32
Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram Entity-Relationship Diagram (ERD)

Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Pertemuan 4

Entity -Relationship DiagramEntity -Relationship Diagram(ERD)

Page 2: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Simbol-simbol dalam E -R Diagram

• ENTITY

• WEAK ENTITY

• RELATIONSHIP

Notasi Arti

• ATRIBUT

• ATRIBUT PRIMARY KEY

Notasi Arti

• RELATIONSHIP

• IDENTIFYING RELATIONSHIP

• ATRIBUT DERIVATIF

• ATRIBUT MULTI VALUE

• ATRIBUT COMPOSITE

Page 3: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Komponen E-R Diagram1. Entitas yaitu suatu kumpulan object atau sesuatu yang

dapat dibedakan atau dapat diidentifikasikan secaraunik. Dan kumpulan entitas yang sejenis disebutdengan entity set.

2. Relationship yaitu hubungan yang terjadi antara satuentitas atau lebih.entitas atau lebih.

3. Atribut, kumpulan elemen data yang membentuk suatuentitas.

4. Indicator tipe terbagi 2 yaitu : a. Indicator tipe asosiatif objectb. Indicator tipe super tipeIndikator adalah variabel yang membantu kita dalam mengukur perubahan-perubahan yang terjadi baik secara

langsung maupun tidak langsung

Page 4: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Entity SetENTITY SET TERBAGI ATAS :1. Strong entity set yaitu entity set yang satu atau lebih

atributnya digunakan oleh entity set lain sebagai key.Digambarkan dengan empat persegi panjang.Misal :E adalah sebuah entity set dengan atribute-atribute a1,a2,..,an, maka entity set tersebut direpresentasikandalam bentuk tabel E yang terdiri dari n kolom, dimanasetiap kolom berkaitan dengan atribute-atributenya.dalam bentuk tabel E yang terdiri dari n kolom, dimanasetiap kolom berkaitan dengan atribute-atributenya.

2. Weak Entity set, Entity set yang bergantung terhadapstrong entity set. Digambarkan dengan empat persegipanjang bertumpuk.Misal :A adalah weak entity set dari atribute-atribute a1, a2, ..,ar dan B adalah strong entity set dengan atribute-atribute b1, b2,..,bs, dimana b1 adalah atribute primarykey, maka weak entity set direpresentasikan berupatable A, dengan atribute-atribute {b1} u {a1,a2,.., ar}

Page 5: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

NOPEG

PEGAWAI TANGGUNGANMILIK

…….. NAMA ……..

Entity Set lanjutanContoh Weak Entity

PEGAWAI TANGGUNGANMILIK

Contoh Strong Entity

Page 6: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

• https://putthat.wordpress.com/category/sistem-perancangan-basis-data/

Page 7: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

a. KEY � atribut yang digunakan untuk menentukan suatuentity secara unik

b. ATRIBUT SIMPLE �atribut yang bernilai tunggalc. ATRIBUT MULTI VALUE �atribut yang memiliki

sekelompok nilai untuk setiap instan entityPada gambar dibawah ini, yang menjadi atribut key adalah NIP.

Jenis-Jenis Atribut

Pada gambar dibawah ini, yang menjadi atribut key adalah NIP.Tgl Lahir dan Nama adalah atribut simple. Sedangkan Gelar

merupakan contoh atribut multivalue.

TGL

LAHIR GELARNIP NAMA

PEGAWAI

Page 8: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Jenis Atribut lanjutan

d. ATRIBUT COMPOSIT �Suatu atribut yang terdiri daribeberapa atribut yang lebih kecil yang mempunyai artitertentu contohnya adalah atribut nama pegawai yangterdiri dari nama depan, nama tengah dan nama belakang.

NAMA

DEPAN

NAMA

TENGAH

NAMA

BLKNG

NAMA

PEGAWAI

Page 9: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

d. ATRIBUT DERIVATIF �Suatu atribut yg dihasilkan dari atribut yang lain. Sehingga umur yang merupakan hasil kalkulasi antara Tgl Lahir dan tanggal hari ini. Sehingga keberadaan atribut umur bergantung pada keberadaan atribut Tgl Lahir.

Jenis Atribut lanjutan

atribut Tgl Lahir.

TGL

LAHIR UMUR

PEGAWAI

Page 10: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Mapping Cardinality

Banyaknya entity yang bersesuaian dengan entity yang lainmelalui relationship

JENIS-JENIS MAPPING :1. One to one1. One to one2. Many to One atau One to many3. Many to many

REPRESENTASI DARI ENTITY SETEntity set direpresentasikan dalam bentuk tabel dan namayang unique. Setiap tabel terdiri dari sejumlah kolom,dimana masing-masing kolom diberi nama yang uniquepula

Page 11: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Participation ConstraintMenjelaskan apakah keberadaan suatu entity tergantungpada hubungannya dengan entity lain.

Terdapat dua macam participation constrain yaitu:

1. Total participation constrain yaitu:1. Total participation constrain yaitu:Keberadaan suatu entity tergantung pada hubungannyadengan entity lain. Didalam diagram ER digambarkandengan dua garis penghubung antar entity danrelationship.

2. Partial participation, yaituKeberadaan suatu entity tidak tergantung padahubungan dengan entity lain. Didalam diagram ERdigambarkan dengan satu garis penghubung.

Page 12: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

a. TOTAL PARTICIPATIONa. TOTAL PARTICIPATION

PEGAWAI PUNYA BAGIAN

N 1

Contoh Participation Constraint

PEGAWAIKERJA PROYEK

N 1

b. PARTIAL PARTICIPATIONb. PARTIAL PARTICIPATION

Page 13: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One
Page 14: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Indicator tipe asosiatif object berfungsi sebagai suatu objek dan suatu relationship.

SISWA KURSUSMENDAFTAR

Indicator Tipe

SISWA KURSUS

PENDAFTARAN

Berubah menjadi

Page 15: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Indicator tipe super tipe, terdiri dari suatu object dan satusubkategori atau lebih yang dihubungkan dengan saturelationship yang tidak bernama.

PEGAWAI

Indicator Tipe lanjutan

PEGAWAI

PEGAWAI HONORER

PEGAWAI TETAP

Page 16: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

LRS � representasi dari struktur record-record pada tabel-tabelyang terbentuk dari hasil relasi antar himpunan entitas.Menentukan Kardinalitas, Jumlah Tabel dan Foreign K ey(FK)

One to One (1-1)

Supir Taksi

Logical Record Structured (LRS)

Supir Taksikemudi

Gambar di atas menunujukan relasi dengan kardinalitas 1-1, karena:1 supir hanya bisa mengemudikan 1taksi , dan 1 taksi hanya bisa dikemudikan oleh 1 supir .

Relasi 1-1 akan membentuk 2 tabel:Tabel Supir (nosupir, nama, alamat)Tabel Taksi (notaksi, nopol, merk, tipe)

Page 17: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

LRS yang terbentuk sbb:

nosupirnamaalamat

notaksinopolmerktipenosupir(FK)

LRS lanjutan

atau

notaksinopolmerktipe

nosupirnamaalamat

Notaksi(FK)

Page 18: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

One to Many (1-M)

Dosen Kelasbimbing

Gambar di atas menunujukan relasi dengan kardinalitas 1-M,karena:1 Dosen bisa membimbing banyak Kelas , dan

LRS lanjutan

1 Dosen bisa membimbing banyak Kelas , dan 1 Kelas hanya dibimbing oleh 1 Dosen .

Relasi 1-M akan membentuk 2 tabel:Tabel Dosen (nip, nama, alamat)Tabel Kelas (kelas, jurusan, semester, jmlmhs)

Page 19: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

LRS yang terbentuk sbb:

nipnamaalamat

kelasjurusansemester

LRS lanjutan

alamat semesterjmlmhsnip (FK)

Page 20: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Many to Many (M -M)

Mahasiswa Mtkuliahajar

Gambar di atas menunujukan relasi dengan kardinalitas M-M, karena:

LRS lanjutan

karena:1 Mahasiswa bisa belajar banyak Mata Kuliah , dan 1 Mata Kuliah bisa dipelajari oleh banyak Mahasiswa .

Relasi M-M akan membentuk 3 tabel:Tabel Mahasiswa (nim, nama, alamat)Tabel Mtkuliah (kdmk, nmmk, sks)Tabel Nilai (nim, kdmk, nilai) � menggunakan superkey/composite key

Page 21: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

LRS yang terbentuk sbb:

nimnamaalamat

kdmknmmksks

Mahasiswa

Nilai

Mtkuliah

LRS lanjutan

alamatsks

nim (FK)kdmk (FK)nilai

Page 22: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One
Page 23: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One
Page 24: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One
Page 25: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One
Page 26: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One
Page 27: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

• Buat Enterprise dari perpustakaan smart• Tentukan entitas-entitas yang diperlukan,

Analisa Kasus “Perpustakaan Smart”

(Pembahasan di Kelas)

• Tentukan entitas-entitas yang diperlukan,beserta atribut/field nya.

Page 28: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Analisa Kasus ERDPerpustakaan Smart

(Pembahasan di Kelas)

Membuat ERD dari Perpustkaan Smart

Langkah –langkah pembuatan ER D dan LRSTentukan entity – entity yang diperlukanTentukan relationship antar entity – entityMenggambar ERD SementaraMengisi kardinalitasMenentukan kunci utamaMenggambar ERD Berdasarkan KunciTentukan attribute – attributeTransformasi ERD ke LRSMenggambar LRS

Page 29: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

Tugas Kelompok

• Membuat ERD dan LRS dari suatu aplikasi sistem database pada suatu organisasi/perusahaan

Page 30: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

1. Suatu kumpulan object yang dapat dibedakan atau dapat diidentifikasikan secara unik, disebut :a. Relasionship d. Atributb. Indicator e. Keyc. Entity

Latihan Soal

c. Entity

2. Atribut yang dihasilkan dari atribut yang lain, disebut :a. Atribut Simple d. Atribut Keyb. Atribut Multivalue e. Atribut Derivatifc. Atribut Composite

Page 31: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

3. Simbol ERD yang digambarkan empat persegi panjang bertumpuk adalah :a. Relationship d. Week entityb. Entity e. Atribut Primary Key c. Atribute composite

4. Atribut yang terdiri dari beberapa atribut kecil, adalah :a. Atribut Simple d. Atribut Keyb. Atribut Multivalue e. Atribut Derivatifc. Atribut Composite

Page 32: Pertemuan 4 Entity-Relationship Diagram (ERD) · 2018-04-23 · Contoh Weak Entity Contoh Strong Entity ... melalui relationship JENIS-JENIS MAPPING: 1. One to one 2. Many to One

5. Representasi dari struktur record pada tabel yang terbentuk dari hasil relasi antar himpunan entitas, disebut:a. ERD d. Sequence Diagramb. Use Case e. LRSc. Activity Diagramc. Activity Diagram