10
Dewan Nasional Perubahan Iklim Status Pasar Karbon Indonesia Dicky Edwin Hindarto Koordinator Divisi Mekanisme Perdagangan Karbon Dewan Nasional Perubahan Iklim 3 rd Indonesia Carbon Update 2012

Indonesia Carbon Market Update

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Indonesia Carbon Market Update

Citation preview

Page 1: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

Status Pasar Karbon Indonesia

Dicky Edwin Hindarto

Koordinator Divisi Mekanisme Perdagangan Karbon Dewan Nasional Perubahan Iklim

3rd Indonesia Carbon Update 2012

Page 2: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

2

1. Situasi pasar karbon di Indonesia saat ini

2. Bagaimana ke depan?

3. Skema Karbon Nusantara

Struktur Presentasi

Page 3: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

3

Bagaimana Indonesia membiayai mitigasi perubahan iklim?

Pasar

Pasar Wajib (CDM)

Pasar Sukarela (VCM)

Pasar Karbon Masa Depan

Non-pasar

APBN

Investasi Swasta

Investasi Luar Negeri

Kebijakan (FIT, perbankan, insentif dan disinsentif)

Kontribusi Philanthropic (CSR perusahaan, LSM, dll)

Page 4: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

4

Kondisi pasar karbon di Indonesia saat ini

CDM, 240 proyek, 81 proyek sudah terdaftar, 19 sudah issued

CER dengan total 5,3 juta ton CER

Voluntary Carbon Market

• New CDM • REDD+ • Crediting NAMAs • Regional market • Domestic market • Bilateral offset

credit mechanism • Others

• Reformasi dari CDM post-2012

• Programmatic CDM (PoAs)

• REDD+

• Creditable NAMAs

• JCM (Joint Credit Mechanism, 32 FS telah

dilakukan)

• Voluntary market dan domestic market

• Regional market (dengan Australia dan New

Zealand)

Proses negosiasi masih berjalan Belum ada bentuk pasar yang disepakati Tapi tetap HARUS ada pasar

Page 5: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

5

Perencanaan perdagangan karbon dalam 3 layer

Multilateral carbon market

Bilateral and regional carbon

market

Domestic carbon market

• Masih dinegosiasikan

• Kalau “robust” pasti akan “complicated”

• Mensyaratkan kriteria lingkungan dan SD internasional

• Antara Indonesia dan beberapa negara

• Diharapkan akan menjadi carbon offset internasional

• Japan dan Australia adalah dua negara yang sangat berminat

• Bersifat voluntary

• Dikembangkan dan diperdagangkan di Indonesia

• Simple dan robust

• Bisa digunakan untuk NAMAs

Page 6: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

6

Kenapa harus ada skema karbon domestik sukarela?

• Menjaga momentum dari pengembangan pasar karbon yang saat ini sudah berjalan dengan baik.

• Sebagai katalis dari bentuk pasar lain yang sedang dibangun kemudian.

• Menjaga agar keberlanjutan lingkungan dan pembangunan dalam kegiatan pengurangan emisi karbon tetap terjaga.

• Menjadi alternatif model pembiayaan bagi mitigasi perubahan iklim dan pencapaian target pengurangan emisi di Indonesia.

Skema Karbon Nusantara menjamin akan tercapainya pengurangan emisi dengan tetap menjaga kaidah-kaidah integritas lingkungan dan pembangunan

berkelanjutan yang dipersyaratkan

Page 7: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

7

Skema Karbon Nusantara

CDM

Voluntary Carbon Market

SkemaKarbonNusantara

Pasar domestik negara lain

Pemenuhan komitmen pengurangan emisi (NAMAs)

Pasar karbon sukarela domestik di Indonesia

Skema perdagangan karbon baru lainnya (REDD+, NMM, FVA)

Perdagangan karbon bilateral dan regional

Page 8: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

8

Framework pasar karbon Indonesia masa depan

Pasar Karbon Internasional

Terhubung melalui

mekanisme offset

Terhubung langsung dengan sistem pasar

domestik lainnya

Mekanisme Kredit

Internasional

MEKANISME PASAR DOMESTIK yang akan bertumpu pada sistem pasar sukarela

PENYUPLAI KREDIT KARBON Indonesia akan tetap memproduksi kredit karbon baik berlandas pada pasar karbon sukarela atau

wajib untuk pasar internasional.

PASAR REGIONAL DAN BILATERAL

yang akan berlandas pada perjanjian bilateral dan regional serta kebijakan penurunan emisi

domestik.

Page 9: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

9

Skema Karbon Nusantara

Check this out: skn.dnpi.go.id

Page 10: Indonesia Carbon Market Update

Dewan Nasional Perubahan Iklim

Terima kasih Thank you