangutanyang menempati hutan di Sumatra danKalimantan. Perluasan perkebunan kelapasawit sangat berpotensi menyusutkan habitatprimata anggota keluarga ’kera besar’ ini,termasuk terhadap penurunan populasinya dialam. Sebagai contoh, pembukaan kebunkelapa sawit di Kalimantan Tengah ditengaraitelah menyebabkan ratusan orangutan harusdievakuasi karena kehilangan habitat dankesulitan mencari pakan, dan sejumlah besarlainnya diketahui mati terbunuh.

Kami mengharapkan agar pembangunanperkebunan kelapa sawit dapat dilakukandengan memperhatikan prinsip-prinsippengelolaan sumberdaya alam yangberkelanjutan. Pihak perkebunan kelapa sawitdiharapkan dapat meminimalkan dampakburuk kegiatan operasionalnya terhadaplingkungan, terutama orangutan. Sehubungandengan hal tersebut, kami menyambut baikterbitnya buku “ Guidelines for the BetterManagement Practices on Avoidance,Mitigation and Management of Human –Orangutan conflict in and around OilPalm” sebagai salah satu upaya untukmeminimalkan dampak lingkungan akibatadanya pembangunan kebun kelapa sawit.Semoga buku petunjuk praktis ini dapatdijadikan sebagai pertimbangan acuan pentingoleh berbagai pihak yang berkepentingan,terutama pihak perkebunan kelapa sawit untukmembantu mencegah, mengatasi danmengelola konflik dengan orangutan yang dapatterjadi karena adanya pembangunanperkebunan kelapa sawit.

Akhir kata, semoga perkebunan kelapa sawitdapat memberikan kontribusi secara signifikansebagai salah satu sumber pendapatan utamanegara untuk mengatasi permasalahanekonomi yang dialami oleh bangsa Indonesia,

expansion can cause habitat and populationloss where these large primates live. Forexample, after the opening of oil palmplantations in Central Kalimantan, hundredsof orangutans had to be evacuated after theirhabitat and food sources were lost. Manyothers were killed.

We expect that the establishment of oil palmplantations can be carried out according to theprinciples of sustainable natural resourcemanagement. Oil palm plantations shouldminimize the negative impacts of theiroperation on the environment, especiallyorangutan habitat. Therefore, we welcome the“Guidelines for the Better ManagementPractices on Avoidance, Mitigation andManagement of Human – Orangutanconflict in and around Oil Palm”. We hopethese practical guidelines can become a usefulreference for all stakeholders, especially thosefrom the palm oil sector, in order to avoid,mitigate and manage human-orangutanconflict which may occur in and aroundplantations.

Finally, we hope that the oil palm sector, asone of the nation’s major sources of income,can solve Indonesia’s economic problemswithout ignoring species conservation andsustainable development.

Page 9: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

ix

namun dengan tetap memperhatikan aspekkelestarian berbagai kenanekaragaman hayatiyang ada guna menunjang terjadinyapembangunan yang berkelanjutan.

Jakarta, November 2006

Ir. Adi Susmianto MSc.Direktur Keanekaragaman HayatiDirektorat Jenderal Perlindungan Hutan danKonservasi AlamDepartemen Kehutanan

Jakarta, November 2006

Ir. Adi Susmianto MSc.Director of BiodiversityDirectorate General for Forest Protection and NatureConservationMinistry of Forestry

Page 10: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

x

The concept of sustainable developmentis difficult to disagree with. The notionthat society should develop in such a way

that economic prosperity grows while at thesame time the environment is protected andsocial progress is being made, must beappealing to each and every one of us. It iswhen it comes to implementation, to thetechnical details of how we put this inagreements and practices, that one begins torealise that there might be trade-offs betweenthese three pillars of sustainability.

The number of people on this planet is stillgrowing. More mouths need to be fed, moreagricultural produce is required. The ecologicalfootprint of mankind is still growing.Technologies exist to reduce this footprint.Agronomic yields in actual terms are usuallymore than 50 % behind what they could be,theoretically, with application of best means andbest knowledge. In other words, the world couldrealise the same yields in food from half thenumber of hectares that are currently in use. Asobering thought.

Juxtaposed to technical discussions aboutimplementation of sustainable agriculturepractices are guidelines such as the one youhave in your hands. How to deal with human-orangutan conflicts. The orang-utan is an iconspecies, one of the great apes, close relative ofhomo sapiens. The orang-utan is under threat,because their natural habitat is under threat.Many people, professionals and volunteersboth, are concerned about these developments

SambutanForeword

Sulit untuk tidak menyetujui sebuahkonsep tentang pembangunanberkelanjutan. Sebuah gagasan dimana

masyarakat berkembang seiring dengankesejahteraan yang bertambah, sementaralingkungan hidup terlindungi dan kemajuansosial terus berjalan, tentunya adalah sesuatuyang pasti menarik bagi kita semua. Namunketika diimplementasikan hingga kepadateknik rinci yang kita tempatkan ke dalamberbagai persetujuan dan praktik tertentu,maka mulailah disadari adanya pertukaranyang terjadi diantara ketiga pilar pembangunanberkelanjutan tersebut.

Jumlah manusia di planet ini terus bertambah.Semakin banyak mulut yang harus diberi makanmaka semakin banyak pula produk pertanianyang dibutuhkan. Sehingga jejak ekologimanusia pun masih akan terus bertambah.Berbagai teknologi hadir untuk mengurangijejak ini. Secara teoritis dan denganmenggunakan cara dan pengetahuan yangterbaik, hasil agronomi dalam perhitunganaktual biasanya menghasilkan lebih dari 50%dari jumlah yang sebenarnya. Dengan kata lain,dunia dapat menyadari bahwa jumlahmakanan yang dihasilkan adalah sama darisetengah jumlah hektar yang saat inidigunakan. Sebuah pemikiran yang sederhana.

Sejajar dengan diskusi-diskusi teknik mengenaiimplementasi praktik-praktik pertanian yangberkelanjutan adalah pedoman-pedomanseperti yang saat ini berada di tangan Anda.Bagaimana menangani konflik antara manusiadengan orang-utan. Orangutan adalah spesiesikon, satu diantara kelompok kera besar dan

Page 11: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

xi

and spend time and money to try and findsolutions for managing these conflicts.

I do hope that the lessons contained herein willfind a large and willing audience.

Rotterdam, 1 March 2007

Sincerely yours,

Jan Kees Vis

RSPO President

memiliki kekerabatan yang dekat denganhomo sapiens. Saat ini keberadaan orang-utandalam keadaan hampir punah, karena habitatnatural mereka tengah berada dibawahancaman. Banyak orang, professional dansukarelawan, memprihatinkan perkembangan-perkembangan yang ada saat ini danmenghabiskan waktu dan uang mereka untukberusaha mencari penyelesaian-penyelesaiandalam menangani konflik-konflik ini.

Saya berharap pelajaran-pelajaran yang termuatdalam pedoman ini dapat memperolehdukungan dan persetujuan dari banyak pihak.

Rotterdam, 1 Maret 2007

Hormat saya,

Jan Kees Vis

Presiden RSPO

Page 12: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

xii

AcronymsSingkatan-singkatan

AMDAL : Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (Environmental Aspect Assesment)APL : Areal Penggunaan Lain (Lands for other Purposes)BAPPENAS : Badan Perencana Pembangunan Nasional (National Development Planning

Agency)BKSDA : Balai Konservasi Sumber Daya Alam (Natural Resource Conservation Authority

at the provincial level)BMP : Better Management PracticesBOSF : Borneo Orangutan Survival FoundationCI : Conservation InternationalCIFOR : Center for International Forestry ResearchCITES : Convention on International Trade in Endangered of Wild Species of Fauna and

FloraDNA : Deoxy-ribonucleic AcidEIA : Enviromental Impact AssesmentFAO : Food and Agriculture OrganizationFFI : Flora and Fauna InternationalGAPKI : Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit IndonesiaGHG/GRK : Green House Gasses/Gas Rumah KacaHCVF : High Conservation Value ForestHGU : Hak Guna Usaha (Land cultivation rights)HIV : Human Immunodeficiency VirusHPH : Hak Pengusahaan Hutan (Forest Concession Holders)IDR : Indonesian RupiahIPM : Integrated Pest ManagementIUCN : World Conservation Union (Badan Konservasi Dunia)KADIN : Kamar Dagang Indonesia (Indonesian Chamber of Commerce and Trade)KMSI : Komisi Minyak Sawit Indonesia (Indonesian Palm Oil Committee)LIF/YLI : Leuser International Foundation/Yayasan Leuser InternationalOC : Orangutan ConservancyORCP-OFI : Orangutan Research Conservation Program-Orangutan Foundation InternationalPHVA : Population Habitat and Viability AnalysisPNG : Papua New GuineaRSPO : Roundtable on Sustainable Palm OilRKT : Rencana Kerja Tahunan (Annual Allowable Cut)RTRWP : Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi (Province Spatial Plan)SIV : Simmian Immuno VirusSOCP/YEL : Sumatran Orangutan Conservation Program/Yayasan Ekosistem Lestari

Page 13: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

xiii

SOP : Standard Operating ProceduresSOS-OIC : Sumatran Orangutan Society-Orangutan Information CenterTNC : The Nature ConservancyUSD : United States DollarUU : Undang-Undang (Regulation)WCS : Wildlife Conservation SocietyWWF : World Wide Fund for NatureYAYORIN : Yayasan Orangutan Indonesia

Page 14: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Orangutan jantan Kalimantan( T. Wahyu/UNAS)

Page 15: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

1

The name “orangutan” comes from Malaylanguage, meaning “man from theforest”. The orangutans, Pongo

pygmaeus in Borneo, and Pongo abelii inSumatra, are the only great apes living in Asia.The other three species of great apes can befound in Africa; the bonobo (Pan paniscus), thechimpanzee (Pan troglodytes) and the gorilla(Gorilla gorilla). All great apes are categorizedin the Pongidae family, order Primata.

Based on fossil records, scientists haveconcluded that orangutans originate from theHimalaya Mountains on the Asian continent(Hooyer 1948; von Koningswald, 1981 inRijksen and Meijaard, 1999). Until the end ofthe Pleistocene era (11,550 years beforepresent), orangutans could be found in mostSoutheast Asia lowland forests, from WuliangShan hills in Yunan, South China, to the islandof Java, Indonesia. At that time, the range oforangutans covered up to 1.5 million km2.However, today orangutans can only be foundon the islands of Borneo and Sumatra, with90% of the population living in Indonesia andthe other 10% in Malaysian Borneo. Clearly,orangutan conservation is a national duty.

Genetic, morphological, ecological, behavioraland life history research shows that Sumatranorangutans are different from their Borneorelatives (Delgado & van Schaik, 2000,Groves, 2001, Zhang et al. 2001). TheSumatran orangutan, Pongo abelii, and Borneoorangutan, Pongo pygmaeus , weregeographically separated some 10,000 yearsago, when sea level rose and led to theformation of the islands of Borneo and

Bab I PendahuluanChapter I Introduction

Nama orangutan berasal dari bahasaMelayu yang berarti “orang hutan”.Orangutan Pongo pygmaeus di Borneo

dan orangutan Pongo abelii di Sumatramerupakan satu-satunya kera besar yang hidupdi Asia. Ketiga jenis kera besar lainnyaditemukan di Afrika, yaitu Bonobo (Panpaniscus), Simpanse (Pan troglodytes) danGorilla (Gorilla gorilla). Semua kera besardigolongkan ke dalam suku Pongidae yangmerupakan bagian dari bangsa Primata.

Berdasarkan catatan fosil para ahlimenyimpulkan bahwa orangutan berasal daridaratan Asia, di suatu tempat di PegununganHimalaya (Hooyer 1948; von Koningswald,1981 dalam Rijksen & Meijaard, 1999). Hinggaakhir Pleistosen, orangutan dapat ditemukandi sebagian besar hutan dataran rendah di AsiaTenggara, dari kaki perbukitan Wuliang Shan diYunan, Cina Selatan, sampai ke selatan di PulauJawa, dengan luas total sebaran mencakup 1,5juta km2. Akan tetapi, saat ini orangutan hanyaditemukan di Borneo dan di bagian utaraSumatra, dengan 90% dari total populasinyaberada di wilayah Indonesia (Gambar 1 dan 2).Dengan demikian, sudah selayaknya jikamelestarikan orangutan menjadi kewajibannasional.

Berdasarkan hasil penelitian genetika,morfologi, ekologi, tingkah laku, dan daur hidup(life history), orangutan yang hidup di Sumatradibedakan dari orangutan yang ada di Borneo(Delgado& van Schaik, 2000, Groves, 2001,Zhang et al., 2001,). Orangutan sumatra, Pongoabelii, dan orangutan borneo, Pongo pygmaeus,telah terpisah secara geografis paling sedikit

Page 16: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

2

IIntroductionPendahuluan

Sumatra. The Borneo orangutan is classifiedinto 3 sub-species (Groves, 2001; Warren etal. 2001):

a. Pongo pygmaeus pygmaeus: rangingfrom northwest Kalimantan (BetungKerihun and Lake Sentarum national parks,as well as the surrounding area), north ofKapuas River across to the east of SerawakState (Malaysia);

b. Pongo pygmaeus wurmbii: ranging fromsouthwest Kalimantan to the south ofKapuas River and through the Barito River;and

c. Pongo pygmaeus morio: ranging fromSabah and eastern Kalimantan until theMahakam River.

Today, both Sumatran and Borneo orangutansare threatened by extinction. The WorldConservation Union (IUCN, 2002) classifiesthe Kalimantan orangutan as Endangered,while its relative in Sumatra has beenclassified as Critically Endangered. Bothspecies have also been listed in Appendix I ofthe Convention on International Trade inEndangered Species of Wild Fauna and Flora(CITES), meaning that neither the animal norany of its body parts can be exported or traded.In Indonesia, orangutans are legally protectedby the Wildlife Protection Regulation no. 233yr. 1931, Law no. 5 yr. 1990, Decree of theMinister of Forestry 10 June 1991 no. 301/Kpts-II/1991 and Government Regulation no.7 yr. 1999.

The biggest threat to orangutans is thedestruction of their natural habitat by forestconversion for agriculture, plantations, miningsites and housing areas. These factors not onlydestroy habitat wholesale, they also affect thedistribution of the species by fragmentingsurviving orangutans into small, fragilepopulations scattered in equally small andvulnerable habitats (Rijksen & Meijaard, 1999;Robertson & van Schaik, 2001).

Recently, the acceleration of natural forestconversion into oil palm plantations hasdramatically increased incidences of directconflict between orangutans and humans. Theconflict is occurring as a consequence of

sejak 10.000 tahun yang lalu saat terjadikenaikan permukaan laut antara kedua pulauitu. Variasi morfologi dan genetik yang terdapatpada populasi, orangutan borneo kemudiandikelompokkan ke dalam 3 subspesies yangberbeda (Groves, 2001; Warren et al, 2001):

a. Pongo pymaeus pygmaeus di bagianbarat laut Kalimantan (Taman NasionalBetung Kerihun and Danau Sentarum, dansekitarnya), utara Sungai Kapuas sampaitimur laut Serawak;

b. Pongo pygmaeus wurmbii di barat dayaKalimantan, bagian selatan sungai Kapuasdan bagian barat sungai Barito; dan

c. Pongo pygmaeus morio di Sabah danbagian timur Kalimantan sampai sejauhsungai Mahakam.

Saat ini keberadaan kedua spesies orangutandi alam sangat terancam dan rentan terhadapkepunahan. Oleh IUCN (2002) orangutanborneo ditetapkan sebagai “endangered”(Genting), sementara kondisi yang lebih kritisterjadi di Sumatra sehingga IUCNmenempatkan orangutan di pulau itu ke dalamkategori “critical endangered” (Kritis). Keduaspesies orangutan juga terdaftar dalamAppendix I CITES (Convention on InternationalTrade in Endangered of Wild Species of Faunaand Flora atau Konvensi PerdaganganInternasional Satwa dan Tumbuhan LiarTerancam Punah), yang berarti orangutan,termasuk bagian tubuhnya tidak bolehdiperdagangkan di manapun juga. Di Indonesia,orangutan telah dilindungi secara hukummelalui : Peraturan perlindungan binatang liarno. 233 Th. 1931, UU no. 5 Th. 1990, SKMenHut 10 Juni 1991 no. 301/Kpts-II/1991dan PP no. 7 Th. 1999.

Ancaman terbesar terhadap kelangsunganhidup orangutan berasal dari perusakanhabitatnya yang disebabkan oleh penebangandan pembukaan hutan untuk dijadikan lahanpertanian, perkebunan, pertambangan, danpemukiman. Akibatnya, populasi orangutanyang semula tersebar luas saat ini terpencarke dalam kantong-kantong populasi berukurankecil dengan daya dukung habitat yang rendah(Rijksen & Meijaard, 2001, Robertson & vanSchaik, 2001).

Page 17: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

3

habitat loss and fragmentation (Goossens etal. 2006), contributing to a rapid reduction inorangutan numbers. Coordination betweenstakeholders, including the managers of oilpalm plantations, is urgently needed to solvethis conflict.

Akhir-akhir ini meluasnya konversi hutan alammenjadi perkebunan kelapa sawit membawakonflik yang tak terhindarkan antara manusiadan orangutan sebagai implikasi dari habitatyang hilang dan terfragmentasi (Goossens etal., 2006). Konflik yang terjadi selalu berakhirdengan penyusutan lebih lanjut populasi

orangutan. Untukmengatasi konflikdiperlukan kerjasamaberbagai pihak danharus melibatkanm a n a j e m e nperkebunan kelapasawit. Sebagai langkahawal untuk membentukforum komunikasi yangefektif bagip e n y e l a m a t a norangutan, beberapaorganisasi konservasidan perguruan tinggi ,berinisiatif menyusunsuatu pedoman yangberisi praktik-praktikpenanganan orangutanyang terjebak di dalamlahan yang dialihkanfungsinya menjadiperkebunan. Berbagaipanduan teknistersebut dirangkumsebagai BetterManagement Practises(BMP) bagi pihakm a n a j e m e nperkebunan, sehinggakegiatan operasimereka tidakmerugikan orangutandan keanekaragamanhayati lainnya.

Orangutan Sumatera Betina( J. Oonk/Ketambe)

Page 18: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

4

IIntroductionPendahuluan

Figure 1. Orangutan (Pongo abelii) distribution in Sumatra (Singleton et al, 2004)Gambar 1. Peta sebaran orangutan (Pongo abelii) di Sumatra (Singleton et al, 2004)

Page 19: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

5

Figure 2. Orangutan (Pongo pygmaeus) distribution in Borneo (Singleton et al, 2004)Gambar 2. Peta sebaran orangutan (Pongo pygmaeus) di Borneo (Singleton et al, 2004)

Page 20: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

6

IIntroductionPendahuluan

1. Orangutan EcologyThe distribution of orangutans ranges fromlowland forests, swamps and riverine tomountainous forests and they can occasionallybe found even as high as 1,800 m above sealevel (masl) (Rijksen, 1978). However, mostexperts (e.g., Payne, 1988; van Schaik et. al.,1995) consider that the orangutan’s primaryhabitat is lowland forest with few permanentresidents in forests higher than 1000 m. Infact, orangutans occur at the highest densitiesin forests below 200 – 400 masl. in alluvialplains and swamp forests.

In Kalimantan, orangutan populations are founduntil altitudes of 500 - 800 masl, while inSumatra, they can be found at altitudes up to1,500 masl, particularly adult males. Accordingto Corner (1978), the altitude at whichorangutans are found reflects the distributionand density of their preferred food tree species.,rather than climatic factors: higher elevationforests do not provide enough food to supporttheir survival. Orangutans are frugivorous (fruiteaters), although they also consume leaves,bark, insects and sometimes soil and smallvertebrates (Rodman, 1973; MacKinnon, 1974;Rijksen, 1978; Galdikas, 1984; Utami & vanHooff, 1997). To date, more than 1,000 speciesof plants, small vertebrates, fungi and otheritems have been recorded as orangutan foodsources (Russon et al. in prep).

According to Galdikas (1982) and Suhandi(1988), orangutans play an important role instabilizing the forest ecosystem by dispersingseeds deposited in their faeces. Withoutorangutans in the rainforest, some species ofplant might face extinction, as they depend onthe primate for their seed dispersal and hencetheir regeneration.

Orangutans spend most of their time up in thetrees, using the treetops for travelling, sleepingand eating. However, in some cases (especiallyin Borneo), adult males have been observedtravelling and feeding on the ground. At night,orangutans build a sleeping nest made of treebranches and leaves.

Orangutans are large animals, they use largeareas as their home ranges and they have a

1. Ekologi OrangutanKelangsungan hidup orangutan sangattergantung pada hutan hujan tropis yangmenjadi habitatnya, mulai dari hutan dataranrendah, rawa, kerangas hingga hutanpegunungan dengan ketinggian lebih kurang1800 m dpl (Rijksen, 1978). Menurut Payne(1988) dan van Schaik et al. (1995) orangutanhidup di dataran rendah dan kepadatantertinggi terdapat pada ketinggian sekitar 200-400 m dpl.

Di Kalimantan, batas ketinggian komunitasorangutan berada pada sekitar 500 - 800 mdpl. Akan tetapi, orangutan di Sumatra terutamajantan dewasa, terkadang dapat ditemukan dilereng gunung pada ketinggian lebih dari 1500m dpl. Menurut Corner (1978) batas ketinggianini mungkin lebih mencerminkan ketersediaanpakan yang disukai daripada faktor iklim.Orangutan termasuk frugivora (pemakanbuah), walaupun primata ini jugamengkonsumsi daun, liana, kulit kayu, seranggadan kadang-kadang memakan tanah danvertebrata kecil (Rodman, 1973, MacKinnon,1974, Rijksen, 1978, Galdikas, 1984, Utami &van Hooff, 1997). Hingga saat ini tercatat lebihdari 1000 spesies tumbuhan, hewan kecil, danjamur yang menjadi pakan orangutan. (Russonet al., in prep).

Menurut Galdikas (1982) dan Suhandi (1988)orangutan berperan penting dalam menjagakeseimbangan ekosistem denganmemencarkan biji-biji dari tumbuhan yangdikonsumsinya. Ketidakhadiran orangutan dihutan hujan tropis dapat mengakibatkankepunahan suatu jenis tumbuhan yangpenyebarannya tergantung oleh primata itu.Meskipun bukan mamalia terbang, orangutanmerupakan hewan arboreal yang berukuranbesar, memiliki daerah jelajah yang luas, danmasa hidup panjang sehingga berperan pentingdalam pemencaran biji.

Orangutan bersifat arboreal, artinya hewan itumenghabiskan sebagian besar waktunya dipohon untuk bergerak, makan dan beristirahat.Akan tetapi, ada beberapa kejadian, terutamadi Borneo, yang menunjukkan orangutan jantandewasa berpipi (cheekpad/flanged male)beraktivitas di tanah. Saat beristirahat

Page 21: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

7

long and slow life cycle. Adult femaleorangutans can reach 35 - 55 kg and adultmales 85 - 110 kg. Newborns weigh around 1- 2 kg (average 1.8 kg). Females becomesexually mature when they are 14 years oldand pregnancy averages around 8 months and20 days. Only one offspring is produced fromeach pregnancy and it takes around 6-9 yearsfor females to give birth again (Wich et al.2004). This is the longest inter-birth intervalof any land living mammal.

Orangutans are considered to be mostlysolitary, with adults only forming brief matingpairs. Daily activity begins at dawn (05:00 -06:00) when orangutans wake up to searchfor food. During the day they wander around,feeding moving and resting and finally, shortlybefore sunset they build a new nest up in thetrees (17:00 - 18:00). Orangutans wander asfar as 1 - 2 km per day, depending on theavailability of food. Besides the food factor,the distribution of male orangutans alsodepends on the distribution of females.

The result of a thorough home range mappingexercise has shown that in general, there arethree types of orangutan ranging behaviours:

1) residents: orangutans that spend most oftheir time in one particular area over thecourse of a year (Rijksen, 1978; Boekhorstet al. 1990). Residents occupy a homerange of approximately 2 - 10 km2 of high-quality habitat and are usually individualswith high society status (adult females withoffspring; adult males).

2) commuters: nomadic orangutans that livein one area for several weeks or monthseach year and move to other areas (usuallyadult and young males). The commutersoccupy much more extensive ranges, andutilize more than one major habitat site ofhigh or reasonable quality.

3) wanderers, orangutans that never orinfrequently return to the same place for atleast three years (young males) (Rijksen &Meijaard, 1999).

Based on DNA analysis, orangutans sharearound 97 % of their genome (hereditaryinformation that is encoded in DNA) withhumans. This makes them vulnerable to

(terutama tidur di malam hari) orangutanbiasanya membuat sarang di pohon yang dibuatdari ranting pohon dan daun.

Berat badan orangutan betina dewasa berkisar35-55 kg dan jantan dewasa 85-110 kg, denganberat bayi yang baru lahir sekitar 1-2 kg (rata-rata1,8 kg). Orangutan betina siap bereproduksi padausia sekitar 14 tahun, dengan lama kehamilanberlangsung 8-9 bulan. Setiap kelahiranorangutan hanya menghasilkan satu bayi denganjarak kelahiran 6-9 tahun (Wich et al., 2004).

Orangutan hidup semi soliter (cenderungsendiri). Aktivitas harian dimulai dengan bangunpagi saat matahari terbit (sekitar pukul 5:00 –6:00), untuk kemudian mencari makan,berjalan, beristirahat dan diakhiri denganmembuat sarang setelah matahari terbenam(sekitar pukul 17:00 – 18:00). Dalam satu hari,orangutan mampu menjelajah sejauh 1 sampai2 km, tergantung pada ketersediaan sumberpakan. Selain itu, daerah jelajah jantan sangatditentukan oleh sebaran betina dewasa. Darihasil penelitian jangka panjang tentang polajelajahnya, secara umum ada 3 tipe orangutan,yaitu:

1) penetap, individu yang sebagian besarwaktunya dalam setiap tahun dihabiskandi kawasan tertentu (Rijksen, 1978; teBoekhorst et al, 1990). Biasanya merekamenguasai daerah jelajah sekitar 2-10kilometer persegi dengan kualitas habitatyang tinggi dan umumnya mereka adalahindividu dengan status sosial yang tinggi(betina dewasa dan anaknya; jantandewasa);

2) penglaju, individu yang secara teraturselama beberapa minggu atau beberapabulan menetap di satu kawasan untukkemudian pindah ke kawasan lain ataunomadis (umumnya jantan dewasa danmuda). Mereka menjelajahi daerah yanglebih luas dan terdiri dari lebih dari satuhabitat utama dengan kualitas yang baik;dan

3) pengembara, individu yang tidak pernah,atau sangat jarang kembali ke tempat yangsama dalam waktu paling sedikit 3 tahun(umumnya jantan muda) (Rijksen danMeijaard, 1999).

Page 22: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

8

IIntroductionPendahuluan

human-borne diseases (zoonosis), such ashepatitis (A, B & C), tuberculosis, herpes,malaria and typhoid. In Indonesia, someorangutans have even been diagnosed withSIV (Simian Immunodeficiency Virus) (Smits,pers. comm.) that is very similar to HIV.Transmission of these diseases can occur byconsuming orangutan meat, direct contactwith orangutans, their faeces or blood, andeven through the air, particularly whenorangutans are kept as pets. Almost 70% ofwild orangutans rescued from forests adjacentto oil palm plantations in Central Kalimantanwere diagnosed as being infected by thestrongyloides parasitic worm, which can killthe animals and whose larvae can infecthumans through skin pores (BOSF,unpublished).

Because orangutans are highly dependent onrainforests, the species can be used as a“barometer” of rainforest health, specificallyin terms of biodiversity. Therefore, orangutanscan be treated as umbrella species for tropicalrainforest conservation. For example, a forestin which orangutans occur at a density of 1-5individuals per km2 can provide a place to livefor at least 5 species of hornbills, 50 speciesof fruit tree, 15 species of liana and many otherspecies.

2. Better ManagementPractices and theirFunction

As a first step, forming an effectivecommunication forum between conservationorganizations and universities to initiate theoutlining of orangutan rescue guidelines foruse by oil palm companies. A number oftechnical guidance points were compiled intothese Better Management Practices (BMP),to be implemented by plantation managementin order to minimise negative impacts onorangutans and other biodiversity resources.

One of the motivations for the developmentof Better (or Best) Management Practices(BMP) for oil palm plantations is the convictionthat such practices can also increase overall

Berdasarkan analisis DNA orangutan memiliki97% kesamaan genetik dengan manusia.Kesamaan genetiknya dengan manusiamenyebabkan mudah terjadi penularan penyakitdari orangutan ke manusia maupun sebaliknya(zoonosis), di antaranya hepatitis (A,B,C),tuberkulosis, herpes, malaria, dan tifus. DiIndonesia telah ditemukan beberapa orangutandengan SIV (Simian ImmunodeficiencyVirus) yangsangat mirip dengan HIV (Smits pers. kom.).Penularan penyakit zoonosis ini bisa terjadiapabila kita memakan daging orangutan, kontaklangsung melalui air liur, cairan tubuh lain,kotoran dan udara, terutama apabila kitamemelihara orangutan. Hampir lebih dari 70%orangutan liar yang diselamatkan dari hutan disekitar perkebunan kelapa sawit diketahuiterinfeksi parasit cacing “strongyloides” (cacingparu-paru) yang larvanya dapat membunuh satwadan menginfeksi manusia melalui pori-pori kulit(BOS unpubl).

Sebagai makhluk hidup yang sangat tergantungpada keberadaan hutan, orangutan dapatdianggap sebagai wakil terbaik dari strukturkeanekaragaman hayati hutan hujan tropisyang berkualitas tinggi. Oleh karenanya,orangutan dapat dijadikan sebagai spesiespayung (umbrella species) untuk konservasihutan hujan tropis. Hutan yang dihuni orangutandengan kepadatan 1-5 ekor/km2 dapatmenyediakan habitat bagi paling sedikit 5 jenisburung rangkong (hornbills), 50 jenis pohonbuah-buahan, 15 jenis liana, dan berbagai jenishewan lainnya.

2. Better ManagementPractises (BMP) danmanfaatnya

Pengembangan Better (ataupun Best)Management Practices (BMPs) untukperkebunan kelapa sawit didorong olehpemikiran bahwa berbagai praktik yangmenyeimbangkan faktor produksi denganlingkungan dan sosial di dalam dan sekitarperusahaan akan meningkatkan produktivitasperkebunan secara keseluruhan. BMPs dapatmenjadi perangkat kebijakan yang

Page 23: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

9

plantation productivity. This documentdescribes steps that can be taken by industrialstakeholders to internally balance productionand socio-environmental concerns. BMP canbe considered as tools developed byplantation companies to protect the areawhere they operate, while demonstrating tostakeholders that they are implementing BMPwith respect to landscaping policy. A companycan use one or more BMP components in itsmanagement practices, which can then serveas an example for other companies that maybe facing similar problems.

Following meetings between palm oilstakeholders in several countries, it wassuggested that the BMP can be adjusteddepending on the situation and condition ofeach area where they are applied.

There are several aspects to consider indeveloping BMP for plantations, including:

HCVF: Provides a tool to identify HighConservation Values Forest in the area toimprove the management of theplantation.Human-wildlife conflict resolution:Provides guidance to manage human-wildlife conflict in plantations and at thedistrict level. Such guidance includesguidelines to identify wildlife corridors,watershed areas or forest.Habitat conservation and restoration:Protect the forest inside plantations in order

dikembangkan oleh perusahaan untukmelindungi lingkungan akibat aktivitasmereka, sehingga penting untukmemastikan dicapainya kebijakan tataguna lahan dan praktik managementperusahaan yang baik dan diterima olehbanyak kalangan.

Suatu perusahaan perkebunan dapatmengembangkan satu atau lebihkomponen BMP sebagai pedoman dalammenerapkan praktik-praktik perkebunanberwawasan lingkungan, sehingga dapatdijadikan contoh bagi perusahaan lainnyayang memiliki permasalahan yang sama.Berdasarkan hasil dari pertemuan antarabeberapa pihak yang terkait dalamkelapa sawit di berbagai negara BMP

tersebut dapat disesuaikan dengan situasi dankondisi di masing-masing tempat.

Ada beberapa pendekatan dalam BMP yangdapat diterapkan suatu perkebunan, antaralain:

HCVF: Menyediakan alat untukmengidentifikasi High Conservation Valuespada tingkat bentang alam atau landscapedan perkebunan untuk meningkatkanpengelolaan/manajemen kebun.Resolusi konflik manusia denganhidupan liar: Menyediakan pedomanuntuk mengatasi konflik manusia denganhidupan liar pada skala perkebunan dankabupaten. Hal ini mencakup pedomanuntuk penetapan dan/atau pemiliharankoridor bagi hidupan liar, kawasanbantaran sungai atau hutan.Restorasi dan konservasi habitat:::::Mengkonservasi kawasan hutan yangberada di dalam kawasan perkebunanuntuk meningkatkan keanekaragamanhayatinya. Hal ini termasuk kawasan yangdiklasifikasikan sebagai tidak sesuai bagiperkebunan kelapa sawit.Resolusi dan pencegahan konfliktanah/ulayat: Mengidentifikasi potensiresolusi bila terjadi konflik denganmasyarakat setempat yang merasamemiliki lahan yang dijadikan perkebunan,sebagai contoh sumberdaya masyarakat

Kebun kelapa sawit dan hutan( Eko HY/BOS Foundation)

Page 24: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

10

IIntroductionPendahuluan

to maintain their biodiversity levels. Thisincludes the areas classified asinappropriate for oil palm plantations.Prevention/resolution of landconflicts: Identification of potentialresolution of conflicts with localcommunities claiming, for example, theirright of plantation land.Zero-burning land clearing: landclearing techniques with no risk of fire.Integrated pest management (IPM):Protecting plants by using minimal amountsof pesticides, which can be harmful to theenvironment and human health.Waste reduction: Efficient managementof plantation and palm oil industrial waste,to minimize pollution.

The palm oil industry has not applied BMP in aconsistent way, which has drawn concern fromthe industry and environmental stakeholders.In fact, BMP have not effectively addressed

conservation issues such as sustainablewildlife management.

Hence, this document aims to assist industrialstakeholders to adopt BMP, a beneficial stepfor both conservation efforts and industrialactivity. The purpose of these guidelines is to:

1. Become guiding principles to resolvehuman-orangutan conflicts, using bettermanagement practices that are applied ina step-wise fashion, including protection ofHCVF areas within oil palm plantations.

tradisional/adat dan hak-hak ulayat darimasyarakat adat.....Zero burning/tanpa bakarrrrr: Teknikpenyiapan lahan yang tidak menimbulkanresiko kebakaran.Integrated pest management (IPM)/pengendalian hama terpadu:Pengendalian populasi hama secaraterpadu untuk melindungi tanaman danmenekan pengggunaan pestisida kimiawiyang berbahaya bagi lingkungan dankesehatan.Meminimalkan dan memanfaatkansampah: : : : : Pemanfaatan yang efisien darilimbah perkebunan dan industri kelapasawit yang dapat meminimalkanpencemaran.

Kurang konsistennya penerapan BMP olehpelaku industri telah menyebabkankekhawatiran baik bagi industri itu sendirimaupun kalangan yang peduli terhadap

masalah-masalah lingkungan. Halini terutama disebabkan oleh BMPselama ini belum secara tepatmengatasi permasalahan yangterkait dengan konservasi yangmerepresentasikan salah satupilar penting dari ‘sustainability’,seperti mengatasi konflik denganhidupan liar.

Oleh karenanya, dokumen inidiharapkan dapat membantupihak industri untuk menemukanlangkah yang tepat untukmengadopsi BMP yangbermanfaat, baik bagi upayakonservasi maupun aktivitasindustri, dengan membagipengetahuan tentang konservasi.

Tujuan dari panduan ini adalah:

1. Menjadi pedoman dalam meyelesaikankonflik antara manusia dengan orangutan,melalui praktik-praktik teknis manajemenyang lebih baik melalui berbagai tahapan,termasuk dengan menjaga danmempertahankan kawasan-kawasan yangbernilai konservasi tinggi (HCVF) darikegiatan konversi hutan menjadiperkebunan kelapa sawit

Perkebunan Kelapa Sawit di Kalimantan Tengah( Eko HY/BOS Foundation)

Page 25: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

11

2. Apply conflict management techniques thatare adapted to the situation in the field,and which are beneficial to bothorangutans and humans.

3. Become a reference for the governmentwhen issuing plantation activity permits, toavoid potential conflict.

4. Be taken up by investors, retailers andbuyers in the development and marketingof sustainable oil palm plantation products.

It is hoped that BMP can support the criteriafor sustainable palm oil approved by theRoundtable on Sustainable Palm Oil (RSPO).Aspects that could considered for thedevelopment of BMP guidelines are providedin the following table, which also indicates thelinkage of the BMP to the criteria forsustainable palm oil.

3. Human-Orangutan ConflictThe conflict between humans and orangutansoccurs because of competition for limitednatural resources. Many people still consider

2. Menerapkan teknik pengelolaan konflikyang sesuai dengan kondisi dan situasilapangan dengan prinsip salingmenguntungkan.

3. Menjadi bahan pertimbangan bagipemerintah dalam memberikan ijinkegiatan perkebunan untuk menghidariterjadinya konflik

4. Untuk menjadi bahan pertimbanganterhadap kebijakan investasi, pembeli,pedagang produk-produk kelapa sawitdalam kegiatan pembangunan perkebunanyang berkelanjutan

Seperti telah disebutkan sebelumnya, BMP inidiharapkan dapat mendukung kriteria yangtelah ditetapkan oleh Forum Meja bundarMinyak Sawit Lestari (RSPO), yang menegaskanhal-hal mengenai minyak sawit lestari. Hal-halyang dapat dipertimbangkan sebagai panduanuntuk pembentukan BMP, disebutkan dalamtabel dibawah ini, yang mana jugamengindikasikan hubungan antara BMPdengan kriteria minyak sawit lestari.

BMP SubjectPokok-pokok BMP

Conduct environmental appraisal or Environment ImpactAssessment prior to development of new plantations orchange of crop types.Mengadakan penilaian lingkungan atau Memberikanpenilaian atas pengaruh lingkungan sebelumdilakukannya pengembangan perkebunan-perkebunanbaru atau perubahan pada jenis tanaman hasil panen.

Protection of High Conservation Value Forests (HCVF).Perlindungan terhadap Hutan-hutan Bernilai KonservasiTinggi (HCVF).

‘Forests-in-Plantations’ 1)Hutan-hutan yang terdapat dalam perkebunan. 1)

Retention of riparian reserves and buffer zones 2)Mempertahankan hutan pinggir sungai/ riparian dandaerah penyangga/buffer zone.2)

Mitigating human-wildlife conflicts with flagship species– elephant, orangutan, tiger.Mengurangi konflik manusia-satwa liar dengan spesieskunci/ bendera - gajah, orangutan, harimau

Maintaining and enhancing biodiversity in plantations.Memelihara dan meningkatkan biodiversitas padaperkebunan.

Linkage to RT CriteriaPertalian dengan criteria RSPO

Criteria 5.1, 5.2, 5.3 and 7.4 Managingenvironmental impactsKriteria 5.1, 5.2, 5.3 dan 7.4 Mengelolapengaruh-pengaruh pada lingkungan

Criterion 5.2 and 7.3 Biodiversity and conservationKriteria 5.2 dan 7.3 Biodiversitas dan konservasi

Criteria 7.1 and 7.2 Biodiversity and conservationKriteria 7.1 dan 7.2 Biodiversitas dan konservasi

Criteria 7.1, 7.2 and 7.3 Biodiversity andconservationKriteria 7.1, 7.2 dan 7.3 Biodiversitas dankonservasi

Criteria 5.2, and 7.3 Biodiversity and conservationKriteria 5.2, dan 7.3 Biodiversitas dan konservasi

Criteria 5.2, 7.1, 7.2, and 7.3 Biodiversity andconservationKriteria 5.2, 7.1, 7.2, and 7.3 Biodiversitas dankonservasi

Table 1. Suggested BMP subjects and linkage between BMP and RSPO criteria.Tabel 1. Hubungan antara BMP dan kriteria RSPO.

Page 26: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

12

IIntroductionPendahuluan

BMP SubjectPokok-pokok BMP

Effective treatment of palm oil mill effluent (POME)Penanganan efektif atas limbah hasil penggilinganminyak sawit (POME)

Soil conservation measures to minimise erosion andcontamination by fertilisers.Langkah-langkah untuk mengkonservasi tanah dengantujuan untuk meminimalisasi erosi dan kontaminasi yangdiakibatkan oleh penggunaan pupuk.

Effective water management in lowland and peat soilsManajemen air yang efektif didataran rendah dan tanahgambut.

Zero burning during land preparationKegiatan tanpa bakar saat persiapan lahan untukperkebunan

Reduction in smoke and particulate emissions from oilmillsPengurangan pada asap dan butir-butir emisi daripenggilingan minyak sawit.

Reduction of GHG, especially methane from effluenttreatment plantsPengurangan GRK, terutama methane dari pabrik-pabrik penanganan limbah.

Co-generation from oil palm biomass and biogasDaur ulang dari biomas dan biogas kelapa sawit

Integrated pest management practices with minimalintervention with pesticides and minimise health andenvironmental risks.Praktek-praktek manajemen hama yang terintegrasidengan intervensi minimal menggunakan pestisida danmeminimalisasi resiko kesehatan dan lingkungan.

Linkage to RT CriteriaPertalian dengan criteria RSPO

Criterion 5.1 and 5.3 Waste managementKriteria 5.1 dan 5.3 Manajemen pembuanganlimbah

Criteria 4.3, 4.4, 5.1, 5.3 and 5.6 Soil and WaterKriteria 4.3, 4.4, 5.1, 5.3 dan 5.6 Tanah dan Air

Criteria 4.3, 4.4, 7.1 and 7.2 Soil and WaterKriteria 4.3, 4.4, 7.1 dan 7.2 Tanah dan Air

Criterion 5.5 BurningKriteria 5.5 Pembakaran

Criterion 5.4 and 5.6 Energy and emissionsKriteria 5.4 dan 5.6 Energi dan Emisi

Criterion 5.4 and 5.6 Energy and emissionsKriteria 5.4 dan 5.6 Energi dan Emisi

Criterion 5.4 and 5.6 Energy and emissionsKriteria 5.4 and 5.6 Energi dan Emisi

Criteria 4.1, 4.2, 4.3, 4.4 and 4.5 Pest controlKriteria 4.1, 4.2, 4.3, 4.4 and 4.5 PengendalianHama

Notes:1) Small patches of forest that are kept within plantations can function as a home for small

carnivores and other rat predators. This can keep the rat population within the plantation at alow level, reducing the need for the government to apply rodenticides. It is actually more cost-effective to keep these patches of forest within the plantation, and in the long-run the companiescan draw more benefits (see the work by Rajanathan at Tabin, Sabah, Malaysia).

2) Usually, forest is cleared and replaced with palms up to the edges of the river, which increasespollution by chemicals and natural salutation. A natural forest buffer area extending 20 m atleast should be kept along all rivers and tributaries (Ancrenaz, pers. comm.).

Catatan:1).Hutan kecil yang dipertahankan keberadaannya di dalam area perkebunan dapat menjadi rumah

bagi hewan karnivora (pemakan daging) kecil dan predator tikus lainnya, hasilnya populasi tikus didalam perkebunan dapat terus ditekan sehingga pemerintah dapat mengurangi penggunaanpestisida untuk mengkontrol hama. Hal ini sebenarnya efektif (biaya) “cost-effective” untukmempertahankan hutan kecil ini dan dalam jangka panjang perusahaan akan menghasilkankeuntungan yang lebih banyak (lihat hasil kerja Rajanathan di Tabin, Sabah, Malaysia)

2).Menghargai keberadaan hutan pinggir sungai (riparian); biasanya hutan pinggir sungai dibuka(tebang habis) dan diganti dengan sawit sampai ke batas sungai, mengakibatkan polusi darilimbah kimia dan “natural salutation”. Adanya daerah penyangga paling tidak 20 meter berupahutan alam, sebaiknya dipertahankan sepanjang semua sungai dan anak sungai (Ancrenaz, kom.pri)

Page 27: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

13

New existing

Baru

Awareness and training of targetstakeholders

Membangun kesadaran dan pelatihan bagipara pemangku kepentingan yang dituju

Monitoring and evaluationof BMP implementation

Monitor dan evaluasi implementasi BMP

Adoption of BMP by oilpalm industry/stakeholders

Adopsi BMP oleh industri minyak sawit danpara pemangku kepentingan

Publication andcommunication of BMP

Publikasi dan Komunikasi BMP

BMP stakeholder engagement processProses pembinaan hubungan dengan

para pemangku kepentingan BMP

Development of BMP guidePengembangan panduan BMP

Preparatory stage/Identificationof partners

Tahap Persiapan/Identifikasi partner

Identification of BMPsIdentifikasi BMP

Testing of new BMPin pilot sites

Uji coba BMP baru dilokasi pilihan

New or existing?Baru ataupun sudah ada

BMP?

Figure 2. Flow chart for the development of BMP’sGambar 2. Bagan proses pengembangan BMP

Page 28: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

14

IIntroductionPendahuluan

orangutans to be “just animals” which areinferior to humans, resulting in neglect of theirmost basic needs. The higher the demand forland and natural resources, the higher thethreat for orangutans.

The human-orangutan conflict often involvesthe destruction of crops and the consumptionof commercial fruits by orangutans, whichpushes the problem into a vicious circle. Forexample, in a Central Kalimantan oil palmplantation, it is reported that one orangutancan eat 300 young palms in just 2 days, at acost of around IDR 20,000 or USD 2 per tree(Mr. Iwan, PT. Kerry Sawit Indonesia, pers.comm.). However, the cost of relocating theorangutan is also high, around IDR30,000,000 or USD 3,000/orangutan (BOSF,unpublished). Unless solutions are found tominimise the conflict, the situation willdegrade even further.

3.1. Causes of the ConflictThe loss and fragmentation of tropicalrainforests (orangutan habitat) is the principalcause of conflict between humans and thisprimate. Below are some of the causes oftropical rainforest loss:

3.1.1. Forest conversionThe remaining natural forests in SoutheastAsia are now facing 2 major threats: selectivelogging (legal or illegal), and wholesale forestconversion for various purposes, including foroil palm plantations. Today, the conversion offorest to oil palm plantations is the majorcause of habitat loss. The situation is made

3. Konflik antara manusiadengan orangutan

Konflik antara manusia dan orangutan terjadikarena adanya kompetisi untuk sumber dayaalam yang terbatas. Sebagian dari masyarakatmasih beranggapan, bahwa orangutan“hanyalah binatang’ yang derajatnya lebihrendah dari manusia sehingga hak dankebutuhannya untuk hidup sering tidakdipertimbangkan. Ketika kebutuhan manusiaakan lahan, sumber daya alam, kekayaan dankesejahteraan meningkat, ancaman bagikeberadaan dan kelangsungan hiduporangutan juga meningkat.

Konflik yang terjadi antara manusia danorangutan sering berdampak pada kerusakantanaman dan konsumsi buah di perkebunandan lahan masyarkat, serta munculnya rasatidak aman dari kedua belah pihak pada saatbertemu. Kerugian dari pihak perusahaan, salahsatunya seperti yang terjadi di PT. Kerri SawitIndonesia (Kalimantan Tengah) dimana satuorangutan dalam dua hari dapat memakan 300pokok sawit berusia 1 tahun yang harga per-pokoknya Rp. 20.000,- (Bpk. Iwan-PT. KerriSawit Indonesia pers. kom). Sementara itu,kerugian dari segi konservasi, biayapenyelamatan orangutan juga tinggi yaitu US$3.000/individu (BOSF, unpubl.). Maka jika tidakdicari penyelesaian, konflik yang berkelanjutanberakibat buruk dan merugikan bagi keduabelah pihak.

3.1. Penyebab KonflikPenyusutan dan fragmentasi habitat orangutanmerupakan pemicu utama konflik dengan

The process of development is shown in figure 2, it is a process of continuous improvement. Theactual timeframe (from the development of the guidelines to the adoption of BMP by the industry)will depend on the content and complexity of the BMP. After a BMP has been adopted by the palm oilindustry, monitoring and evaluation should be ongoing, possibly in collaboration with the industry,to ensure consistent and effective implementation. (WWF Forest Conversion Initiative, Developmentand Promotion of Better Management Practices (BMPs) in the Oil Palm Industry, March 2003)

Proses BMP seperti yang diperlihatkan gambar 2, adalah, sebuah proses yang ditujukan untukperkembangan yang berkelanjutan. Kerangka waktu yang ditetapkan sejak pengembangan garis pedomansampai kepada adopsi BMP pada skala industri bergantung kepada isi dan kompleksitas dari BMP yangditentukan. Setelah sebuah BMP diadopsi oleh industri minyak sawit, proses monitor dan evaluasi,kemungkinan akan dilakukan kolaborasi dengan industri tersebut, untuk memastikan konsistensi danimplementasi yang efektif. (WWF Forest Conversion Initiative, , , , , Development and Promotion of BetterManagement Practices (BMPs) in the Oil Palm Industry, , , , , March 2003)))))

Page 29: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

15

worse by the fact that much of the conversionis unplanned and completely ignores theimportance of biodiversity conservation.According to the UN Food and AgricultureOrganization (FAO), during the 1990sIndonesia’s forests declined by 13 million ha(12% of 108 million ha); in Malaysia by 2.4million ha (12% of 20 million ha); and in PapuaNew Guinea by 1.1 million ha (4% of 27.5million ha) (Glastra et al. 2003).

The destruction of forests has significantlydecreased orangutan populations. Laidlaw(1998) has shown that an oil palm plantationcan only support 0-20% of the mammals,reptiles and birds that the land supported priorto conversion. To survive in the convertedenvironment, wildlife (especially mammals)must share the same environment withhumans, leading to conflicts and wildlifehunting and poaching.

3.1.2. Forest FireWildfires are not common natural occurrencesin tropical rainforests. Yet, during 1997 - 1998,fires raged throughout rural Indonesia,

manusia. Berikut adalah beberapa penyebabhilangnya hutan hujan tropis yang menjadihabitat orangutan:

3.1.1. Konversi hutanSaat ini perubahan hutan alam menjadiperkebunan kelapa sawit merupakanpenyebab utama hilangnya habitat orangutan.Keadaan tersebut diperparah karena tata gunalahan tidak direncanakan dengan baik dantidak mengakomodasi kepentingan konservasisebagai sumber keanekaragaman genetikuntuk kesejahteraan manusia.

Hutan hujan tropis tersisa di Asia Tenggaraberada di bawah tekanan dari dua kegiatanbesar yaitu, pembalakan secara besar-besaran(legal maupun ilegal) serta kegiatan konversilahan untuk berbagai keperluan, termasukpembangunan perkebunan kelapa sawit.Berdasarkan data UN Food and AgricultureOrganisation (FAO), tutupan hutan di Indonesiasepanjang tahun 1990 an mengalamipenurunan hingga 13 juta hektar (12%),Malaysia 2,4 juta hektar (12%) dan PNG 1,1juta hektar (4%) (Glastra, et al. 2003)

Tabel 2: Plantation area and estimated forest area cleared based on industry estimates (in Mha).

Tabel 2: Areal perkebunan dan estimasi areal penebangan hutan berdasarkan perkiraan industri(Mha).

(n.a = not available)

Source: Greasy Palms, The social and ecological impact of large-scale oil palm plantation developmentin Southeast Asia, Friends of the Earth, March 2004

Sumber: Greasy Palms, The social and ecological impact of large-scale oil palm plantation developmentin Southeast Asia, Firends of the Earth, March 2004

MalaysiaIndonesiaPNGTotal

Oil palmplantation area(2002)

Areaperkebunanminyak sawit(2002)

3.673.100.076.77

Share of oilpalmplantationsinvolving forestconversion

Sahamperkebunanminyak sawityangmengikutsertakankonversi hutan

33%66%n.a

48%

Forest areacleared for oilpalm (to end2002)

Area hutan yangditebang untukminyak sawit(hingga akhir2002)

1.212.05n.a

3.26

Total oil palmarea target/allocation(2003)

Jumlah totalarea minyaksawit yangditargetkan/alokasi (2003)

3.749.13n.a

12.87

Additionalarea to beestablished

Area tambahanyang akandibangun

0.076.03n.a

6.10

Additionalforest to becleared

Area hutantambahan yangakan ditebang

0.023.98n.a

4.00

Page 30: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

16

IIntroductionPendahuluan

affecting no less than 6% of the country’s totallandmass. These fires produced a thick,unhealthy smog which covered large parts ofIndonesia, Malaysia, Brunei and Singapore forat least 3 months. At that time, Indonesia’sformer Minister of Environment, Emil Salimstated:

“The damage inflicted by these fires and hazewas terrible. Wildlife, natural habitats, andecosystems in the worst affected areas weredevastated beyond recovery. There were alsoheavy losses felt more directly by people. Forevery fire-setter who gained some short-termeconomic benefit from burning... countlesspaid a heavy toll in loss of income, bodily injury,and environmental destruction”. (in: Gloverand Jessup, 1999).

A report by the Center for International ForestryResearch (CIFOR) estimated the economiccosts of the 1997 - 1998 fires and haze atUSD 2.3 - 3.5 billion, excluding the cost ofcarbon release which may have amounted toas much as USD 2.8 billion. CIFOR estimatedthat the fires affected 11.7 million ha of land,half of which was forested. Only 7% of the areaburnt was grassland. According to CIFOR,447,000 ha of estate crops were burnt duringthe same period (Tacconi, 2003). Suzuki (inSingleton et al. 2004) noted that all orangutansapparently died in some areas that were

Kerusakan habitat oleh konversi hutan menjadiperkebunan kelapa sawit mengakibatkanpenurunan populasi berbagai satwa secaradrastis. Penelitian oleh Laidlaw (1998)menunjukkan bahwa suatu perkebunan kelapasawit hanya dapat mendukung 0 – 20% darikelangsungan hidup mamalia, reptil dan burungyang sebelumnya ditemukan pada hutan hujanprimer. Untuk bertahan hidup pada lingkunganyang berubah, berbagai satwa (terutamamamalia), harus memanfaatkan ruang dansumber pakan yang sama dengan manusia.Konflik yang terjadi akibat perebutansumberdaya dengan manusia mendorongterjadinya perburuan dan pembantaian satwa.

3.1.2. Kebakaran hutanApi liar bukan merupakan fenomena alamiahyang biasa ditemukan pada daerah-daerahhutan tropis. Akan tetapi pada periode 1997-1998, banyak titik api yang merambah keberbagai daerah pinggiran di Indonesia. Tidakkurang dari 6% total daratan Indonesiamengalami kebakaran lahan yangmengakibatkan negara-negara tetangga,seperti Malaysia, Brunei dan Singapura,diselimuti oleh asap yang sangat tidak sehatselama kurang lebih 3 bulan. Mengingatkejadian itu kembali, bekas MenteriLingkungan Hidup, Emil Salim menyatakan:

“Kerusakan yang diakibatkan oleh api dankabut ini sangatburuk sekali.Kehidupan liar,habitat natural danekosistem padadaerah-daerah yangterkena akibatpaling buruk,hancur tanpa dapatdiperbaiki lagi.Masih banyak lagikerugian yangsangat dirasakanlangsung olehorang-orang dil i n g k u n g a ns e k i t a r , … B a g isetiap dari merekayang memulai

Kebakaran hutan yang mengakibatkan kabut asap( BOS Foundation)

Page 31: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

17

kebakaran tersebut, yang memperolehkeuntungan ekonomi jangka pendek denganmembakar hutan…, tidak terhitung jumlahmereka yang lainnya yang menderita kerugianpemasukan, luka fisik, dan kehancuranlingkungan.” (Mantan Menteri LingkunganHidup Indonesia, Emil Salim pada: Glover andJessup, 1999).

Menurut laporan yang dikeluarkan oleh PusatPenelitian Kehutanan Internasional (CIFOR),kerugian ekonomi yang disebabkan olehkebakaran hutan dan kabut asap pada tahun1997/1998 ditaksir sebesar US$ 2.3-3.5miliar, tidak termasuk kerugian yangdisebabkan oleh pelepasan karbon ke atmosfiryang mungkin dapat mencapai US$ 2.8 miliar.Dalam laporan yang sama, CIFOR jugamemperkirakan bahwa kebakaran hutan yangterjadi merusak sekitar 11.7 juta ha lahan,setengah di antaranya merupakan daerahtutupan hutan. Di pihak perkebunan,kebakaran yang terjadi pada periode tersebutmerusak sekitar 447.000 ha tanaman panen(Tacconi, 2003). Sementara itu, kerusakanekosistem yang terjadi akibat punahnyaberbagai bentuk kehidupan di dalam sistemhutan hujan tropis tidak dapat diperkirakan lagi.Suzuki (dalam Singleton dkk, 2004) mencatatsemua orangutan terlihat mati di beberapa areayang mengalami kebakaran luas pada tahun1983. Berdasarkan perhitungan, paling tidak1000 dari 40.000 orangutan (2,5%) matikarena kebakaran hebat pada tahun 1997(Singleton dkk., 2004).

3.1.3. Pembalakan (legal dan illegal)Pembalakan hutan, baik yang legal maupunillegal, saat ini merupakan ancaman seriusterhadap hilang dan terfragmentasinya habitatorangutan. Pada pembalakan legal, kerusakanhabitat orangutan terjadi karena adaperusahaan yang tidak mematuhi RKT(Rencana Kerja Tahunan) yang disepakati,menebang di luar konsesi, dan tidakmenerapkan aturan tebang pilih,serta berbagaiaturan yang menjamin keberlanjutanekosistem hutan. Banyak orangutan lenyap 15tahun terakhir sebagai akibat diijinkannyakonsesi besar, terutama di hutan dataranrendah tempat keberadaan populasi orangutan

extensively burned in 1983. An estimated1,000 out of 40,000 orangutans (2.5%) diedfrom severe fires in 1997, but this may wellhave been an underestimate (Singleton et al.2004).

3.1.3. Logging (legal and illegal)Logging – both legal and illegal - is a seriousthreat to the habitat of orangutans. In the caseof legal logging, problems occur when HPH(logging concessions holders) do not follow theAnnual Allowable Cut (RKT) agreed with theprovincial forestry office, they frequently clearforests well beyond boundaries of theirconcession, and they often do not applyregulations that ensure the sustainability offorest ecosystems. Orangutan populationshave greatly decreased over the last 15 years,due to large concessions being handed out,especially in lowland areas where the highestorangutan densities occur (Singleton,pers.comm.). Recently, this activity has resultedin deforestation rates of up to 2.8 million haper year in Indonesia (Ministry of Forestry,2005).

Kebakaran hutan( BOS Foundation)

Page 32: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

18

IIntroductionPendahuluan

tertinggi (Singleton, kom.pri) Ancaman yanglebih serius datang dari pembalakan haram(illegal logging) yang merupakan kejahatanterorganisir dengan jaringan luas dan sangatsulit dihentikan. Akibat pembalakan haram lajudeforestasi di Indonesia dalam beberapa tahunterakhir mencapai sekitar 2,8 juta Ha per tahun(Departemen Kehutanan, 2005)

3.1.4. Pembangunan infrastrukturSalah satu implikasi penerapan Undang-undangotonomi daerah adalah pemekaran wilayah

propinsi dan kabupaten yang berakibat pulapada perubahan tata ruang wilayah. Usulanuntuk merubah kawasan hutan untuk menjadiAPL (Areal Penggunaan Lain = Forest Lands forOther Puposes) di dalam Rencana Tata RuangWilayah Propinsi/Kabupaten/Kota (RTRWP)merupakan tekanan bagi berbagai kawasanyang masih merupakan habitat orangutan.Tanpa perencanaan yang baik, pembangunaninfrastruktur yang selalu menyertai konversilahan menjadi perkebunan kelapa sawit dapatdipastikan akan berdampak buruk bagipopulasi orangutan.

Pembangunan jalan yang membelah habitatorangutan akan membuka akses bagiperdagangan satwa itu dan memutuskan jalurpergerakannya untuk mencari makan danpasangan kawin. Pemukiman yang dibangunberbatasan dengan hutan habitat orangutanjuga akan meningkatkan peluang terjadinya

3.1.4. Infrastructure DevelopmentOne of the consequences of the recent regionalautonomy laws in Indonesia has been thedevelopment of provincial, district andmunicipal areas with impacts on spatialplanning. Increased applications to convert socalled “Lands for Other Uses” (APL; ArealPenggunaan Lain, which essentially meansland for other [i.e. non-forestry] uses) at theProvincial level (RTRWP > Rencana Tata RuangWilayah Provinsi) has put new pressure onforests where orangutanslive. Without appropriateplanning, infrastructuredevelopment which alwaysresults in the conversion offorests into oil palmplantations will havenegative consequences fororangutans.

Several infrastructureprojects, such as roadconstruction, contribute tofurther fragmentation ofconservation areas. Thisaffects these areas in aharmful way, reflecting poordevelopment plans andmonitoring systems that arein conflict with law enforcement.

For orangutans, ensuring the connectivity ofhabitat is the main priority to maintain theirpopulation. One of the impacts of the palm oilindustry is “opening up” forests, which becomeaccessible for people and leads to theestablishment of isolated, rural communities.Like a “sugar and ant” effect, access to theseareas grows rapidly. However, without well-thought out and properly implementedplanning, which takes into account socio-environment factors, such developmentinevitably leads to disillusioned communitiesand ecosystems that are damaged beyondrepair. In particular, development near forests,along with new roads that cut through forestblocks, will adversely affect the residentorangutan population.

Infrastruktur di perkebunan kelapa sawit( Eko HY/BOS Foundation)

Page 33: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

19

konflik dan menambah tekanan terhadapkeberlangsungan spesies tersebut.

Untuk orangutan sebagai spesies yangterancam punah, adanya habitat yangberkesinambungan merupakan harapanutama yang harus dipertahankan untukmempertahankan populasi/keberadaanmereka.

3.2. Dampak KonflikSalah satu dampak dari konflik antara manusiadan orangutan adalah peningkatan kasusterbunuhnya orangutan dan perburuanorangutan untuk diperdagangkan. Konversihutan alam untuk berbagai kepentingan(misalnya perkebunan) dan pembangunaninfrastruktur yang memotong habitat orangutanmembuka akses ke habitatnya danmeningkatan perburuan. Selanjutnyaperburuan yang terjadi, semakin mendesakorangutan keluar dari habitatnya, dan bergerakke daerah-daerah pinggiran sungai atau sumberpakan yang biasanya merupakan daerahperkebunan. Bahkan tekanan perburuan danketiadaan sumber pakan dapat menyebabkanorangutan memasuki daerah-daerahpemukiman manusia dan perkebunan merekasehingga meningkatkan konflik antarakeduanya.

Contohnya, orangutan seringkali dianggapsebagai hama yang mengambil hasil kebunmasyarakat dibanyak lokasi sepanjangperbatasan hutan (terutama di Sumatra) dankonsekuensinya mereka disiksa/dianiaya, halini bertentangan dengan UU no. 5, pasal 21;1990.

Dampak lain dari konflik antara manusiadengan orangutan adalah kematian orangutanakibat tertimpa pohon pada saat kegiatan landclearing dan orang utan mati karena kelaparan.Dari semua itu, pada akhirnya terjadi penurunanpopulasi orangutan secara cepat, bahkanmenimbulkan kepunahan orangutan di tempatitu.

3.2. Impacts of the ConflictOne of the impacts of increasing human-orangutan conflict is an increase in orangutankilling and poaching for trade. The conversionof natural forests opens access to orangutanhabitat, which often results in an increase inhunting activities. Moreover, such activitiescan push orangutans out of the forest, beyondtheir natural borders, in search for food. Thisoften brings orangutans into cultivated areasmanaged by local communities. In extremecases, forest conversion has even forcedorangutans to enter residences andplantations, thus exacerbating negativeperceptions of these animals by local people.

For example, orangutans are increasinglyregarded as crop raiding pests in severallocations along the forest edges (especially inSumatra), and are consequently illegallypersecuted (Clearly contrary to Law No 5,article 21; yr. 1990).

Another impact of the human-orangutanconflict is the killing of orangutans by tree-felling activities, and starvation of theseprimates because of lack of food resources.These factors contribute to decreases inorangutan populations and eventually lead tolocal extinction of the species.

Korban konflik( BOS Foundation)

Page 34: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Orangutan korban konflik sebelum di evakuasi( Eko HY/BOS Foundation)

Page 35: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

21

Bab II Pengelolaan Konflik Antara Manusiadengan Orangutan di PerkebunanKelapa Sawit

Chapter II Human-Orangutan ConflictManagement In Oil Palm Plantations

Langkah terbaik dalam mengelola konflikantara manusia dan orangutan adalahmelindungi habitat dan populasi

orangutan. Jika lahan yang menjadi targetkegiatan pembangunan merupakan habitatpotensial orangutan, pengelola lahan wajibmelakukan survey terlebih dahulu (EIA atauAMDAL untuk HGU besar) dengan melibatkanpara ahli untuk memastikan keberadaanprimata yang dilindungi ini. Deteksi secaravisual keberadaan orangutan merupakanpetunjuk yang terbaik. Jika tidak ditemukansecara visual, maka tanda-tanda lain yangditinggalkan orangutan perlu diperhatikan,seperti; keberadaan sarang dan terdengarnyasuara orangutan.

Sebelum melakukan kebijakan mitigasi halpenting yang perlu diperhatikan adalah faktabahwa orangutan merupakan mahluk yangpintar, pemalu, dan waspada. Mereka tidakakan menyerang mahluk lain, apalagimelakukan perusakan, apabila dirinya tidakmerasa terganggu dan terdesak.

Tahapan-tahapan yang harus dipertimbangkan,baik pada lahan yang belum dibuka maupunpada lahan yang sudah dibangun, adalahsebagai berikut :

Kegiatan I (pembukaanperkebunan baru)Harus dilakukan survei orangutan denganmelibatkan ahlinya dan pihak berwenang padakawasan yang direncanakan denganmenggunakan prosedur berikut ini:

The best way to manage human-orangutanconflict is to protect the habitat oforangutans and to maintain their

population. If the land targeted fordevelopment is likely to be orangutan habitat(based either on prior knowledge or habitatsuitability), the management should initiallycarry out an EIA (or AMDAL in Indonesian) forlarge HGU with qualified personnel, to ensurethe protection of orangutans. Naturally, a directvisual sighting of an orangutan is the bestfactual evidence of the species’ presence inan area but if they are not encountered directly,other signs such as the presence of nests orhearing orangutan vocalisations can also beused to determine if they are there or not.

Prior to implementing any conflict mitigationmeasures, the executor should also be awareof the behaviour and nature of the orangutan.For example, fear on the part of field staff isoften cited as an excuse for shooting orcapturing the animals, whereas this specieswill not attack people unless it is first provoked,or cornered or otherwise feels threatened.

The following steps should be considered forboth forest areas that have yet to be clearedand plantations that have already beenestablished:

Activity 1: Development of newplantationsAssessments should be carried out byqualified personnel in consultation withknowledgeable scientists, using the followingprocedure:

Page 36: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

22

IIHuman-Orangutan Conflict Management In Oil Palm PlantationPengelolaan Konflik Antara Manusia dengan Orangutan di Perkebunan Kelapa Sawit

Lokasi yang direncanakan untukperkebunan kelapa sawit apakahmerupakan habitat orangutan atau tidakLakukan survei sensus orangutan di areaProyek tidak berpotensi membuat habitatorangutan menjadi terfragmentasiProyek tidak akan menghilangkan satubagian penting dari habitat orangutan diwilayah itu. (luas)Proyek tidak akan mengurangi danmenghalangi daerah pencarian makananbagi orangutan, serta sumberdaya pentinglainnya seperti air dan mineralProyek tidak akan mengubah distribusikelimpahan bahan makanan dansumberdaya penting lainnyaProyek tidak boleh mengganggukesempatan orangutan untuk tetap dapatmelakukan migrasi dan reproduksi(contohnya dengan tetap memberi akses/menghindari orangutan terisolasi).Apabila area proyek ini bersinggungandengan proyek lainnya yang sudah adamaupun dalam bentuk perencanaanharus terintegrasiFasilitas infrastruktur proyek disesuaikanatau tindakan lain diambil untukmencegah agar orangutan tidakmemasuki wilayah produksi.

Perkiraan kehadiran orangutan didalam area target:Jumlah/banyaknya dan distribusi populasiorangutan normalnya/biasanya diukur secarasistematik melalui sensus sarang.Melaksanakan sensus sarang secara tepatadalah hal yang kompleks karena sebaranorangutan tidak sama disetiap hutan.Mereka lebih memilih tinggal di habitat-habitat tertentu, terutama di dataran rendah(< 500 m) disepanjang sungai dan rawa.Mereka juga menjelajah hingga ke area yanglebih tinggi (700- 1300 m) yang terdiri daribeberapa tipe hutan (misalnya, perbukitan,

Dipterocarp, submontane, heath, monument)dan dapat juga di satu hutan dengan tipehabitat yang berbeda. Setiap tipe habitatmemiliki perbedaan produktivitas pakanorangutan, artinya, kepadatan orangutan

Determine whether the location that isplanned for conversion into an oil palmplantation is orangutan habitat or notCensus orangutans in the areaDetermine if the new plantation will notfragment the orangutan habitatDetermine if the new plantation will notresult in the loss of an important part oforangutan habitat in that areaDetermine if the new plantation will notreduce or block orangutan’s access toessential food resources.The plantation should not affect any of theorangutans’ resources. Can forestclearance be done in a way that avoidsisolating orangutans in a few trees in themiddle of the plantation (i.e. can it be donein a uni-directional way towards adjacentconnected forest so the animals cangradually move out themselves)?The plantation should not reduceopportunities for orangutans to migrate andreproduce (for example, the plantationshould not isolate orangutans from oneanother)If the plantation overlaps with existing orplanned plantations, efforts for orangutanprotection should be integratedPlantation infrastructure facilities should beadjusted to reduce the risk of orangutansentering the plantation

Assessing orangutan presence ina target area. The size and the distribution of anorangutan population are normally estimatedby systematically censusing their nests.Conducting an accurate nest census is acomplex task because orangutans are notdistributed evenly within a forest. They prefercertain habitat types, especially lowland areas(< 500 m) along rivers and in swamps. Theyalso range into higher areas (700-1300 m)that support several types of forest (e.g., hill,Dipterocarp, submontane, heath, monument)and often include several habitat types in theirrange. Habitat types differ in their productivityof orangutan foods, so orangutan densitiesdiffer across habitat types. Nest censuses

Page 37: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

23

Pembukaan Perkebunan Baru( BOS Foundation)

berbeda disetiap tipe habitat. Oleh karena itu,sensus sarang harus dilakukan disetiap habitatyang berbeda didalam area target. Sensussarang biasanya dilakukan disepanjang jaluryang sudah ditentukan disetiap lokasi yangditentukan; agar dapat diuji, setiap lokasi harusdiwakili oleh kira-kira 3 km transek. Sensusdilakukan sebaiknya oleh 4 orang yang dapatmelakukan sensus kira-kira 1 km/hari (2 oranguntuk membuka jalur dan mengukur panjangtransek, 2 orang untuk menghitung danmencatat jumlah sarang). Sensus sarang diarea target perkebunan kelapa sawit dapatdilakukan paling tidak sekitar 3-4 minggu kerjadi lapangan. Namun harus dilakukan oleh orangyang sudah berpengalaman karenamembutuhkan akurasi tinggi dalampenghitungan sarang. Tenaga ahli dapat dimintauntuk membantu merancang, melaksanakan,menganalisa data, dan meinterpretasikan hasilsensus sarang ini.

Kegiatan II. Perkebunan yangsudah dibangunHarus dilakukan survey orangutan denganmelibatkan ahlinya dan pihak berwenang padakawasan perkebunan yang sudah dibangundengan menggunakan prosedur berikut ini:

Hitung orangutan yang tertahan di hutanyang terisolasi di wilayah proyekArea yang diidentifikasi mengandungpopulasi orangutan (sebaiknya)difungsikan sebagai kawasan konservasiMembangun koridor yang dapatmenghubungkan populasi orangutan yangtertahan di dalam wilayah proyek denganpopulasi lain di luarPertahankan daerah tersebut (unitmanajemen) dekat dengan sumber air/DAS.Infra struktur proyek (sebaiknya)dimodifikasi untuk mengakomodasikanorangutanLakukan kebijakan mitigasi untukmemastikan kebutuhan orangutan tetapterpenuhiLakukan monitor reaksi-reaksi orangutanterhadap kegiatan proyek dan apabila adatemuan baru menjadi bahasan selamapelaksanaan proyek

must thereforesample eachdifferent habitattype within thetarget area. Nestsare normallycensused alongtransects cut ateach selectedlocation; forreliability, eachlocation should berepresented by atleast ca 3 km oftransect. The rate

at which a team of 4 forest workers can censusnests is ca 1 km a day (2 people to cut andmeasure transects, 2 people to count andrecord nests). A nest census of an area largeenough to support an oil palm plantation couldeasily involve 3-4 weeks’ field work.Conducting nest censuses requiresexperienced observers because they providemore accurate nest counts than inexperiencedobservers. Professional help should be soughtto design, conduct, analyze, and interpret nestcensuses.

Activity 2: Existing PlantationsAn orangutan survey should be carried out withthe involvement of experts andrepresentatives of the plantation, using thefollowing procedure:

Count orangutans in isolated forestpatches inside the plantationIdeally, designate orangutan habitat asprotected areas and set them asideDevelop a corridor connecting the isolatedorangutan populations within theplantation with orangutan populationsoutside the plantationPlantation infrastructure should ideally beadapted to accommodate the presence oforangutansDevelop a mitigation policy to ensure thatorangutan requirements are still fulfilled.Monitor the reaction of orangutans oncethe plantation project is underway andsustain discussions with the managementduring the implementation of the project

Page 38: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Land clearing process/Proses pembukaan lahan( Eko HY/BOS Foundation)

Page 39: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

25

Bab III Langkah-langkah Mitigasi KonflikChapter III Conflict Mitigation Procedures

Mitigation efforts should aim to reduceproblems caused by human-orangutan conflict. However, steps

that can solve one kind of conflict are notalways applicable to others. This requiresconstant research and monitoring to developnew suitable approaches.

The implementation of mitigation techniqueswill be more effective if the experts and otherstakeholders are involved in both the planningand the executing phases. Mitigation activitieshave to be monitored and evaluated based onthe intensity of the conflict. This can be carriedout by the company or other (moreindependent) parties, to acquire moreobjective assessments.

Any discussion about possible mitigationprocedures to be implemented in establishedplantations must include land usage plans,land usage transformation plans, securityconsiderations, barrier installation, relocation,sanctions and penalties. The description ofprocedures required for orangutan protectionand rescue are based on both scientificresearch and the experience of severalconservation organizations. Specificrecommendations can be given to somepolicies in some particular cases. Table 3outlines several steps towards conflictmitigation.

Kebijakan mitigasi ini direkomendasikanuntuk mengambil keputusan-keputusanpenting yang berkaitan dengan konflik

manusia dan orangutan. Konsep-konsep teknisdalam mitigasi sebaiknya diarahkan sebagaipendekatan untuk mengurangi permasalahanyang ditimbulkan oleh konflik. Apa yang dianggapideal untuk menyelesaikan suatu masalah, belumtentu sesuai untuk masalah lain meskipun tingkatpermasalahannya sama, sehingga harus selaludilakukan penelitian dan monitoring untukmenghasilkan pendekatan yang lebih baik.

Penerapan teknis mitigasi akan lebih efektif jikamelibatkan para ahli dan berbagai pemangkukepentingan dalam perencanaan danpelaksanaannya. Tindakan mitigasi yangdilakukan juga harus selalu dimonitor dandievaluasi dengan mempertimbangkan tingkatintensitas konflik. Pegawasan dan evaluasi dapatdilakukan oleh perusahaan itu sendiri, maupunpihak lain (yang berdiri sendiri/endependent)untuk mendapatkan hasil yang lebih objektif.

Pembahasan langkah-langkah mitigasi padaperkebunan yang sudah dibangun mencakuprencana penggunaan lahan, perubahanpenggunaan lahan, penjagaan, pemasanganrintangan, pemindahan, serta sangsi dan denda.Langkah-langkah yang dijabarkan merupakanhasil pengetahuan dan praktek-praktek yangtelah dilakukan berbagai lembaga konservasidalam perlindungan dan penyelamatanorangutan yang belum dijadikan rekomendasikhusus. Rekomendasi khusus dapat diberikanuntuk beberapa langkah kebijakan dengankasus-kasus tertentu. Pilihan langkah-langkahmitigasi dapat dilihat pada Tabel 3.

Page 40: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

26

IIIConflict Mitigation ProceduresLangkah-langkah Mitigasi Konflik

ProcedureP r o s e d u rP r o s e d u rP r o s e d u rP r o s e d u rP r o s e d u r

Policy analysis basedon land use planningAnalisa kebijakanberdasarkan petatata guna lahan

Orangutan SurveySurvei keberadaanorangutan

Habitat SurveySurvei Habitat

Potential orangutanfood resource &vegetation surveySurvei potensipakan orangutandan vegetasi

Boundary

orangutan habitat

survey

Survei tapal batashabitat orangutan

ResultH a s i lH a s i lH a s i lH a s i lH a s i l

Abandoned landTanah/LahanTerlantar

Forest areaHutan alam

ExcistAda orangutan

Not excistTidak adaorangutan

FragmentationFragmentasi

No fragmentationTidakterfragmentasi

AverageCukup

PoorKurang

Available

Ada

Not available

Tidak ada

StepsL a n g k a hL a n g k a hL a n g k a hL a n g k a hL a n g k a h

Data and permitinformationData danmengumpulkaninformasi perijinanFind abandonedland or land swapCari abandonedarea atau tukar areaPopulationestimation by expertSurvei/hitungkepadatan populasioleh ahli

Referred to the nextprocedureLihat prosedurberikutnyaCorridordevelopmentMembangun koridor

Planning of areathat can minimizeconflictRencanakan area ygdapat meminimalisirkonflikProtecting the areaMengamankan area

Habitat enrichmentPerkaya habitat

Planning of area

that can minimize

conflict

Rencanakan area ygdapatmeminimalisirkonflik

PositiveK e u n t u n g a nK e u n t u n g a nK e u n t u n g a nK e u n t u n g a nK e u n t u n g a n

Clear BusinessGuaranteeKonservasi danjaminan usaha ygjelas

Conflictmanagement planPrediksipenanganan konflik

Conservation andclear businessguaranteeKonservasi danjaminan usaha ygjelasidemidem

idemidem

idemidem

idem

idem

RiskR e s i k oR e s i k oR e s i k oR e s i k oR e s i k o

Time consumingProses panjang

Dibutuhkan ahli

Cost, possibility ofthieveryBiaya, kemungkinanadanya perambahan

Cost and specialskillBiaya,membutuhkankemampuan khusus

Extra security costBiaya ekstrapengamanan

Extra costBiaya ekstra

Cost and special

skill

Biaya,membutuhkankemampuan khusus

RemarksC a t a t a nC a t a t a nC a t a t a nC a t a t a nC a t a t a n

Commitment sincethe beginningKomitmen ygmuncul dari awal

Adjustment to therecommendation ofPHVA 2004 andHCVFSesuaikan denganrekomendasi PHVA2004 dan HCVF

Support from MultiStakeholders neededPerlu dukungan daribanyak stakeholder

Adjustment to therecommendation ofRSPO and HCVFSesuaikan denganrekomendasi PHVA2004 dan HCVFConducted byexpertsDilakukan oleh ahli

Conducted by expertsand suggested insideHCVFConducted by expertsand suggestedinside HCVF

Adjustment to the

recommendation of

RSPO and HCVF

Sesuaikan denganrekomendasi PHVA2004 dan HCVF

Table 3. Conflict Handling on the preparation Development of new plantationTabel 3. Penanganan konflik pada tahap perencanaan perkebunan baru.

Page 41: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

27

Mitigation can be preventive or curative.Preventive action is always preferred, to avoiddisturbances caused by orangutan behaviour,while curative action attempts to solve theproblem after the incident has occurred.Preventive monitoring action is more effectivein the long-term, although curative action shouldbe available to managers and communities inorder to empower them to deal with conflict asand when it occurs. Curative action is requiredwhenever the preventive approach was noteffective to avoid orangutan invasion inside theplantation.

Preventive action can be active, such asphysically chasing animals away from cropsbefore they damage them, and passive,including the erection of barriers. Thesemeasures can be applied for both large,commercial areas and local community scaleplantations. Passive protection does not directlyconfront the problem; rather it addresses thebroader issue by considering land use, fenceinstallation, monitoring and other methods foranticipating conflict (Table 4). The relevantauthority, in this case BKSDA (NaturalConservation Authority at the provincial level),has the authority to decide whether or notrelocating orangutans is a suitable option.

Mitigasi dapat bersifat preventif dan bisa jugakuratif. Tindakan preventif selalu dianjurkan/dipilih, karena berguna untuk mencegahganguan yang akan ditimbulkan orangutan,sedangkan tindakan kuratif untukmenyelesaikan masalah setelah adanyagangguan orangutan. Pengawasan preventiflebih efektif untuk jangka waktu yang lama,meskipun selalu harus disertai denganpersiapan tindakan kuratif. Hal itu diperlukankarena terkadang tindakan preventif sudahtidak efektif lagi untuk mencegah masuknyagangguan orangutan ke lahan perkebunan.

Tindakan preventif dapat berupa tindakan aktifdan perlindungan pasif serta dapat digunakanpada lahan yang lebih luas atau pada tingkatkomunitas setempat. Perlindungan pasif tidakmelibatkan konfrontasi langsung namuncenderung pada masalah penggunaan lahan,penggunaan rintangan, pengawasan danpenolakan lainnya (Tabel 4). Kewenangandalam hal ini ada pada BKSDA, dimana merekamemiliki kewenangan untuk menentukanapakah relokasi/translokasi orangutan adalahpilihan yang sesuai.

Orangutan yang terusir dari habitatnya( Eko HY/BOS Foundation)

Page 42: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

28

IIIConflict Mitigation ProceduresLangkah-langkah Mitigasi Konflik

Tabel 4. Passive protection as preventive conflict management in oil palm plantationTabel 4. Perlindungan pasif dalam tindakan preventif penanganan konflik di Perkebunan Kelapa Sawit

Action

Jenis penanganan

Corridor

development

Pembuatankoridor

Protected Area

KawasanKonservasi

To build a clear

border separating

orangutan and the

project

Pembuatan batasyang jelas antaradaerah orangutandengan proyek

Barrier

Penghalauan

Relocation

Relokasi

To be done

Apa yang dapat dilakukan

Land clearing towards the corridor and to evacuate

orangutan and other animal to the corridor.

Pembukaan lahan ke arah koridor atau hutan perbatasan.Pengusiran orangutan dan satwa lainya ke arah koridordan hutan.

Protection status

Penetapan status kawasan

1 Buffer zone construction (20 - 30 m)

1. Pembuatan daerah penyangga (20-30 m).

2 Cannal construction (3 X 3 m depth)

2. Pembuatan parit pembatas (3 m lebar x 3 m kedalaman)

3 Electric fence installation

3. Pembuatan pagar listrik.

4 Patrol path along the border

4. Jalan pembatas untuk petugas patroli.

1 Barrier installation

1. Pembentukan rintangan

2 Patrol unit

2. Pembentukan petugas patroli

Make a report to BKSDA

Melaporkan ke petugas yang berwenang (BKSDA).

Relocation will be executed in coordination between

individual/team/organization expert in the necessary

subjects (veterinarian, orangutan expertise)

Dilakukan bersama-sama dengan orang/team/lembagayang ahli di bidangnya (team rescue yg terdiri dari dokterhewan dan teknisi ahli lainnya dalam melakukanpenanganan orangutan)

Diagnose and medical treatment in accordance with

standard procedure, before relocation action.

Dilakukan pemeriksaan dan penanganan kesehatansesuai dengan standar prosedur yang telah ditetapkan,sebelum direlokasi.

Criteria/condition

Kriteria/Keadaan

At the beginning of land clearing process

Pada tahap awal pembukaan lahan

At the early stage

Pada tahap awal

At the early stage and whithin the project period

Pada tahap awal dan Proyek berlangsung

Priority handling for orangutan tresspassing the

project area.

Penanganan awal untuk orangutan yang masukkawasan proyek.

For orangutan trying to move outside its

habitat/borderline

Untuk orangutan yang mencoba keluar darihabitat/perbatasan.

Small population of orangutan

Orangutan dalam jumlah sedikit.

Orangutan relocation if needed

Dilakukan relokasi jika diperlukan

Final handling (last alternative) for orangutan

trespassing and destroy community/project

property, and cannot be brushed away

Penanganan akhir (alternatif terakhir) untukorangutan yang masuk dan merusak daerahmanusia/proyek, yang tidak dapat di halau lagi.

For orangutan trapped inside: project area,

fragmented small wood or swamp, or poor

condition habitat inside the project area

Untuk orangutan yang terjebak dalam:Kawasanproyek/perkebunan, hutan kecil/rawa yangterfragmentasi, habitat yang miskin di dalamkawasan proyek

Page 43: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

29

Action

Jenis penanganan

Rehabilitation

Rehabilitasi

To be done

Apa yang dapat dilakukan

New habitat preparation, has to fulfill the standard for

orangutan habitat (consult with orangutan expert)

Mempersiapkan habitat baru untuk relokasi yangmemenuhi syarat.(konsultasikan dengan ahli orangutan)

Develop a species transit center, recommended by BKSDA

Membangun transit satwa yang direkomendasikan BKSDAsetempat

Criteria/condition

Kriteria/Keadaan

Nursery for parentless baby/juvenile orangutan

Untuk bayi/anak orangutan yang tidak adainduknya

Rehabilitation for pet orangutans

Orangutan yang pernah di pelihara manusia

Sick, wounded and depress orangutans

Orangutan yang sakit, kesakitan dan stress

Page 44: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Penyelamatan orangutan akibat penganiayaan( Eko HY/BOS Foundation)

Page 45: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

31

Bab IV Teknik Penanganan Konflik

Chapter IV Conflict Avoidance and ManagementGuidelines

1. Development of newplantations

1.1. Land Use PlanningBefore establishing a new plantation, land-useplanning should be carried out in order toanticipate any potential human-orangutanconflicts. It is also important step to ensurethat the oil palm plantation is not establishedinside or overlapping an existing conservationarea.

According to the orangutan Population HabitatViability Analysis (Singleton et al, 2004)workshop and geographical mapping for oilpalm plantations in Borneo (WWF andSarVision, 2006) and Sumatra (LIF, 2006),almost all remaining lowland rainforests innorthern Sumatra (i.e Aceh and North SumatraProvinces), and Borneo are orangutan habitat(Figure 1,2,4,5). Cautious land-use planningwill reduce future human-orangutan conflict.Hence, it is strongly recommended that all newoil palm plantations are established onabandoned (i.e. idle or fallow) land.

1. Pembukaan PerkebunanBaru

1.1. Perencanaan PenggunaanLahanSebelum memulai suatu proyek, tahapperencanaan penggunaan lahan merupakanfaktor penting yang harus dibahas. Hal ini sangatberpengaruh terhadap kemungkinanmunculnya konflik manusia dengan orangutan.Perlu juga diperhatikan agar pembangunansuatu proyek, misalnya perkebunan kelapasawit, tidak dilakukan pada atau tumpangtindih dengan kawasan yang telah ditetapkansebagai kawasan konservasi untuk melindungipopulasi orangutan.

Dari hasil workshop PHVA orangutan (Singletondkk, 2004) dan Peta kesesuaian lahan untukperkebunan kelapa sawit di Borneo (WWF danSarVision, 2006) dan Sumatra (LIF, 2006)diketahui bahwa hampir semua daerah hutanyang masih tersisa saat ini merupakan habitatpopulasi orangutan yang masih tersisa diSumatra bagian utara (a.l. Provinsi NangroeAceh Darussalam dan Sumatra Utara) danBorneo (Gambar 1,2,4,5). Pemanfaatan lahanyang lebih arif dan bijaksana tentunya akanmenjauhkan konflik manusia-orangutan. Untukitu dianjurkan agar pembangunan perkebunankelapa sawit lebih baik memanfaatkan lahantidur atau lahan tandus sebagai lahanperkebunan.

Page 46: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

32

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

Figure 4. Indicative Map on Barrens land in Kalimantan (WWF and SARVision, 2006)Gambar 4. Peta Indikasi Lahan Gundul di Kalimantan (WWF dan SARVision, 2006)

Figure 4. Indicative Map on Oil Palm Suitability in Kalimantan (WWF and SARVision,2006)Gambar 4. Peta Indikasi kesesuaian lahan untuk perkebunan kelapa sawit di Kalimantan(WWF dan SARVision, 2006)

Border line(Kalimantan-Malaysia)

Malaysian and Brunei partare not mapped

Kalimantanpart ofBorneo only(Sabah,Sarawakand Bruneiare notmapped)

Kalimantanpart ofBorneo only(Sabah,Sarawakand Bruneiare notmapped)

Border line(Kalimantan-Malaysia)

Malaysianand Bruneipart are notmapped

Page 47: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

33

Notes (figure 4 & 5):

These two maps were created based onanalyses of oil palm suitability (using physicaland environmental parameters, and someHigh Conservation Value criteria, resultingin a mapping of areas that are inappropriatefor oil palm plantations and other land uses)and presence of barren land (lands cleared offorests by concessions, but which has yet tobe planted).Data analysis has demonstrated that some 2million ha of permanent bare land, and up to4 million ha of abandoned land, areconcession areas. Most have been cleared offorests but have not been converted intoplantations. This was confirmed by thePlanning Bureau at the Ministry of Forestry,several plantation offices at provincial anddistrict levels, NGOs and others.These maps and reports have been used toconvince and influence the central government(Bappenas, Ministry of Agriculture, Ministry

Keterangan (Gambar 4 & 5):

Ke-dua peta ini dibuat berdasarkan analisa‘island-level’ tentang kesesuaian lahan untukperkebunan kelapa sawit (meliputi factor fisikdan lingkungan, serta beberapa aspek yangmemiliki nilai konservasi tinggi, menghasilkanarea yang tidak direkomendasikan baik untukperkebunan sawit dan pemanfaatan lahanlainnya) dan tanah terlantar (tanah yang telahdikonsesi dan sebagian besar telah ditebanghabis namun belum ditanami kembali)Dari hasil analisa data dan informasi yangberhubungan, terdapat kisaran 2 juta ha tanahtandus/gundul permanen sampai dengan 4juta ha tanah terlantar (tanah tandus/gundulpermanen, tanah terbakar dan alang-alang)yang dapat dipertimbangkan sebagai lahanyang telah dikonsesi dan sebagian besar telahditebang habis dan belum ditanami kembali.Hasil ini sudah dikonfirmasi oleh BadanPlanologi (BAPLAN) di DepartemenKehutanan, beberapa kantor perkebunan baik

Figure 6. Indicative Map on Palm Oil Suitability in Nangroe Aceh Darussalam and NorthSumatra (LIF, 2006)Gambar 6. Peta Indikasi kesesuaian lahan untuk perkebunan kelapa sawit di Nanggroe AcehDarussalam dan Sumatra Utara (LIF, 2006)

Page 48: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

34

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

di tingkat kabupaten dan provinsi, LSM danlainnya.Peta indikasi ini dan laporannya telahdigunakan untuk meyakinkan danmempengaruhi/memberikan masukanpemerintah pusat (Bappenas, MenteriPertanian, Menteri Kehutanan, dll) dan sektorswasta (KADIN, KMSI, GAPKI, dll) untukmenghentikan rencana pengembanganperkebunan kelapa sawit di perbatasanKalimantan dan hanya memanfaatkan tanahterlantar untuk pengembangan/pembangunan di masa depan. Untukinformasi terbaru: www.sarvision.com (spotvegetation); www.sarvision.co.id/sawit(kesesuaian lahan untuk perkebunan kelapasawit).

1.2. Perubahan penggunaan lahanPenggunaan lahan secara bijak diharapkanmampu mempertahankan sumberdaya yangada secara efisien dan berkesinambungan.Fragmentasi habitat orangutan yang dapatberdampak pada penyusutan populasinyasering kali terjadi akibat kurang atau tidakadanya perencanaan dalam pemanfaatansuatu lahan. Untuk tujuan mitigasi konflikmanusia-orangutan, perlu kiranya secara jelasmenetapkan wilayah-wilayah mana saja yangdapat dimanfaatkan manusia dan wilayah-wilayah mana saja yang merupakan habitatpenting bagi orangutan dengan batasan yangsangat jelas. Ini berarti akan terdapatperbedaan dan batasan untuk daerah hutanbagi orangutan dan tempat untukpembangunan bagi kepentingan manusia..Membuka perkebunan baru yang berbatasanatau bahkan berada di dalam wilayah yangmenjadi habitat orangutan tentu saja akanmendatangkan konflik dengan berbagaidampak buruknya.

Dalam merancang pemanfaatan lahan, hutanyang mengandung nilai konservasi tinggi (HCVF/high conservation value forest) wajibdipertahankan. Konsep HCVF diharapkanberguna dalam menyelesaikan sejumlahpermasalahan sosial dan lingkungan, termasukkonflik manusia dengan satwa liar.

of Forestry etc.) and the private sector(Indonesian Chamber of Commerce andTrade/KADIN, Indonesian Palm OilCommission/KMSI, Indonesian Palm OilProducers Association/GAPKI etc.) to haltplans to develop oil palm plantations on theborder between Indonesia (Kalimantan) andMalaysia, and to use only abandoned landfor the development of new plantations. Forup to date information please visit:www.sarvision.com (spot vegetation);www.sarvision.co.id/sawit (land suitable foroil palm plantation).

1.2. Land Use TransformationCautious land-use planning can be an effectivetool for the long-term protection of naturalresources. The fragmentation of orangutanhabitat inevitably results in an overall declinein orangutan numbers, and the habitat loss isoften directly the result of inadequate orinappropriate land-use planning. To mitigatethe conflict between humans and orangutans,it is important to have clear borders toseparate areas for human activities and thosefor orangutans. Opening a new plantation inclose proximity to, or even within orangutan

Hutan enclavedi tengah kebun sawit

( Eko HY/BOS Foundation)

Page 49: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

35

Kriteria hutan yang memiliki nilaikonservasi tinggiAda 6 kriteria Nilai Konservasi Tinggi (HCV) yangdikutip dari FSC (FSC 2000) yaitu kawasanhutan dengan nilai konservasi tinggi adalahkawasan hutan yang memiliki satu atau lebihciri-ciri berikut:

HCV1: Kawasan hutan yang mempunyaikonsentrasi nilai-nilai keanekaragamanhayati yang penting secara global,regional dan lokal (misalnya spesiesendemik, spesies hampir punah,tempat menyelamatkan diri (refugia).

HCV2: Kawasan hutan yang mempunyaitingkat lanskap yang luas yang pentingsecara global, regional dan lokal, yangberada didalam atau mempunyai unitpengelolaan. Sebagian besar populasispesies, atau seluruh spesies yangsecara alami ada di kawasan tersebutberada dalam pola-pola distribusi dankelimpahan alami.

HCV3: Kawasan hutan yang berada di dalamatau mempunyai ekosistem yanglangka, terancam atau hampir punah.

HCV4: Kawasan hutan yang berfungsi sebagaipengatur alam dalam situasi yang kritis(misanya perlindungan daerah aliransungai, pengendalian erosi).

HCV5: Kawasan hutan yang sangat pentinguntuk memenuhi kebutuhan dasarmasyarakat lokal (misalnyapemenuhan kebutuhan pokok,kesehatan)

HCV6: Kawasan hutan yang sangat pentinguntuk identitas budaya tradisionalmasyarakat lokal (a.l. kawasan-kawasan budaya, ekologi, ekonomi,agama yang penting yang diidentifikasibersama dengan masyarakat lokal yangbersangkutan).

1.3. Potensi menjadi kawasan yangdilindungiPerlindungan atas habitat orangutan menjadisuatu sarana terpenting bagi konservasiorangutan dan mengurangi konflik manusia-orangutan. Luasnya kawasan hutan habitat

habitat, will lead to conflict with humans whichare likely to increase in severity over time.

In the process of land-use planning, any HighConservation Value Forest (HCVF) has to beprotected. The HCVF concept can solve socio-environmental problems, including theconflicts between humans and wildlife.

HCVF CriteriaThere are 6 categories of High ConservationValues (HCV) according to the ForestStewardship Council (FSC, 2000):

HCV1: Forest areas containing globally,regionally or nationally significantconcentrations of biodiversity values(e.g. endemism, endangered species,refugia).

HCV2: Forest areas containing globally,regionally or nationally significant largelandscape level forests, containedwithin, or containing the managementunit, where viable populations of mostif not all naturally occurring speciesexist in natural patterns of distributionand abundance.

HCV3: Forest areas that are in or contain rare,threatened or endangered ecosystems.

HCV4: Forest areas that provide basicservices of nature in critical situations(e.g. watershed protection, erosioncontrol).

HCV5: Forest areas fundamental to meetingbasic needs of local communities (e.g.subsistence, health).

HCV6: Forest areas critical to localcommunities‘ traditional culturalidentity (i .e. areas of cultural,ecological, economic or religioussignificance identified in cooperationwith such local communities).

1.3. Protected AreasProtecting orangutan habitat is of criticalimportance if we are to ensure a future for thespecies and reduce conflicts with humans. Thiscan be achieved by protecting forests that aresufficiently large and of high enough quality to

Page 50: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

36

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

support viable populations of the species..Forests that meet these criteria will also ensurethe continuity of ecosystem services.

According to the population modellinganalyses carried out during the PopulationHabitat Viability Analysis (2004), a populationof 500 orangutans is demographically andgenetically stable, and may contribute to thelong-term conservation of the species. Apopulation of 250 orangutans has a highsurvival probability in the absence of human-related mortality, habitat loss or unforeseencatastrophic events, but will suffer asubstantial loss in genetic diversity of thepopulation over time.

As an endangered species, orangutans andtheir habitat need to be conserved. TheGovernment of Indonesia’s commitment toachieving this was clearly stated when it signedthe UNEP/UNESCO/GRASP “Kinshasadeclaration” in the DRC, 2005.. Therefore, theestablishment of oil palm plantations shouldtake into account orangutan presence in thearea from the onset. Where orangutans arepresent, there should be an option for thecompany to set up a protected area inside theplantation area. However, such an activityshould be controlled and evaluated by therelevant authority.

2. Established Plantation

2.1. CorridorIn fragmented forests, corridors can beestablished to reconnect isolated habitats andthereby allow resident animals to fulfil theirbiological needs. Corridors allow orangutans(and other wildlife) to migrate from one areato another in search of food and mates, andprovides access to new areas for youngorangutans dispersing from their natal range.Corridors also allow genetic exchange betweenpopulations, thus preventing the decline ofgenetic quality (inbreeding) associated with alow number of animals. Just as with protectedareas, developing corridors is a complicatedprocess that is beyond the capability of anindividual plantation’s management. However,

orangutan yang terjaga dan kaya denganberbagai macam jenis pohon buah dantumbuhan sumber pakan lainnya mencegahterjadinya konflik manusia orangutan. Selainuntuk menghindari konflik, habitat orangutanyang terjaga juga dapat menjamin keseimbanganproses ekologis yang ada didalamnya.

Menurut analisa model populasi yang dibawakanpada workshop PHVA tahun 2004, populasiorangutan sebanyak 500 ekor adalah stabilsecara demografis dan genetika dan dapatmemberikan konstribusi pada konservasi jangkapanjang bagi spesies ini. Populasi sebanyak 250ekor memberikan kemungkinan yang sangattinggi bagi orangutan untuk bertahan hidup,terlepas dari kematian yang diakibatkan olehmanusia, habitat yang hilang ataupun bencana-bencana tak terduga, namun jumlah yangberkurang akan sangat terlihat dan termasukjuga hilangnya substansi diversitas genetika.

Sebagai satwa yang langka dan dilindungikeberadaan orangutan dan habitatnya harustetap dilindungi, terutama setelah pemerintahIndonesia turut menandatangani UNEP/UNESCO/GRASP deklarasi Kinshasa di RepublikDemokrasi Kongo tahun 2005. Oleh karena itupembangunan perkebunan kelapa sawit sejakdari awal sudah harus memperhitungkankeberadaan orangutan serta membuatperencanaan penetapan kawasan lindung yangdilakukan secara bersama-sama denganperusahaan dan instansi terkait. Namun dalampelaksanaannya tetap dikontrol dan dievaluasioleh pihak berwenang.

2. Perkebunan yang sudahdibangun

2.1. KoridorPada hutan yang telah terfragmentasi koridorberfungsi untuk menghubungkan satu habitatorangutan dengan habitat lainnya, sehinggakebutuhan hidup dan biologisnya dapatterpenuhi. Adanya koridor memungkinkanorangutan (dan satwa liar lainnya) untukbermigrasi ke tempat lain, sesuai ketersediaanpakan di setiap habitat, dan juga menyediakandaerah baru bagi orangutan muda yang harusmandiri dan menjauh dari keluarganya. Fungsi

Page 51: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

37

major oil palm plantations located near oneanother could (and should) develop corridorstogether. To ensure that corridors are correctlyplanned, and implemented, the relevantexpertise in the form of ecologists, sociologistsand economists should be sought.

Law No 5/1990 on Natural Resources andEcosystem Conservation, along withPresidential Decree No. 32/1990 and Law onSpatial Plan No.24/1992 state clearly thatforest land dominated by 40% (or 18-degree)slopes, and peat soils of 3 m depth or more,must be protected. The same regulations alsoprotect small rivers/creeks, requiring awatershed area of 50 m width on each side,and larger rivers, requiring a watershed areaof 100 m width on each side. These areas canbe used by oil palm plantation companies todevelop wildlife corridors

koridor yang penting lainnya adalah sebagaijalur pertukaran gen untuk mencegahpenurunan kualitas genetik apabilaperjumpaan banyak orangutan terganggu akibathabitat yang telah terfragmentasi.

Sama halnya dengan kawasan lindung,pembuatan koridor biasanya di luar kemampuanmanajemen sebuah perkebunan karenamelibatkan pemikiran tentang pemakaian lahanyang luas. Oleh karena itu, sejumlah perkebunanbesar di lokasi yang berdekatan sebaiknyamembangun koridor secara bersama.

Sebaiknya pembuatan koridor direncanakansecara matang dengan melibatkan para ahli(ekologi, sosial, dan ekonomi) sebelumpembukaan lahan.

Undang-Undang No 5/1990 tentang KonservasiSumber Daya Alam dan Ekosistemnya maupunKeputusan Presiden No. 32/1990 dan Undang-Undang Tata Ruang No.24/1992 secara tegasmenyebutkan bahwa kawasan hutan yangterdominasi oleh kelerengan 40% atau 18derajat harus dilindungi. Demikian juga terhadapkawasan gambut dengan kedalaman lebih dari3 meter. Termasuk kawasan bantaran sungaikecil 50 meter kiri – kanan dan sungai besar100 meter kiri kanan tetap dipertahankan. Inimemberikan peluang bagi kegiatan usahaperkebunan kelapa sawit yang arealnya sebagianmemang tidak diperkenankan untuk ditanamikelapa sawit, dapat dikembangkan dandijadikan koridor satwa.

Figure 5. Design corridorGambar 5. Desain koridor di sepanjang bantaran sungai

The experience of 2 oil palm companies that have established plantations in peat areasin South Sumatra, and in areas with a slope incidence of 40% in Central Kalimantan,have demonstrated that development and production costs in those areas are distinctlyhigher when compared to those incurred by plantations established in flat areas withmineral rich soils.

In fact, the development costs on deep peat substrates are 43% higher than in mineralsoil areas (IDR 22,095,606 per hectare compared to IDR 15,512,717 per hectare; Rahimand Asmono, 2006). These figures exclude harvest costs, which are again higher inpeat areas due to the difficulties of harvesting. Higher costs also occur when plantingpalms on areas with a slope incidence of 40% or more. Here, the development cost willbe 37% higher than in flat areas, and harvesting costs per hectare will be 20% higher.(Personal Communication, Manager of Sinar Mas Group plantation in Seruyan District,Central Kalimantan.)

Pengalaman dari dua perusahaan perkebunan kelapa sawit di Sumatera Selatan terhadaplahan gambut, dan di Kalimantan Tengah terhadap lahan dengan kemiringan lebih dari 40%

Page 52: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

38

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

Corridors become all the more importantwhere protected species, such as orangutans,are present in areas to be clear felled.Orangutans are large arboreal creatures andneed large tracts of forests from A to B, if theyare move away from a new plantation to otherforests at distance away. For this reason,developing wildlife corridors requiresintegrated effort between different activities,and between neighbouring concession holders.The plantation management also needs todevelop a system to manage the wildlifecorridor, including planning and monitoringduring the entire existence of the plantationoperation. Areas that can be potentiallydeveloped as wildlife corridors include thosethat have already been degraded, since eventhese can sometimes be rehabilitated andupgraded by planting local tree species.

2.2. Habitat Enrichment EffortWhere the conflict between wildlife andhumans is caused by a lack of naturalresources , one solution is to increase theoccurrence of alternative resources. Withinconservation areas established insideplantations, locally available trees (such aslocal fruit/food species) can be planted, doingaway with the need for orangutans to gooutside its habitat and to invade the plantation.Similar efforts can also be made along thecorridor, allowing orangutans to move from oneforest patch to another without actuallyentering areas planted with oil palms.

However, habitat enrichment requiresmaintenance and monitoring. It is best carriedout by preventing human access into the corridorand preserving the water resources inside it.

Koridor satwa menjadi penting ketika satuspesies dilindungi, seperti orang utan untukdapat bergerak menuju ke kawasan hutanlainnya yang lebih luas seperti kawasankonservasi. Oleh karena itu pembangunankoridor satwa memerlukan suatu integrasiantara satu kegiatan usaha dengan kegiatanusaha lainnya, atau antara satu pemegangkonsesi dengan pemegang konsesi yangberdampingan. Perencanaan managementperlu mengembangkan sistem pengelolaankoridor satwa. Dari mulai perencanaan,pengawasan hingga pengelolaannya. Kawasanyang berpeluang untuk dijadikan koridor satwanamun telah mengalami degredasi dapatdiperbaiki dan ditingkatkan misalnya, denganpenanaman kembali spesies tumbuhan lokal.

2.2. Upaya Memperkaya HabitatJika kekurangan sumberdaya ditengarai sebagaipenyebab terjadinya konflik manusia danorangutan, salah satu langkah yang diperlukanadalah dengan menambah sumberdaya yangkurang. Pada daerah konservasi yang terisolasidi tengah lahan perkebunan hal tersebut dapatdilakukan dengan menanam berbagai macamtanaman buah dan jenis lainnya yang merupakanspesies lokal daerah itu. Pengayaan habitatdiharapkan dapat mencegah orangutan keluardari lokasi konservasi dan menggangguperkebunan. Langkah itu juga dapat diterapkanpada daerah sepanjang koridor, sehingga dalambermigrasi orangutan tidak akan keluar darikoridor dan menggangu perkebunan.

Pengayaan habitat memerlukan pengawasandan perawatan yang berkelanjutan, sehinggasebaiknya dilakukan oleh perusahaan melaluipemutusan akses manusia dan menjagasumber-sumber air di dalam kawasan.

menunjukkan tingkat biaya pembangunan dan biaya produksi yang lebih besar dibandingdengan pembangunan perkebunan kelapa sawit di lahan mineral dan relatif datar.

Biaya pembangunan lahan di kawasan gambut dalam, mencapai selisih hingga 43% dari Rp15,512,717 per hektar menjadi Rp 22,095,606 per hektar. (Rahim dan Asmono, 2006).Jumlah ini belum termasuk biaya pemanenan yang tentu saja jauh lebih sulit di lahan gambutdalam, bila dibanding dengan lahan mineral datar. Demikian juga biaya pembangunanperkebunan di lahan dengan kelerengaan lebih dari 40% akan lebih besar hingga 37%ditambah 20% terhadap biaya pemanenan setiap hektarnya. (Komunikasi pribadi denganmanager perkebunan group Sinar Mas di Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah).

Page 53: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

39

Daerah Penyangga:

Berupa hamparan yang dibuat untuk memberibatas yang jelas dengan hutan, lebarnya dibuatantara 20-30 meter.diharapkan membuat orangutan malas kedaerah kebun karena harus berjalan di bawah/tanah.memudahkan petugas patroli dalammelakukan pengawasan

The buffer zone:

Buffer zones are areas 20-30 m wide, set upalong the border between natural forests andplantations.They are intended to discourage orangutanscrossing from natural forests into plantations,because it will force them to walk on theground, which they tend to avoid.Helps patrol units to monitor the area.

Figure 6. Buffer zone descriptionGambar 6. Deskripsi Daerah Penyangga

2.3. Barrier InstallationOrangutans will only eat oil palm if no otherpalatable food is available (Ancrenaz,pers.comm.). As long as they still have accessto sufficient food resources in the forest, theywill not disturb oil palm plantations and abarrier is not necessary. However, whenorangutans do not have access to their usualsources of food, physical barriers could beinstalled to prevent orangutans from enteringplantations and community settlements.Although this option can be costly, it is quiteeffective. Barriers could be established in theform of canals, electric fences, patrolpathways, buffer zones or as a combinationof the above.

However, caution is needed as the abovemethods, whilst known to be effective fororangutans in some instances, have not yetbeen tested on the large scale required foreffective protection of oil palm crops andsome time will be necessary to conduct furtherresearch in order to find the best and mosteffective methods.

2.3.1. Buffer ZoneBuffer zones are blocks of land locatedbetween natural forests and plantations thatdiscourage orangutans from crossing over.

2.3. Membangun penghalangOrangutan hanya memakan sawit dikala merekasudah tidak mempunyai pilihan lain yang dapatmereka makan (Ancrenaz, kom.pri). Oleh karenaitu, jika mereka masih punya akses menuju hutanyang baik sebagai sumber pakan , mereka tidakakan mengganggu perkebunan sawit, artinya tidakdibutuhkan penghalang sebagai rintangan fisik.Namun, jika akses itu tidak ada rintangan fisikdirancang untuk mencegah orangutan agar tidakdapat masuk ke areal perkebunan ataupemukiman penduduk. Meskipun pembuatanrintangan seringkali memerlukan biaya yangbesar, tetapi langkah tersebut merupakan salahsatu pilihan yang terbaik. Rintangan yang dapatdigunakan adalah pembuatan daerahpenyangga, parit pembatas, pagar listrik, jalanpatroli dan atau kombinasi diantaranya.

Namun, kehati-hatian diperlukan dalampelaksanaannya, sebab harus diketahui manayang efektif untuk orangutan, sebab belumpernah dilakukan uji coba dalam skala besar. Olehkarena itu perlu dilakukan riset lebih lanjut untukmendapatkan metode yang terbaik dan efektif.

2.3.1 Daerah PenyanggaDaerah penyangga adalah penggunaan lahanyang berfungsi sebagai rintangan antara hutanalam dengan perkebunan yang fungsinya untukmenahan orangutan agar tidak menyebrang.

Agar lebih efektif sebaiknya daerah penyanggaberukuran cukup luas dikombinasikan denganpembuatan rintangan atau penolak lainnya.

Page 54: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

40

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

The Boundary canal:

Should be at least 3 m wide and 3 m deep sothat orangutans cannot jump or wade across.Should be free of trees, branches or logs.

Figure 7. Boundary Canal DescriptionGambar 7. Deskripsi Parit pembatas

Parit Pembatas

Parit ini di buat dengan ukuran lebarsetidaknya 3 m dan dalam 3 m, orangutantidak bisa melompat tanpa menggunakan alat.Apabila di daerah dataran rendah dan dekat/banyak air maka akan sangat efektif apabiladi alirkan air ke dalam parit.Disekitar parit harus bersih dari pohon/cabangkayu.

To be effective, a buffer zone must be appliedin a suitably sized area, in combination withother barrier models. It can be an open areagrown with grass or scrub vegetation. Thegrassy, flat buffer zone will discourageorangutans from crossing as they feeluncomfortable and insecure walking on flatground and will generally avoid doing so,particularly for long distances.

A buffer zone planted with an abundance offruit trees will enhance orangutan foodresources (after an initial period) and removeany incentive for them to venture further intoa plantation. Note: Based on experience inCentral Kalimantan, oil palm plantations thathave been established for more than 5 yearsare strong enough to survive from orangutaninvasion, as the trees are big and rigid (BOSFoundation, 2004).

2.3.2. Boundary canalAnother model of barrier that can bepotentially effective in preventing orangutaninvasion is the boundary canal. Digging a wideand deep canal prevents orangutans fromcrossing the plantation border, as orangutansdo not swim and are often afraid of water. Ifthe location of the canal is close to a waterresource, such as an existing river or pond, thecanal can be easily flooded with water.Boundary canals can be placed adjacent to anelectric fence, a good combination that is moreeffective in blocking orangutans as long as theinstallation is properly maintained. However,

Daerah penyangga bisa berupa tanah lapangterbuka atau ditanami rerumputan dan bisajuga dengan pohon buah. Jika hanya tanahlapang atau dengan rerumputan pendek saja,ini membuat orangutan malas untuk berjalandengan keempat kakinya dengan jarak yangjauh dan secara physiologis orangutan akan jugamerasa dirinya tidak aman. Apabila ditanamitanaman buah, diharapkan dalam jangka 5tahun ke depan sejalan dengan umur kebunyang juga semakin tua, dapat berfungsi sebagaisumber pakan tambahan untuk orangutan dansatwa lainnya. Ini juga dapat berfungsi untukmengalihkan perhatian orangutan terhadapperkebunan. Dalam umur 5 tahun untukperkebunan kelapa sawit umumnya sudahaman dari serangan orangutan karena pohonsudah besar dan cukup kuat.

Daerah penyangga secara relatif bisa jugamenjadi sebidang lahan yang tidak menarikyang terletak antara hutan alam dan lahanperkebunan.

2.3.2. Parit PembatasPembuatan rintangan lain yang dapat diterapkandan cukup efektif adalah parit pembatas.Caranya adalah dengan menggali parit yang lebardan lumayan dalam kemudiaan sehinggaorangutan tidak bisa menyeberang. Apabila didaerah yang dekat dengan sumber air maka airdapat di aliri ke dalam parit tersebut. Orangutantidak bisa berenang sehingga takut padakedalaman air. Parit pembatas dapat dibuatberdekatan dengan pagar listrik, suatukombinasi yang dapat berfungsi dengan baik jikakeduanya betul-betul dirawat. Walaupun

Page 55: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

41

patrol units are still needed to achieveeffective and optimal results.

Boundary canals have several inconveniences:

They have to be freed from trees, branchesor logs, because orangutans can use themto cross the canal.Maintaining water levels may be difficult inthe dry season, except for those built closeto watershed areas.Maintenance can be complicated, includingdealing with water flooding and cleaningup the area along the sides of the canal.It may be difficult to dig a canal adjacent tothe plantation border in a consistent way.

2.3.3. Electric FenceElectric fences have been effectively appliedby some conservation organizations to blockorangutan movement, such as in the NyaruMenteng Reintroduction Center in CentralKalimantan (BOS Foundation) and arenowadays widely used in zoos with orangutans.Electric fences are considered to be the mosteffective barrier for orangutans and can alsoblock other animals such as wild boar and deerwithout causing any harm.

The purpose of installing the electric fence ismore to shock the orangutan psychologically,as this is an intelligent species that is quitecapable of learning to overcome newobstacles. Orangutans are skilled at usingbranches or logs as tools to break electriccables. In some cases, orangutans thatexperience shocks from electric fences andrealize that it is not actually harmful are thennot afraid to climb the pole to reach the otherside of the fence, and enter the plantation.Besides, orangutans can also infiltrate theplantation by digging under the fence.

Preventing orangutans from digging below thefence can be done by laying mesh under theground. This can actually make the fence moreeffective as it provides grounding for betterelectric shocks. The fence can also be builtwith flexible poles so that orangutans cannotclimb and push the fence over, since it willsimply bend and spring back up again. Previousexperience shows that the effectiveness of

demikian tetap dibutuhkan tenaga patroli yangdapat memastikan bahwa cara ini berjalandengan efektif.

Kekurangan dari parit pembatas ini adalah harusdibebaskan dari adanya pohon/dahan/kayuyang panjang, karena orangutan bisamenggunakan kayu sebagai alat untukdibentangkan keseberang parit dan orangutanakan menyeberang dengan mudah melintasikayu tersebut. Harus tersedianya air sepanjangmusim untuk parit yang dialiri air dan akan terjadikendala pada saat musim kering, kecuali lokasiberdekatan dengan Daerah Aliran Sungai(DAS).

Perawatannya menyangkut perawatan parit,pengaliran air dan pembersihan sekitar parit.Mungkin tidak mudah untuk menggali sebuahparit mengikuti batas yang ditetapkan secaraketat.

2.3.3. Pagar ListrikPagar listrik telah diterapkan oleh beberapalembaga konservasi sebagai cara yang palingefektif mencegah orangutan melintasi daerahtertentu, misalnya oleh Yayasan BOS di PusatReintroduksi Nyaru Menteng, KalimantanTengah dan kebun binatang pada umumnyauntuk orangutan. Pagar listrik (atau pagar kejut)di nilai sangat efektif dan mampu mencegahhewan lainnya seperti babi hutan, rusa dllmasuk kedaerah perkebunan tanpamembahayakan satwanya.

Tujuan dari pemasangan pagar listrik ini lebihdiarahkan ke sisi psikologis orangutan,mengingat orangutan termasuk satwa yangpintar dan cerdik dalam mengatasi masalahatau hambatan. Orangutan sangat pintarmenggunakan alat/kayu untuk memukul-mukul pagar listrik sehingga kabel listrik putusatau bahkan ada beberapa orangutan yangpernah merasakan sengatan kejut listriknyadan ternyata tidak merasakan bahaya,sehingga muncul keberanian untuk memegangtiang dan meloncat kesebelah pagar. Cara lain,yang pernah dilakukan orangutan adalahdengan menggali tanah di bawah kabel untukdapat menerobos dari bawah. Kasus sepertiitu menunjukan bahwa keefektifan sebuahpagar listrik sangat tergantung dari desain.

Page 56: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

42

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

electric fences very much depends on theirdesign.

The careful design of an electric fence isactually crucial to its success and most ifnot all problems can generally be avoided.Fences don’t achieve their aims when they arenot well designed in the first place (Singleton,pers.comm.). However, it does not alwaysdepend on the design, construction andvoltage. Electric fences can often becomplemented with other barrier models andapproaches, including patrol units. Thedownside of the barrier model is that it is costlyand has to be regularly maintained.

Untuk mencegah mereka menggali tanah, dapatdicegah dengan meletakkan kawat jala di bawahtanah. Hal tersebut dapat membuat pagar lebihefektif karena memberikan efek kejut (listrik)di tanah. Dapat juga dengan menggunakan pagardengan tiang yang sangat fleksibel sehinggaorangutan tidak dapat memanjatnya dan tidakdapat mendorongnya. Oleh karena itu, desaindesaindesaindesaindesainpagar listrik yang teliti sebenarnya sangatpagar listrik yang teliti sebenarnya sangatpagar listrik yang teliti sebenarnya sangatpagar listrik yang teliti sebenarnya sangatpagar listrik yang teliti sebenarnya sangatpenting sekali untuk keberhasilanpenting sekali untuk keberhasilanpenting sekali untuk keberhasilanpenting sekali untuk keberhasilanpenting sekali untuk keberhasilanpemakaiannyapemakaiannyapemakaiannyapemakaiannyapemakaiannya dan dapat menghindarisebagian besar atau beberapa masalah. Pagaryang tidak mencapai tujuannya, hanyamendapatkan kerugian (biaya) saja, karenatidak didesain dengan baik sejak awalnya(Singleton kom.pri). Namun, tidak semata-matatergantung pada desain, konstruksi danvoltasenya, Tetapi juga harus dilengkapi denganperlindungan lainnya. Ini berarti tenaga petugaspatroli sangat diperlukan untuk melengkapimetoda ini.

Keuntungan lain dalam penggunaan pagar listrikadalah bahwa pagar listrik tidak berbahaya bagi

The electric fence:

should be designed and installed by someonewith experience in using electric fences withgreat apes.should run with a solar panelought only to be used if the level of conflict ishigh (situations where models 1 and 2 areinapplicable)should only be chosen as a last resort, sincesetting up and maintaining it is costly

Pagar listrik

Disain dan pemasangannya harus dilakukanoleh tenaga ahli yang berpengalaman terutamadalam pemasangan pagar listrik untuk kerabesar.Sebaiknya dipakai panel tenaga surya/matahariCara ini hanya digunakan apabila kondisikonflik perbatasan ini sangat tinggi dandengan cara (1) dan (2) tidak memungkinkan.Biaya pembuatan dan perawatan sangatmahal dan hanya sebagai alternatif terakhir.

Figure 8. Electric Fence DescriptionGambar 8. Deskripsi Pagar listrik

12 Volt

Page 57: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

43

2.3.4. Patrol pathwayThe track should be clear and flat to enablethe patrol unit to pass through, be it on foot,on elephants,or using motorcycles or 4wheeled vehicles. However, measures shouldbe taken to ensure that this does not alsoprovide access for illegal loggers’ vehicles. Aclear track can also help the field operator tocarry out other tasks such as pest control,planting and other activities.

orangutan, resiko terluka bagi manusia maupunorangutan juga rendah. Sedangkankekurangannya adalah biaya yang terlalu mahalserta diperlukan perawatan secara reguler.

2.3.4. Pembuatan jalan patroliJalan ini dibuat bersih dan rata sehinggamemudahkan pengawas dalam melakukankontrol dan jalan ini sebaiknya dapat dilewatigajah atau sepeda motor atau mobil untukpatroli dan pastikan tidak ada akses bagikendaraan pembalak liar. Pembuatan jalanyang bersih juga memudahkan dalammelakukan kontrol terhadap gangguan lain,

The Patrol pathway:

has to be clear and flat to be easily accessedby the field operatorshould be accessible by 4x4 vehicleswill help the field operator carry out pestcontrol, planting and other plantation activities

Pembuatan jalan patroli

Jalan ini dibuat bersih dan rata sehinggamemudahkan pengawas dalam melakukankontrolDapat dilewati kendaraan bermotor. Lebarcukup untuk jalan mobil.Pembuatan jalan yang bersih jugamemudahkan dalam kontrol hama, tanamandan kegiatan perkebunan lainnya.

Figure 9. Patrol Pathway DescriptionGambar 9. Deskripsi Pembuatan jalan patroli

Page 58: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

44

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

misalnya hama, melakukan proses penanamandan kegiatan perkebunan lainnya.

2.4. PatroliCara terbaik penjagaan tanaman dari gangguanorangutan, dengan berpatroli di daerah konfliksetiap pagi(dari subuh), siang dan sore hari. Bisadilakukan penghalauan secara langsung olehpetugas patroli yang dibentuk dan biayaoperasionalnya didukung oleh perusahaan (untukkeamanan petugas harus lebih dari satu orang)atau dengan menggunakan suara-suara gaduh.Dapat juga dengan menggunakan bantuan anjing(anjing dapat mencium keberadaan orangutan).Di dalam penggunaan anjing untuk mebantupatroli, sebaiknya digunakan anjing yang telahterlatih, karena ada anjing yang justru diam bilamelihat orangutan, walaupun ada juga anjing yanglangsung menyerang orangutan pada saat terlihat.Mendengar suara anjing biasanya orangutan akanmerasa takut dan akan cepat lari menjauhmeninggalkan lahan perkebunan menuju hutan(Ancrenaz, kom.pri).

Sistem pembuatan jalan yang baik sepanjanglingkar luar perkebunan sangat membantumempermudah patroli serta penggunaankendaraan bermotor dan suara berisik mesinmobil/motor, serta suara klaksonnya bisaberfungsi sebagai sarana pengusir bagiorangutan. Dapat juga dibangun menarapengawas yang dilengkapi dengan alarmperingatan yang cukup keras dan dapat terdengaroleh orangutan dalam jarak yang cukup jauh,sehingga tidak perlu dilakukan patroli keliling.

2.5. TranslokasiSaat ini, karena kondisi yang terpaksa dankurangnya alternatif yang lain, walaupunmembutuhkan biaya yang sangat besar,metode translokasi (atau relokasi) telahmenjadi metode yang banyak dipakai untukmengurangi konflik manusia orangutan yaitudengan cara memindahkan orangutan,walaupun kenyataannya hanya beberapaorangutan yang berhasil ditranslokasikan.Sementara itu, banyak orangutan lainnya yangterlantar dan bukan mustahil banyak yang matikelaparan, mati akibat tertimbun atau tertimpakayu saat penggusuran lahan atau mati dibunuhdengan sengaja (pelanggaran UU no.5/1990).

2.4. PatrollingThe most effective protection for oil palmplantations is through daily patrols (everymorning, noon and afternoon). The PatrolUnits are established and supported by palmoil companies and may consist of one or morepersons. During the patrol, staff can driveorangutans away by creating noise (e.g. usinghorns), while dogs, which can smellorangutans from a distance, can also be ofuse (Ancrenaz, pers.comm.). Building a trackaround the plantation will help the patrol unitto move around faster and thus be moreefficient.

Monitoring towers afford the patrol unit witha viewing point to scan the area. The towersshould be equipped with an alarm unit thatcan be heard from far away, which will helpthe patrol unit to reduce the amount of timespent walking along the plantation boundary.

2.5. TranslocationDespite the huge costs involved, it has becomeincreasingly common to translocate (orrelocate) orangutans to prevent conflicts withhumans. Orangutans are relocated from theconflict area to a safer place where they standa better chanceof surviving. In reality, only few

Penjagaan oleh petugas patroli( Eko HY/BOS Foundation)

Page 59: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

45

Pemindahan orangutan untuk ditranslokasi kedaerah lain merupakan tanggung jawabperusahaan. Namun cara ini kurang mendidikbagi para pengguna lahan dan berpotensiterjadinya pelanggaran-pelanggaran yangmengancam keberlangsungan hiduporangutan, karena besarnya resiko dari lukaserius dan bahkan kematian pada saat

orangutans can be translocated. Most areneglected and many do not survive becauseof starvation, being hit by trees or killed (inclear violation of Law 5/ 1990). Translocationsmust be the responsibility of the palm oil

plantation company that is clearing the forest.However, this method does not educate the

Where an independent survey determines that a population of orangutans is endangeredby a plantation, several important points need to be considered such as i.e. whetherthe plantation management is capable of transferring the orangutans trapped in thefragmented habitat inside the plantation area to an appropriate habitat outside theproject area. If the answer is ‘yes’, how will this happen? And does the new habitatfulfill the criteria required by IUCN (World Conservation Organization) fortranslocation of primates?Other questions to consider:

How will orangutans be relocated if they inhabit areas inside the project or/andthey are initially from a sustainable habitat? (SOP- BOS Foundation)Is there any proper area into which you can relocate the orangutans?Do you have the capability to translocate all of the affected orangutans into thenew area?

Apabila populasi orangutan sudah sangat terancam berdasarkan hasil studi para ahli(independent), apakah proyek ini sanggup mentranslokasikan orangutan dari habitatnyayang terisolasi di wilayah proyek ke wilayah habitat baru? Jika Iya, bagaimana mekanismedan kesiapan habitat barunya (kesepakatan dan penelitian para ahli). Apakah habitatbaru ini sudah memenuhi kriteria yang ditentukan oleh IUCN (Lembaga KonservasiDunia) untuk translokasi primata?

Bagaimana memindahkan (relokasi) orangutan itu bila mereka berada diwilayahproyek dan atau berasal dari wilayah habitat yang berkelanjutan? (SOP-Yayasan BOS)Apakah ada kawasan yang cocok sehingga Anda dapat mentranslokasi orangutantersebut?Dapatkah Anda mentranslokasi seluruh orangutan tersebut?

plantation operator and has a risk of violatingthe regulations governing harming orangutanssince the risks of serious injury or deathduring capture and transport aresignificant. Translocation should beconsidered as a last resort, when no otheroptions for the survival of the individualorangutans exists.

Orangutans that need to be translocated arefirst anesthetized and secured with a net,before being placed in a cage and transported.Only skilled operators from orangutansanctuaries or rehabilitation centres (workingin coordination with authorities such as BKSDA)should carry out such procedures.

penangkapan maupun dalam transportasi. Olehkarena itu, translokasi harus dipertimbangkansebagai opsi/pilihan terakhir.

Menangkap orangutan untuk di translokasikan,dilakukan dengan menembakan obat biusdengan senjata bius, lalu diamankan daribawah dengan menggunakan jaring dandimasukan ke dalam kandangsementara(angkut). Hanya petugas yangberpengalaman dari lembaga penyelamatanorangutan dan petugas Balai Konservasi yangdapat dan berhak melakukan penangkapanorangutan. Menangkap dan melumpuhkanorangutan membutuhkan waktu yang lama,

Page 60: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

46

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

kemudian perlu dipikirkan bagaimanamenangkap orangutan yang terbius denganjaring dan memasukan ke dalam kandangtransportasi, dibawa ke lembaga rehabilitasiorangutan untuk mendapatkan tindakanmedis dan perbaikan gizi sebelum dipindahkanke habitat yang baru. Petugas/team danlembaga yang profesional sangat diperlukan

dalam menangani prosestranslokasi ini, mulai daripenangkapan,transportasi,pemeriksaan kesehatan,pencarian habitat yang cocokdan proses pelepasan kehabitat barunya.

Perlu dilakukan pemeriksaanterhadap kesehatan orangutan,karena menurut keputusanpara ahli bahwa dilarangmemindahkan orangutan daridaerah satu ke daerah lainyasebelum diketahui statuskesehatannya. Dalam hal inikarena orangutan ternyata jugadapat mengidap beberapapenyakit menular (zoonosis) dihabitat asli/ asalnya. Contohbeberapa orangutan liar didaerah Parenggean, Sampit-Kalimantan Tengah ternyatamengidap penyakit Hepatitis B,

sehingga tidak boleh dipindahkan ke habitatlainnya sebelum disembuhkan. Memindahkanorangutan berpenyakit ke habitat baru berartimembawa petaka bagi orangutan pendudukasli dan mungkin juga terhadap satwa lainnya.

Biaya translokasi sangatlah mahal (sekitar Rp.12-14 juta/individu)sementara wilayah yangtersedia dibatasi oleh ukuran, ekologi dan perluadanya aksesibilitas. Prosedurnya rumit danmembutuhkan penelitian dan perencanaanyang matang antara lain mempertimbangkanmasalah luasan yang dibutuhkan orangutan,perbandingan jantan betina, ketersediaanpakan, pola gerak orangutan dsb. Wilayahtranslokasi harus berupa wilayah yang luasdengan tingkat kepadatan orangutan rendah.Selain itu juga bebas konflik antara manusia-orangutan serta minimum berpotensi ke arahtersebut. Namun tetap perlu dilakukan

Relocating orangutans from one place toanother without prior health records isprohibited. This is because orangutans maycarry diseases from their natural habitat thatmight be contagious and could affectbothpeople (zoonosis), and any orangutanpopulations already existing in the new location.For example, some wild orangutans in

Parenggean, Sampit, were diagnosed withHepatitis B, and as a result cannot be safelytranslocated without medical treatment andevidence of being cured. Translocating unhealthyorangutans may cause problems for residentorangutans in the destination forest, andperhaps also for other animals.

The cost of translocating orangutans is very high(around IDR 12.14 million per individual). Inaddition, there are few areas left of suitablesize, ecology and accessibility, to accommodatethe addition of new orangutans successfully. Thesize of a translocation area must be largeenough to support the existing orangutanpopulation. Furthermore, the translocation areashould be far from conflict areas and have alow probability of future conflict developingthere too. The process of translocation is alsocomplicated, as it requires comprehensive

Translokasi orangutan oleh helikopter( Eko HY/BOS Foundation)

Page 61: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

47

monitoring orangutan yang telah di translokasi,karena penting sekali untuk melihat/mengukursuksesnya program ini.

Kelebihan dari translokasi yaitu orangutan yangditranslokasi tidak harus dibunuh sehinggapopulasi orangutan akan lebih berkembangbiak diwilayah baru. Namun kekurangannyaadalah biaya yang begitu mahal, memerlukantenaga yang sangat terlatih dan dapatengacaukan susunan populasi orangutan.

2.6. RehabilitasiProgram rehabilitasi di lakukan untukorangutan- orangutan hasil penyelamatan yangkondisinya tidak memungkinkan untuklangsung di lakukan translokasi. Kondisi inimisalnya untuk bayi atau anak orangutan yangtidak ada induknya lagi, orangutan yang pernahdi pelihara oleh manusia, orangutan yang masihdalam kondisi sakit dan atau kesakitan.Sehingga perlu di lakukan rehabilitasi untuk

m e m p e r s i a p k a nkesehatan baiksecara fisik maupunmental sebelumkemudian di lepasliarkan kembali.Untuk itu makadiperlukan tempattransit atau PusatR e h a b i l i t a s iOrangutan yangsecara teknis harusmemenuhi syaratbaik dari segikarantina,klinik danbehaviornya. Tahapini memerlukanbiaya yang sangatmahal dan waktuyang cukup lama(sekitar 3-5 tahuntergantung umur dankemampuan individuuntuk siap dilepaskembali ke alam).Untuk orangutanrehabilitasi (hasilsitaan daripeliharaan manusia)

planning and research, e.g. evaluating thedestination area’s carrying capacity fororangutans, human threats to orangutans,potential impacts on existing orangutans orother species etc. Hence, it is very importantthat palm oil companies, supported byorangutan experts, establish a relocationmonitoring system to carefully measure thesuccess of all relocation efforts.

The benefit of the translocation method is thatthe relocated orangutans are not killed andorangutan populations can possibly improve inthe new habitat. On the downside this methodis very expensive, requires considerableexpertise, and tends to disturb the orangutanpopulation structure at the destination site.

2.6. RehabilitationRehabilitation programmes are carried out torescue and look after orangutans that havealready been captured, but which are not yet

Rehabilitasi Orangutan di Nyaru Menteng, Kalimantan Tengah( Eko HY/BOS Foundation)

Page 62: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

48

IVConflict Avoidance and Management GuidelinesTeknik Penanganan Konflik

ready for translocation. This includes babiesor young orangutans without mothers, formerpet orangutans, and sick and woundedorangutans. There are several requirementsfor successful rehabilitation. First,rehabilitation centres should meet technicalstandards with regards to clinical facilities andtreatment, quarantine, and behaviourmanagement. Second, the orangutans shouldbe physically and mentally fit enough to returnto a natural habitat when they are released.Third, sufficient funding and time should beallocated, as rehabilitation is very expensiveand time-consuming (requiring anywhere from3 to 5 years, depending on the age andcapability of individual orangutans).Rehabilitation efforts for former petorangutans are estimated to cost IDR 15million per year, plus an additional IDR 10million for the individual’s release.

2.7. RegulationOrangutans are protected by Law No.5 (1990)on Biodiversity Conservation and itsEcosystem and Government Regulation No. 7/1999 concerning Wildlife Preservation. The lawcalls for the protection of wildlife habitat,populations and individual animals, regardlessof where they are located in Indonesia (i.e. inprotected areas and outside, including inhomes, gardens and estates). According to thelaw, it is prohibited to:

1. Catch, injure, keep as a pet, transport, andtrade any live protected animal

2. Keep, possess, look after, transport, andtrade any dead protected animal

3. Transfer any protected animal from oneplace to another, within or outside Indonesia

4. Trade, keep or possess skin, bodies, orother parts of any protected animal or thegoods made of parts of the animal, ortransfer said parts or goods from one placein Indonesia to another, within or outsideIndonesia.

Anyone who violates the above article as aconsequence of projects/company activities,whether on purpose or by accident, will receivea maximum of 5 years in prison or a penalty ofIDR 100 million.

dibutuhkan biaya Rp. 15 juta/tahun/individu,sedangkan untuk biaya release mereka sekitarRp. 10 juta/individu.

2.7. Peraturan Perundang-undangan

Orangutan merupakan satwa yang dilindungiberdasarkan Undang-undang No. 5 tahun 1990tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayatidan Ekosistemnya dan Peraturan PemerintahNo. 7 tahun 1999 tentang PengawetanTumbuhan dan Satwa Liar. Oleh karena ituorangutan harus memperoleh perlindunganbaik habitat dan populasinya serta individuorangutan, dimanapun mereka berada diseluruh Indonesia (baik di dalam ataupun diluar kawasan konservasi, termasuk dipemukiman dan perkebunan) dan menurutundang-undang tersebut setiap orang dilaranguntuk melakukan hal-hal berikut terhadaporangutan maupun satwa dilindungi lainnya,yaitu;

1. Menangkap, melukai, memelihara,mentransportasikan dan memperdagangkansatwa yang dilindungi dalam keadaanhidup.

2. Menyimpan, memiliki, merawat,mentransportasikan dan memperdagangkansatwa yang dilindungi dalam keadaan mati.

3. Memindahkan satwa yang dilindungi darisatu tempat ke tempat yang lain, baikdidalam maupun diluar wilayah Indonesia.

4. Memperdagangkan, menyimpan ataumemiliki kulit, seluruh tubuh, atau bagian-bagian tubuh lainya dari satwa yangdilindungi atau barang-barang yang dibuatdari bagian-bagian tubuh satwa yangdilindungi, atau memindahkan bagian-bagian tubuh atau barang-barang yangtelah disebutkan dari satu tempat diIndonesia ke tempat lainnya, baik didalammaupun diluar wilayah Indonesia’.

Apabila terjadi pelanggaran larangan tersebutdi atas terhadap orangutan akibat adanyaaktifitas suatu kegiatan proyek/perusahaan,maka berdasarkan UU No.5 tahun 1990 parapelakunya dapat dikenakan sanksi hukumanmaksimum 5 tahun dan/atau dendamaksimum 100 juta rupiah.

Page 63: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

49

Orangutan di pusat rehabilitasi( BOS Foundation)

Page 64: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Orangutan betina liar Kalimantan dan anaknya di habitat (insert: Kebun sawit)( F. Basalamah/UNAS; Eko HY/BOS Foundation)

Page 65: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

51

Bab V KesimpulanChapter V Conclusion

There is no ideal solution for managinghuman-orangutan conflict, althoughsome solutions are easier to put into

practice than others. For plantations facinghuman-orangutan conflicts, preventivemeasures should be combined to includepatrol units, barrier installation, relocation andrehabilitation. Corridors should also be builtto facilitate orangutan movement throughfragmented habitat.

This manual is only intended as a first stepreference, and is best suited for situationswhere ideal conditions prevail, starting withintegrated land use planning, protected areadevelopment, corridor development, barrierinstallation, and translocation as an absolutelast resort measure.

Preventive action to solve the conflict betweenhumans and orangutans is critically neededand has drawn international attention. Adevelopment programme which requires theclearing of natural forests for oil palmplantations is not recommended in an areathat is potentially inhabited by orangutans, orin locations that are known to be havesignificant orangutan populations. The idealsolution to prevent conflict is by issuing permitsfor new palm oil development only on fallow,non-forested land. For example, there are 2-4million ha of abandoned land in Kalimantan(WWF and SARVision, 2006) that could be usedfor that purpose.

Tidak ada satu solusi terbaik yang mudahdilakukan untuk mengatasi konflik antaramanusia dan orangutan, beberapa solusi,

dalam prakteknya, lebih mudah untukdipraktekan dari yang lainnya. Bagi perkebunanyang menghadapi konflik manusia-orangutandisarankan untuk melakukan kombinasiseperti: penghalauan, pembuatan batas(rintangan), relokasi dan rehabilitasi.Disarankan pula untuk membangun koridorkarena akan lebih bermanfaat, khususnyauntuk orangutan yang habitatnya telahterfragmentasi.

Petunjuk ini hanya menyarankan langkahpertama dan terbaik yang sebaiknya ditempuhdalam situasi yang ideal, yaitu mulai dariperencanaan penggunaan lahan secara terpadu,pembangunan kawasan lindung, pembuatankoridor, pembuatan batas rintangan, penjagaantanaman, dan langkah terakhir namun tidakdirekomendasikan adalah translokasi.

Hal yang sangat penting untuk diperhatikanadalah mencegah munculnya potensi konflikantara manusia – orangutan yang telah menjadiperhatian internasional. Dengan demikiansegala rencana pembangunan, termasukkebun sawit sebaiknya jangan sampaidilakukan di kawasan yang merupakan habitatpotensial orangutan , apalagi di kawasantersebut terdapat populasi orangutan dalamjumlah yang signifikan (padat populasi). Untukmengatasi konflik adalah dengan memberi ijinpembangunan perkebunan kelapa sawit baruhanya di tanah/lahan terlantar (contohnya: 2-4 juta Ha tanah terlantar di Kalimantan, WWFdan SarVision, 2006)

Page 66: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

52

Daftar PustakaRefferences

Corner, E.H.J. 1978. The Plant life. In: Kinibalusummit of Borneo (Luping, D.M., Wen, C.W.,and Dingley, E.R. eds.), Sabah Soc. KotaKinibalu p. 112-178.

Delgado, R.A, and van Schaik, C.P. 2000. TheBehavior Ecology and Conservation of theOrangutan (Pongo pygmaeus): A Tale ofTwo Island. Evol Anthropol 9:201-218.

Galdikas, B.M.F. 1984. Adaptasi orangutan diSuaka Tanjung Putting, Kalimantan Tengah,Universitas Indonesia Press. Jakarta.

Galdikas, B.M.F. 1982. Orangutan as seeddispersal at Tanjung Putting ReserveCentral Borneo. In: The Orangutan: ItsBiology and Conservation. (Boer, L.D. ed),Junk Pub., Boston, p. 285

Glastra, R, et.al. 2003. Oil Palm Plantation inIndonesia. What Role do Europe andGermany Play?. Report for WWF Germany.

Goossens, B., Chikhi, L., Ancrenaz, M., Lackman-Ancrenaz, I., Andau, P., Bruford, M.W. 2006.Genetic signature of anthropogenicpopulation collapse in orang-utans. PloSBiol 4(2): e25.

AID Environment/Profundo Glover, D andJessup, T. 1999. Indonesia.s Fire and Haze:The cost of Catastrophe. Institute ofSoutheast Asia Studies-ISAS andInternational Development ResearchCentre-IDRC. Groves, C.P. 2001. PrimateTaxonomy. Smithsonian Institution Press,Washington DC.

Laidlaw, R.K. 1998. A Comparison betweenPopulations of Primates, Squirrels, Threeshrew and other Mammals inhabitingvirgin, logged, fragmented and plantationforest in Malaysia. In: Conservation,Management and Development of forestReseources. Procedings of the Malaysia-UKProgramme Workshop 21-24 October1996. Forest Research Institute, Malaysia.

MacKinnon, J.R. 1974. The Behaviour andecology of wild orangutans ((PongoPygmaeus), Anim. Behav., 22: 3-74.Payne,J, 1988. Orang-utan Conservation inSabah. WWF Malaysia, Kuala Lumpur.

Rahim, G.A. and Asmono, D. 2006. Potensi arealRendahan untuk Pengembangan KelapaSawit. Seminar sehari pengembangankelapa sawit di lahan basah diBanjarmasin, 26 April 2006.

Rijksen, H.D., and Meijaard, E. 1999. Ourvanishing relative. The Status ofwildnorangutans at the close of thetwentieth century. Kluwer AcademicPublishers, Dordrecht, The Netherlands.

Rijksen, H.D. 1978. Field study on Sumatranorangutans (Pongo Pygmaeus abelii,Lesson 1827) Ecology, behaviour andconservation. H. Veenman and ZonenB.V.Wageningen.

Robertson, J.M.Y., and van Schaik, C.P. 2001.Causal factors underlying the dramaticdecline of the Sumatran orang-utan. Oryx35: 26-38.

Rodman, P.S. 1973. Population compositionand captive organization among orang-utanof the Kutai reserve. In: Michael, R.P., andCrook, J.H. (eds). Comparative ecology andbehaviour of primates. Academic Press,London.

Singleton, I., Wich, S.A., Husson, S., Stephens,S., Utami Atmoko, S.S., Leighton, M., Rosen,N., Traylor-Holzer, K., Lacy, R., and O. Byers.2004. Final report orangutan populationand habitat viability assessment 15-18January 2004, Jakarta, Indonesia.

Suhandi, A.S. 1988. Regenerasi jenis-jenistumbuhan yang dipencarkan olehorangutan Sumatera (Pongo Pygmaeusabelii) di hutan tropika Gunung Leuser.

Page 67: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

53

Skripsi sarjana Fakultas Biologi UniversitasNasional, Jakarta.

Tacconi, L. 2003. Fires in Indonesia: Causes,Cost and Policy Implications. CIFOROccasional Paper no. 38

te Boekhorst, I.J.A., Schurmann, C.L., andSugardjito, J. 1990. Residential status andseasonal movements of wild orang-utansin the Gunung Leuser Reserve (Sumatra,Indonesia). Anim. Behav. 39: 1098-1109.

Utami, S.S., and van Hooff, J.A.R.A.M. 1997.Meat-eating by adult female Sumatranorangutan (Pongo Pygmaeus abelii)Am.J.Primatology 43: 159-165.

van Schaik C.P., Azwar, Priatna, D. 1995.Population estimates and habitatpreferences of orangutan based on linetransects of nest. In: The Neglected Ape.Nadler, R.D., Galdikas, B.M.F., Sheeran, L.K.,and Rosen, N. (eds), New York.

Warren, K.S., Verschoor, E.J., Langenhuijzen, S.Heriyanto, Swan, R.A., Vigilant, L., andHeeney, J.L. 2001. Speciation andintraspecific variation of Borneanorangutans, Pongo pygmaeus. Mol Biol Evol18: 472-480.

WWF Forest Conversion Initiative Developmentand Promotion of Better ManagementPractices (BMPs) in the Oil Palm Industry,March 2003.

Wich, S.A, Utami-Atmoko, S.S, Mitra Setia, T,Rijksen, H.D, Schurmann, C, van Hoof,J.A.R.A.M, van Schaik, C.P.2004. Life Historyof Wild Sumatran Orangutan (Pongo abelii).Journal of Human Evolution.

Zhang, Y, Ryder, O.A, Zhang, Y. 2001. Geneticdivergence of orangutan subspecies (Pongopygmaeus). J Mol Evol 52:516-526

Contact AddressDaftar AlamatKalimantan Barat :Balai KSDA Kalimantan BaratJl. A. Yani No. 121, PontianakPh./Fax. (0561) 747 004

TTTTTaman Nasional Beaman Nasional Beaman Nasional Beaman Nasional Beaman Nasional Betung Ktung Ktung Ktung Ktung KerihunerihunerihunerihunerihunJl. Piere Tendean, Komplek Kodim 1206,Putusibau, Kalimantan Barat 78871Ph. +62 (0567) 21935Fax +62 (0567) 21935

TTTTTaman Nasional Bukit Bakaman Nasional Bukit Bakaman Nasional Bukit Bakaman Nasional Bukit Bakaman Nasional Bukit Baka-Bukit Raa-Bukit Raa-Bukit Raa-Bukit Raa-Bukit RayyyyyaaaaaJl. Dr W. Sudiro Husodo No. 75Sintang, Kalimanatan Barat 73112Ph./Fax. +62 (0565) 23521

Taman Nasional Gn. PalungJL. KH. Wahid Hasyim No. 41ª, KetapangPh. (0534) 33539

WWF-Indonesia, Betung Kerihun ProjectProjectProjectProjectProjectJl. Kom. Yos Sudario No. 143, PutussibauPh. (0567) 22258/Fax. (0567) 22787WWF-Indonesia, Pontianak OfficeJl. Parit. H.Husin IIKompleks Bali Mas III, Blok A No. 23,Pontianak 78124Ph./Fax. (0561) 712998

FFI KetapangJl. Gajah Mada No. 97, Kali nilam, KetapangPh./Fax. (0534) 3036367www.ffi.or.id

Yayasan PalungJl. Gajah Mada No. 97, Kalinilam,Ketapang 78851Ph. (0534) 3036367

Page 68: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

54

Kalimantan Tengah :Balai KSDA Kalimantan TengahJl. Yos Sudarso No. 3, Palangka RayaPh. (0536) 21268/Fax. (0536) 37034

Taman Nasional Tanjung PutingJl. HM Rafi’ I Km. 2, Pangkalan BunPh. (0532) 23832

BOSF-Pusat Reintroduksi Nyaru MentengJl. Cilik Riwut Km. 28Po.Box. 70, Palangka Raya 73000Ph. (0536) 3308416, 3308415/Fax. (0536) 3225065www.orangutan.or.id

BOSF-Konservasi MawasJl. Rajawali IV No. 12, Palangka Raya 73112Po.Box. 229, Palangka Raya 73000Ph. (0536) 3308414/Fax. (0536) 3225065www.orangutan.or.id

ORCP-OFIJl. Hasanuddin No. 10/Blk DKD,Pangkalan Bun 74111Ph. (0532) 24778/Fax. (0532) 27506www.orangutan.org

WWF-Indonesia, Sebangau ProjectJl. Krakatau No. 12, Bukit Hindu,Palangka Raya 73112Ph. (0536) 3236997, 3239404/Fax. (0536) 3227700

YAYORINJl. Bhayangkara Km. 1, Pangkalan Bun 74112Ph. (0532) 29057/Fax. (0532) 29081www.yayorin.org

Kalimantan Timur :Balai KSDA Kalimantan TimurJl. MT. Haryono, Samarinda 1001Ph. (0541) 743556

Taman Nasional KutaiJl. Awang Long Box. 1, Bontang 75311Ph. (0548) 27218

BOSF-Pusat Reintroduksi WanarisetSambojaJl. Balikpapan-Handil Rt. 01 Km 44Margomulyo, Samboja 75273Ph. (0542) 7070485, 7023600/Fax. (0542) 413069

TNC-BerauJl. Pemuda No. 92, Tanjung Redeb, BerauPh. (0554) 21293, 23627/Fax. (0554)25658

WWF-Indonesia, Kayan MentarangProjectJl. Raya Pandita (Tanjung Belimbing) Rt. 07No. 89, MalinauPh./Fax. (0553) 21523

WWF-Indonesia, Samarinda OfficeJl. Ir.H. Juanda Gg. Tridaya No.15 Rt.07/02Air Putih, Samarinda 75124

Nangroe Aceh Darussalam :Balai KSDA Banda AcehJl. Cut Nyak Dhien Km. 1,2,Lamteumen, Banda AcehPh. (0651) 42694/Fax. (0651) 41934

Balai Taman Nasional Gn. LeuserJl. Raya Blangkejeren No. 37 Km. 3Po. Box. 16, Kutacane 24601, Aceh TenggaraPh. (0629) 21358/Fax. (0629) 21016

FFI-NADJl. Arifin Ahmad II No.3, Kaye Adang,Lampineung, Banda AcehPh./Fax. (0651) 7410024

WWF-Indonesia, Banda Aceh OfficeJl. TGK. H.M. Daud Beureueh No. 177ALampriet, Banda Aceh 23126Ph. (0651) 635189, 635190/Fax. (0651) 635192

Sumatra Utara :Balai KSDA SumUt I-MedanJl. Pasar Baru No. 30, Padang Bulan, MedanPh. (061) 8214108

Page 69: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF

Balai KSDA SumUt II-SibolgaJl. Kemenyan III No. 6, Medan 20141

Taman Nasional Gn. LeuserJl. Sisingamangaraja km 5,5 No. 14, MedanPh. (061) 4142574

CI-MedanJl. Rajawali No. 38, sei Sikambing B,Medan 20122Ph. (061) 8454534, 8443962/Fax. (061) 8443836www.conservation.org

LIF/YLIJl. Bioteknologi No. 2, Kampus USU,Medan 20154Ph. (061) 8216800, 8216808

SOCP/YELJl.K.H.WahidHasyimNo51/74, Medan 20154Ph. (061) 4514360/Fax. (061) 4514749www.sumatranorangutan.orgwww.yelweb.org

SOS-OICJl. Sei Begawan No. 72, Sunggal, MedanPh./Fax. (061) 4156451

Kantor Pusat :Direktorat Konservasi KeanekaragamanHayatiDirJen Perlindungan Hutan danKonservasi AlamGedung Manggal Wana Bhakti Blok 7 Lt. 7,Jakarta PusatPh./Fax. (021) 5720227

RSPO Indonesia Liaison Officec/o Kantor Komisi Minyak Sawit Indonesia(KMSI/IPOC)Gedung C Lt. 5 Room 504 DepartemenPertanian, Ragunan, Jakartawww.rspo.org

BOSFJl. Tumenggung Wiradiredja No. 216Cimahpar, Bogor 16155Ph. +62 (0251) 661023/661128Fax +62 (0251) 660919www.orangutan.or.id

CI - IndonesiaJl. Pejaten Barat No. 16AKemang, Jakarta 12550, IndonesiaPh. + 62 (021) 7883 8624Fax + 62 (021) 780 6723www.conservation.org

OCPo Box 2113 Aptos, CA 95003

WCS-Indonesia ProgramJl. Pangrango No.8, Bogor 16151, Jawa Barat,IndonesiaPh. +62 (0251) 342135Fax +62 (0251) 357347

WWF-IndonesiaKantor Taman A9, Unit A-1Kawasan Mega Kuningan,Jakarta 12950, IndonesiaPh. +62 (021) 576 1070Fax +62 (021) 576 1080

WWF-MalaysiaNo. 49 jalan SS23/5, Taman SEA47400 Petaling Jaya, SelangorPh. ++ (603) 780 33 772/Fax. ++ (603)780 35 157

WWF-SwitzerlandHohlstrasse 110, Case Postale 8010, ZurichPh. 00 44 297 2121/Fax. 00 44 297 [email protected]

Universitas IndonesiaDep. Biologi FMIPA UI, Gd.EKampus UI Depok 16425, IndonesiaPh. +62 (021) 7863431

Universitas NasionalFakultas Biologi, blok IV Lt.3JL. Sawo Manila, Pejaten,Jakarta 12520, IndonesiaPh../Fax +62 (021) 788 33384

Page 70: Eko Hari Yuwono (BOS Foundation) Purwo Susanto (WWF