13
LEADERSHIP

MATERI LEADERSHIP

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: MATERI LEADERSHIP

LEADERSHIP

Page 2: MATERI LEADERSHIP

GAYA KEPEMIMPINAN

1. KHARISMATIK2. DIPLOMATIS3.OTORITER4. MORALIS

Page 3: MATERI LEADERSHIP

8 SIKAP KEPEMIMPINAN YANG EFEKTIF

1. VISION2. TRANSFORMATIONAL3.BALANCHING (REWARDS & PUNISHMENT)4.GOOD LISTENER5.ANGER MANAGEMENT6.DISCIPLIN ORIENTED7. CYBERNETIC CONTROL8.MERITOCRACY

Page 4: MATERI LEADERSHIP

APA ITU PEMIMPIN BERKARAKTER ?

Sukses seorang pemimpin ditentukan oleh pilihan-pilihan dan tindakan-tindakan yang ia ambil dalam menyikapi dan menyelesaikan masalah-masalah yang dihadapi organisasi. Pilihan dan tindakan itu diambil berdasarkan nilai-nilai moral dan etis yang ia yakini. Sukses seorang pemimpin sangat diwarnai oleh karakter dari si pemimpin. Bahkan saya berani mengatakan esensi dasar sukses kepemimpinan adalah karakter-karakter utama yang dimiliki si pemimpin. Character is the foundation for leader\'s all true success.

Page 5: MATERI LEADERSHIP

BEBERAPA KARAKTER YANG ADA DLM DIRI PEMIMPIN

1.KEJUJURAN

2.KETERPERCAYAAN

3.TANGGUNG JAWAB

4. KEPEDULIAN/EMPATI

5. KETEGUHAN DALAM MEMEGANG PRINSIP

6.KONSISTENSI

7. INOVATIF

Page 6: MATERI LEADERSHIP

SIKAP PEMIMPIN MENGATASI KEGAGALAN ?

1.BERTANGGUNG JAWAB

2. TIDAK FIX TEAM (MENYALAHKAN TEAM)

3. ULET /TIDAK MUDAH MENYERAH

4. CREATIF

Page 7: MATERI LEADERSHIP

7 PRINSIP SUKSES MENJADI PEMIMPIN

Menjadi pemimpin memang tak mudah. Karena itu, hanya sedikit orang yang mencapai puncak dan bisa terus dikenang hingga kini. Sebenarnya, faktor apa saja yang dimiliki para pemimpin puncak hingga bisa jadi "legenda"?

Page 8: MATERI LEADERSHIP

1. Pemimpin mampu menjadikan segalanya nyata2.Pemimpin mendengarkan dulu, baru memimpin3.Pemimpin menjawab pertanyaan dengan jelas dan terarah4. Pemimpin menguasai visinya sehingga mampu bekerja di mana dan kapan saja di segala kondisi5. Pemimpin selalu penuh keingintahuan6. Pemimpin selalu mendengar dari dua sisi7. Pemimpin pasti selalu memiliki persiapan, persiapan, dan persiapan

Page 9: MATERI LEADERSHIP

3 Rahasia Sukses Seorang Pemimpin Besar 1. TIDAK TAMAK AKAN HARTA

2. MEMEGANG TEGUH KEPERCAYAAN & COMITMEN

3. PEMIMPIN YANG VISIONER

Page 10: MATERI LEADERSHIP

PEMIMPIN SEJATI ke pe mim pin an sejati, dimana kepemimpinan sesung guh nya tidak ditentukan oleh pangkat atau jabatan se seorang melainkan suatu hasrat yang muncul dari da lam diri untuk menjadi pemimpin bagi dirinya sen diri, keluarga, pekerjaannya, maupun lingkungan so sial bahkan mungkin memimpin Negara. Ke pe mim pin an lahir dari suatu proses yang panjang ke tika seseorang menemukan misi dan visi hidupnya, ke beradaannya memberikan pengaruh positif ke pa da orang lain, mampu mendorong sebuah per ubah an dalam organisasi, dan mempunyai rasa ber tang gungjawab atas apa saja yang sedang dipim pin nya, maka pada saat itulah lahirlah seorang pe mim pin sejati.

Page 11: MATERI LEADERSHIP

BEBERAPA CONTOH PEMIMPIN DUNIAMother Teresa misalnya memiliki karakter yang kuat sebagai pemimpin yang peduli, empati, dan kasih pada orang lain . Martin Luther King dikenal memiliki karakter kuat sebagai pemimpin yang memiliki keteguhan dalam memegang prinsip. Tokoh kulit hitam ini juga memiliki keberanian luar biasa dalam menghadapi tantangan berat yang harus dihadapi. Jack Welch adalah pemimpin berkarakter karena memiliki kemampuan dalam mengambil keputusan-keputusan berat dan pelik. Sementara Steve Jobs memiliki kepemimpinan yang unik karena ide-idenya yang inovatif dan kemampuannya melihat tren masa depan.

Page 12: MATERI LEADERSHIP

Salah satu pelajaran mengenai kerendahan hati dan kepemimpinan sejati lainnya dapat kita peroleh dari kisah hidup Nelson Mandela. Seorang pe mim pin besar Afrika Selatan, yang membawa bangsanya da ri negara yang rasialis, menjadi negara yang de mo kratis dan merdeka. Dalam sebuah acara talk show TV yang dipandu oleh presenter terkenal Oprah Winfrey, bagaimana Nelson Mandela men ce ri ta kan bahwa selama penderitaan 27 tahun dalam pen jara pemerintah Apartheid, justru melahirkan per ubahan dalam dirinya. Dia mengalami peru bah an karakter dan memperoleh kedamaian dalam di ri nya sehingga dia menjadi manusia yang rendah ha ti dan mau memaafkan mereka yang telah mem buat nya menderita selama bertahun-tahun.

Page 13: MATERI LEADERSHIP

TERIMA KASIH