34
Sistem Pendukung Keputusan Aries Maesya, M.Kom

SPK-01

Embed Size (px)

DESCRIPTION

belajar SPK

Citation preview

Page 1: SPK-01

Sistem Pendukung Keputusan

Aries Maesya, M.Kom

Page 2: SPK-01

Pokok Bahasan1. Data, Informasi & Pengetahuan2. Management Support System ( MSS ) 3. Dasar-dasar pengambilan keputusan4. Sistem Pendukung Keputusan ( SPK )5. Manajemen Data ( The Data Subsistem)6. Pemodelan & Manajemen Data7. Membangun SPK8. The User System Interface9. Group DSS & EIS 10. The Complete View11. Aplikasi Model Keputusan12. Aplikasi SPK berbasis komputerisasi

Page 3: SPK-01

Referensi

• Fiati., R, 2011, Buku Ajar “ Sistem Pendukung Keputusan (Konsep dan Membangun Aplikasi Decision Support System )

• Gray, P., 1994, Decision Support and Executive Information System, Printice Hall.

• Kusrini, 2007, Konsep dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan, Andi Yogyakarta.

• Mcleod,Raymond, 2009. Management Information System, edisi 1. Prentice Hall Internasional, Inc., New Jersey.

• Ralph H.Sparague, 1990, Decision Support System, Putting Theory Into Practice, 2 nd Edition.

Page 4: SPK-01

Evaluasi

• Presensi (kehadiran) : 15 %

• Tugas ( mandiri & Project ) : 30 %

• UTS : 25 %

• UAS : 25%

• Kuis : 5%

Page 5: SPK-01

Pendahuluan

• Pengambilan keputusan merupakan hal yang rutin dilakukan oleh para pimpinan (decision maker) yang selalu dihadapkan pada permasalahan yang kompleks. Di dalam pengambilan keputusan, informasi merupakan hal yang dibutuhkan karena berhubungan dengan permasalahan yang sedang dihadapi. Untuk itu selalu dibutuhkan informasi yang cepat, lengkap dan tepat.

Page 6: SPK-01

Data, Informasi & Pengetahuan

• Apakah data ???

• Apakah Informasi ???

• Apakah Pengetahuan ???

• Apa saja Teknologi yang digunakan ??

• Input Proses Output

• Contoh ???

Page 7: SPK-01

CBIS (Computer Based Information System)

• APa saja termasuk dalam Computer Based Information System ( CBIS ) yaitu : Data processing.

Mangement Information System

Decision Support System

Office AutomationExpert System

Page 8: SPK-01

Apa peranan informasi dalam CBIS

berikut adalah gb.rantai Informasi dalam CBIS

( Sumber : Raymond MC. Leod, 2009 )

Database

Administrator

UserSystem

AnaliystProgrammer Operator

Network

Speciallist

Computer

Page 9: SPK-01

Keterangan dari gambar tersebut diatas adalah :

• System Analyst bekerja dengan user dalam mengembangkan sistem baru dan meningkatkan sistem yang sudah ada.

• Data Administrator bekerja dengan user dan system analyst dalam membuat database yang berisi data yang diperlukan guna menghasilkan informasi.

• Network Specialist bekerja dengan system analyst dan use dalam membangun jaringan komunikasi data.

Page 10: SPK-01

Keterangan dari gambar tersebut diatas adalah lanjutan...

• Progammer menggunakan dokumentasi yang disiapkan system analyst untuk menulis insruksi dengan bahasa program komputer tertentu guna mentransformasikan data ke dalam informasi yang diperlukan user.

• Operator para pengguna yang mengoperasikan komputer.

Page 11: SPK-01

THE MODULE OF CBISGb.Skema Module of CBIS

( Sumber : Raymond MC. Leod, 2009 )

Proc

ess

Information

Data Processing System

Management Information

System

Decision Support System

Office Automation System

Expert System

Decision

Problem

Solving

Page 12: SPK-01

END-USER COMPUTING (EUG )

• End–user merupakan sinonim dengan user, yang berdasarkan sistem komputer.

• Sehingga end-user computing tingkat pemakai yang bekerja menggunakan perangkat sistem komputer.

Page 13: SPK-01

Gb. Rantai komunikasi End-User Computing

( Sumber : Raymond MC. Leod, 2009)

Computer

Information

Specialist

UserComunication

Support

Page 14: SPK-01

Jenis Aplikasi End–User

Semua bagian dari CBIS :

Data processing.

Mangement Information System

Decision Support System

Office Automation

Expert System

Page 15: SPK-01

Evaluasi

1. Jelaskan pengertian Computer Based Information System ( CBIS ).

2. Jelaskan rantai komunikasi End-User Computing.

3. Apa peranan sistem pendukung keputusan di dalam suatu organisasi.

4. Sebutkan jenis aplikasi End-User.5. Sebutkan jabatan-jabatan pekerjaan

dibidang Information Technology.

Page 16: SPK-01

• Sistem berbasis komputer yang interaktif

• DSS mendayagunakan resources individu-individu secara intelek dengan kemampuan komputer untuk meningkatkan kualitas keputusan

• Istilah DSS kadang digunakan untuk menggambarkan sembarang sistem yang terkomputerisasi.

Decision Support Systems

Page 17: SPK-01

Mengapa SPK dibutuhkan - 1

• Pada umumnya organisasi yang bergerak di bidangproduksi maupun jasa, tidak lepas dari problematikamanajemen

• Perubahan struktur pasar, produk, teknologi produksi,organisasi, dan yang lainnya sehingga berpengaruh padakebijaksanaan manajemen yang dijalankan.

• Salah satu kiat untuk menyiasati problematika tersebutadalah dengan mengembangkan serta meningkatkanpotensi sumberdaya yang tersedia.

Page 18: SPK-01

Mengapa SPK dibutuhkan -2

• Perusahaan beroperasi pada ekonomi yang tak stabil.

• Perusahaan dihadapkan pada kompetisi dalam dan luar negeri yang meningkat.

• Perusahaan menghadapi peningkatan kesulitan dalam hal melacak jumlah operasi-operasi bisnis.

• Sistem komputer perusahaan tak mendukung peningkatan tujuan perusahaan dalam hal

• efisiensi, profitabilitas, dan mencari jalan masuk di pasar yang benar-benar menguntungkan.

Page 19: SPK-01

Alasan mengapa perusahaan-perusahaan utama memulai DSS dalam skala besar

• Kebutuhan akan informasi yang akurat.

• DSS dipandang sebagai pemenang secara organisasi.

• Kebutuhan akan informasi baru.

• Manajemen diamanahi DSS.

• Penyediaan informasi yang tepat waktu.

• Pencapaian pengurangan biaya.

Page 20: SPK-01

Konsep Dasar Sistem Penunjang Keputusan

• Merupakan sebuah sistem yang mampu memberikan kemampuan, baik kemampuan memecahkan masalah maupun mengkomunikasikan untuk masalah semi terstruktur

• SPK merupakan pengembangan lebih lanjut dari Sistem Informasi Manajemen terkomputerisasi (Computerized Management Information System)

Page 21: SPK-01

Konsep Dasar Sistem Penunjang Keputusan

Sudirman dan Widjjani (1996), mengemukakan ciri-ciri SPK

yang dikemukakan oleh Alters Keen, sbb :1. Ditujukan utk membantu keputusan-keputusan yg

kurang terstruktur dan umumnya dihadapi oleh para top management

2. Merupakan gabungan model kualitatif dan kumpulan data

3. Memiliki fasilitas interaktif utk komunikasi manusia-komputer

4. Bersifat luwes/fleksibel utk menyesuaikan dgn perubahan yg terjadi

Page 22: SPK-01

Teknologi komputer merupakan bagian terpenting dalam

dunia bisnis dan dalam berbagai bidang lainnya. MSS

terdiri dari:

• Decision Support Systems (DSS).

• Group Support Systems (GSS), termasuk Group DSS (GDSS).

• Executive Information Systems (EIS).

• Expert Systems (ES).

• Artificial Neural Networks (ANN).

• Hybrid Support Systems.

MANAGEMENT SUPPORT SYSTEM

Page 23: SPK-01

• Manajemen adalah proses pencapaian tujuan organisasi melalui penggunaan resources (manusia, uang, energi, material, ruang, dan waktu).

• Resources sebagai input, sedangkan pencapaian tujuan adalah outputnya.

• Kesuksesan suatu organisasi dan kesuksesan tugas seorang manajer diukur dari produktivitas.

• Faktor-faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan

Managerial Decision Making & Management Information Systems (MIS) - 1

Page 24: SPK-01

• Kecepatan perubahan luar biasa besarnya.

• Pendekatan manajemen trial and error menjadi lebih sulit.

• Manajer harus lebih canggih, harus belajar bagaimana menggunakan tool dan teknik-teknik baru yang selalu berkembang di bidangnya masing-masing.

• Teknik-teknik yang dipakai ini banyak yang memakai pendekatan analisis kuantitatif,

• dikelompokkan dalam 1 disiplin, disebut dengan Management Science (Operation Research).

Managerial Decision Making & Management Information Systems (MIS) - 2

Page 25: SPK-01

Posisi Sistem Keputusan dalam Organisasi

Page 26: SPK-01

• sistem pengambilan keputusan merupakan bagian tak terpisahkan dari totalitas sistem organisasi keseluruhan

• sistem organisasi paling tidak mencakup :– sistem fisik (sistem operasional),

– sistem manajemen (sistem keputusan), dan

– sistem informasi.

Posisi Sistem Keputusan dalam Organisasi

Page 27: SPK-01

• mencerminkan proses transformasi dari input (masukan) menjadi output (keluaran) melalui serangkaian mekanisme/ proses dengan melibatkan sumber daya manusia dan non­ manusia (mesin, uang, bahan baku, energi, informasi, dan lain-lain).

• Kelancaran sistem fisik sangat dipengaruhi oleh mekanisme pengaturan yang dijalankan(Sistem manajemen).

Sistem fisik (sistem operasional)

Page 28: SPK-01

• sistem yang menghasilkan keputusan-keputusan yang diperlukan guna menjamin kelancaran sistem fisik

• Oleh karena sistem manajemen menghasilkan sejumlah keputusan, maka sering pula sistem manajemen disebut sebagai sistem keputusan.

Sistem Manajemen

Page 29: SPK-01

• Ketajaman keputusan yang dihasilkan dipengaruhi oleh kelengkapan dan keakuratan informasi yang dilibatkan di dalam proses pengambilan keputusan itu sendiri.

• Informasi pendukung keputusan dapat bersifat vertikal (top-down maupun bottom-up), horizontal, ataupun diagonal.

Sistem Informasi

Page 30: SPK-01

• mencerminkan adanya informasi strategis yang diterjemahkan menjadi informasi taktis dan operasional

• Aliran top-down ini berasal dan pihak manajemen puncak yang menjadi arahan dan acuan bagi para pelaksana dalam menjalankan fungsi­-fungsi organisasi

Aliran informasi secara top-down

Page 31: SPK-01

• merupakan pertukaran informasi antar bagian/fungsi yang posisinya secara struktural berada pada tingkatan yang sama

• misalnya antara manajer pnoduksi dan manajer keuangan.

Aliran informasi horizontal

Page 32: SPK-01

• Intelligence – pencarian kondisi-kondisi yang dapat menghasilkan keputusan.

• Design – menemukan, mengembangkan, dan menganalisis materi-materi yang mungkin untuk dikerjakan.

• Choice – pemilihan dari materi-materi yang tersedia, mana yang akan dikerjakan.

Proses pengambilan keputusan

Page 33: SPK-01

• Terstruktur, mengacu pada permasalahan rutin dan berulang untuk solusi standar yang ada.

• Tak terstruktur, adalah “fuzzy”, permasalahan kompleks dimana tak ada solusi serta merta. Masalah yang tak terstruktur adalah tak adanya 3 fase proses yang terstruktur.

• Semi terstruktur, terdapat beberapa keputusan terstruktur, tetapi tak semuanya dari fase-fase yang ada.

Proses yang terjadi pada kerangka kerja DSS

Page 34: SPK-01

TERIMA KASIH