12
PROPOSAL BOGOR ROCK IN THE PARK PART II ( PARADE BAND ROCK BOGOR ) SIGMA PRODUCTION JL. KAPTEN MUSLIHAT NO 51 TAMAN TOPI BOGOR 14 Proposal Bogor Rock In The Park Sigma

Proposal Bogor Rock in the Park III

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Proposal Bogor Rock in the Park III

PROPOSAL

BOGOR ROCK IN THE PARK PART II

( PARADE BAND ROCK BOGOR )

SIGMA PRODUCTIONJL. KAPTEN MUSLIHAT NO 51 TAMAN TOPI BOGOR

TELP 0817747462 - 085213540010

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 2: Proposal Bogor Rock in the Park III

I.PENDAHULUAN

Seperti kita ketahui di Kota Bogor banyak sekali kawula mudanya yang hobi bermain Musik / Band bergenre Rock , ini dapat dilihat apabila di selenggarakan event musik seperti Festival Band ataupun Parade Band yang bergenre Rock mereka selalu antusias untuk dapat mengikuti acara tersebut untuk mengekspresikan talenta mereka di bidang musik diatas panggung yang telah disipakan. Namun sangat disayangkan wadah atau fasilitas untuk menyalurkan hobi mereka diatas panggung sangat terbatas dikarenakan event-event yang dibuat oleh Event Organizer ataupun pemerintahan daerah masih sangat minim selain terbentur oleh biaya ataupun perijinan yang terlalu prosedurial.Berangkat dari hal tersebut diatas kami dari Sigma Production bekerjasama dengan Komunits Band Rock Bogor mencoba membuat suatu event dengan nama :

BOGOR ROCK IN THE PARK PART II

( Parade Band Rock Bogor )

II. MAKSUD DAN TUJUANMaksud dan tujuan diselenggarakan event ini adalah :

1. Mengembangkan minat dan bakat musisi Rock di Kota Bogor 2. Menyalurkan apresiasi musisi Rock secara Live 3. Sebagai wadah berkumpulnya musisi dan penggemaar musik Rock 4. Sebagai ajang promosi bagi Perusahaan Sponsor

III.WAKTU DAN TEMPAT

Hari & Tanggal : Minggu, 17 Juni 2012Waktu : Pukul 10.00 – 17.00 WibTempat : Taman Topi Ade Irma Suryani Bogor

Jl. Kapten Muslihat No 51 Bogor

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 3: Proposal Bogor Rock in the Park III

IV. BENTUK KEGIATAN

Bentuk kegiatan dari Event Bogor Rock In The Park ( Parade Band Rock Bogor ) yang akan ditampilkan adalah sebagai berikut :

1. Live Band bergenre RockDalam hal ini akan diadakan pementasan Musik Jenis Rock dengan menampilkan sektar 10 Band Rock Kota Bogor

2. Performance Band :Sigma Band,Black Rose, Kiansantang, Herman Jovi Band, Dede Vai ( Pyramid ), Kublix Rock Band, The Parker’s

V. TARGET PENGUNJUNG

Target Pengunjung : 2.000 orangUsia : 15 s/d 50 tahunRadius wilayah : Bogor dan sekitarnya

VI. ANGGARAN BIAYA

Anggaran biaya yang diperlukan untuk Event ini adalah sebagai berikut :1.Kesekretariatan Rp. 2.000.000.-2.Publikasi ( Poster, Flyer,Spanduk & Radio ) Rp. 2.000.000.-3.Konsumsi Panitia & Pengisi Acra Rp. 2.00.000.-4.Sound System & Alat 5.000 Watt Rp. 5.000.000.-5.MC Rp. 1.000.000.-6.Genset Rp. 2.000.000.-7.Perijinan & keamanan Rp. 2.000.000.-8.Pengisi Acara Rp. 12.000.000.-.9. Lokasi/Stage Rp. 1.000.000.-10. Dokumentasi ( Photo & Video Shoot ) Rp. 1.000.000.-

_____________ + Total Biaya Rp. 30.000.000.-

VII. PROJECT OFFICER

Herman JoviEdo Satya PratamaEci Yelsi

VII. PENUTUP

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 4: Proposal Bogor Rock in the Park III

Demikian proposal yang kami sajikan semoga pihak-pihak yang kami tawarkan bisa menerima tawaran kerjasama ini.

Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Bogor, 6 Juni 2012

Hormat kami,

HERMAN JOVI.SE

KOMPENSASI SPONSORSHIP

Adapun kompensasi yang didapat untuk perusahaan sponsor yang mensponsori event ini adalah sebagai berikut :

1. Sposnor tunggal

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 5: Proposal Bogor Rock in the Park III

Sponsor tunggal adalah perusahaan sponsor yang menanggung 100% anggaran biaya yang diperlukan senilai nominal Rp. 30.000.000.- Kompensasi yang didapat :a. Back Drop Panggung 6x4 Mb. Umbul-umbul dilokasi acara 20 buahc. Poster & Flyer 3000 lembard. Spot Jinggle Radio 4 x dalam 1 hari selama 1 minggue. Spanduk Produk di lokasi 5 f. Stand promosi penjualan

2. Sponsor Utama

Sponsor tunggal adalah perusahaan sponsor yang menanggung 75% anggaran biaya yang diperlukan senilai nominal Rp. 22.500.000.- Kompensasi yang didapat :a. Back Drop Panggung 6x4 Mb. Umbul-umbul dilokasi acara 15 buahc. Poster & Flyer 2000 lembard. Spot Jinggle Radio 3 x dalam 1 hari selama 1 minggue. Spanduk Produk di lokasi 3 buahf. Stand promosi penjualan

3. Co Sponsor

Sponsor tunggal adalah perusahaan sponsor yang menanggung 50% anggaran biaya yang diperlukan senilai nominal Rp. 15.000.000.- Kompensasi yang didapat :a. Back Drop Panggung 6x4 Mb. Roll Banner dilokasi 3 buahc. Poster & Flyer 1000 lembard. Spot Jinggle Radio 2 x dalam 1 hari selamam 1 minggue. Spanduk Produk di loaksi 2 buahf. Stand prmosi penjualan

DOKUMENTASI EVENT SIGMA PRODUCTION :

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 6: Proposal Bogor Rock in the Park III

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 7: Proposal Bogor Rock in the Park III

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 8: Proposal Bogor Rock in the Park III

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma

Page 9: Proposal Bogor Rock in the Park III

14P r o p o s a l B o g o r R o c k I n T h e P a r k Sigma