9
Penggolongan materi dan rumus kimia Subbab 2 Oleh : Kelompok 2

Ppt kimdas 2 rumus kimia

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Ppt kimdas 2 rumus kimia

Penggolongan materi dan rumus

kimiaSubbab 2

Oleh : Kelompok 2

Page 2: Ppt kimdas 2 rumus kimia

Unsur adalah zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain dengan reaksi kimia biasa.

MACAM-MACAM MATERI

Page 3: Ppt kimdas 2 rumus kimia

Senyawa adalah gabungan dari beberapa unsur yang terbentuk melalui reaksi kimia. Misal, dua atom hidrogen dengan satu atom oksigen dapat bergabung membentuk molekul air (H2O).

Page 4: Ppt kimdas 2 rumus kimia

Campuran adalah penggabungan dua atau lebih zat di mana dalam penggabungan ini zat-zat tersebut mempertahankan identitas masing-masing.Misal, air sungai, tanah, udara, makanan, minuman, larutan garam, larutan gula, dll.

Page 5: Ppt kimdas 2 rumus kimia

Campuran dibedakan menjadi dua yaitu :1. Campuran homogen – susunan dari

campurannya di seluruh bagian larutan akan sama.

2. Campuran heterogen – susunan dari campurannya tidak seragam.

soft drink, susu

semen, campuran serbuk besipada pasir

Page 6: Ppt kimdas 2 rumus kimia

LAMBANG ATOMSaat ini ada sekitar 108

unsur. Lambang

unsur terdiri atas satu atau dua

huruf yang merupakan singkatan dari nama unsur itu.

Huruf pertama ditulis dengan

huruf besar, huruf kedua

memakai huruf kecil.

Page 7: Ppt kimdas 2 rumus kimia

Rumus

kimia

Rumus molekul

Rumus empiris (rumus

perbandingan)

Page 8: Ppt kimdas 2 rumus kimia

RUMUS KIMIA

Rumus Molekul

Rumus Empiris

Digunakan untuk senyawa yang partikelnya molekul. Rumus yang menggambarkan jumlah atom tiap unsur yang membentuk molekul

senyawa . Contoh : Rumus molekul air (H2O), molekul karbon

dioksida (CO2)

Digunakan untuk senyawa yang tidak terdiri atas molekul. Rumus yang

menggambarkan perbandingan jumlah tiap

jenis partikel yang membentuk senyawa itu.

Contoh : NaCl (1 : 1)

Page 9: Ppt kimdas 2 rumus kimia