Guide Book Fornano

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    1/10

    GUIDE BOOKCALL FO R PAPE R

    Enhancing Nanotechnology Research To Support

    Energy, Food, and Environment Sustainbility 

    ORGANISED BY 

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    2/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    OVERVIEW

      Nanoteknologi merupakan rekayasa teknologiyang dihasilkan dari pemanfaatan sifat-sifat molekulatau struktur atom apabila berukuran nanometer. Perludiketahui bahwa 1 nanometer sama dengan 10-9 meter.Jadi molekul atau struktur yang dibuat dalam ukuran

    nanometer akan menghasilakan sifat-sifat baru. Sifat-sifat baru ini yang dimanfaatkan untuk keperluanteknologi, sehingga teknologi ini disebut dengannanoteknologi. Teknologi nano atau yang seringdisebut nanoteknologi telah banyak digunakan dalam

     berbagai macam bidang kehidupan untuk menjadikankehidupan yang lebih maju dan lebih efisien.

     Nanoteknologi merupakan bidang keilmuan yang bersifat interdisipliner, yaitu bidang kajian yang terkaitdengan bidang kajian yang lain. Sebagai contoh, ilmu

    fisika terkait dengan ilmu kimia dan biologi akanmenghasilkan berbagai aplikasi dalam berbagai bidangseperti energi, pertanian, farmasi, kesehatan, material,

     pangan, teknologi, dan lingkungan.Beberapa tahun belakangan ini, kegunaan

    material berstruktur nano mengalami perkembanganyang sangat pesat. Nanoteknologi sebelum mengalami

     perkembangan yang sangat pesat seperti sekarang ini,sebenarnya pada jaman dahulu sekitar abad ke-10

    sudah ada yang menerapkannya dalam kehidupansehari-hari. Pada waktu itu di kawasan Timur-Tengahsudah ada industri pembuatan pedang yangmengandung silinder nano karbon (carbon nanotubes).Mereka tidak menyadari bahwa sebenarnya merekatelah mengaplikasikan nanoteknologi karena ilmu

     pengetahuan yang belum berkembang secara spesifikseperti sekarang ini. Oleh karena itu, mengkaji aplikasinanoteknologi sangatlah menarik, tidak akan pernahlekang oleh waktu, dapat menambah wawasan ilmiah,

    dan memberikan kontribusi positif bagi kemajuan ilmu pengetahuan dan nano teknologi.

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    01 

    // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    3/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    tema

    “ Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy, Food, and EnvironmentSustainbility” dengan sub-tema:Ÿ EnergiŸ PertanianŸ FarmasiŸ

    KesehatanŸ MaterialŸ PanganŸ TeknologiŸ Lingkungan

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    02  

    // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    ketentuan peserta

    Ÿ

    Peserta berasal dari perguruan tinggi se-Indonesia yang terdiri dari maksimal 3 orangdalam satu perguruan tinggi yang sama dan didampingi 1 dosen pembimbing. Pesertadalam 1 kelompok boleh terdiri dari jurusan yang berbeda tetapi harus dalam institusiyang sama

    Ÿ Peserta Lomba merupakan kelompok mahasiswa yang masih aktif mengikuti studi baik S2, S1 maupun diploma (D-I,D-III,D-IV).

    Ÿ Peserta dapat mengirimkan maksimal 2 karya dalam tim yang berbeda.

    Ÿ Karya tulis ilmiah yang dibuat berupa ide atau gagasan yang inovatif dan kreatif.Ÿ Karya tulis ilmiah bersifat objektif dan didukung oleh data serta fakta ilmiah yang

    dapat dipertanggungjawabkan oleh peserta.Ÿ Karya tulis ilmiah yang dikirimkan harus asli/orisinil, tidak plagiat, sesuai tema, dan

     belum pernah memenangkan perlombaan sejenis di tempat lain.Ÿ Judul karya tulis boleh dikembangkan dengan tetap memuat sub tema yang sudah

    ditentukan.

    persyaratan umum

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    4/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    Ÿ Format penulisan merujuk format jurnal Avoer (Terlampir pada Template). Jurnalyang dikirimkan Akan mendapatkan Nomer ISBN serta diprosidingkan.

    Ÿ Panjang tulisan maksimum 10 halaman tidak termasuk halaman sampul (cover),halaman pernyataan, halaman pengesahan, dan curiculum vitae. Setiap halamandiberi nomor secara berurutan.

    Ÿ

    Format Penulisan:1) Jenis Huruf : Times New Roman2) Ukuran Huruf : 12 pt3) Ukuran Spasi : 1 Lines

      4) Ukuran Kertas : A4 (21,0 x 29,7 cm)5) Margins : Kiri 2,5 cm, Kanan 2,5 cm, Atas 2,5 cm, Bawah 2,5 cm6) Format File : Pdf

    Ÿ Judul karya tulis ilmiah diketik menggunakan huruf besar (kapital) dan cetak tebaldengan posisi di tengah tanpa digaris bawahi.

    Ÿ Bahasa Indonesia yang digunakan harus baku sesuai dengan tata bahasa dan ejaan

    yang disempurnakan, sederhana, jelas, satu kesatuan, dan mengutamakan istilahyang mudah dimengerti.

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    03  

    // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    persyaratan penulisan

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    5/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

     Naskah disusun dengan urutan sebagai berikut:Ÿ Judul, diusahakan cukup informatif dan menggambarkan isi pokok tulisan serta

    ringkas dan jelas.Ÿ  Nama lengkap penulis, tanpa gelar kesarjanaan.Ÿ  Nama.lembaga/institusi, disertai alamat lengkap dengan nomor kode pos.Ÿ Abstrak, berisi ringkasan pokok bahasan lengkap dari keseluruhan naskah, tanpa

    memberikan keterangan terlalu terperinci dari setiap bab. Abstrak dalam bahasaindonesia dan bahasa Inggris, tidak lebih dari 250 kata.Ÿ Kata kunci, dalam bahasa Inggris, maksimal 5 kata.Ÿ Pendahuluan, berisikan latar belakang masalah, tinjauan pustaka secara singkat, jelas

    dan sistematis, serta tujuan penulisan karya tulis ilmiah.Ÿ Bahan dan Metode, memuat uraian tentang bahan dan alat utama yang digunakan,

    cara pengamatan, serta teknik analisis data.Ÿ Hasil dan Pembahasan, berisikan uraian dalam urutan logis tentang hasil penelitian

     beserta data dalam bentuk gambar dan atau tabel dilengkapi dengan pembahasansecara ilmiah dan komprehensif.

    Ÿ Kesimpulan, memuat pernyataan singkat, padat, tegas dan pasti dari hasil penelitian.Ÿ Ucapan Terima Kasih, memuat ucapan penghargaan kepada institusi penyandang

    dana penelitian atau orang yang membantu pelaksanaan penelitian dan atau penulisanlaporan.

    Ÿ Daftar Pustaka, ditulis memakai sistem nama-tahun dan disusun secara abjad.Ÿ Daftar Riwayat Hidup

    Berisi biodata atau curriculum vitae peserta mencakup nama, tempat tanggal lahir,semester, alamat dan telepon universitas, prestasi yang pernah diraih (jika ada), danmenyertakan pas foto ukuran 3x4 (masing-masing 3 lembar) pada saat pengiriman.

    Ÿ LampiranLampiran berisikan dokumentasi, foto, tabel dan hasil pengamatan.

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    04  

    // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    Sistematika Penulisan Format Artikel

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    6/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    Ÿ Setiap Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran.Ÿ Tahap pendaftaran dan pengiriman abstrak akan dibuka hingga 30 April 2016 pukul

    23.59 WIB.Ÿ Setiap peserta wajib mengirim abstrak dan formulir dalam bentuk softcopy untuk

    diseleksi tahap pertama ke alamat [email protected]. Format subject dan

    nama file: Abstrak_CFP_(Nama Ketua Tim)_(Nama Perguruan Tinggi)_(JudulAbstrak). Peserta yang sudah mengirimkan abstrak harus konfirmasi ke panitiamelalui sms dengan format Abstrak_CFP_(Nama Ketua Tim)_(Nama PerguruanTinggi)_(Judul Abstrak) ke nomor (081377889669) a/n Akbar Makmun.

    Ÿ Pengiriman abstrak tidak dipungut biaya/ GRATIS.Ÿ Setiap tim yang dinyatakan lolos seleksi abstrak diwajibkan membayar uang

    Partisipasi sebesar Rp. 150.000,00 ke No. Rekening 0370597467 (BNI) atas namaDwi Oktarina.

    Ÿ Setelah melakukan pembayaran, ketua kelompok wajib melakukan konfirmasi viasms dengan format CFP_(Nama ketua)_(Nama Perguruan Tinggi)_(Judul karya

    Tulis)_(jam pembayaran) ke nomor (081377889669) atas nama Akbar Makmun.Ÿ Pembayaran uang partisipasi dilakukan paling lambat H+7 setelah peserta

    dinyatakan lolos seleksi abstrak.Ÿ Karya tulis dikirimkan dalam bentuk softcopy jika dinyatakan lolos seleksi abstrak

    yang akan diumumkan pada tanggal 15 Mei 2016.Ÿ Softcopy dikirimkan dengan format PDF melalui email [email protected]

    dengan format subject FULL_PAPER_CFP_(Nama Ketua Tim)_(Nama PerguruanTinggi)_(Judul Abstrak). Peserta yang sudah mengirimkan karya tulisnya haruskonfirmasi ke panitia melalui sms dengan format FULL_PAPER_CFP_(Nama

    Ketua Tim)_(Nama Perguruan Tinggi)_(Judul Abstrak) ke nomor 081377889669a/n Akbar Makmun.Ÿ Karya tulis yang dikirim dalam bentuk softcopy juga menyertakan Scan Kartu Tanda

    Mahasiswa (KTM) masing-masing anggota dengan format jpg, atau jpeg.Ÿ Semua kecurangan pada perlombaan ini akan berakibat pada pengurangan penilaian

    dan diskualifikasi.Ÿ Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.Ÿ Ketentuan yang belum tercantum di atas akan diatur di kemudian hari.

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    05  

    // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    ketentuan kompetisi

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    7/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    1. Seleksi AbstrakŸ Abstrak Karya tulis ilmiah dalam bahasa indonesia dan bahasa inggris yang diajukan

    oleh peserta dalam bentuk softcopy diseleksi oleh tim juri yang telah ditentukan padatanggal 5 Apri l - 30 Apri l 2016. Abstrak dikirim melalui email :[email protected]. Pengumuman abstrak yang dinyatakan lolos untuk

    tahap selanjutnya (semifinalis) pada tanggal 15 Mei 2016 yang akan diumumkanmelalui website resmi fornano2016.wix.com/fornano.

    2. Seleksi Karya Tulis IlmiahŸ Hasil karya tulis ilmiah yang diajukan dalam bentuk softcopy dikirimkan melalui

    email [email protected] dan diseleksi oleh tim juri yang telah ditentukan pada tanggal 18 Mei - 30 Juni 2016. Dalam tahapan ini akan dikoreksi oleh tim juridan akan dikirimkan hasil koreksi tersebut ke email yang bersangkutan. Waktukoreksi oleh tim juri pada tanggal 1 Juli - 31 Juli 2016. Jika peserta tidakmengirimkan hasil perbaikan yang telah dikoreksi oleh tim juri maka dinyatakan

    GUGUR. Peserta akn dikirimkan hasil koreksi karya tulis melalui email yang bersangkutan pada tanggal 1 Agustus 2016 dan akan dikirimkan kembali palinglambat tanggal 15 Agustus 2016. Jika peserta mengirimkan hasil perbaikan dandinyatakan LOLOS, maka peserta berhak mengikuti grand final yang akandiumukan melalui website resmi fornano2016.wix.com/fornano pada tanggal 3September 2016.

    3. Grand FinalŸ Pada tahap ini, peserta yang lolos grand final CALL FOR PAPER 2016 akan

    mengikuti serangkaian acara yang terbagi menjadi:a) Peserta yang lolos pada tahapan seleksi Karya Tulis Ilmiah akan diinformasikanlebih lanjut pada tanggal 3 September 2016.

     b) Technical meeting akan dilaksanakan pada tanggal 7 Oktober 2016.c) Tahap presentasi akan dilaksanakan di kampus Universitas Sriwijaya Palembang

    Sumatera Selatan pada tanggal 8 Oktober 2016 .d) Peserta berpakaian rapi, sopan, bersepatu, dan memakai jas almamater universitas

    masing- masing pada saat acara berlangsung.

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    06  

    // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    tahap seleksi call for paper 2016

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    8/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    e) Peserta akan tampil dan mempresentasikan karya tulisf) Peserta diperbolehkan menggunakan sarana dan prasarana yang sesuai dengan isi

    dari presentasi. Sarana dan prasarana tersebut dipersiapkan dan dibawa sendiri oleh peserta

    g) Peserta yang tidak hadir pada saat presentasi dinyatakan gugur sebagai finalis dan

    keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

    4. Hadiah

    Juara 1 : Uang Tunai Rp 3.000.000 + Trophy +SertifikatJuara 2 : Uang Tunai Rp 2.000.000 + Trophy + SertifikatJuara 3 : Uang Tunai Rp 1.000.000 + Trophy + Sertifikat

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    07  // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    tahap seleksi call for paper 2016

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    9/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    Pengumpulan Abstrak Hingga 15 Mei 2016

    Pengumuman Abstrak Semifinalis

    22 Mei 2016

    Pengumpulan Karya Tulis23 Mei 2016 – 30 Juni 2016

    Tahap Koreksi oleh Juri1 Juli 2016 – 31 Juli 2016

    Pengembalian Hasil Koreksi Karya Tulis

    1 - 15 Agustus 2016

    Pengumpulan Kembali Hasil Perbaikan Karya Tulis16 Agustus 2016

    Pengumuman Finalis3 September 2016

    Technical Meeting7 Oktober 2016

    Presentasi Karya Tulis8 Oktober 2016

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    08  // guide book forum nasional nanoteknologi 2016 fornano2016.wix.com/fornano

    jadwal pelaksanaan

  • 8/17/2019 Guide Book Fornano

    10/10

    Forum nasional nanoteknologi 2016Enhancing Nanotechnology Research To Support Energy,

    Food, and Environment Sustainbility 

    Ikatan mahasiswa teknik kimia keluarga mahasiswa fakultas teknik

    universitas sriwijaya

    Jalan raya palembang-prabumulih Km 32 ogan ilir, sumatera selatan

    “JUDUL KARYA TULIS”

    Disusun untuk Mengikuti Lomba Karya Tulis Ilmiah CALL FOR PAPER 2016

    LOGO UNIVERSITAS

    Disusun oleh :Nama Ketua Kelompok/NIM

    Nama Anggota 1/NIMNama Anggota 2/NIM

    Dosen Pembimbing : Nama Dosen/NIP

    UNIVERSITASTAHUN

    Akbar m (081377889669) friskha h (089602909411) forum nasional nanoteknologi 2016

    format cover