E-Business Value Strategies · 2019. 10. 31. · Model of E-Business Value Creation Delivered Value...

Preview:

Citation preview

E-Business Value StrategiesMUHDI KURNIANTO, S.E., M.M

Menciptakan Strategi

Bernilai Tambah

Bagaimana cara traveloka

menciptakan nilai tambah

kepada pelanggan?

Apa keuntungan dari nilai

tambah yang dimiliki

perusahaan ini dibanding

perusahaan lainya (offline)

Business Case

Bagaimana cara traveloka

menciptakan nilai tambah

kepada pelanggan?

Creating Value

Bisnis harus bisa menciptakan nilai

bagi pelanggan mereka dengan

menyediakan barang dan jasa yang

berkualitas dengan harga yang

lebih rendah dari pesaing

““

Seven Value Creation Strategies

01 ONLINE PURCHASING STRATEGY

Memungkinkan untuk membeli dan menjual produk dan informasi

di Internet dan layanan online lainnya

02 DIGITAL COMMUNICATION STRATEGY

Memungkinkan pengiriman informasi digital, produk, layanan, atau

pembayaran secaea online

03 SERVICE STRATEGY

Memungkinkan untuk memangkas biaya, meningkatkan kualitas

barang, dan meningkatkan kecepatan layanan

04 BUSINESS PROCESS STRATEGY

Memungkinkan otomatisasi transaksi bisnis real time dan alur kerja

secara online

Seven Value Creation Strategies

05 MARKET-OF-ONE STRATEGY

Mengembangkan produk untuk pelanggan ritel dengan biaya yang

hampir sama dengan produksi massal

06 AUCTION BASED STRATEGY

Memungkinkan otomatisasi penawaran untuk produk atau

pelanggan online.

07 PRICING STRATEGY

Memungkinkan mengejar pangsa pasar lebih besar dengan menjual

dengan harga rendah atau memberikan produk dan layanan secara gratis.

Model of E-Business Value Creation

Delivered

Value Pricing

Strategy

Auction

Strategy

Service Strategy

Digital Communication Strategy

Market

-of -One

Strategy

Online

Purchasing

Strategy Business Process Strategy

Seven Value

Creation Strategies

Online Purchasing Strategy

Produsen

Konsumen

E-commerce dapat berupa ritel,

antara e-bisnis dan pengguna

akhir, atau dapat digunakan

untuk transaksi bisnis-ke-bisnis

dan model bisnis lainya.

E-commerce adalah proses

memungkinkan teknologi

berbasis web untuk memfasilitasi

transaksi atau perdagangan

Transaksi Real Time

Biaya Lebih Rendah

Efisiensi Waktu Operasional

Otomatisasi Penjualan

Digital

Communication

Strategy

Produk digital adalah produk berbasis informasi,

seperti hiburan multimedia, program, layanan

informasi online, informasi yang dipublikasikan,

musik, video, atau konten digital lainnya dapat

ditransfer melalui Internet

Keuntungan kampanye digital :

Konten online adalah biaya yang lebih rendah

Tidak terbatas jarak dan waktu

Menjangkau lebih banyak pelanggan

Kampanye terukur dan tepat sasaran

Biaya produksi konten lebih murah

Multichannel Digital Communication

Services

Strategy

Memberikan peningkatan layanan

kepada pelanggan dengan,

Memenuhi kebutuhan layanan

sebelum, selama, dan setelah

penjualan serta menawarkan harga

lebih murah

Business Process

Strategy

Value Chain Analysis adalah proses di mana

sebuah perusahaan mengidentifikasi kegiatan

utama dan bantuan yang menambah nilai produk

Kemudian menganalisisnya untuk mengurangi

biaya atau meningkatkan diferensiasi

Memungkinkan otomatisasi transaksi

bisnis real time dan alur kerja secara online

Value Chain Analysis (VCA)

Value Chain Analysis (VCA)

Inbound logistics

Operations

Outbound logistics

Marketing and sales

Services

Aktivitas Utama

AKTIVITAS UTAMA AKTIVITAS PENDUKUNG

Firm Infrastucture

Human Resources

Technology Develop

Procurement

Aktivitas Pendukung

Value Chain Analysis (VCA)

1

2

3

4

Primary activities

Inbound logistics : aktivitas yang berhubungan dengan penanganan

material / bahan baku sebelum digunakan.

Operations : akivitas yang berhubungan dengan pengolahan input

menjadi output atau aktivitas produksi.

Outbound logistics : aktivitas yang dilakukan untuk menyampaikan produk

ke tangan konaumen melalui saluran.

Marketing and sales : aktivitas yang berhubungan dengan pengarahankonsumen agar tertarik untuk membeli produk

5 Service : aktivitas yang mempertahankan atau meningkatkan nilai dari produk

Value Chain Analysis (VCA)

1

2

3

4

Supported activities

Firm Infrastructure: terdiri dari fungsi (akuntansi, keuangan, perencanaan,dsb)

yang melayani kebutuhan organisasi dan terintegrasi menjadi sebuah kesatuan.

Human Resources Management : Pengaturan sumber daya manusia

mulai dari perekrutan, kompensasi, sampai pemberhentian

Technology Development : pengembangan peralatan, software, hardware,

prosedur, didalam transformasi produk dari input menjadi output

Procurement : berkaitan dengan proses perolehan input/sumber daya.

Value Chain Analysis (VCA)

Market-Of-One Strategy

Pesan Kamar Hotel:

Langsung hubungi Hotel VS Lewat OTA

Pengggunaan Proses digital membawa

fleksibilitas untuk produksi & memungkinkan

produsen untuk menghasilkan produk

individual pada kecepatan, harga, dan

Kualitas pelayanan yang sama

dengan produksi massal.

Auction Based StrategyMemungkinkan otomatisasi penawaran & permintaan untuk produk atau pelanggan online

01

03

02

04

Memungkinkan menjual produk

secara online dan memiliki calon

pelanggan yang menawar harga

produk tertinggi

Sales Auction

Meminta penjual menurunkan

harga terus-menerus sampai

pembeli memutuskan untuk

membeli pada harga yang

disebutkan.

Dutch Auction

Memungkinkan menjual produk

secara online dan memiliki calon

pelanggan yang menawar harga

produk terendah

Reverse auctions

Memungkinkan pelanggan untuk

menentukan berapa banyak

mereka bersedia membayar dan

kemudian membiarkan penyedia

menawar untuk pelanggan.

Buyer-driven commerce

Price StrategyPrice Quality Matrix