16
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos TANJUNGPINANG POS RP1.800 SELA SELA SELA SELA SELASA 11 A 11 A 11 A 11 A 11 MARET 2014 / 9 JUMADIL AWAL 1435 H Cik Brahim Ingat ye duet rakyat tu... RP 66 M DARI PEMPROV KE LINGGA TANJUNGPINANG - Pe- laksanaan Pemilu Leges- latif (Pileg) 9 April 2014 tidak lama lagi akan dige- lar. Pesta demokrasi lima tahunan ini bakal diikuti oleh 12 partai politik (par- pol). Namun, hampir set- iap pelaksanaan pemilu, selalu diwarnai dengan pelanggaran diantaranya, adalah bagi-bagi duit atau yang biasa diistilahkan serangan fajar. Serangan Fajar Itu Pembodohan Politik KALAU saja setiap pekerjaan bisa dilakoni serius atau sungguh- sungguh, tentu hasiln- ya akan lebih baik. Fokus dalam bekerja itu, menurut Zurni Kurniawati sangat penting. Menurutnya, pengalaman dirinya yang pernah kerja dengan tidak fokus membuat ACAM manalah kami bisa beli sampan, ngumpul uang tak bisa. Nyandit (memancing sotong, red), kadang dapat, kadang tidak," ungkap Ahmad, nelayan Pulau Duyung sambil menunjuk sampan kecil. Sampan itu didapatnya dari kerabat sekitar tiga tahun lalu. Cukup kecil memang. Hanya ukuran 7 kaki. Itu pun, sampan tersebut bisa digunakannya karena kerabatnya mendapat bantuan dari pemerintah. Sampan itu sebelumnya harus ditempel- tempel dulu agar tidak bocor. Kini, tiap hari, Bermalam di Pulau Duyung, Senayang, Lingga (2- Habis) Sampan Dayung Terpaksa Pinjam Tetangga Ada beberapa nelayan yang sudah pakai perahu dilengkapi mesin untuk penggeraknya. Tapi, sebagian besar masih menggunakan sampan dayung. Kondisi yang lebih berat dialami beberapa nelayan yang terpaksa meminjam sampan tetangga saat akan pergi melaut. RASYID, Pulau Duyung SAMPAN: Nelayan Pulau Duyung, menggunakan sampan dayung Lingga saat melaut untuk mencari kuda laut. F-RASYID DAULAY/TANJUNGPINANG POS M Lanjut ke...Hal. 2 Zurni Kurniawati Belajar Fokus Teddy Jun Askara Lanjut ke...Hal. 2 LINGGA- Hilangnya pesawat Malaysia Airlines bernomor penerbangan MH370 saatv terbang Kuala Lumpur ke Beijing, Sabtu (8/3) lalu membuat pemerintah RI ikut prihatin. terlebih lagi beberapa dari penumpang pesawat itu adalah warga F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS BANTUAN PEMBANGUNAN: Gubernur Kepri H Muhammad Sani (kiri) menyerahkan bantuan untuk pembangunan di desa Penuba Timur, Lingga, Senin (10/3). LINGGA - Setelah mengunjungi wilayah di Kabupaten Bintan, Gubernur Kepri, H Muhammad Sani melanjutkan kegia- tan kunjungan kerja ke Kabupaten Ling- ga, Senin (10/3). Dalam kunjungan terse- but, gubernur menjanjikan bakal menun- taskan pembangu- nan infrastruktur perhubungan gu- na membuka akses ke Kabupaten Ling- ga. Pemprov Alokasikan Rp 66 Miliar untuk Lingga Lanjut ke...Hal. 2 Cari Pesawat Hilang, TNI AL Kerahkan 3 KRI Lanjut ke...Hal. 2 Lawana Lawana LANJUT HAL 2 Karyawan Tewas Mantan Bendahara KPU Divonis Setahun Penjara TANJUNGPINANG - Rina, mantan ben- dahara Komisi Pemilihan Umum Batam dijatuhi hukuman selama satu tahun pen- Lanjut ke...Hal. 2 F-FEBRIMA SURYA/TANJUNGPINANG POS VONIS KORUPSI: Terpidana korupsi KPU Batam saat berkomunikasi dengan kuasa hukumnya usai mendengar putusan vonis di Pengadilan Tipikor Tanjungpinang, Senin (10/3). di Bintan Offshore Agus Heryana

Epaper Tanjungpinangpos 11 Maret 2014

Embed Size (px)

DESCRIPTION

11 Maret 2014

Citation preview

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

TANJUNGPINANG POSRP1.800SELASELASELASELASELASSSSSA 11A 11A 11A 11A 11 MARET 2014 / 9 JUMADIL AWAL 1435 H

Cik Brahim

Ingat ye duet rakyat tu...RP 66 M DARI PEMPROV KE LINGGA

TANJUNGPINANG - Pe-laksanaan Pemilu Leges-latif (Pileg) 9 April 2014tidak lama lagi akan dige-lar. Pesta demokrasi limatahunan ini bakal diikutioleh 12 partai politik (par-pol). Namun, hampir set-iap pelaksanaan pemilu,selalu diwarnai denganpelanggaran diantaranya, adalah bagi-bagi duitatau yang biasa diistilahkan serangan fajar.

Serangan Fajar ItuPembodohan Politik

KALAU saja setiappekerjaan bisa

dilakoniserius atau

sungguh-sungguh,

tentu hasiln-ya akan lebih

baik. Fokusdalam

bekerja itu,menurut Zurni

Kurniawatisangat

penting.Menurutnya,pengalamandirinya yang

pernahkerja

dengantidakfokus

membuat

ACAM manalah kami bisa belisampan, ngumpul uang tak bisa.Nyandit (memancing sotong, red),

kadang dapat, kadang tidak," ungkapAhmad, nelayan Pulau Duyung sambilmenunjuk sampan kecil.

Sampan itu didapatnya dari kerabat sekitartiga tahun lalu. Cukup kecil memang. Hanyaukuran 7 kaki. Itu pun, sampan tersebut bisadigunakannya karena kerabatnya mendapatbantuan dari pemerintah.

Sampan itu sebelumnya harus ditempel-tempel dulu agar tidak bocor. Kini, tiap hari,

Bermalam di Pulau Duyung, Senayang, Lingga (2- Habis)

Sampan Dayung Terpaksa Pinjam TetanggaAda beberapa nelayan yang

sudah pakai perahudilengkapi mesin untuk

penggeraknya. Tapi,sebagian besar masih

menggunakan sampandayung. Kondisi yang lebih

berat dialami beberapanelayan yang terpaksa

meminjam sampan tetanggasaat akan pergi melaut.

RASYID, Pulau Duyung

SAMPAN: NelayanPulau Duyung,menggunakansampan dayungLingga saat melautuntuk mencarikuda laut.

F-RASYID DAULAY/TANJUNGPINANG POS

M

Lanjut ke...Hal. 2

Zurni Kurniawati

BelajarFokus

Teddy Jun Askara

Lanjut ke...Hal. 2

LINGGA- Hilangnya pesawat MalaysiaAirlines bernomor penerbangan MH370saatv terbang Kuala Lumpur ke Beijing,Sabtu (8/3) lalu membuat pemerintah RIikut prihatin. terlebih lagi beberapa daripenumpang pesawat itu adalah warga

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

BANTUAN PEMBANGUNAN: Gubernur Kepri H Muhammad Sani (kiri) menyerahkanbantuan untuk pembangunan di desa Penuba Timur, Lingga, Senin (10/3).

LINGGA - Setelah mengunjungi wilayahdi Kabupaten Bintan, Gubernur Kepri,H Muhammad Sani melanjutkan kegia-tan kunjungan kerja ke Kabupaten Ling-ga, Senin (10/3). Dalam kunjungan terse-but, gubernur menjanjikan bakal menun-

taskan pembangu-nan infrastrukturperhubungan gu-na membuka akses

ke Kabupaten Ling-ga.

PemprovAlokasikanRp 66 Miliaruntuk Lingga

Lanjut ke...Hal. 2

Cari PesawatHilang, TNI ALKerahkan 3 KRI Lanjut ke...Hal. 2

LawanaLawana LANJUTHAL 2

KaryawanTewas

MantanBendahara

KPUDivonisSetahunPenjara

TANJUNGPINANG - Rina, mantan ben-dahara Komisi Pemilihan Umum Batamdijatuhi hukuman selama satu tahun pen-

Lanjut ke...Hal. 2

F-FEBRIMA SURYA/TANJUNGPINANG POS

VONIS KORUPSI: Terpidana korupsi KPU Batam saat berkomunikasi dengan kuasa hukumnyausai mendengar putusan vonis di Pengadilan Tipikor Tanjungpinang, Senin (10/3).

di BintanOffshore

Agus Heryana

2TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014

Diterbitkan Oleh:PT Batam Intermedia Pers

Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009

Tarif IklanHalaman Muka (FC) Rp.30.000,-/mm kolom. Hala-man Muka ( BW) Rp. 25.-000,-/ mm kolom. HalamanDalam,- (FC) Rp. 25.000,-/mm kolom. Halaman Dalam( BW) Rp. 15.000,-/ mmkolom. Iklan Umum/Display(BW) Rp. 15.000,-/mm ko-lom. Iklan Ucapan Selamat(FC) Rp. 7.000,-/mm kolom.Iklan Ucapan Selamat (BW)Rp. 3.500,-/ mm kolom. IklanDukacita Rp 3.500,-/mmkolom. Sport Color Rp7.000,-/mm kolom. AdvertorialRp. 5.000,-/ mm kolom.

::::::

Rida K Liamsi.Makmur.Socrates.Asnida Syukur.Hasan Aspahani.Candra Ibrahim.

ChairmanChief Executive Officer

Presiden KomisarisWakil Presiden Komisaris

KomisarisDirektur

Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: MartunasSitumeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur:Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, FebrimaSurya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, AdlyHanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba,Jendaras Karloan, Aldi Nugroho.

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IXTanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

DIVISI PRODUKSI

Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), RijonSitohang (Kabag), Ahmad Fauzi Risa, Syafrul Amri, Matthew Karjono,Jaringan/IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHAAdm/Umum/Keuangan/HRD: Arga Permadi (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag).Iklan : M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO : Mider Sinaga (Manager),Fanri Pardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), TengkuIrwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni(Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

TANJUNGPINANG POS Usep RS.

Arga Permadi.M Nur Hakim.Arham.Sigik Rahmat.

Usep RS (Ketua),Arham, SigikRahmat, Zakmi,Abdul RasyidDaulay.

Sutan J Siregar SH.

Pimpinan Umum/GM/PenjabWakil GM/Pimpinan

PerusahaanWakil Pimpinan Perusahaan

Pemimpin RedaksiWakil Pemimpin Redaksi

Dewan Redaksi

Ombudsman

:

::::

:

:

Sampan Dayung................................................................. dari halaman 1dengan sampan itulah ia ber-keliling mencari ikan di laut.Kadang, pergi melautnya ma-lam hari, kadang juga siang.

"Kalau siang tak tahan pa-nasnya. Ini kulit sudah sepertiini," ungkapnya sambil me-nunjukkan kulit yang sudahtampak sedikit keriput.

Mencari sotong memangharus lihat waktunya. Yangjelas, harus terang bulan kalauperginya malam hari. Kemudi-an, karena pantainya landai, airharus pasang dulu agar sam-pan bisa dinaiki dari darat.

Begitulah Ahmad dan nelay-an lainnya di Pulau Duyung.Peralatan yang terbatas men-jadi keluhan mereka. Ada yangtidak punya sampan, ada juga

yang tak punya jaring dan adayang mengharapkan bisa di-bantu bubu ketam.

Di sini, penghasilan merekarata-rata sama karena peker-jaan boleh dibilang 100 persenhanya nelayan. Yang membe-dakan, hanya nasib atau reze-ki dan juga kondisi fisik yangmasih kuat untuk melaut.

Beruntung, tahun ini, mere-ka mendapatkan kuota rehabil-itasi Rumah Tidak Layak Huni(RTLH) sebanyak 30 unit. Disamping bantuan untuk ru-mah, ada juga bantuan alattangkap untuk penunjang us-aha mereka.

Musim Kuda LautPagi itu, sekitar pukul 08.00,

beberapa warga terlihat sudahasyik mendayung di atas sam-pannya. Satu sampan dua or-ang. Tujuan mereka terlihatsatu arah. Ternyata, merekamenuju lokasi agak tengahuntuk mencari kuda laut.

Saat ini, warga di sana sibukberburu kuda laut karena se-dang musim.

Setelah pulang mencari so-tong atau ketam malam hari,pagi harinya mereka pergi kelaut untuk berenang mencarikuda laut.

Harga kuda laut cukup ting-gi. Per kilogram dalam kondisikering, dijual Rp 4 juta. Dalamsatu kilogram, harus terkumpul300 sampai 400 ekor. Sesuaiukurannya.

Berburu kuda laut ini seolahmenjadi pekerjaan tambahan diluar mencari sotong dan ket-am.

Ada juga yang mencari ikansunuk. Bagi mereka yang pun-ya perahu yang dilengkapimesin, mencari ikan sunukdengan bubu tentu menjadipilihan.

Sotong, ketam, ikan sunuk,dan sejak Februari lalu musimikan dingkis, menjadi peno-pang hidup nelayan di PulauDuyung saat ini. Ya, untuk saatini, hasil laut di sana memangmasih menjanjikan.

Tak perlu harus jauh ke ten-gah, mereka sudah bisa menda-patkan berkah dari laut itu.Meski, jumlah yang didapat

tentu untung-untungan atautergantung nasib hari itu.

Laut masih jernih, karangmasih bagus dan bakau masihterlihat subur di beberapa loka-si. Hanya, itu akan terus terja-ga bila lingkungan tak rusak.Akankah terus bagus sepertiini? Itu yang belum terjawab.Soalnya, saat ini sudah adabeberapa daerah yang terden-gar telah diganti rugi untuklokasi pertambangan. Con-tohnya seperti di daerah Men-sanak. Semoga, air keruh danbakau ditebangi seperti yangterjadi di Pulau Bintan saat initidak merembet ke Pulau Du-yung atau lebih umumnya Ka-wasan Kecamatan Senayang.***

negara Indonesia. Untuk mela-kukan pencarian pesawat yanghilang itu, pihak Lantamal IVTanjungpinang menurunkan 3kapal perang. Tiga kapal perangyang diturunkan Lantamal IVtersebut melakukan penyisirandi perbatasan perairan interna-sional di Bintan bagian utara.

"Ada 3 kapal perang yangkita turunkan hari ini. Peman-tauan dilakukan di daerah se-kitar Tanjunguban Bintan Ut-ara, sebagai daerah yang pal-ing dekat dengan rute pener-bangan itu," kata Laksma AgusHeryana, Danlantamal IV Tan-

jungpinang, Senin (10/3).Menurut Agus Heryana, pe-

nyisiran yang dilakukan kapaltidak masuk ke wilayah Malay-sia atau luar negeri, Tapi han-ya dilakukan di perairan dalamnegeri saja.

"Kapal yang diturunkan itudari Gugus Pertempuran Laut(Guspurla) Armabar, ukuran-nya lebih besar dari kapalGuskamla. Pesawat Nomadyang beroperasi hari ini hanyamemantau saja, bukan melaku-kan pencarian," kata AgusHeryana menjawab Tanjung-pinang Pos. (fre)

Cari ............. dari halaman 1

dijatuhi hukuman selama satutahun penjara oleh majelis hakimPengadilan Tipikor Tanjungpi-nang, Senin (10/3). Ia terbuktibersalah dengan sengaja mem-buat surat pertanggungjawabanfiktif. Ketua Majelis Hakim Jari-hat Simarmata dalam amar putu-sannya, berdasarkan fakta yangmuncul selama persidangan, ter-dakwa Rina terbukti membuatSPJ fiktif. Perbuatan Rina me-menuhi unsur pasal 9 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001tentang perubahan atas UndangUndang Nomor 31 tahun 1999tentang pemberantasan tindakpidana korupsi.

Pasal ini mengenai pegawainegeri atau orang selain pegawainegeri yang diberi tugas men-jalankan suatu jabatan yangdengan sengaja memalsukanbuku-buku atau daftar-daftaryang khusus untuk pemeriksaanadministrasi. "Terdakwa terbuk-ti membuat SPJ fiktif saat menja-bat sebagai bendahara KPUDBatam. Tindak pidana korupsidilakukan secara bersama-samadan berlanjut," ujarnya.

Sebelum menjatuhkan huku-man kepada terdakwa, majelishakim perlu mempertimbangkanbeberapa hal. Hal yang member-atkan, perbuatan terdakwa tidakmendukung program pemerin-tah dalam pemberantasan tin-dak pidana korupsi. Hal yangmeringankan, terdakwa berterusterang dan tidak berbelit-belit,serta belum pernah dihukum.

Atas pertimbangan tersebut,majelis hakim menghukum ter-dakwa selama satu tahun pen-jara. Terdakwa juga didendasebesar Rp50 juta. Bila uangdenda tak mampu dibayar, makaterdakwa harus menjalani huku-man selama satu bulan penjaralagi. Usai sidang, Jaksa Penun-tut Umum Pofrizal mengungkap-

Mantan ........ dari halaman 1kan, terdakwa Rina dituntut se-lama satu tahun dan enam bu-lan penjara pada sidang sebel-umnya. Ia juga dituntut dendasebesar Rp 100 jut atau subsid-er selama tiga bulan penjara.

Untuk diketahui, Rina meru-pakan pengganti bendahara se-belumnya, Dedi Saputra, di Ko-misi Pemilihan Umum DaerahKota Batam. Ia menjalani sidangperdana pada 11 November2013. Rina didakwa atas pem-buatan kegiatan fiktif mark upnilai barang. Perbuatan ini di-lakukannya bersama sekretarisKPUD Batam saat itu dijabat olehSyarifuddin. Ada tiga puluh tigakwitansi untuk kegiatan fiktifdan mark up nilai barang.

Terdakwa juga membuat sen-diri laporan pengeluaran uangdan laporan pertanggungjawa-ban dana tersebut. Nilai keru-gian negara akibat perbuatanterdakwa sebesar Rp1,5 Miliar.Dalam sidang terdakwa Syari-fuddin dan Dedi Saputra, namaRina sering disebut sejumlahsaksi. Namun Rina juga munculsaat sidang mantan Ketua KP-UD Batam Hendriyanto.

Syarifuddin dan Dedi Saputradijatuhi hukuman selama tigatahun penjara pada 25 Februari2013 lalu. Uang negara yangdikorupsi sebesar Rp 1.227.-000.081.225. Sementara itu, DediSaputra juga ikut menikmatiuang negara sebesar Rp 275.-951.200. Kendati tak terbuktimenikmati uang negara, mantanKetua KPUD Batam Hendriyan-to dinilai lalai mengawasi sekre-taris KPUD Batam Syarifuddindan bendahara KPUD BatamDedi Saputra.

Kelalaian ini dibebankan ke-pada Hendriyanto. Ia divonisselama satu tahun dan delapanbulan penjara pada 26 Septem-ber 2013. (sur)

Belajar ......... dari halaman 1hasil kerjanya berantakan.

''Aku memang hobi me-masak. Suatu ketika aku di-suruh orang tua menggorengikan dan aku jalani pekerjaanitu dengan senang hati lagipula memasak itu memangaku hobi,'' cerita gadis yangbiasa disapa Nia ini.

Saat sudah memasukanikan ke kuali, Nia keluar se-jenak dan melintas di ruangtengah. ''Waktu itu aku lihattayangan di TV lagi ada filmdoraemon. Aku memang pal-ing suka film itu, hingga lupakalau aku sedang meng-goreng ikan,'' ceritanya.

Akibatnya, belum selesaifilm duraemon yang ia tonton,ia dikejutkan dengan bau gos-ong dari dapur. Tentu hal itumembuat gadis kelahiran 20Mei 1996 ini jadi panik.

''Rupanya, ikannya sudahgosong semua, dan saatmama pulang ke rumah, akudiomelin habis-habisan,''kenangnya.

Setelah ibunya ngomel,ternyata ibunya keluar daridapur menuju ruang tengahdan melihat di TV sedang adatayangan film doraemon. ''Tad-inya, dia udah nggak ngomellagi, ternyata lihat TV ada fimdoraemon, eh dianya ngomellagi karena menduka pastifilm itu yang bikin masakanjadi gosong, sambil mamamatikan TV-nya,'' ceritanya.

Sejak kejadian itu, siswiSMKN 1 Tanjungpinang yangpaling takut dengan film horordan hewan melata ini terbiasauntuk fokus dalam mengerja-kan sesuatu.

''Kalau fokus dan pikirantidak bercabang, kita bisa

menikmati pekerjaan itu. Ka-lau dinikmati melakukannya,tentu tidak terasa berat dalammenjalaninya,'' sebutnya.

Setelah tamat SMK nantin-ya, penyuka warna biru danpink ini berencana akan lang-sung mencari kerja dan kuli-ah.

''Kalau kuliah bisa denganhasil sendiri, pasti tidak mere-potkan orangtua lagi dan akanmembuat orangtua banggadengan saya,'' harapnya.

Penyuka makanan ren-dang dan sup ceker ayam inimengaku trauma dengan ulahteman-temannya yang mengerjain dirinya habis-habisansaat ulang tahun.

''Dulu saya tidak ingat ka-lau itu hari ulang tahun saya.Saat itu saya sedang buru-buru pulang karena kurangsehat. Ternyata belum keluardari gerbang sekolah, sayadilempar beramai-ramai den-gan telur sampai baju sekolahyang saya pakai belepotankarena telur,'' ceritanya.

Ketika, itu Nia baru meny-adari kalau ia sedang beru-lang tahun. Ternyata tidaksampai di situ. Dalam kondi-si pakaian yang kotor karenakena lemparan puluhan telur,kawan-kawannya juga tidakmau membonceng dirinyauntuk pulang ke rumah.

''Terpaksa aku nunggu an-gkot di pinggir jalan. Ternya-ta, tidak ada satupun supirangkot yang mau menaikkansaya ke mobil, lantaran bajusaya basah dan bau,'' cerit-anya. Terpaksa, Nia harusjalan kaki sambil menahanmalu karena mengenakanbaju yang kotor. (jek)

Gubernur Kepri, H MuhammadSani mengakui, potensi di Daikdan seluruh Kabupaten Ling-ga cukup besar. Terutama po-tensi pariwisata dan budaya.Potensi itu bisa mendorongpertumbuhan ekonomi masya-rakat. Tapi, masih terkendalaconektivity atau perhubunganantar pulau. Dari Batam keLingga menghabiskan waktu 2jam. Dari Tanjungpinang just-ru 3 jam lebih. "Untuk mem-persingkat perhubungan itu,kita akan bangun pelabuhan diSijantung Lingga dan SungaiTenan di Batam. Jarak tempu-hnya hanya kurang lebih 1jam," kata Sani.

Untuk membuka akses diSungai Tenan, Sani meren-canakan akan membuka badanjalan ke Batam yang belum tun-tas selama ini. Pelabuhan yangsudah dibangun ketika masihdi bawah Provinsi Riau itu akandibenahi tahun 2015 nanti. Pel-abuhan Sijantung anggaranyang dibutuhkan Rp 10,3 mil-iar. Sedangkan Sungai Tenanmencapai Rp 7 miliar. Jika ak-ses itu sudah terkoneksi, Daik-Lingga bakal menjadi tempat

kunjungan wisatawan asing.Selain itu, lanjut Sani, Pem-

prov Kepri akan membuka ak-ses roro dari Sungai JagoDabok ke Penarik Daik. Semen-tara dari Dabo akan dibuka ak-ses roro ke Kuala Tungkal,Jambi. Untuk kepentinganmasyarakat, Pemprov Keprijuga membangun dermagaapung di Benan dan Cempadengan dana Rp 2 miliar lebihpada tahun 2014 ini.

"Untuk akses perhubunganitu, tahun 2016 nanti sudah lan-car. Sedangkan tahun angga-ran 2014 ini, Pemprov Keprimengalokasikan dana untukLingga mencapai Rp 66,374miliar. Selain fisik, dana itu di-gunakan untuk pendidikan,kesehatan, program pengen-tasan kemiskinan, budaya, pari-wisata, agama dan sektor lain,"jelas Sani.

Selain menampung aspirasimasyarakat dan usualan pe-mekaran Kabupaten Singkep,Sani menyampaikan, dalam kun-jungan kerja ke setiap kabupat-en/kota juga diingatkan agarmasyarakat menyukseskanpenyelenggaraan MTQ tingkat

Provinsi Kepri di Karimun, 21-27 Maret ini. Agenda besar lainyang patut disukseskan itupenyelenggaraan Pemilu Leg-islatif (Pileg) 9 April 2014 bulandepan. Masyarakat diharapkanmenggunakan hak suaranyauntuk memilih wakil-wakil rak-yat. Diharapkan, pesta demo-krasi di Kepri menjadi yang ter-baik se-Indonesia.

Untuk penyelenggaraan Pe-milu itu, Sani mengingatkan,masyarakat boleh berbeda pil-ihan ketika berada di biliksuara. Tapi saat keluar dari bi-lik suara harus kembali menja-lin kebersamaan dan persatu-an. Khusus para Caleg jangansaling menyalahkan atau men-jelekkan, tapi berbuat baik un-tuk kelangsungan pemban-gunan daerah ke depan.

Tidak kalah pentingnya,Sani berharap agar masyarakatBintan dan Kepri pada umum-nya turut menyukseskanMTQ tingkat nasional ke-25 diKota Batam, 6-15 Juni menda-tang. Dari 34 provinsi yangdatang ke Batam bakal mem-bawa rombongan kafilah se-banyak 5 ribu orang. Penye-

lenggaraan MTQ nasional diKepri akan menjadi rujukanuntuk penyelenggaraan MTQnasional ke depan.

"Ini kesempatan kita menun-jukan bagaimana budaya dankebersamaan masyarakat Ke-pri kepada orang lain. Kesem-patan menjadi tuan rumahMTQ itu bisa kita dapatkan lagisetelah 68 tahun ke depan.Entah ada entah tidak, kita lagipada 68 tahun ke depan itu,"demikian ditambahkan Sani.

Wakil Bupati Lingga, AbuHasyim menyebutkan, Kabu-paten Lingga sudah menunju-kan kemajuan pembangunansejak dilakukan pemekaran 10tahun lalu. Kemajuan itu tidaklepas dukungan dari PemprovKepri. Tahun ini Lingga men-dapat bantuan dari ProvinsiKepri sebesar Rp 2,5 miliar un-tuk pembangunan Balai AdatMelayu Lingga di sampingMuseum.

"Kami berharap agar pelabu-han Sijantung dan Sungai Ten-ang segera dibangun untukmembuka akses perhubunganmasyarakat. Begitu juga den-gan akses ke Jambi, diharap-

kan lebih cepat. Sehinggaekonomi rakyat bisa cepatberkembang," ujar ibu Hasyim.

Usai mengadakan silatura-him bersama masyarakat, da-lam kunjungan kerja tersebutGubernur Kepri H MuhammadSani melakukan pemancanganperdana pembangunan ge-dung Lembaga Adat MelayuLingga. Peletakan batu perta-ma tersebut disaksikan KetuaLAM Kepri Abdul Razak, Danrem Brigjen Zuirman, Danlan-tamal IV Laksma Agus He-ryana, Kapolda Endjang Su-drajat, Sekdaprov Kepri Rob-ert Iwan L, Asisten Reni Yus-neli, staf ahli Syamsul Bahrum,Wabup Lingga Abu Hasyim,Ketua DPRD Lingga Kamarud-din Ali, Ketua PKK Kepri Ai-syah Sani, Plt Sekda LinggaAini dan pejabat eselon dilingkungan Pemprov Kepri.Sebelumnya, Gubernur Keprimenyerahkan bantuan biayapendidikan kepada mahasiswadan bantuan bagi pelajar kura-ng mampu serta bantuan per-cepatan pembangunan kepadapemerintah desa/kelurahan diKabupaten Lingga. (fre)

Pemprov Alokasikan ......................................................... dari halaman 1

Menanggapi hal ini, politisimuda asal Tanjungpinang,Teddy Jun Askara mengatakanserangan fajar adalah sebuahpembodohan politik terhadapwarga. Sebab, hal tersebutmengajarkan warga politikpraktis dan tidak mencermin-kan pendidikan politik yangberetika.

"Hal ini jangan sampai terja-di. Untuk mengantisipasi ini,mari kita gerakan suara hati

dalam menentukan pilihan saatpemilu nanti," terangnya, Se-nin (10/3).

Menurut Teddy, gerakansuara hati ini dengan menda-tangi langsung masayarakatdan saling berbincang atassegala persoalan yang dihada-pi saat ini, khususnya yangberhubungan dengan kebija-kan pemerintah yang terk-adang membuat masyaraaktmakin sulit dalam menjalani

kehidupan. "Caranya, ya den-gan silaturahim," sebutnya.

Teddy mengatakan, menjalinsilatuhrami secara langsungdengan masyarakat merupakanupaya dalam mengajarkan poli-tik cerdas kepada masyarakat.Termasuk dengan membangunkomitmen pembinaan terhadapwarga, yang selama ini belummendapatkan keadilan. Baikdari sisi kebijakan maupun per-soalan ekonomi.

"Momentum ini sebenarnyaharus diciptakan oleh partaibersama calegnya, agar kedepan ketika sudah dudukmenjadi anggota dewan, bisadibedakan mana warga yangbisa dibina dan mana wargayang pragmatis. Inilah urgen-si dari gerakan suara hati," ujarTJA sapaan akrabnya.

TJA juga mengatakan, se-bagai caleg, dirinya tidak ke-nal dengan yang namanya se-

rangan fajar. Ia percaya kepa-da masyarakat, karena selamaini dengan turun langsung danmendengar apa yang menjadikeluhan warga, menjadi carayang tepat dalam menjaringaspirasi. "Selama ini Kami han-ya gunakan politik silatuhrah-mi dengan demikian kita tahuapa yang dirasakan warga, danbagaimana kedepannya kalauketika kita menjadi anggotaDPRD," tukasnya. (fik)

Serangan Fajar ................................................................... dari halaman 1

SEORANG karyawan subkontraktor di PT Bintan Off-shore tewas setelah terjatuhdari lantai 2 tempatnya beker-ja, Senin (10/3) sore sekitarpukul 16.00 WIB. Karyawan,Damsi, yang disebut-sebutmerupakan pekerja dari PTRBB itu meninggal denganluka-luka memar di tubuhnya.Saat terjatuh, korban sempatmenyenggol besi yang ikutroboh dan menimpa dirinya.

Kapolsek Bintan Timur, Ko-mpol Irham Halid tidak me-nampik tentang adanya kecela-kaan kerja tersebut. Hanya sajaIrham Halid enggan untuk cer-

ita lebih rinci. ”Ya, kamimendapatkan informasi seper-ti itu. Untuk jelasnya tolongtanya ke bagian humas saja,”kata Irham Halid.

Informasi yang berhasil di-himpun Tanjungpinang Pos,saat itu Damsi yang merupa-kan pekerja PT RBB yangmerupakan salah satu sub kon-traktor di PT Bintan Offshore,sedang mengerjakan proyekpembuatan kapal.

Hanya saja, Meski bekerja diketinggian, namun yang ber-sangkutan tidak mengenakantali pengaman. ''Saat terjatuhdari lantai dua, ternyata di saatbersamaan besi padat yangada di dekatnya ikut terjatuh

persis di posisi terjatuhnyakorban,” sebut sumber koranini kemarin.

Jatuhnya besi yang mem-buat suasana gaduh itu spon-tan membuat para pekerja lainberlarian mendekat, karena pe-kerja yang ada di dekat Damsimenjerit minta tolong.

Setelah mengangkat besipadat, yang menimpa korban,pekerja lain langsung menge-vakuasi Damsi yang ternyatasaat itu sudah tidak berdayalagi.

Salah satu warga Kijang,Fery, menyebutkan Damsi te-was menjelang waktu pulangkerja. ”Damsi ini warga yangtinggal di dekat Pasar Inpres,

Kijang. Anaknya ada tiga yangkini masih duduk di bangkusekolah dasar di Kijang,” kataFery.

Informasi lain yang berhasildihimpun, Damsi, merupakankaryawan baru di PT RBB.Diperkirakan karena belum ter-lalu mahir menguasai medankerja, dan pengamanan yangdisediakan perusahaan jugatidak lengkap hingga kecela-kaan kerja itu mengakibatkanpekerjanya meninggal dunia.

”Dia tewas dengan bagiantubuhnya terlihat memar, sep-erti bagian pinggang dan kepa-la. Bagian tubuhnya juga ban-yak luka memar,” sebutnya.

Karena saat kejadian, korban

langsung meninggal dunia,hingga pihak perusahaan lang-sung membawa korban ke rumahduka yang berada di Kijang.

Akibat peristiwa itu, akhirn-ya aktivitas di perusahaan PTRBB langsung dihentikan dansemua karyawan langsungdipulangkan.

Sampai Senin malam, petu-gas pengawas lapangan PTRBB, dikabarkan masih belumberanjak dari rumah Damsi.

Sampai berita ini ditulis, be-lum ada konfirmasi dari pihakperusahaan tentang mening-galnya salah satu karyawanyang sedang mengerjakanproyek pembuatan kapal itu.***

SUHARDI, BintanKaryawan Tewas ................................................................... dari halaman 1

TANJUNGPINANG - Usai men-jalani sidang perdana di Penga-dilan Tindak Pidana KorupsiTanjungpinang, 6 Maret lalu,Kasatker Pengembangan Kiner-ja Penglolaan Air Minum (PK-PAM) Kepri, Paulus Sule (53)tampil di acara serah terima pen-gelolaan penyulingan air lautmenjadi air tawar, Jumat (7/3).Majelis hakim menilai tindakanPaulus ini tak beretika.

Ketua majelis hakim yang me-nyidangkan kasus ini, Hakim RAji Suryo, dengan statusnyasebagai terdakwa, seharusnyaPaulus tidak tampil dalam acarapemerintahan. Paulus sendiritidak ditahan atas pertimbangantidak pernah ditahan sejak di ke-jaksaan.

"Penasehat hukumnya jugamengajukan surat agar tidak di-tahan pada sidang perdana,"

ujarnya.Namun, tindakan yang dilaku-

kan Paulus Sule ini tidak bereti-ka. Sebenarnya, Paulus bolehsaja tampil karena masih menja-bat sebagai Kasatker PKPAM.Pihak yang berwenang menco-pot jabatannya tentu saja ata-sannya langsung.

"Dia masih sidang perdana.Uang yang dikorupsi juga sudahdikembalikan ke negara," ucap

R Aji Suryo.Majelis hakim tengah mem-

pertimbangkan agar Paulus di-tahan pada sidang berikutnya.Hal ini untuk menghindari ko-mentar masyarakat bahwa adatebang pilih dalam penahananterdakwa korupsi.

Diberitakan sebelumnya, Pau-lus Sule dan Elvis Nelis, didak-wa melakukan korupsi di Perk-erjaan Pembangunan Sistem

Penyediaan Air Minum (SPAM)di Kecamatan Pulau Tiga, Natu-na.

Tim Jaksa Penuntut UmumKejaksaan Tinggi KepulauanRiau dalam dakwaanya menya-takan, Paulus Sule merupakanKasatker PKPAM Provinsi Kep-ulauan Riau di Tanjungpinang.Dalam kasus ini, ia menjabat se-bagai Kuasa Pengguna Angga-ran. (sur)

Hakim Ancam Penjarakan Paulus Sule

JAKARTA - Status CPNS yangdisandang belum menjadi pe-nentu seseorang menjadi PNS.Bahkan CPNS yang sudah me-ngikuti prajabatan pun tidakotomatis menjadi pegawai ne-geri.

Sebab, di dalam UU Aparatur

Tak Lulus Prajabatan, CPNS Bisa Gagal PNSSipil Negara (ASN), disebutkan,CPNS bisa dibatalkan kelulus-annya bila tidak lulus prajaba-tan.

"Berbeda dengan tahun-ta-hun sebelumnya, mulai tahun iniCPNS yang sudah masuk praja-batan belum tentu langsung

PNS. Masih ada serangkaianpenilaian lagi," kata Wakil Men-teri Pendayagunaan AparaturNegara dan Reformasi Birokrasi(WamenPANRB) Eko Prasojo dikantornya, Senin (10/3).

Penilaian ini, lanjutnya, ber-langsung selama setahun terhi-

tung sejak seorang CPNS me-ngikuti prajabatan. Penilaiantersebut di antaranya men-yangkut integritas, intelegensia,loyalitas, kedisiplinan, dan lain-lain.

"Prajabatan merupakan titikawal dari penilaian kinerja seor-

ang CPNS. Bila dalam setahunCPNS-nya tidak sesuai standaryang ditetapkan, maka yang ber-sangkutan tidak akan menjadiPNS," tegasnya. Di dalam UUASN disebutkan, lima persendari jam kerja dihitung dari diklattermasuk prajabatan. (jpnn)

TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014 3

BATAM - Sehari sebelum pembu-kaan Musabaqah Tilawatil Quran(MTQ) Nasional yang direncana-kan, 6-15 Juni nanti di Batam,kontingen atau kafilah dari 34Provinsi di Indonesia akanmengikuti pawai taaruf.

Pawai taaruf nanti akandigelar tepatnya, 5 Juni2014 dengan dua kategoridan berhadiah. Saat pa-wai taaruf ini banyak yangakan dilibatkan untuk me-meriahkan acara.

Kabag Humas Pemko Batam,Ardiwinata, mengatakan, pawaitaaruf akan diikuti kafilah 34 daer-ah serta mobil hias. Rute yang dile-wati pawai kafilah dari berbagaiprovinsi ini mulai dari Hotel Pasif-ic menuju Nagoya Plaza. Sement-ara mobil hias bergerak dari HotelPasific, hingga Kelenteng Wind-sor, Nagoya.

"Nanti peserta akan dinilai danjuara akan mendapatkan hadiah,"ungkap Ardi.

Pada pawai taaruf itu, akan dip-impin marching band IPDN Jati-nangor. Pada kesempatan itu, se-mua Provinsi di Indonesia akanikut ambil bagian.

"Pemain marching band, ada

Marching Band IPDNIringi Pawai Taaruf

130 orang. Kalau yang MarchingBand Barelang akan tampil saat ac-ara penutupan," sambung dia.

Pada pawai taaruf itu, akan di-arak juga 25 benderah merahputih, 25 bendera LPTQ dan

25 bendera Forum Keru-kuman Umat Beragama(FKUB).

"Pembukaan pawaitaaruf ini akan dibuka

Menteri Agama RI, Sury-adharma Ali. Nanti, kepala

negara-negara yang untukpertama kali diundang, sudah bisaikut serta," harap Ardi.

Sebelumnya, Tarmidi KepalaBiro Kesra Pemprov Kepri men-gatakan, pada tanggal 5 Juni nantitamu Kepri sudah mulai berdatan-gan. Panitia sudah menyiapkanbus antar jemput buat para kafilahseluruh provinsi di tanah air.

Setibanya dari pelabuhan ataubandara, para kafilah provinsi inilangsung dibawa ke Asrama Haji.Disanalah mereka akan melakukanadministrasi. “Kemudian kita siap-kan makanan untuk para kafilahyang baru tiba di Batam. Setelahmelakukan administrasi, maka akankita antar ke penginapan masing-masing,” jelasnya. (mbb/mas)

Tarmidi

KARIMUN - Bupati Karimun H Nurdin Basirun men-erima kunjungan kerja Bupati Batu Bara, SumateraUtara, H OK Arya Zulkarnain beserta rombongan,Senin (10/3).

Pertemuan dua kepaladaerah berlangsung dua jamdi Rupatama Kantor BupatiKarimun. Ada pun maksuddan tujuan kunker PemkabBatu Bara pertama kalinya keKarimun untuk menggali po-tensi di Karimun yang dapatdilaksanakan di Batu Bara.Kedua kabupaten saling ek-spos potensi daerah masing-masing.

Nurdin Basirun menyam-paikan rencana besar Pem-kab Karimun dan Kabupat-en Pelalawan, Riau yaknimembangun jembatan pen-

ghubung antara Pulau Karimun dengan Pulau Sumat-era dilanjutkan ke Johor, Malaysia.

Mendengar hal itu, OK Arya Zulkarnain terpanadan satu persatu bagian yang dijelaskan Nurdin tidaklepas dari pandangannya ke monitor. Mungkin ia ber-mimpi sebagian rencana pembangunan di Karimundapat diterapkan di kabupaten yang ia pimpin saat ini.

Kata Nurdin, rencana pembangunan Jembatan Ka-jori sudah mendapat perhatian pemerintah Indonesiadan Malaysia. Bahkan, ketika menghadiri pertemuandi Malaysia ditawarkan opsi konektivitas melalui tero-wongan bawah laut. Harga pembangunan lewat tero-wongan lebih kecil dibanding dibangun jembatan lay-ang. “Pastinya, kita mencoba wujudkan rencana be-sar ini. Karena sesuai dengan visi Kabupaten Ka-rimun yakni meningkatkan perekonomian masyarakat,”tukas Nurdin.

Ia juga menjelaskan posisi Bumi Berazam yang meru-pakan salah satu beranda terdepan wilayah NKRI.Kedekatan dengan negara tetangga, tentu Kabupat-en Karimun mendapatkan perhatian khusus dari pe-merintah pusat. “Dan misi kita adalah peningkatanketersediaan infrastruktur, kualitas SDM, mengem-bangkan pusat pertumbuhan ekonomi, meningkat-kan kualitas pelayanan publik,” kata Nurdin.

Bupati Batubara OK Arya Zulkarnain menjelaskan,sebagai daerah pemekaran memang harus banyakmelakukan terobosan untuk membangun perekono-mian daerah. Wilayah yang memiliki tujuh kecamatanitu, lebih mengandalkan pertanian. Daerah yang bera-da di pesisir timur Pulau Sumatera itu, kini pembangu-nannya diarahkan ke sektor maritim.

“Faktor kesamaan geografis, membuat kami men-coba menggali potensi yang ada di Kabupaten Ka-rimun. Kami juga tengah menggalakkan pemban-gunan di sektor maritim, selain mengandalkan sektorpertanian,” papar OK Arya Zulkarnain. (yon)

Nurdin PaparkanRencana

Jembatan Kajori

KUNKER UMRAHSkorsing Suradji

Dua SemesterJANGAN SAMPAI JADI PRESEDEN BURUK

RENCANA pemberhentian dosenFisip UMRAH Tanjungpinang,Suradji MSi ternyata memunculkanmasalah baru lainnya. Ada dugaanyang melatarbelakanginya karenaada intervensi dari lembaga luar,dalam hal ini disebut-sebut DPRDKepri. Sehinngga, senat universi-tas yang diketuai rektor mengelu-arkan kebijakan sepihak pember-hentian Suradji.

"Kalau benar ada intervensi itu,maka ini sangat disayangkan. Kare-na seharusnya bukan lembagayang mengintervensi yang disalah-kan, tapi UMRAH sebagai pergu-ruan tinggi," tegas anggota DPRDKepri, Surya Makmur Nasution ke-pada Tanjungpinang Pos, kemar-in.

Surya menegaskan, DPRD Keprijangan dibawa-bawa atau dilibat-kan dalam masalah ini. Se-harusnya UMRAH se-bagai perguruan tinggi

TAUFIK-AJI,Tanjungpinang

yang independen, tidak seharusn-ya menerima apapun intervensi dariluar, jika itu ada.

Apabila UMRAH sebagai lemba-ga pendidikan sudah bisa diaturoleh pihak luar, maka ini menjadipreseden buruk bagi PTN di Kepri.

”Ini keputusannya ada di rektorataupun senat universitas. Saransaya kalau tidak mampu mengelolaPTN, sebaiknya istirahat saja danberikan tanggungjawab itu kepadayang lain," saran Ketua FraksiDemokrat DPRD Kepri ini.

Surya mengatakan, perguruantinggi adalah lembaga pendidikanyang salah satu tugasnya juga ikutmencerdaskan kehidupan bangsa,serta ikut membangun daerah.Membangun daerah tidak hanyadalam bentuk fisik atau mencetakgenerasi muda yang berkualitas,tapi menjadi penyeimbang dan pen-gontrol kebijakan-kebijakan pemer-intah, jika ada yang menyimpang.

”Kalau dosen saja dilarang

mengkritik untuk pembangunandan kebaikan, ini sama saja sudahmembredel kebebasan berpendap-at. Lebih parahnya lagi, ini tidakmencerminkan perguruan tinggiyang dinamis yang menjadi salahsatu penggerak perubahan," imbu-hnya.

Apakah memang DPRD Kepriada mengeluarkan semacam inter-vensi ke pihak UMRAH, Suryamengaku tidak tahu sama sekalimengenai hal itu.

Dalam pada itu, Rafki, Kabag Hu-mas UMRAH mengatakan, Suradjihanya diskorsing dua semester. Na-mun alasannya bukan mangham-bat kebebasan di UMRAH. Suradjijuga sudah pernah dipanggil De-kan FISIP. Hal itu menguatkan pi-hak UMRAH memberikan sanksisetelah sebelumnya dibawa dalamrapat senat UMRAH.

Sedangkan surat edaran WakilRektor II tersebut tidak ada hubun-gannya dengan kasus itu. Surat itu

justru dimaksudkan agardosen dan mahasiswa aktifmenulis di media massa.

***

Nurdin Basirun

KampusUMRAHDompak

4TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014

PRO - ANAMBAS

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

PEMEKARAN: Gubernur Kepri HM Sani berfoto bersama dengan Ketua BP2KK dan perwakilansembilan kecamatan usai menerima dokumen pemekaran KKS, Senin (10/3).

F-RONI/TANJUNGPINANGPOS

RAPAT SKPD: Rapat Forum SKPD Anambas membahas proyek multiyears yang akan dilaksanakan tahun ini dan tahun depan.

LOWONGAN KERJAK a m i s e b u a h p e r u s a h a a ndis t r ibutor d i Tanjungpinangmembutuhkan tenaga AdministrasiSyarat :

� Pendidikan min SLTA sederajat� Usia max 27 thn� Penampilan menarik� Bisa bekerja di bawah tekanan� Tidak dalam kuliah

Lamaran, CV diantar langsung ke :

PT. SELATANINDO BINTAN MANDIRIJl. DI Panjaitan Gg.Putri Balqis No.30Km.7(Belakang Morning Bakery Bt.7)

DIBUTUHKAN SEGERAA. Staff Lapangan (SA)- Pria, min. Pend. SLTA- Memiliki kendaraan roda 2 dan SIM C- Menguasai wilayah Tg.Pinang- Penghasilan min. Rp.1,6jtB. Of�ce Boy (OB)- Pria, min. Pend. SLTA- Memiliki kendaraan roda 2 dan SIM C- Menguasai wilayah Tg.Pinang- Penghasilan min. Rp.1,3jt

Alamat of�ce :

Jln. Baru Km.8Tanjung Uban. Depan RSUP.“KOTA EMAS”Telp. 0811 7045 262

LOWONGAN KERJASebuah perusahaan Televisi di Tanjungpinangmembutuhkan 1 orang tenaga ADMINISTRASIKEUANGANDengan persyaratan :1. Wanita belum menikah2. Usia max 26 tahun3. Pendidikan DIII Akuntansi4. Bersedia ditempatkan di Tanjungpinang5. Jujur dan berbadan sehat

Lamaran lengkap disertai pas photo terbaru ditujukan ke :Jl. Pramuka No.3 Tanjungpinang dengan mencantumkankode :ADM KEUANGAN disisi kanan amplop lamaran anda.Lamaran diterima paling lambat 3 (tiga) hari setelah iklan iniditerbitkan.

Hanya lamaran yang lulus seleksi yang akan dipanggil.

ANAMBAS - Pemerintah Ka-bupaten Kepulauan Anambasmenggesa pembangunan pro-yek dengan memakan danabesar. Proyek tahun jamakatau multiyears ini berupajalan antar kecamatan danBandar Udara Letung.

Rapat Forum Satuan KerjaPerangkat Daerah (SKPD)Tahun 2014 digelar di GedungBalai Pertemuan MasyarakatSiantan (BPMS) Tarempa, Se-nin (10/3). Rapat tersebut di-buka oleh Bupati KabupatenKepulauan Anambas TengkuMukhtaruddin.

Rapat ini dihadiri anggotaDPRD Anambas, seluruh Ke-pala SKPD, dan Camat se-Kabupaten Kepulauan An-ambas. Rapat tersebut berte-makan, perwujudan kese-jahteraan dan kemandirianmasyarakat sebagai pondasipembangunan yang berke-lanjutan di Kepulauan Anam-bas.

Dalam sambutannya, Teng-ku menyampaikan, forumSKPD ini merupakan amanatdari Peraturan Pemerintah RINomor 8 Tahun 2008 tentangpenetapan tata cara pen-gusulan pengendalian danperaturan tentang peren-canaan pembangunan daer-ah.

"Forum SKPD ini merupa-kan amanat pemerintah RI.Forum besar seperti ini ja-ngan sampai disepelekan.Saya sudah beri peringatankepada kepala SKPD dan Ca-mat agar mulai hari ini sama-pi tiga hari ke depan harus

Pemkab Anambas Gesa Pembangunan Proyek Multiyears

Bupati Drs T Mukhtaruddin.

menghadiri rapat ini," kata-nya.

Forum SKPD tidak ada satupun yang strategis. Yangpenting adalah membahasprioritas program dan kegia-tan yang dihasilkan dari ha-sil Musrembang sebelumnya.

"Hasil Musrembang desa

dan kecamatan akan di bahaspada forum SKPD ini. Mus-rembang selanjutnya akankita laksanakan pada Rabu(12/3) mendatang," tambah-nya.

Kegiatan yang dihasilkanpada Musrembang kecamatanyaitu rencana rancangan ke-giatan pembangunan pada2014 dan 2015. Rancangan itumeliputi beberapa kegiatanyakni pembanguan sejumlahproyek multiyears.

Sejumlah proyek Multiyearstersebut adalah pemba-ngunan jalan. PembangunanJalan Tarempa - Rintis, Rintis- Air Bini, Rintis - Temburunsampai ke pusat PerkantoranPasir Peti merupakan yangpaling prioritas. Kemudian di-lanjutkan dengan pemba-ngunan jalan yang berada diKecamatan Palmatak. Jalanyang dibangun mulai dari Pay-alaman-Bayur, dan JalanMatak-Matak Kecil.

"Saya meninjau ke lokasi,ada beberapa jalan yangsudah selesai dikerjakan,"

ungkap Tengku.Sementara itu, proyek Mul-

tiyears yang dilaksanakan diKecamatan Jemaja yaitu pem-bangunan Bandara Letungdan jalan yang menghubung-kan antara Letung denganKuala Maras, serta dari Le-tung ke Rewak.

"Untuk pembangunan jalanLetung - Rewak, harapanmasyarakat sangat besar danmenjadi perhatian bersama.Sudah sekian tahun dipro-gramkan tapi baru belum jugaterwujud. Tahun ini kami ker-jakan dan sebelum akhir tahun

2015 jalan tersebut sudah se-lesai," janji Tengku.

Anggaran proyek Multiyearsini nilainya mencapai Rp 370 mil-iar. Proyek ini dianggarkan sela-ma dua tahun, 2014 dan 2015.Anggaran tersebut sudah terma-suk pembangunan Water FrontCity dan Stadion Tanjung Mo-mong.

"Proyek ini kami bagi dalam duatahun. Tahun 2014 sebesar 40persen dan tahun 2015 sebesar60 pesren. Mudah-mudahan den-gan persentase ini, pembangunandi kabupaten ini dapat kami sele-saikan," terangnya. (ron)

Bupati: Simbol-Simbol NegaraHarus Dibangun di PerbatasanANAMBAS - Pemkab Anam-bas terus meningkatkan pro-gram pembangunan daerahtermasuk di wilayah perba-tasan. Program yang menja-di prioritas tersebut adalahpembanguan simbol negarasebagai tanda wilayah per-batasan dengan negara teta-ngga.

Bupati Kabupaten Kepu-lauan Anambas, TengkuMukhtaruddin, Senin (10/3),mengatakan, untuk pemban-gunan jangka panjang dae-rah, Pemkab Anambas terusmeningkatkan program pem-bangunan daerah termasuk diwilayah perbatasan. Programyang menjadi prioritas terse-but adalah menjaga potensiyang ada di wilayah perba-tasan.

Untuk menjaga wilayahperbatasan, perlu dibanguninfrastruktur berupa simbol-simbol negara di KabupatenKepulauan Anambas.

"Di wilayah perbatasan

perlu dibangun infrastruktursimbol-simbol negara. Agartidak terjadi hal-hal yangtidak diinginkan. Ini adalahrencana kami ke depan," ka-tanya dalam Forum SKPD diGedung BPMS, Senin (10/3).

Untuk mewujudkannya,Tengku bahkan sudah men-jumpai Dewan PertimbanganPresiden di Jakarta untukmembahas hal ini.

"Pada Jumat (7/3) lalu, sayadidampingi Kepala Satpol PPAnambas menjumpai KetuaDewan Pertimbangan Pre-siden di Jakarta untuk pre-sentasi. Di sana, saya menja-di narasumber didampingiDirjen Hum dan SekretarisBNPP Nasional. Kami berti-ga memberikan pendapat sa-ran kepada Ketua DewanPertimbangan Presiden dalamrangka tata kelola pemetaandi wilayah perbatasan terma-suk di Anambas," ujarnya.

Pada presentasi tersebut,yang disorot masalah Inter-nasional. Namun pada ke-sempatan itu, ia menyampai-kan kepada Ketua DewanPertimbangan Presiden men-genai potensi anambas dalammeningkatkan devisa negara.

"Pada kesempatan itu, kamimenyampaikan potensi

Anambas dalam rangka me-ningkatkan devisa negara.Kami sudah mempromosikanke pusat. Mereka baru tahusetelah disampaikan. Bahkan,mereka baru mengetahui po-tensi di Anambas memangluar biasa," ujar Tengku.

Tata kelola peningkatanwilayah perbatasan di wi-layah Kepulauan Anambasmeliputi, Kecamatan SiantanSelatan, Kecamatan Jemaja,Kecamatan Jemaja Timur danKecamatan Palmatak. Empatkecamatan menjadi potensi diwilayah perbatasan, terma-suk wilayah-willayah yangdilingkari oleh lima pulau ter-luar.

Untuk menyoroti penyem-purnaan dari wilayah per-batasan tersebut, peran Ca-mat sangat penting. Camatyang bertugas di wilayah per-batasan bukan hanya se-bagai perangkat daerah.

Tapi seorang Camat jugabertindak sebagai kepalawilayah yang tidak perlumenunggu komando dalamkeadaan darurat.

"Hal ini untuk menghindariterjadinya illegal fishing danmasalah lainnya yang kerapterjadi di perbatasan," tukasTengku. (ron)

Pemkab Anggarkan Kulkas Penyimpanandan Alat Pemisah Sel Darah

LINGGA - Pemkab Lingga me-nganggarkan kulkas penyim-panan darah dan alat pemisahsel darah tahun ini. Pengajuanini untuk menjawab keluhanmasyarakat yang selama ini ke-sulitan untuk mendapatkan je-nis darah yang dibutuhkan.

Ketua Komisi III DPRD Ling-ga Rudi Purwonugroho kepadaTanjungpinang Pos, Sabtu (8/3), mengatakan, pengadaan kul-kas penyimpanan darah dan alatpemisah darah ini merupakanajuan dari dewan di komisinya.Selama ini, masyarakat kesulitanmendapatkan jenis darah yangdibutuhkan.

“Masyarakat sulit mendapat-kan darah yang dibutuhkan.Tahun ini, kami mengajukan kul-kas penyimpanan dan alat pe-misah sel darah,” ujarnya.

Selama ini, persediaan darahyang di Rumah Sakit Umum Dae-rah Dabo maupun Rumah SakitLapangan di Daik tidak ada. Se-tiap pasien yang membutuhkandarah, harus mencari wargayang punya golongan darahsama. Tentu saja kondisi sepertiini menyulitkan keluarga pasien.

"Tidak adanya alat pemisahsel darah membuat darah yangdidonorkan langsung diberikankepada pasien tanpa melihat

kondisi darah yang bersangku-tan," ucap Rudi.

Jika alat pemisah sel darahsudah dimiliki PMI CabangKabupaten Lingga dapat me-lakukan tugasnya mencari ma-syarakat yang bersedia mendo-norkan darah. Setelah sel darahdipisahkan dan dinyatakandarah dalam kondisi baik, makadarah hasil donor itu dapat ma-sukkan ke dalam kulkas peny-impanan yang ada di RSUDDabo."Memang terkesan mere-potkan. Bila berjalan sesuai den-gan yang diharapkan, maka ke-butuhan darah untuk pasien da-pat disiapkan," jelas Rudi. (tir)

Sani Terima Dokumen PemekaranKabupaten Kepulauan SingkepKUNJUNGAN Kerja GubernurProvinsi Kepri Sani ke Kabu-paten Lingga dimanfaatkanBadan Pekerja Pemekaran Ka-bupaten Kepulauan Singkep(BP2KKS) untuk menyerahkandokumen pendukung pemben-tukan kabupaten baru, Senin(10/3). Dokumen yang diserah-kan berupa hasil kajian akade-mis Universitas Indonesia (UI),dukungan masyarakat, dan su-rat persetujuan dari Bupati danDPRD Lingga.

Penyerahan dokumen pem-bentukan KKS diantar olehsembilan tokoh masyarakat

perwakilan dari tokoh sembilankecamatan di Kabupaten Ling-ga.

"Pemekaran KKS adalah as-pirasi masyarakat KepulauanSingkep. Seluruh masyarakatberharap terbentuknya KKS.Dengan diserahkannya seluruhdokumen pendukung, kamimengharapkan dukungan pe-nuh dari Bapak Gubernur," kataKetua BPSKKS Agus Norman,saat menyerahkan dokumenpembentukan KKS di Aula Ge-dung Bupati, Daik.

Gubernur Kepri Sani lang-sung menerima dokumen terse-but. Ia mengatakan, pihaknyabersama DPRD Kepri akan mene-

laah dokumen pemekaran KKS.Pemekaran wilayah adalah sebuahaspirasi masyarakat untuk dapatmeningkatkan kesejahteraan.Pembentukan kabupaten baru bu-kan untuk memecah belah per-satuan yang sudah terjalin antaramasyarakat Kepulauan Singkepdan daerah lain di KabupatenLingga.

"Kami respon aspirasi untukpemekaran KKS. DPRD Kepriakan mempelajari sebelum me-ngambil keputusan bersama,"ujarnya. Sani berharap, aspirasimasyarakat untuk wilayahnyadimekarkan dapat menjadi alatpemersatu masyarakat. Denganpemekaran, diharapkan pemba-

ngunan di Kabupaten Linggadan daerah yang dimekarkandapat lebih berkembang.

"Banyak daerah pemekaranyang justru gagal meningkatkankesejahteraan. Malah menjadibeban bagi daerah induk danpemerintah pusat. Ibaratnya,layu sebelum berkembang,"ucap Sani.

Jika pemekaran ini aspirasiseluruh masyarakat, secara lang-sung semua harus bertanggungjawab atas maju mundurnyadaerah tersebut.

"Sekali maju, harus maju. Jan-gan mundur lagi," kata Sani lagidengan nada memberi seman-gat. ***

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

KUNJUNGAN: Kapolda Kepri Brigjend Endjang Sudrajatmemeriksa kesiapan anggota Polres Lingga. Peralatan dankelengkapan diperiksa satu per satu.

TENGKU, Lingga

Kapolda Cek KesiapanAnggota Polres LinggaLINGGA - Kepala Polda KepriBrigjend Endjang Sudrajat me-meriksa kesiapan anggota PolresLingga dalam dalam pengamananPemilihan Umum Legislatif (Pileg)2014. Setiap anggota kepolisiandiminta untuk bersikap netral danPileg nanti.

"Setiap anggota kepolisianharus memahami tugas penga-manan Pemilu. Polri bertanggungjawab atas keamanan masyarakat

dalam menyalurkan hak suara-nya," kata Endjang dalam kunjun-gannya ke Mapolres, Senin (10/3).

Anggota Polri yang terlibatdalam pengamanan pemilu agarberkoordinasi dengan pihak Ko-misi Pemilihan umum dan PanitiaPengawas Pemilu setempat. Bilaterjadi pelanggaran yang dilaku-kan peserta pemilu, polisi harusberkoordinasi dengan Bawaslu

untuk melakukan penindakan,kecuali jika pelanggaran pidana.Kepolisian bisa langsung men-

indak tanpa harus koordinasi.Anggota Polri harus bertindakprofesional. (tir)

ULTAH SELEB

Anna MariaCianjur 11 Maret 1964

Dengan memberikan sedikitsentuhan tambahan pada peker-

jaan, Anda akan dipuji karena pekerjaanyang dilakukan dengan baik. Setelahmenyadari betapa baik berada pada apayang Anda lakukan, sisanya akan da-tang dengan mudah.

GEMINI 22 Mei - 21 Jun

Fokus terhadap kemitraan danapa yang Anda dapat tawar-

kan serta apa yang Anda harapkanuntuk masuk kembali. Banyak dapatdicapai jika Anda bekerja sebagai se-buah tim.

TAURUS 21 Apr - 21 Mei

ARIES 21 Mar - 20 Apr

Hal ini tentu bukan waktu un-tuk mencampuri urusan orang

lain. Fokus terhadap masalah uang dankesepakatan yang tertunda, Anda da-pat membuat beberapa keuntunganfinansial.

SAGITARIUS 23 Nov - 21 Des

VIRGO 22 Agt - 22 Sep

AQUARIUS 21 Jan - 19 FebAnda akan disesatkan olehseseorang yang Anda pikir

Anda bisa mempercayainya. Ikuti naluriAnda sendiri. Cari tahu seluruh kebena-ran sebelum Anda membuat keputusan.

Mulailah tugas mendapatkansemua hal-hal kecil yang harus

Anda selesaikan keluar dari jalan. Tang-gung jawab tambahan mungkin tam-pak menakutkan, tapi Anda akansenang Anda terlibat dalam membantuorang-orang yang tak bisa membantudiri mereka sendiri.

Jangan membiarkan duniaterlepas dari kontrol. Anda

mungkin emosional saat ini, tetapi jikaAnda menyalurkan itu menjadi sesuatuyang kreatif, Anda akan memiliki wak-tu yang jauh lebih baik.

SCORPIO 24 Okt - 22 Nov

Berbagi keprihatinan Anda danteman-teman atau kerabat

akan dapat memberikan nasihat. Tidakada yang akan seburuk yang Andapikir sebelumnya. Seseorang dari masalalu Anda dapat membuat perbedaan.

Lihatlah kepada orang yangAnda percaya untuk nasihat dan

dukungan.

CAPRICORN 22 Des - 20 Jan

Keterlibatan Anda dalam ben-tuk pembelajaran atau melaku-kan perjalanan akan mengarah

pada awal baru bagi Anda. Orang-orangyang Anda temui akan mempengaruhiAnda dan membuka mata Anda dengangaya hidup baru dan peluang.

PISCES 20 Feb - 20 MarSibukan diri dan tunjukkan apayang dapat Anda capai dan

Anda akan menjadi yang pertamadalam baris untuk meraih kemajuan.Bersiap-siaplah dengan lebih banyakpekerjaan yang tidak biasa dan Andaakan menikmati apa yang Anda laku-kan lebih banyak.

LIBRA 23 Sep - 23 Okt

Anda mungkin lebih banyakuntuk menyalahkan daripadayang Anda sadari jika sese-

orang telah menyebabkan Anda sedih.

LEO 23 Jul - 22 Agt

Anda akan memiliki kesulitanmendapatkan proyek kreatif

Anda mulai hari ini. Orang-orang mudadalam hidup Anda akan menjadi kritikAnda yang terbaik.

CANCER 22 Jun - 22 Jul

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014 5Gaya & Selebriti

SAAT ini nama Ahmad AlGhazali atau akrab disapa Alsemakin melambung di duniaentertainment. Putra sulungAhmad Dhani dan MaiaEstianty ini seolah telahmenjelma menjadi idola barudi panggung hiburan tanahair. Wajahnya pun sudahakrab menjadi bintang tamudalam berbagai acara televisi.

Hal ini pun membuat PartaiKebangkitan Bangsa (PKB)melirik remaja gantengtersebut untuk menjadi jurukampanye. Diberitakansebelumnya, Al menjadi satupaket dengan selebritisRepublik Cinta Manajemen(RCM) untuk menjadi corongpartai tersebut menuai suara.

Namun, kendala usia Alyang belum genap 17 tahunmenjadi masalah tersendiri.Pihak PKB pun siap mengkajiulang nama Al untuk dima-sukkan dalam jadwal kam-panye terbuka. Namun,mereka tak menampik jika Almemiliki kharisma tersendirisebagai idola bagi anakmuda.

“Ya, kan memang selebritis

TARGET

A . KEGIATAN PEMBANGUNAN JALAN

1. Peningkatan Jalan perumahan Lembah Asri Hang Kasturi & Jl. Radar Kel. Bt.

sembilan

2. Pembangunan Jl. Kijang Lama Gg. Putri Anjasmara 1, Jl. Peralatan Kel.

Melayu Kota Piring Kecamatan Tanjungpinang Timur

3. Peningkatan Jalan Rajawali Kel. Pinang Kencana Kec. Tanjungpinang Timur

Km.13 Uban

4. Pengaspalan Halaman Wihara Guang Ktiang Sia Tih Senggarang

5. Pembangunan Jalan Datuk Pakau Tg. Sebauk dan Jl. Senggarang Besar

(lanjutan)

6. Pembangunan Jl. Kampung Sumber Rejo Km. 13 Kijang

7. Peningkatan Jalan Perumahan Simpang Senggarang Km. 14 Kel Air Raja

Perumahan Bumi Putra Permata Perumahan Griya Permata Indah Kel.

Melayu Kota Piring.

8. Pembangunan Jalan Utama Menuju Perumahan Bukit Indah lestari

9. Pembangunan Jalan Akses Rumah Dinas Walikota, DPRD dan Perkantoran

Gedung 5 Lantai, Aula Serta Laboraturium BLH Kota Tanjungpinang

10.Penataan Persimpangan Jl. D.I. Panjaitan - Jl. W.R. Supratman

11.Peningkatan Jalan dan Drainase Sei Timun (Lanjutan)

12.Pembangunan Jalan Tembus Pinang Hijau ke Rumah Potong Lembu

13.Pembangunan Box Culvert di 3 Titik Kp. Sidumulyo Kel. Batu Sembilan

14.Pembangunan Box Culvert dibelakang SMK Maritim Kel. Sei Jang Kec. Bukit

Bestari

SUB JUMLAH (A)

B. KEGIATAN REHABILITASI/PEMELIHARAAN JALAN DAN JEMBATAN

1. Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Hang Lekir Kel. Batu Sembilan Kec.

Tanjungpinang Timur

2. Rehabilitasi/Pemeliharaan Jl. Potong Lembu, Jl. Tambak Jl. Pasar Ikan, Jl.

Gambir, Jl. Teratai, Jl. Ketapang, Jl. Sulawesi

3. Rehabilitasi/Pemeliharaan Jl. Lembah Purnama CS dan Jalan Haji Ungar

4. Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Meranti, Jalan Gudang Minyak

5. Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Kijang Kencana 1-2, Jl. Pinang 2 dan Jalan

menuju Terminal Bintan Cener Kel. Pinang Kencana

6. Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Perumahan Bumi Air Raja Km. 14 Kec.

Tanjungpinang Timur.

SUB JUMLAH (B)

NO. NAMA KEGIATAN

PEMERINTAH KOTA TANJUNGPINANGMELALUI DINAS PEKERJAAN UMUM (PU) KOTA TANJUNGPINANG

MENYELENGGARAKAN KEGIATAN 2014

13,5 Km

3 Km

2 Km

2,5 Km

1,9 Km

1 Km

1,3 Km

1,5 Km

10,2 Km

1,5 Km

1,7 Km

2 Km

2 Km

1,5 Km

0,8 Km

1,4 Km

0,6 M0,100 M

3 Titik

1 Titik

Tertanda,Ir, Robert Pasaribu, MM

Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Tanjungpinang

Tahun 2014 ini, kami beritahukan kepada masyarakat luas terkait pengerjaan jalan, baik berupa pembuatan, pemeliharaan maupunpeningkatan jalan, ada di beberapa titik. Kami mengharapkan kerja sama yang baik untuk kemajuan pembangunan di Kota Tanjungpinang.Berikut lokasi dan ukuran jalan yang akan dikerjakan:

LAMA tak terdengar kabarnya,mantan vokalis band Cokelat, KikanNamara ternyata tengah menyiap-kan diri untuk merilis debut albumsolonya pada pertengahan tahun ini.Ia mengaku tak bisa lagi menundaalbum solonya tersebut.

Kikan menambahkan, awalnyapengerjaan album ini tersendat.Namun dengan tekad baja, ia tetapmenggelontorkan album ini karenasebagai wujud eksistensi dirinya diblantika musik tanah air.

“Awalnya album ini tersendat-sendat. Masih proses. Tapiapapun terjadi, bulanJuni harus rilis, akuakan keluarkan singlejuga.

Ini album menun-jukan Kikan sepertiapa,” kata Kikandi acara MusisiPeduli Indone-sia-CharityConcert ForKelud sekali-gus memper-ingati HariMusik Na-sional danReuni ParaMusisiLintasGenerasi,The FoundryNo.8 Level IISCBD,JakartaSelatan,Minggu (9/3).

“Ini satumomentumyang pentingkarena perdanaaku sebagai pen-yanyi solo. Inimenunjukkan akuresmi jadi penyanyisolo,” lanjutnya.

Kikan akan mema-sukkan sekitar 10 lagudengan genre poprock. Menurutnyagenre musik terse-but mewakili dirinyayang besar di eratahun 1990-an. Inijuga merupakanidealisme musik darimantan istri Yuketersebut.

“Aku rencananyaakan nulis 9-10 lagu dialbum ini. Warna musikpop rock, karena akutumbuh di era itu, 1990’ssound,” demikiantandasnya. (net)

Al Ghazali Idola BaruIni Alasan PKB Tarik Jadi Juru Kampanye?

punya segmen masing-masing, anak muda bisauntuk anak muda,” kataMarwan Ja’far, Ketua FraksiPKB DPR kepada wartawan(9/3).

Marwan menambahkan jikaAl ternyata tidak bisadimasukkan, mereka memilikibeberapa selebritis yangnamanya juga digandrungi

generasi muda, “Kami adabanyak selebritis ya. Sudahada Ridho Rhoma, TommyKurniawan kemudian RessaHerlambang dan lainnya.Mereka juga bisa mewakilisuara anak muda,” lanjutnya.

PKB membantah jikamereka hanya mengandalkancaleg atau pun juru kam-panye selebritis untuk

menarik massa pemilih.“Ya, Kita punya organisasi,

yang mengurusi pemuda ada,tidak semata-mata mengan-dalkan selebritis ya. Kitapunya organisasi kader dikalangan pemuda, kalanganmahasiswa. Mereka sudahbekerja lama kok untukmasing-masing segmennyaya,” tandasnya. (net)

Juni 2014, KikanNamara Siap RilisAlbum Solo

SEBAGAI selebritis yang sejak kecil terkenal dengannama Dhea Imut, Dhea Anissa yang saat inisudah remaja pun tak bisa dengan mudahmelepas imej nama ‘Imut’ tersebut. Hinggasaat ini, Dhea tetap saja dipanggil dengannama Dhea Imut.

“Dhea udah remaja, udah pakai nama DheaAnissa, tapi tetap aja dipanggilnya ‘Imut’,karena dianya yang lebih dulu 14 tahundipanggilnya imut, memang susah dihilang-kan,” kata Rani, ibunda Dhea di bilanganWarung Buncit, Jakarta Selatan, Minggu (9/3).

Dhea sendiri tak mempermasalahkan ketikabanyak orang yang masih memanggilnya DheaImut. Ia justru berusaha bisa mempertahankan

Dhea Anissa Tak Bisa LepaskanNama Dhea Imut

paras imut- nya meski bertambah usianya, “Pengen-nya makin dewasa, tapi mukanya janganmakin tua,” selorohnya.

“Yang pasti pengen jadi lebih baik lagidi usia 18 tahun ini. Pengennya lebih baiklagi dan bisa membuat sesuatu yang baiklagi. Karena belum kesampaian semua,”tutur Dhea.

Sebagai orang tua, Rani berharapanaknya tersebut bisa semakin dewasaseiring bertambahnya usia, “Dia baruaja jomblo, gak boleh pacaran dulu.Mudah-mudahan dia makin dewasaaja,” tandasnya. (net)

ARTIS sekaligus pembawa acara kenamaan, Indrabekti menggelar akikahan anak keduanya, AmabellEleanor Indra Bekti. Acara ini berlangsung dikediaman Indra, bersama keluarga, sahabat dananak-anak yatim dari pesantren di daerah Condet.

“Keluarga Indra dan sahabat artis, menghadirianak yatim pesanteran condet,” ucap Indra diRempoa Cempaka 3, Perumahan Nouvella Town-house, Bintaro, Minggu (9/3).

Setelah kelahiran anak keduanya di RS Brawijaya,14 februari 2014 lalu, Indra memotong satu kambinguntuk anak perempuannya itu. Indra pun berharapdalam mendidik anaknya bisa menjadi yang solehadan berguna bagi bangsa dan negara.

“Doanya untuk kami semoga bisa mendidik anakyang soleha untuk bangsa dan negara Indonesia.”tutupnya. (net)

Akikah AnakKe-2, Indra Bekti

Undang AnakYatim

KEINDAHAN alam Banyuwangi, Jawa Timur membuatSyaharani jatuh cinta. Karena itu, pembuatan video klip laguMorning Coffee dilakukan di sana. Malah Syaharani inginterus mengeksplor wilayah tersebut lebih jauh.

“Semuanya bagus. Mulai dari Alas Purwo, Pulau Merah,Lereng Ijen. Kotanya juga. Pasar tradisonalnya apik, ada kopitubruknya. Ternyata Banyuwangi punya potensi banyak.Belum lagi Meru Betiri,” urainya di bilangan Senayan, Jakarta.

Vokalis Syaharani andQueenfireworks ini melanjut-

kan jika ada makanansetempat yang barudirasakan dan langsungmembuatnya jatuh cinta.

“Nasi tempongnyaenak banget. Rujaknyajuga. Belum lagi pecelyang dimakan denganrawon. Itu ternyatamakanan sehari-hari

penduduk di sini. Malahkita yang sempat dibuat

bingung,” tuturnya, Sabtu(8/3). Karena terpes-ona, Syaharani iaingin sekali mem-buat video klip lagulain di albumSELALU ADACINTA di sekitarBanyuwangi,

“Ada beberapalokasi yang

belumdikunjungi.Jadi kalau

bisa videoklip diusa-

hakan gaksatu tempat.Makanya kitasebut videotrip,” jelasSyaharani.(net)

Syaharani RupanyaKepincut KeindahanAlam Banyuwangi

TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 20146

TEDDY Jun Askara, atau yang bi-asa disapa TJA, akhir pekan lalukembali melakukan kunjungan sil-aturahmi ke beberapa kelurahandi Tanjungpinang. Kunjun-gan politisi muda PartaiGolongan Karya(Golkar) ini dalamrangka memberikanpemahaman kepa-da masyarakat,bahwa penting-nya memberikansuara pada Pe-milu 9 Aprilmendatang.

Dalam ke-sempatan ini,Teddy jugamemberikanpemahamankepada ma-syarakat tentangtata cara memilihyang benar, supayasuara masyarakat ini tidaksia-sia dan bisa memberikan man-faat dengan mempercayakan suaranyakepada wakilnya di lembaga legislatif.

Pada pemilu mendatang, Teddy maju sebagai calonlegislatif untuk Dewan Perwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Kepri dapil Tanjungpinang nomor urut 5. ***

Narasi : TaufikFoto : Humas TJA

TJA Menjelaskanmanfaat dan

fungsi asuransiTJA yang

menjadi programunggulan

kepadamasyarakat NusaIndah, Kelurahan

Batu 9.

TJA menyerahkan hadiah kepada juarapada pertandingan voli putri se-Kelurahan Tanjungunggat.

TJA menjelaskan bagaimana cara mencoblos yang baikpada Pemilu 9 April mendatang.

TJA menjelaskan tata cara mencoblos yang baik dan benarkepada masyarakat Kampung Jawa.

TJA berfoto bersama ibu-ibu Majelis Taklim Kampung Jawa, Kelurahan Tanjungpinang Barat dan caleg DPRD Kota Tanjungpinang dari dapil Tanjungpinang Barat Jismul Hasin.

TJA memberikan kata sambutan pada malam hiburan dan pembagian hadiahkepada pemenangan pertandingan bola voli se Kelurahan Tanjungunggat.

Bersama masyarakat mendengarkan keluhan keluhan yang ada di lingkunganwarga Perum Bhumi Air Raja, Kelurahan Pinang Kencana.

Ibu-ibu majelis taklim mendapatkan bantuan berupa uang pembinaanuntuk dikelola sebagai usaha kecil menengah di lingkungannya.

Setiap kali bersilaturahmi dengan warga binaannya, TJA memberikan uang pembinaan. Seperti kepada ibu-ibuMajelis Taklim yang diwakili Ibu RW dari Nusa Indah, Kelurahan Batu 9.

Teddy Jun Askara SE MM caleg DPRD Prov Kepriberfoto bersama Endi Maulidi SH dan masyarakat.

Caleg DPRD Kota Tanjungpinang Endi Maulidi SH duduk bersamawarga dan tokoh masyarakat.

Lurah Tanjungunggat tengahmemberikan kata sambutan.

TJA bersama sahabatnya Uztaz Adi yangselalu hadir untuk menemani TJA

bersosialisasi turun ke masyarakat.

“Cukup coblos pada kolom namanya saja,”kata TJA saat memberikan pemaparan

kepada masyarakat.

TAK BERI CELAH

7TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014

F-ALRION/TANJUNGPINANG POS

PERDALAM SUMUR: Akibat kemarau yang panjang di Karimun, debet air berkurang membuat warga Lembah Permai KelurahanDarusalam, Meral Barat, Karimun memperdalam sumurnya.

MUNICH - Pelatih Bayern Munich PepGuardiola segera mengalihkan fokus padaLiga Champions. Dia mengingatkan agaranak asuhnya tak memberikan celah sedi-kit pun kepada The Gunners.

Bayern dijadwalkanmenjamu Arsenal diAllianz Arena Rabu(12/3) dinihari pada legkedua babak 16 besarLiga Champions. DieRoten dijagokan bakalmendapatkan tiket keperempatfinal, setelahmengantongi ke-menangan 2-0 di legpertama di London.

Status tuan rumahmenjadi poin plus un-

tuk Bayern. Selain itu mereka juga tengahberada pada suasana gembira usai menuaikemenangan besar atas Wolfsburg 6-1pada 8 Maret lalu.

Tapi Pep tak mau jemawa. Dia mengin-gatkan kenangan kurang menyenangkandari pertemuan kedua tim di musim sebel-umnya, juga di babak yang sama.

Kala itu, walaupun menang 3-1 di Emir-

SIARANLANGSUNG

RABU , (12/3)Pukul 02:00 WIB

MUNCHENVS

ARSENAL

SCTV

Thomas Mueller (tengah kanan), pemain Bayern Munich saat membuat gol pada leg pertama Liga Champions antaraArsenal FC dan Bayern Munich di London Inggris, 19 Februari 2014. Bayern menang 2-0.

ates Stadium, tapi Bayern nyaris mengala-mi kesialan besar karena Arsenal bisa men-galahkan mereka 2-0 di leg kedua di Mu-nich. Mereka selamat dan lolos berkat ke-unggulan gol tandang.

"Jika kami memberikan banyak pengua-

saan bola kepada Arsenal, kami akanmendapatkan persoalan yang sangat san-gat besar," kata Pep.

"Jika kami menguasai bola, kami akanmelaju ke perempatfinal. Kalau mereka yangmengontrolnya, maka merekalah yang

akan lolos," tegas pelatih asal Spanyol itu.Kewaspadaan Guardiola cukup beras-

alan sebab Arsenal juga sedang dalam situ-asi yang menyenangkan. Mereka baru sajamenuai tiket semifinal Piala FA usai menum-bangkan Everton 4-1. (net)

MADRID - AC Milan menyam-bangi markas Atletico Madrid den-gan misi membalikkan kedudukanusai kalah di leg pertama. Walau-pun tidak akan mudah, Milan di-wanti-wanti jangan gentar.

Rossoneri dijadwalkan melawatke markas Los Colchoneros di Vi-cente Calderon, Rabu (12/3) dini-hari, pada leg kedua babak 16 be-sar Liga Champions.

Di leg pertama lalu Milan kalah0-1 dari Atletico di San Siro mela-lui gol tunggal Diego Costa dimenit ke-83. Tetapi hasil itu dise-but Adel Taarabt cuma ketidak-beruntungan semata.

"Seharusnya kami bisa me-nang di San Siro, itu bisa berakhir

2-0 tapi saat itu kami tak berun-tung," kata pemain pinjaman dariQueens Park Rangers itu di situsresmi Milan.

Sehubungan dengan hal itulahTaarabt menegaskan bahwa Milantak boleh takut dengan Atleticodan berusaha mengulangi perfor-ma bagus di San Siro lalu untukmenembus babak berikutnya.

"Selasa nanti kami tak boleh takutpada Atletico Madrid. Mereka timkuat, ada di posisi atas Liga Span-yol, tapi Liga Champions kompeti-si berbeda. Di San Siro kami menun-jukkan bahwa kami bisa mendomi-nasi, saya tak melihat alasan kena-pa kami tak bisa melakukan hal se-rupa di Madrid," tegasnya. (net)

Misi Balikkan KedudukanAdel Taarabt

Pasokan Air PDAM TerhentiWADUK DAN SUMUR DI KARIMUN KERING

TIGA bulan terakhir ini, Karimun di-landa musim kemarau yang berke-panjangan. Dampaknya kebakaranlahan pertanian dan kekeringan sum-ber air bersih seperti PDAM Ka-rimun dan sumur-sumur masyarakatdipemukiman.

“Kemarau tahun ini menjadi ke-marau yang terpanjang lamanya diKarimun ini. Untuk mendapatkan airbersih dari sumur umum, kami harusbangun pagi-pagi. Itu sudah bany-ak warga yang mengambil air,” ujarMarlan, salah seorang warga Meralkepada Tanjungpinang Pos kemar-in katanya sambil membawa dua jeri-gen.

Lori air yang biasanya sulit men-cari pelanggan, saat ini mereka ke-

walahan melayani permintaan war-ga yang ingin membeli air bersih.Pasokan air dari PDAM Karimun diSei Bati, Tebing saat ini sudah tidakjalan lagi karena waduknya juga ter-lihat kering.

“Kalau dibilang saat ini Karimundarurat air bersih,” tutur Marlan.

Untuk mengatasi kekeringan air,masyarakat Lembah Permain Kelu-rahan Darusalam, Tebing melakukangotong-royong.

“Pipa saluran air dari sumur umumyang ada di depan rumah wargasudah tidak berfungsi lagi,” kataYoeda warga Lembah Permai.

Debit air di sumur semakinberkurang. Untuk mengatasi itu war-ga bersama-sama gotong royongmemperdalam sumur. “Walaupunsumur saat ini sudah dalam, tetapi

harus didalamkan lagi untuk menda-patkan mata air,” kata Yoeda sambilmengajak wartawan koran ini meli-hat warga yang memperdalamsumur umum.

Selain gotong royong memper-dalam sumur, warga juga gotong-royong membersihkan parit atauselokan yang sudah kering untukmenghindari terjadinya banjir sep-erti pada tahun lalu. Selokan yangrendah kembali diperdalam dan dile-barkan.

Kejadian ini kata Yoeda, menja-di catatan Pemkab Karimun. Ket-ersediaan air bersih bagi masya-rakat harus diperhatikan, khu-susnya masyarakat yang tinggaldi pulau-pulau. Kwalitas airnyaharus layak kosumsi. Artinya PH-nya tinggi. ***

ALRION, Karimun

NATUNA - Sadar jika lokasi kepulauan diNatuna cukup rentan dalam pendistribusianlogistik Pemilu, KPU Natuna menjalin koor-dinasi matang dengan TNI Angkatan Laut.

Ketua KPU Natuna, Affuandris mengata-kan, sesuai arahan dan petunjuk KomandanPangkalan TNI AL (Danlanal) Ranai, Kolo-nel Agus Hariyadi, TNI AL sendiri siap men-dukung suksesnya Pemilu.

“Namun secara teknis, kalau KPU Natunainginkan bantuan dari Lanal Ranai terkait dis-tribusi logistik yang terkendala, KPU bisaajukan permohonan ke Armabar TNI AL,”

KARIMUN - Hearing penolakan pen-dalaman alur yang akan dilakukan PTOil Tanking di Teluk Setimbul, PasirPanjang, Meral Barat Karimun kembalidilanjutkan di ruang Banmus DPRDKarimun, Senin (10/3).

Masyarakat nelayan dan pihakmanagemen PT Oil Tanking ikut hadirdalam rapat tersebut.

Ketua RW 04 Teluk Setimbul, EwaBekuk menyatakan tetap menolak ren-cana pendalaman alur yang akan di-lakukan PT Oil Tanking.

“Kalau pendalaman alur itu tetapdipaksakan bagaimana kami mencariikan atau kemana kami mau mencariikan? 80 persen masyarakat Teluk Set-imbul adalah nelayan,” kata KewaBekuk.

Perlu digaris bawahi, kata dia, ne-layan atau masyarakat tidak menolakinvestasi masuk ke Karimun terkhususdiwilayah Teluk Setimbul.

“Tetapi jangan gara-gara investasitadi, mata pencaharian kami menjaditerganggu. Silahkanlah tanamkanmodal di sana, tetapi jangan ganggumata pencaharian kami,” ulang EwaBekuk.

Masih kata Ewa Bekuk, masyarakattetap pada pendirian awal dan ber-harap Pemkab Karimun memberikanjalan keluar yang menguntungkankedua belah pihak. Artinya masyarakatdiuntungkan dengan tidak jadi pen-dalaman alur.

Saat hearing tersebut, anggotaKomisi C DPRD Karimun, Bakti LubisSH dengan tegas menyatakan, meli-hat persoalan yang ada saat ini di Ka-rimun, banyak izin analisa dampaklingkungan (amdal) bodong di Ka-rimun ini.

Izin amdal terbit setelah dibahas tan-pa melibatkan seluruh masyarakat se-

F-ALRION/TANJUNGPINANG POS

HEARING: Perwakilan masyarakat RW 04 Teluk Setimbul, PasirPanjang Meral Barat, Karimun saat hearing dengan komisi C DPRDKarimun, Senin (10/3) di ruang Banmus bersama PT Oil TankingKarimun terkait rencana pendalaman alur.

Jangan Rusak MataPencarian Kami

NELAYAN TETAP TOLAK PENDALAMAN ALUR PT OIL TANKING

kitar perusahaan. Hanya beberapa sajaatau oknumnya saja yang diundang.Setelah itu diberikan uang saku terbitamdal tanpa memikirkan persoalan di-belakang hari. “Seperti saat ini,” tud-ing Bakti Lubis.

“Jujur kita katakan, bicara PAD dariPT Oil Tanking bisa dikatakan nantin-ya tidak ada. Tetapi akan ada kegiatanatau peningkatan perekonomian disekitar perusahaan itu atau di Karimunini dengan terbukanya lapangan kerjabaru diperusahaan itu,” jelasnya.

Tetapi perlu juga dipahami, perusa-haan dan pemerintah juga harusmemikirkan dampak dari kegiatan satuperusahaan.

“Agar persoalan seperti ini tidak ter-jadi lagi, kami harapkan penerbitan izinamdal pendalaman alur di PT Oil Tank-ing sesuai dengan prosedur,” tegasBakti Lubis.

Beberapa persoalan antara perusa-haan dan masyarakat sekitar karenaizin amdal yang tidak diketahui selu-ruh masyarakat. Sementara pihak pe-

rusahaan sudah mengantongi seluruhperizinan yang dibutuhkan untukmelakukan kegiatan. Agar tidak adayang jadi korban izin amdal harus se-suai dengan prosedur.

Untuk itu dewan minta atau tekan-kan kepada dinas yang mengeluarkanizin amdal agar benar-benar mengelu-arkannnya sesuai dengan ketentuan.Jangan sampai ada muncul lagi amdalbodong di Bumi Berazam Karimun.

“Kami datang ke Karimun ini atasundangan Pemkab Karimun untukberinvestasi. Persoalan ini tergantungdari sikap pemerintah. Dalam hal ini,kami meminta kebijakan dari pemerin-tah,” kata Cristin perwakilan Manage-ment PT Oil Tanking usai hearing.

“Kami belum menentukan sikap apapun terkait apa yang disampaikanmasyarakat. Sekali lagi kami datang keKarimun atas undangan pemerintah.Jadi kami serahkan semua kepada Pe-merintah Kabupaten Karimun,” kataCristin berlalu meninggalkan GedungDPRD Karimun. (yon)

Jika Cuaca Buruk,KPU Minta Bantuan TNI-AL

ujarnya.Secara otomatis, jika sudah ada perintah

dari Pangarbar TNI AL, maka Lanal Ranaisiap menurunkan bantuan ke KPU terkaitlogistik yang terkendala pendistribusiannyasaat itu.

“Rencananya KPU natuna akan menco-ba menyurati Pangarbar TNI AL melalui KPUProvinsi Kepri sebagai antisipasi untuk dis-tribusi logistik ke kecamatan-kecamatan yangada,” terangnya.

Kendala bisa saja terjadi di lapangan.Umpamanya dalam penyaluran logistik ke

kecamatan-kecamatan, terjadi cuaca burukataupun force major (insiden) sehingga ka-pal yang disewa KPU tidak mampu berlayar.

Jika hal seperti ini terjadi, maka KPU pun-ya beberapa opsi, yakni minta bantuan kePemda Natuna atau opsi terakhir ke TNI AL.“Tapi mudah-mudahan kita berharap cuacabaik dan distribusi logistik bisa tersalurkansecara lancar dan tanpa kendala,” harapnya.

KPU Natuna disebutkannya akanmenyewa kapal (pompong) sesuai dengananggaran yang ada, yakni berbobot 10 tonkapal kayu milik masyarakat. (cr16)

NATUNA - Kecamatan Bunguran Tengahyang memiliki luas sekitar 31.500 kilometerpersegi, tahun ini fokus pada pengemban-gan sektor pertanian dan perkebunan. Duasektor ini menjadi andalan untuk ikut men-dongkrak kesejahteraan masyarakat.

“Tahun ini kita fokus di sektor pertaniandan perkebunan,” kata Camat BunguranTengah Erwenadi di ruang kerjanya, bebera-pa waktu lalu.

Alasan pengembangan dua sektor itu,

Bunguran Tengah Fokus Pertanian-Perkebunandikarenakan daratan justru lebih luas diband-ingkan lautan.

“Kenapa difokuskan di sektor pertaniandan perkebunan, karena yang paling berpo-tensi di Kecamatan Bunguran Tengah iniadalah pertanian dan perkebunan,” ujarnya.

Erwenadi yakin, dua sektor ini bakal ikutmempercepat pertumbuhan ekonomimasyarakat di Bunguran Tengah.

“Ya, saya rasa kecamatan harus memfokus-kan program untuk tahun ini di dua sektor

tersebut. Sebab di kecamatan ini mayoritasaktivitas masyarakat ada yang berkebunkaret dan ada yang bercocok tanam. Kalausaya pribadi menilai penduduk di sini sangatulet membidangi di dua sektor ini,” ungkap-nya. Saat ini, lanjut Erwenadi, KecamatanBunguran Tengah memiliki 1.112 hektare ke-bun karet dan 30 hektare sawah.

“Serta buah kelapa dengan luas sekitar 40,5hektare yang masih produktif sampai saatini,” katanya. (cr16)

TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014 8Metro Batam

BATAM - Harapan warga RT 02/RW 03 Kelurahan Tanjung Sari,Belakangpadang untuk memper-oleh pelantar beton akhirnya tere-alisasi.

Pelantar sepanjang 145 meterdengan anggaran Rp 230 juta itudibangun melalui Badan Keswa-dayaan Masyarakat (BKM) MekarSari. Proyek betonisasi ini merupa-kan program Percepatan Infrastruk-tur Kelurahan (PIK) tahun angga-ran 2013.

"Pemko memiliki komitmen meli-batkan langsung seluruh pihak ter-

Program PIK BerhasilBangun Pelantar

masuk di dalamnya lembaga danbadan pemberdayaan masyarakatdalam pembangunan," ungkapRudi, Wakil Wali Kota Batam.

Menurut Rudi, banyak kegiatanproyek yang harus diakomodirPemko Batam untuk memenuhi ke-butuhan infrastruktur. Sehinggaperlu keterlibatan masyarakat.

"Di Distako saja ada PL sebany-ak 320 kegiatan. Padahal banyakinfrastruktur yang harus segera kitabangun dan masyarakat sendiriyang lebih tahu mana prioritasnya,"kata Rudi. (mbb)

Dahlan Imbau Siswa Hinterland Jauhi NarkobaBATAM - Peredaran narkoba di Batambukan hanya di perkotaan saja. Belakan-gan ini, peredaran narkoba diketahuisudah sampai ke hinterland.

Hal itu sesuai dengan laporan yangditerima Wali Kota Batam, AhmadDahlan dari dokter di Batam melalui pe-meriksaan terhadap siswa hinterland.Karena itu, Dahlan meminta siswa danmasyarakat di pulau-pulau atau hinter-land untuk hati-hati.

Peringatan dan imbauan itu disampai-

kan Dahlan, saat menjadi ins-pektur upacara di SMAN 2Batam, Senin (10/3) di Bela-kangpadang.

Dahlan menegaskan, peng-gunaan narkoba sangat berba-haya bagi masyarakat. “Bapakdengar ada anak-anak pulausudah pakai narkoba. Dokter-nya melaporkan ke bapak. Jadihati-hatilah terhadap narko-ba,” kata Dahlan mengingatkan.

Ia berpesan, anak muda diBatam jangan pernahsekalipun mendekati narkoba.Karena sekali saja terkenanarkoba, selamanya bisamerasakan dampaknya. “Jika50 persen saja pemuda Indo-nesia terkena narkoba, negarabisa kolaps karena satu gen-erasi akan hancur,” ungkapDahlan.

Di tempat terpisah, Wakil Wali Kota

Batam Rudi di SMPN 1 Batam di Belakang-padang, berpesan hal senada. “Jangansampai terperosok dalam pergaulan be-bas,” kata Rudi.

Ia juga mengingatkan agar siswa men-yaring informasi seiring perkembanganteknologi saat ini.

“Jaga norma-norma agama. Jaga presta-si, sampai dengan pendidikan tertinggi. Jagamarwah diri dan keluarga. Jangan tergiurdengan barang-barang yang akhirnya da-pat menyesatkan,” pesan Rudi. (mbb)

Ahmad Dahlan

RATUSAN elemen masyarakatmelakukan aksi demonstrasi di Ge-dung PLN dan DPRD Batam, Se-nin (10/3). Mereka menolak renca-na kenaikan tarif dasar listrik (TDL)yang direncanakan PLN Batam.

Tak hanya berbagai elemenmasyarakat yang menolaknya.Gubernur Kepri HM Sani jugasudah pernah menyatakan peno-lakannya terhadap rencana ini. Ter-

TERKAIT RENCANA KENAIKAN TARIF LISTRIK

Pedemo TudingDewan Terima Suap

F-MARTUA/TANJUNGPINANG POS

DEMO: Ratusan warga melakukan aksi demo menolak rencana kenaikan tarif listrik di Batam, Senin(10/3) di Batam Center.

masuk Wali Kota Batam, AhmadDahlan.

Giliran Komisi III DPRD Batamyang mengikuti sikap gubernur danWali Kota Batam tersebut. Sikapdiambil sesuai dengan tugas Ko-misi III untuk mengkaji kenaikan tariflistrik di Batam.

"Ada berita, pak wali kota tidaksetuju. Kami juga tidak setuju kenai-kan. Sampai hari ini tidak pernahmembahasnya," tegas Yunus.

Yunus menegaskan, hingga hari

itu, pihaknya tidak pernah mem-bahas rencana kenaikan tarif listrik.Dia sendiri mengatakan tidak setu-ju kenaikan TDL.

"Saya setuju dengan wali kota(menolak kenaikaan tarif listrik),"sambungnya. Kalau ada isu kenai-kan, itu baru isu sepihak dari PLN,"sambungnya.

Terkait isu dewan mendapat suapdari PLN yang dilontarkan pen-demo, dibantah Yunus. Disebut-kannya, Januari 2014, pihaknya

mengakui ada rapat dengan PLN.Namun itu terkait rencana kegiatanketenagalistrikan.

"Tidak ada suap, karena tarif lis-trik tidak direkomendasikan naik,"cetusnya.

Para pendemo melontarkan per-tanyaan terkait isu suap Rp 10 mil-iar yang ditulis dalam spanduk pen-demo. Para pendemo menuding,pembahasan Perda tentang ketena-galistrikan dengan isu suap.

Salah seorang pengunjuk rasa,Aksa meminta, terkait penolakanlistrik dicantumkan secara tertulis.Permintaan itu kemudian dibuatYunus sebagai Ketua Komisi III,bersama anggota komisinya.

Sementara anggota Komisi IIIDPRD Batam, Edward Brando,mengaku jika Perda Batam No.3Tahun 2014 tentang Ketenagalis-trikan belum berlaku. Alasannya,Perda ditolak Kementerian DalamNegeri.

"Perda tidak berlaku, karena adaisinya yang seperti karet. Jadi dito-lak kementerian," cetus dia.

Usai paripurna tentang peruba-han Perda Kota Batam No.3 Tahun2013 tentang Ketenagalistrikan,Ahmad Dahlan menegaskan peno-lakan atas kenaikan tarif listrik."Mereka mengajukan dan ada tim

kita mengkaji. Tapi tidak setujukenaikan. Tidak ada kenaikan tarif,"tegas Dahlan.

Terkait pasal di Perda yang me-mungkinkan PLN menaikkan tariflistrik tanpa persetujuan Wali Kotadan DPRD, jika tidak ada pem-bahasan dalam waktu tertentu,dibenarkan Dahlan. "Memang adapasal krusial terkait tarif," ungkapDahlan sambil meninggalkan war-tawan.

Saat paripurna DPRD, Dahlanmenyampaikan klarifikasi Menda-gri atas Perda Ketenagalistrikan.Pasal 51 ayat 1 disebut tidak dia-tur UU. Pada Perda No.3 Tahun2013, disebutkan, Wali Kota men-etapkan tarif tenaga listrik untukkonsumen pemegang izin usahapenyediaan tenaga listrik yang izinusahanya ditetapkan oleh walikota setelah memperoleh persetu-juan DPRD.

Sementara pasal lain menyebut-kan, penetapan tarif sebagaimanaayat 1 dapat ditindaklanjuti apabilasegala syarat administrasi, sub-stansi dan teknis telah dipenuhi,paling lama 90 hari.

Persetujuan DPRD ayat 1 diberi-kan paling lama 30 hari kerja terhi-tung sejak diterimanya permohonandari wali kota. ***

MARTUA, Batam

BP Pertahankan Nilai Sejarah Kamp VietnamBATAM - Utusan KementerianLuar Negeri (Kemenlu) RI, mengun-jungi Kamp Vietnam Pulau Galang,Senin (10/3).

Menurut Direktur PelayananTerpadu Satu Pintu (PTSP) danHumas Badan Pengusahaan (BP)Batam, Dwi Djoko Wiwoho, kun-jungan itu untuk melihat peman-faatan sekarang dan rencana kedepan.

“Mereka memantau pemanfaa-tan Kamp Vietnam itu. Mau diman-faatkan untuk apa? Makanya, kitamenjelaskan dan bawa ke sana.Kemenlu akan menjelaskan ke pe-

merintah Vietnam soal ini,” ungkapdia.

Terkait rencana ke depan, BPBatam sudah menyerahkan mas-ter plan pembangunannya. Ka-wasan itu akan dijadikan kampungsitus kemanusiaan. “Kita kasihmaster plan, untuk pembangunan.Nanti namanya diganti jadi Kam-pung Situs Kemanusiaan,” beberDjoko.

Pengembangan kawasan itu leb-ih dikembangkan dengan menon-jolkan situs kemanusiaannya. Se-lain itu, akan dibangun hotel. “Kitarencanakan lahan untuk pemban-

gunan hotel. Tapi hotelnya jugaakan menunjang situs disana,” im-

buh dia.Sebelumnya, Kasubdit Humas

dan Publikasi BP Batam, Ilham EkaHartawan mengatakan, bekas pu-sat penampungan pengungsi Viet-nam di Pulau Galang merupakantempat wisata sejarah kemanu-siaan. Di sana sedang berjalan per-baikan Gedung Rumah Sakit PMI,pemugaran tempat ibadah dan ge-dung pusat aktivitas pemuda.

“Tahun ini, tinggal beberapabagian kecil saja yang dilakukanperbaikan,” ujar dia.

Kamp itu pada tahun 1979-1996,dijadikan tempat pengungsian or-

ang Vietnam yang dikenal manusiaperahu. Saat itu, mereka mencarisuaka karena di negeri asalnya ter-jadi konflik politik. “Sekarang, BPBatam mengelola tempat wisatasejarah itu,” beber Ilham.

Kamp Vietnam merupakan saksisejarah penanganan pengungsi diIndonesia. BP Batam berkomitmentetap menjaga kawasan itu tidakkehilangan sejarahnya.

“Sekarang, mereka juga sudahpernah datang untuk ziarah. Kare-na ada diantara pengungsi mening-gal dan dimakamkan di lokasi itu,”imbuh Ilham. ( mbb)

Dwi Djoko Wiwoho

04.55

18.18

12.15 15.23

19.26

(0771) 7447234HP 085328896464

LANGGANAN & PENGADUAN

TELPONSekarangANTAR

Sekarang

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014

JembatanPenyeberanganTerancam Batal

DED SudahTerlalu Lama

PEMBANGUNAN jembatanpenyeberangan orang (JPO)sudah lama digaungkan. Hanya,ada informasi terbaru, yakniadanya kemungkinan batal pem-

ABAS, Tanjungpinang

TANJUNGPINANG - Usaha air minum isi ulangdi Tanjungpinang saat ini diyakini masih belumsemua yang memenuhi prosedur kesehatan, salahsatunya memiliki sertifikat laik sehat (SLS). Un-tuk itu, masyarakat diminta teliti saat memberi airisi ulang.

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tan-jungpinang, Rustam, ketika ditemui di ruangankerjanya kemarin mengatakan, seharusnya selu-ruh usaha air isi ulang mengurus sertifikat itu.Dengan adanya sertifikat laik sehat, baru bisadipastikan air yang dijual benar-benar layak di-minum.

“Kalau di tempat penjualan air isi ulang galontidak ada SLS, berarti tidak ada pengecekan dariDinkes,” kata Rustam.

TANJUNGPINANG- Akademi Ke-bidanan (AKBID) Anugerah Bintansudah mulai membuka pendaftarancalon mahasiswa baru. Bahkan, un-tuk siswa yang baru akan mengikutiujian pun sudah bisa mendaftar,dengan membawa beberapa per- Lanjut ke Hal 10

Air Isi UlangHarus Kantongi

Sertifikat

Akbid Anugerah Bintan SudahTerima Mahasiswa Baru

syaratan yang ditentukan.Direktur Akademi Kebidanan

Anugerah Bintan, Asih, saat dite-mui Tanjungpinang Pos, kemarin(10/3) mengatakan, saat ini, AkbidAnugerah Bintan telah terakredita-si dengan nilai B, oleh BAN-PT den-

bangunan jembatan itu karenapanduan pembangunannya ataudetailed engineering design(DED) sudah terlalu lama.

Kepala Dinas Perhubungan

Lanjut ke Hal 10

Lanjut ke Hal 10

Mobil SIM Keliling Polres Tanjungpinang

Satu Bulan Operasi, Sudah Layani Lebih 400 SIMPelayanan pembuatanSurat Izin Mengemudi

(SIM) menggunakanmobil keliling sejauh

ini dirasa efektif.Dalam kurun waktu

satu bulan lebih sejakdiluncurkan awal

Februari lalu,sedikitnya 400

pembuatan SIM telahdilayani.

ANDRI MEDIANSYAH,Tanjungpinang

IDAK sulit mengenalimobil keliling sumban-gan dari Korlantas

Mabes Polri yang kini diop-erasikan Satlantas PolresTanjungpinang itu. Warnanyaidentik dengan mobil satuanlalu lintas. Yang membedakanhanya ukuran yang lebih besardan dilengkapi dengan jendeladi bagian kanan. Mobil ini jugadilengkapi dengan kursi sertameja yang memungkinkan bagiwarga calon pembuat SIMuntuk mengisi formulir.

Senin (10/3) kemarin, mobilSIM kelilling ini parkir di KM 9,persisnya di depan Komplek

Pinlang Mas. Hari itu memangsudah waktu mangkalnya disana, sesuai dengan jadwalyang telah dibuat SatlantasPolres Tanjungpinang. Mobil iniberoperasi 6 hari dalam seming-gu, mulai pukul 09.00-12.00WIB. Sesuai jadwal dimilikinya,Selasa mobil ini akan mangkal diTanjungpinang Citywalk, Rabudi Pelantar I, Kamis di OceanCorner, Jumat di LapanganPamedan dan Sabtu di Ramaya-na Mal.

Warga yang ingin memper-panjang masa pakai SIM (baik

Lanjut ke Hal 10

T

F-ANDRE MEDIANSYAH/TANJUNGPINANG POS

LAYANI WARGA: Mobil SIM Keliling saat melayani warga, kemarin.

TIMBA AIR:Pasangansuami istri diBatu Tujuh,kemarinkompakmengangkat airdari sumuryang terlihatjauh darirumahnya.Musim kemaraupanjangmembuatsebagian besarmasyarakatTanjungpinangkesulitan air.Berita terkait diMETROPOLISHal 10.

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

gan SK no: 027/BAN-PT/Ak-XI/Dpl-III/XII/2011. Hal ini menjadi nilai plusbagi Akbid Anugerah Bintan Tan-jungpinang.

“Apalagi untuk sekolah tinggi

TANJUNGPINANG POS10 SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014

SEPUTAR PINANG

TANNJUNGPINANG - Warga Tanjungpinangsemakin sulit mendapatkan air bersih. Bahkan, diBatu 7, warga 30 KK terpaksa memanfaatkan satusumur.

Tentu saja, air yang ada di sumur yang memilikikedalaman 8 meter tersebut terus menyusut. Kini,yang tersisa hanya 20-30 sentimeter dari dasarn-ya. Beruntung, airnya sedikit demi sedikit terusbertambah. Weston warga Jalan Puskesmas Batu7 mengaku setiap hari mengambil air dari sumuritu. Rata-rata, ia mengambil air 3-5 jeriken bersa-ma istrinya. “Yang penting cukup untuk cuci ser-ta kebutuhan mandi. Saya mandi hanya sore, kare-na air juga terbatas,” aku Weston.

Dari pagi hingga malam, warga terus bergan-tian mengambil air. Mereka mengambil air den-gan membawa kendaraan bermotor. Ada jugayang membawa dengan gerobak sorong.

Weston berharap, pemerintah tidak diam den-gan keluhan warga seperti ini. Ia berharap, tahundepan tidak terulang lagi. “Air bersih sudah sus-ah, kuning pun airnya tetap saya timba. Tidaktahu lagi harus mengambil air dimana,”ungkanya.(abh)

TANJUNGPINANG - Aturan soal premi kepeser-taan di Badan Penyelenggara Jaminan Sosial(BPJS) Kesehatan masih membingungkan sebagi-an masyarakat. Kebingungan muncul, karenasuami istri yang sama-sama bekerja, ternyata kedu-anya dipotong premi.

Padahal, dalam klausulnya, satu peserta sua-mi saja, sudah bisa menanggung lima orang, ter-masuk istri.

Umar mengaku terkejut dengan pemotonganiuran gaji istrinya. Awalnya, ia berpikir, BPJS Kese-hatan tak memotong iuran dari gajinya saja.

“Harusnya ada pengecualian. Suami- istri yangbekerja harusnya dapat memilih iuran dari gajimana yang dipotong,” kata Umar, Senin (10/3)

Kepala BPJS Kesehatan Cabang Tanjungpi-nang, Rizka Adhiati saat dikonfirmasi, mengata-kan, aturan seperti itu masih dibicarakan di ting-gkat pusat. Untuk saat ini, diakuinya, masih di-lakukan pemotongan iuran dari gaji suami danistri yang berstatus bekerja.

“Pemotongan tersebut memang mengacu padasetiap orang yang menerima upah,” terangnya.

Rizka juga mengaku sependapat harusnya di-potong satu saja. Hanya, karena aturan masihdibahas di pusat, pemotongan double masih di-lakukan. (dlp)

TANJUNPINANG - Ternyata, Pemko Tanjungpi-nang sudah menyiapkan lahan seluas 25 hektareuntuk pembangunan pelabuhan penumpang, baikdomestik dan internasional. Tak hanya itu, adajuga pelabuhan barang yang hanya berjarak 80meter.

“DED-nya sudah selesai. Ini wacana untuk 10tahun kedepan kalau pelabuhan Sribintan PuraTanjungpinang tidak bisa lagi menampung jum-lah kendaraan keluar masuk,” kata Hamalis, Ke-pala Badan Perencanaan Pembangunan Kota(Bappeko) Tanjungpinang.

Lahan yang tersedia itu lokasinya berada diTanjung Geliga, tepatnya di belakang Kantor WaliKota Tanjungpinang di Senggarang.

Pelabuhan bongkar muat barang di PelabuhanBatu Enam juga dinilai sudah tidak layak dalambeberapa tahun ke depan. Sebab, kedalaman airn-ya saat surut hanya 2,5 meter yang membuat ka-pal sulit masuk. Terutama kapal bermuatan 20 tonke atas. (bas)

30 WargaBergantung

di Satu Sumur

Suami Istri KenaTagihan BPJS

Pemko SiapkanLahan Pelabuhan

Biasanya sertifikat itu ditempel olehpemilik usaha di tempat usahatersebut. Dengan begitu, calonkonsumen tahu, air yang dibeli itubenar-benar layak minum.

Dikatakan Rustam, pihaknya

melakukan pengecekan untukmengetahu bakteri yang ada dalamkandungan air bersih. Pengecekandilakukan tiga bulan sekali. Takhanya airnya, alat yang digunakanjuga dicek. Hanya, pengecekan

alatnya cuma enam bulan sekali.“Kita mengecek untuk melihat

bakterinya. Kalau benar-benar nol(0), air bersih tersebut tidak adamengandung bakteri,” sebut Rus-tam.

Saat ini, data yang ada di DinasKesehatan Tanjungpinang, ada117 usaha tempat penjualan air isiulang yang selalu dicek. Ke-117tempat usaha tersebut sudah me-miliki SLS. Lalu, kalau pemilik usa-

ha tidak mengurus? Ketika tidakdiurus, dikatakannya, akan diberi-kan surat teguran dan selanjut di-bina. “Untuk sementara ini masihdi bilang relatif aman,” terangnya.(dri)

Air Isi..................................................................................................dari halaman 9

SIM C atau SIM A) tinggal meng-hafal jadwal tersebut dan bisa lang-sung membawa foto kopi KTP danSIM asli yang sudah habis teng-gat berlakunya.

“Syaratnya cuma itu,” jelas Ke-pala Unit Baur SIM Satlantas Pol-res Tanjungpinang, Brigadir Syam-suriya YS SSos M.Si

Dengan dua syarat tadi, wargacalon pembuatan SIM bisa lang-sung mengisi formulir yang kemu-

dian datanya akan diinput olehpetugas yang bertugas. Mobil inimemang dirancang untuk melayanipembuatan SIM perpanjangan.Sembari melakukan input data,petugas juga akan melakukan pros-es sidik jari, dan pembambilan foto.Di mobil itu juga ada petugas yangmengurusi surat kesehatan calonpembuatan SIM.

“Prosesnya tidak lama. Antara 15sampai 20 menit,” jelas Syamsuriya

lagi.Untuk pembuatan SIM ini, war-

ga dibebani biaya sesuai denganketetapan penerimaan negara bu-kan pajak (PNBP) sebesar Rp75ribu untuk SIM C dan Rp80 ribuuntuk SIM A. Biaya itu belum ter-masuk kepengurusan surat keter-angan kesehatan yang merupakansyarat lain dari pembuatan SIM.

Brigadir Syamsuriya menilai, se-jauh ini keberadaan mobil SIM ke-

liling ini dirasa efektif. Tidak hanyamemudahkan warga untuk perpan-jangan masa SIM, tetapi jugasekaligus dapat melayanimasyarakat yang ingin mengetahuilebih jelas mengenai proses pem-buatan SIM.

“Seperti hari ini, sudah cukupbanyak pengendara, baik mobilatau motor yang sengaja berhentiuntuk sekedar meminta informasi,”ujar Syamsuriya.

Selama pengoperasiannya padaawal Februari 2014 lalu, setiap harirata-rata di mobil SIM keliling di-lakukan pembuatan SIM antara 15-20 orang. Dan jika dikalkulasikan,sudah lebih 400 SIM yang telahdibuat.

Syamsuriya menjelaskan jikatidak menutup kemungkinan wak-tu dan jangkauan pelayanan akanditambah untuk memberikan pelay-anan luas bagi masyarakat.***

2 Bulan................................................................................................dari halaman 9

kesehatan di Tanjungpinanghanya Anugerah Bintan yangbaru mendapat akreditasi B dariBAN-PT,” tegas Asih.

Terkait dengan penerimaanmahasiswa baru, Asih juga men-gatakan, Akbid Anugerah Bintanmenerapkan sistem “one day ser-vice”. One day servis itu meru-pakan sistem penerimaan melaluiujian seleksi dalam satu hari. Ujiantersebut terdiri dari , ujian tertu-lis (computer base test), tes kese-hatan, dan wawancara.

Ujian akan dilaksanakan setiap

hari kerja di Kampus AkbidAnugerah Bintan di Jalan Mer-pati, KM 13 Tanjungpinang.

“Jadi calon mahasiswa barulangsung tahu diterima atau tidakdi sini,” kata Asih.

Saat ini, tambah Asih, AkbidAnugerah Bintan terus menam-bah fasilitas dari tahun ke tahun.Untuk Tahun ini, Anugerah Bin-tan menambah fasilitas ruangkuliah bedside teaching dan lab-oratorium bahasa.

Ruang Kuliah Bedside Teach-ing merupakan ruangan perkulia-

han yang memberikan kenya-manan bagi mahasiswa untukmempelajari teori-teori yang dia-jarkan dosen. Ruangan tersebutdibuat seperti melingkar danbangku mahasiswa dibuat bert-ingkat layaknya di dalam ruanganauditorium. Jadi, mahasiswa yangada dalam ruangan tersebut dap-at memerhatikan dosen yang se-dang memberikan teori.

Selain kedua fasilitas tersebut,Akbid Anugerah Bintan jugamenyediakan asrama mahasiswa,ruang perkuliahan, perpustakaan,

laboratorium kebidanan, dan ko-mputer.

Disamping itu, mahsiswa Ak-bid Anugerah Bintan juga memil-iki kesempatan untuk mendapat-kan beasiswa. Untuk saat ini pro-gram beasiswa yang diterima Ak-bid Anugerah Bintan dari berb-agai pihak, yakni Beasiswa BidikMisi , Provinsi, dan Dikti PPA danBBM.

Asih mengakui untuk programbeasiswa Bidik Misi baru tahunini diadakan di Anugerah Bintan.Diakuinya lagi, bagi mahasiwa

penerima beasiswa Bidik Misi initidak akan dipungut biaya mulaidari masuk sampai lulus daribangku perkuliahan.

Hingga saat ini Akbid Anuger-ah Bintan Tanjungpinang telahmeluluskan mahasiswa sebanyak190 lulusan sebagai Ahli MadyaKebidanan. “Sesuai dengan visikita yakni mencetak tenaga kese-hatan profesional dan berahklakmulia. Kita berharap semua alum-ni dari Anugerah Bintan menjadibidan yang andal,” Asih menga-khiri.(cr19)

Akbid Anugerah................................................................................dari halaman 9

Kepri, Muramis saat berbincangdengan Tanjungpinang Pos, ke-marin, mengatakan, pemban-gunan JPO di Batu Tujuh sudahdianggarkan. Anggarannya ma-suk dalam APBD Kepri tahun ini.Cuma persoalannya, DED yangdisodorkan oleh Pemko Tanjung-pinang sudah terlalu lama, yakni2009 lalu. Tak hanya itu, belumada median jalan di lokasi yangdirencanakan tempat pembangu-nannya.

“Dana sudah ada. Tapi DED-nya tahun 2009. Apa masih se-suai dengan kondisi sekarang?”kata Muramis.

Dikatakannya, tim dari Dinas

Perhubungan Kepri saat ini masihterus berkoordinasi dengan timPemko Tanjungpinang. DEDyang sudah ada itu masih terusdilihat, apakah sesuai atau tidak.

Sementara itu, dalam kesempa-tan berbeda, Kepala Badan Per-encanaan Pembangunan Kota(Bappeko) Kota Tanjungpinang,Hamalis mengakui, DED itu sudahlama dibuat. Hanya, beberapa kalidiusulkan, tapi selalu gagal.

”Tahun ini semoga terealisasi,”ungkapnya.

Kata dia, tahun 2013 lalu jugasudah diajukan. Pada saat pen-ganggaran, kalah voting di DPRDKepri. Artinya, dana untuk pem-

bangunan jembatan penyeberan-gan ini ditangguhkan.

”Tahun 2013 lalu mestinyasudah dibangun, tapi dananya di-alihkan pembangunan JPO diBatam. Kita selalu kalah dalampembahasan anggaran di DPRDKepri,” kata Hamalis.

Sebelumnya, ada dua jem-batan penyeberangan yang di-harapkan dibangun di Tanjung-pinang. Selain di depan MorningBakery Batu Tujuh, ada juga didepan Pinang Lestari Batu 9.

Untuk pembangunannya, se-belumnya diusulkan ke PemprovKepri. Hanya, yang dikabulkanhanya satu.

Kurang KomunikasiSementara itu, Anggota Komi-

si III DPRD Kota Tanjungpinang,Muhammad Arif mengaku sedi-kit kecewa dengan informasi itu.Ia melihat, kegagalan itu hanyakarena kurang komunikasi antaraPemerintah Kota Tanjungpinangdan Pemprov Kepri.

Menurut Arif, pembangunanJPO itu sudah lama ditunggumasyarakat Kota Tanjungpinang.Jika memang gagal, tentumasyarakat akan kecewa.

”Kalau hanya biaya pembua-tan median jalan belum ada. Pem-ko harus menganggarkan danatersebut di ABPD Perubahan

2014,” tegas Muhammad Arif.Kata Muhamamd Arif, pem-

bangunan JPO di depan BatuTujuh, Bintan Centre dan DepanRamayana cukup mendesak.Khusus di Batu Tujuh di depanMoning Bakery harus menjadiprioritas. Setiap hari banyak or-ang tua yang mengantar anakn-ya sekolah. Terpaksa harus ber-lawanan arah, karena orang tuatidak mau berputar kendaraansedikit jauh.

”Sering terjadi kecelakan diBatu Tujuh. Volume kendaraansudah banyak. Masyarakat sulitmelintas karena belum ada JPO,”tegasnya. ***

Jembatan Penyeberangan.................................................................dari halaman 9

TANJUNGPINANG - Pemerin-tah Kota Tanjungpinang melaluiDinas Pendidikan dan Kebu-dayaan kembali menggelar Lom-ba Kompetensi Siswa (LKS)tingkat SMK. LKS yang digelarserentak di tiga sekolah itu di-buka di Aula SMKN 2 Tanjung-pinang, kemarin.

Ketua Panitia LKS tingkatSMK se-Kota Tanjungpinang,Linda, mengatakan, ada sebany-ak 30 siswa SMK, baik sekolahnegeri maupun swasta, yang ikutdalam lomba yang berlangsungtiga hari, dari 10-12 Maret men-datang ini.

Pelaksanaan lomba sendiri di-pusatkan di di tiga sekolah, yak-ni SMKN 1, SMKN 2, dan

Uji KemampuanSiswa SMK Lewat LKS

SMKN 3.Sedangkan, materi yang dilo-

mbakan mengacu pada pelaksan-aan LKS provinsi dan tingkat na-sional di berbagai bidang lomba.Di antaranya bidang teknologidan industri, teknologi informa-tika, bisnis dan manajemen, pari-wisata, serta bidang farmasi.

“Terselenggaranya kegiatan inimenjadi tolok ukur prestasi danmemompa semangat siswa yangterus memiliki daya saing untukkemajuan kedepan,” kata Lindasaat memberi kata sambutan.

Sementara itu, Wali Kota Tan-jungpinang, Lis Darmansyah,saat memberi pengarahan menga-takan, LKS sebaiknya tidak dijadi-kan hanya ajang lomba semata,

namun harus bisa dijadikan se-bagai sarana untuk menumbuh-kembangkan kreatifitas generasimuda. Dengan memiliki kompe-tensi khusus, tentu akan terang-sang yang bersangkutan untukmenjadi seorang pengusaha kedepan.

Dikatakan Lis, pemerintahakan terus konsen memajukanpendidikan. Itu terbukti dari di-anggarkannya pengiriman 25 ten-aga pengajar dan 25 siswa yangakan belajar dan mengajar di be-berapa sekolah favorit di YogY-akarta. “Diharapkan denganterselenggaranya kegiatan terse-but tentunya memberikan damp-ak positif buat kemajuan pendid-ikan di kota ini,” terangnya.(dlp)

F-ISTIMEWA

BUKA LKS: Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmanyah saat membukapelaksanaan LKS Tingkat SMK se-Kota Tanjungpinang, kemarin.

11

TANJUNGPINANG POS

SELASA 11SELASA 11SELASA 11SELASA 11SELASA 11 MARET 2014

UNTUK melihat kondisi pereko-nomian di Tanjungpinang,khusus sektor perumahan men-jelang pemilu legislatif, Real Es-tate Indonesia (REI) Kepri akanmenggelar REI EXPO di Ramay-ana Tanjungpinang. Rencana-nya, REI EXPO akan dilaksana-kan mulai Rabu (12/3) sampaiMinggu (16/3).

Ketua REI Kepri, Yasinul Arif,menjelaskan REI EXPO digelaruntuk melihat apakah masya-

TANJUNGPINANG- PT AgungAutomall yang sebagai diler resmiToyota Tanjungpinang memberi-kan free angsuran bagi konsumen.Khusus komsumen yang mem-beli mobil Toyota merek Fortun-er, Avanza, Inova dan Rush. Freeansuran ini hanya berlaku kalaukonsumen melakukan kredit diToyota Astra Finance (TAF).

Pimpinan PT Agung AutomallTanjungpinang, Andi Priatna,mencontohkan angsuran mobilToyota merek Fortuner kisaran Rp8 juta sampai Rp 9 juta. Kalau freeansuran diterapkan, maka kon-sumen tidak perlu bayar mem-bayar Rp 8 juta hingga Rp 9 jutalagi. Toyota Fortuner saat ini dibanderol kisaran Rp 420 juta sam-pai Rp 500 juta. Kalau adanya freeangsuran,maka konsumen sudahdiuntungkan dari membayar DP25 persen dari harga jual mobil.

“Free angsuran salah satu pro-gram fair. Dan kita berlakukan ha-nya Bulan Maret,” kata Andi

TANJUNGPINANG- Kantor CabangBank Syariah Mandiri (BSM) Tanjung-pinang memberikan kemudahan bagimasyarakat Tanjungpinang dan seki-tarnya. Ingin menunaikan ibadah hajitapi uang setoran haji belum cukup.

Marketing BSM Tanjungpinang, Tri-sna Ningrum, menjelaskan Bank Syari-ah Mandiri (BSM) Tanjungpinang diJalan Basuki Rahmat memberikan solu-si buat masyarakat yang ingin menun-aikan ibadah haji. Karena BSM Tan-jungpinang memiliki program TabunganTalangan Haji .

“Cukup masyarakat menabung di pro-gram Talangan Haji. Hanya membayarbiaya setoran awalnya minimal sebesarRp 100 ribu. Setelah itu, calon nasabahBSM sudah bisa mulai menabung diTabungan Talangan Haji,” kata TrisnaNingrum, Senin (10/3).

Kata dia, kalau nasabah sudah mulai

Ditolak di banyak tempat tidakberarti tidak ada yang mau den-gan produk yang saya tawar-kan. Saya yakin akan ada yang

mau menerima produk saya.”

Diah Wulandari, pengusaha Pangsit

REI Expo DigelarDi Ramayana

TanjungpinangABAS, Tanjungpinang

Kita targetkanpenjualan dari REI

EXPO sebesar Rp 22miliar.

Yasinul Arif

rakat Ibu Kota Provin-si Kepri masih beminatmemiliki rumah ditahun politik ini. Kare-na minat warga Tan-jungpinang untuk me-miliki rumah masihminim. Selama 2013,REI menargetkan pen-jualan rumah 2 ribuunit belum tercapai.

“Kita targetkan penjualan dariREI EXPO sebesar Rp 22 miliar,”kata Yasinul Arif kepada Tanjung-pinang Pos, Senin (10/3).

Kata Yasinul Arif, tujuan dariREI EXPO tak lain adalah untukmempermudah masyarakatmendapatkan informasi men-genai property dan kemudahan-kemudahan lain dari segi pem-bayarannya. Sebab, pameran itujuga akan didukung beberapaperbankan peserta REI Expo.

Masyarakat di area EXPO nan-ti bisa langsung berkomunikasilangsung tentang keunggulan

perumahan yang di-tawarkan masing-mas-ing developer.

“Pesertanya yangikut terbatas. Hanyaada 25 peserta REIEXPO. Sudah cukupbagi masyarakat yangingin mencari info ten-tang perumahan diTanjungpinang,” te-

gasnya.Pameran kali ini akan menya-

jikan berbagai macam tipe ru-mah. Mulai dari Rumah Seder-hana Sehat (RSH) bersubsidihingga perumahan mewah yangtersebar di berbagai sudut kotaTanjungpinang.

Calon konsumen juga akandiberikan berbagai kemudahan,mulai dari bebas uang mukasampai potongan harga pulu-han juta rupiah. “Pameran dibu-ka setiap hari, mulai pukul 10.30sampai pukul 21.00,” tegasnya.***

Free Angsuran Hanya Diler ToyotaPriatna, kepada TanjungpinangPos, Senin (10/3) di ruang kerjan-ya di Jalan Daeng Celak, tepat-nya di belakang Rumah SakitUmum Daerah (RSUD) ProvinsiBatu 8 Atas Tanjungpinang.

Kata Andi, jadi kalau calon pem-beli ingin mendapatkan free ang-suran. Maka calon pembeli terse-but harus melakukan kredit diToyota Astra Finance (TAF).Ansuran yang diberikan di TAFkisaran 3-4 tahun.

“Sudah ada 10 masyarakat Tan-jungpinang memanfaatkan free ang-suran yang diberikan diler resmiToyota Tanjungpinang,” tegasnya.

Selain free angsuran, PTAgung Automall juga memberi-kan garansi 3 tahun atau 100.000Kilometer dan free jasa service se-lama 50.000 kilo meter atau 4 tahunbagi konsumen yang membeliToyota.

Kalau ada konsumen melaku-kan booking service, maka da-pat diskon sparepart.

Diler resmi Toyota Tanjungpi-nang menyediakan sebuah ken-daraan mobil Toyota Home Ser-vice (THS). Dengan adanya lay-anan THS, konsumen yang in-gin memperbaiki kendaraantidak perlu lagi kebengkel.Cukup menghubungi0771-7028000, teknisi dari THSlangsung datang ke rumahAnda.

Kini, Toyota kembali menye-diakan mobil Toyota ready stok.Seperti mobil Toyota Agya adakisaran 10 sampai 15 unit, Avanzaada puluhan unit, Rush ada bela-san unit, Inova 9 unit dan Fortun-er kisaran 4 atau 5 unit.

Kalau ingin informasi lebih lan-jut. Masyarakat Tanjungpinangdan sekitarnya bisa langsung da-tang ke pameran Toyota di Tan-jung Uban. Atau bisa juga datangke diler resmi Toyota Tanjungpi-nang Jalan Daeng Celak atau bisahubungi ke marketing Toyota.(dri)

MILIKI TABUNGANTALANGAN HAJI DI BSM

JAKARTA- Toyota tidak han-ya memproduksi mobil-mobiluntuk dijual di Indonesia, adabeberapa model yang dieksporke luar negeri seperti Fortunerdan Innova. Total selama 2013lalu ada 118.000 unit mobil Toy-ota yang dikirim ke luar negeri.

Hal tersebut disampaikanWakil Presiden PT Toyota Mo-tor Manufacturing Indonesia

Toyota Ekspor 118.000 Unit Buatan Indonesia(TMMIN) Warih Andang Tjah-jono dalam media gathering diHotel Shangri-La, Jakarta, Senin(10/3).

Pastinya dari tahun ke tahunjumlah mobil yang dikirim ke luarnegeri terus meningkat.

Dalam kurun waktu 1987-2003total volume ekspor Toyota In-donesia tercatat sekitar 9.400unit, di tahun 2004, angka ek-

spor ini melejit menjadi 7.900 unitper tahun. Hal ini tidak lain ber-kat dimulainya proyek lokalisa-si mobil Innova.

Ekspor Toyota makinberkembang setelah Fortunermulai diproduksi di Indonesiapada 2006.

Toyota senidiri kini memilikikapasitas produksi terpasangsekitar 250.000 kendaraan, dan

jika pasar membutuhkan kapa-sitas itu akan bertambah besardengan penerapan lembur atauovertime.

TMMIN berjanji untuk terusmeningkatkan angka kandun-gan lokal dari mobil-mobil Toy-ota di Indonesia. Mobil yangmemiliki kandungan lokal tert-inggi adalah Kijang yang men-capai 80 persen, disusul Yarisyang akan mulai diproduksipada bulan April sebanyak 60persen, Fortuner 55 persen, se-dangkan Vios dan Limo juga 60persen.

Direktur Teknikal PT ToyotaMotor Manufacturing Indone-sia Yui Hastoro menuturkan,angka persentase yang dimak-sud dalam kandungan lokal ken-daraan merupakan nilai rupiah-nya dan bukan dalam bentukjumlah komponen dalam satukendaraan.

“Selama ini yang belumdiproduksi di sini adalah trans-misi dan komponen berteknolo-gi tinggi seperti ECU dan lain-nya. Kalau komponen-ko-mponen ini di Indonesia volu-menya tinggi dan kompetitif,bisa saja dilokalisasi,” ujarnya.(net)

menabung di Tabungan Talangan Haji.Maka BSM Tanjungpinang akan mem-bantu nasabah untuk mempermudahproses keberangkatan ibadah hajinantinya.

Nasabah yang sudah memiliki saldoRp 5,5 juta di program Tabungan Ta-langan Haji. Nasabah BSM tersebutlangsung mendapatkan kuota haji.

“Kekurangan dana akan ditanggungoleh BSM. Nasabah cukup membayaransuran selama satu tahun ke BSM,”tegasnya.

Kata Trisna, angsuran nasabah sela-ma setahun ke pihak BSM, jumlah set-oran tidak dibatasi berapa besarannya.Yang penting nasabah tersebut bisamelunasi kekurangan dengan waktuhanya satu tahun sebelum berangkatibadah haji.

“Tidak mungkin ingin naik haji tapiharus berutang,” ujarnya.

Ia mengaku, biaya keberangkatanuntuk menjalankan ibadah haji tahunini tidak bisa dipastikan. Tapi gam-barannya dari pihak BSM sendiri, seki-tar Rp 22,5 juta.

“Kita tinggal tunggu saja informasidari Kementerian Agama (Kemenag)berapa besaran biaya untuk berangkatibadah haji nanti. Karena biasanya sihberpatokan dengan turun naik hargadolar Amerika,” sebutnya.

Di samping itu, sejak tahun 2008 sil-am keberadaan BSM di Kota Tanjung-pinang. Sudah ratusan nasabah yangdiberangkatkan melalui BSM. Karenasetiap setahun sekali pihak BSM tetapberangkatkan nasabahnya ke tanahsuci.

“Rata-rata setahunnya ada sekitar 50orang nasabah yang kita berangkat-kan ibadah haji melalui BSM,” ujarnya.(dri)

Yasinul Arif

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

CEK: Salah satu mekanik Toyota Tanjungpinang sedang memeriksa mobil Toyota di diler ToyotaTanjungpinang.

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

DANA HAJI: Suasana di Kantor Cabang BSM Tanjungpinang di Jalan Basuki Rahmat Tanjungpinang. BSM memberikankemudahan bagi masyarakat Tanjungpinang dan sekitarnya yang ingin menunaikan ibadah haji.

F- NET

OTOMOTIF: Seorang model tengah berpose di depan produk Toyota. Tahun lalu, Toyota tidakhanya memproduksi untuk dalam negeri.Toyota juga mulai mengekspor Toyota dari Indonesia.

PAMEDAN - Wali Kota Tanjung-pinang H Lis Darmansyah men-janjikan akan memberikan peng-hargaan bagi anggota Linmas(Perlindungan Masyaraka) yangberhasil mengungkap kecura-ngan pemilu 9 April nanti. Peng-hargaan berupa uang tunai sebe-sar Rp 1 juta.

“Ada 900 anggota Linmas KotaTanjungpinang. Siapa yang ber-hasil mengungkap kecuranganpemilu nanti. Saya akan berikanpenghargaan dan mendapatkanbonus Rp 1 juta,” kata Wako HLis Darmansyah di sela-sela apelsiaga Linmas menjelang pemilu,Senin (10/3) di Lapangan Pamed-an Jalan Ahmad Yani, Tanjungpi-nang.

Kata Lis, ada dua fungsi utamaLinmas di pemilu nanti. Pertama,Limnas harus menjaga supayapemilu di masing-masing tempatpemungutan suara (TPS) berjalandengan aman dan lancar. Kemu-

Ingat, kita bukanberpolitik hanya

sampai 9 April 2014 saja.Tapi, kita menentukan

masa depan KotaTanjungpinang

lima tahun ke depan,”Ahmad Dani

TANJUNGPINANG POSSELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 201412

JAKARTA- Komisi Pemilihan Umum (KPU)mengingatkan, masih ada satu tahapan lagiyang mesti dilewati oleh caleg DPD dan partaipolitik peserta Pemilu 2014. Jika terpilih maka wajib menyerahkan lapo-ran rekening dana kampanye mereka selam-bat-lambatnya 15 hari pasca pemungutansuara atau tepatnya pada 24 April 2014 men-datang.

“Bahasa populernya laporan akhir,” ujar Ko-misioner KPU Ida Budhiarti dalam diskusi Pe-san Kunci bertajuk Siapa Kuda Hitam di 2014,di Cikini, Jakarta Minggu, (9/3).

Hal ini dikemukakan Ida menanggapi adan-ya sanksi berupa diskualifikasi bagi pesertapemilu yang tidak menyerahkan laporan rek-ening dana kampanye pada 2 Maret kemarin.

Ida melanjutkan, bagi caleg DPD (bukan ca-leg DPR) maupun partai politik peserta Pemiluterpilih yang tidak menyerahkan laporan rek-ening dana kampanye hingga batas waktuditentukan dapat dinyatakan gugur dan kurs-inya akan kosong.

Meskipun sanksi yang diberikan sama, KPUmemiliki sikap yang berbeda soal laporan rek-ening dana kampanye 2 Maret dengan 24 April.Pada laporan yang pertama, KPU akan melaku-kan pengecekan sendiri aliran dana yang ma-suk dan keluar yang digunakan saat kam-panye. Sementara pada laporan kedua, KPUlangsung menyerahkannya kepada LembagaAkuntan Publik untuk diaudit di sana. (net)

IKLAN

Broker SuaraMarak Jelang

PemiluJAKARTA - Pemilu sudah di depan mata,para calon legislatif semakin gencar berkam-panye dengan berbagai cara untuk me-menangkan pemilu. Namun rupanya bukancuma tim sukses caleg saja yang gencarberkampanye, sejumlah broker politik yangjuga gencar menawarkan suara untuk caleg.

Ada beberapa broker politik yang denganterang-terangan menawarkan kepada caleguntuk membeli suara, namun juga ada yangdengan cara yang lebih halus.

Dari pengalaman salah seorang tim suksessalah satu caleg DPR RI dari DI Yogyarkatayang enggan disebutkann identitasnya, diamengaku pernah bertemu dengan orang yangmenawarkan suara. Modus menawarkannyapun cukup bervariasi, mulai menawarkansuara dengan harga bitingan (per kepala),paketan suara DPRD tingkat II, DPRD Provin-si, DPR RI dan DPD, hingga jasa penggem-bosan suara.

“Ada yang bitingan, tinggal dihitung sajaharga per kepalanya berapa, ada yang paket-an, ada juga yang menawarkan jasa tim pen-dongkrak suara dan juga spesialis penggem-bosan suara,” katanya, Senin (10/3).

Meski demikian dirinya tidak tahu hargan-ya, karena saat bertemu dan menawarkan, pi-hak broker tidak menyebutkan angka, namunmenjajaki dulu. “Kalau kami tertarik, nantibaru bertemu lagi, di situ baru tahu harga,tapi berhubung caleg saya tidak punya uangya langsung ditolak,” ujarnya.

Namun berdasarkan informasi dari pihakbroker, harga membeli suara paketan lebihmurah dari pada harga bitingan. “Katanya sihlebih murah paketan, kalau tim penggem-bosan suara modelnya gaji bulanan,” un-gkapnya.

Sementara itu, untuk persebaran suarayang dijual tidak semua lokasi. Dari ceritabroker yang pernah menemuinya, tidak se-mua wilayah bisa dijangkau. Namun hanyabeberapa wilayah tertentu saja. “Bilangnyadi Sleman bisa 2.000 suara, di Gunung kidul4.000 suara, tapi musim politik ginikan yabanyak yang tipu-tipu,” pungkasnya. (net)

KPU Ingatkan24 April BatasAkhir Laporan

Dana Kampanye

FITRA: Laporan Dana Kampanye Parpol Tipu-TipuJAKARTA - Forum Indonesiauntuk Transparansi Anggaran(FITRA) tak percaya dengandata laporan dana kampanyeyang diberikan 12 partai politikke KPU.Sebab, jumlah tersebut tidaksebanding dengan data BankIndonesia (BI) soal uang yangberedar di masyarakat jelangPemilu 2014 yang akan digelar9 April nanti.

Koordinator Investigasi danAdvokasi FITRA Uchok SkyKhadafi mengatakan, jumlahtotal seluruh dana kampanye 12parpol adalah Rp 1,9 triliun. Halini dinilai masih rendah jikadibandingkan uang yang bere-

dar di masyarakat.“Dan ini menurut saya san-

gat masih nggak jujur, banyakmanipulasi data terhadap isidana kampanye. Partai masihtidak jujur,” ujar Uchok dalamsebuah diskusi di Gedung DPR, Jakarta, Senin (10/3).

Dia menjelaskan, menurutdata BI, uang beredar sekitarRp 500 triliun menjelang pemi-lu. Hal ini meningkat drastisjika dibandingkan tahun sebe-lumnya yang belum masukdalam tahapan pemilu.

“Kita tidak usah ngecek kelapangan saja. Kita bisa lihatRp 1,9 triliun. Referensi uangberkeliaran menurut BI saat ini

di bulan Januari Rp 500 T. Rp401 triliun ada di masyarakat,Rp 98,1 triliun ada di bank.

Jadi bagaimana bisa jomp-lang dana kampanye 1,9 T ituuang beredar Rp 500 triliun,”tegas Uchok.

Dia pun membandingkan,jika sebelum pemilu uang han-ya beredar Rp 285 triliun, na-mun angka ini naik hampir duakali lipat jelang pesta demokra-si lima tahunan ini. Apalagi, pe-merintah belum melakukan be-lanja barang, sehingga angkaperedaran uang itu diyakinikarena pemilu.

“Tahun lalu itu hanya Rp 285triliun, tapi jelang kampanye Rp

500 triliun. Padahal belum adapengadaan barang dan jasa,pemerintah hanya untuk belan-ja pegawai, mod-al, kita belum tu-run. Dinas pajakmasih pungutduit , tapi dim a s y a r a k a tsudah beredar, ituartinya dana kam-panye dilaporkankampanye bany-ak manipulasi ,”tambah dia.

Uchok setujudengan anggapan bahwa se-makin besar dana kampanyeyang dilaporkan, semakin-

mendekati jujur partai itu. Na-mun, jika laporan semakin be-sar, hal itu juga akan menjadi

blunder tersendi-ri bagi partai.

“Semakin dia-besar semakinmendekati kejuju-ran, tapi sayayakin parpol tidakakan mau melaku-kan laporan danakampanye bany-ak-banyak karenarisikonya takutditelisik sumber

dana dari mana. Di satu sisipublik semakin curiga ini uangdari mana?” kata dia.(net)

Uchok Sky Khadafi

Saatnya Gunakan Anggaran Dana Bencana Sosial

Ahmad Dani: Tanjungpinang Darurat AirKRISMAN-ABAS,

TanjungpinangAHMAD Dani, Anggota DPRDKota Tanjungpinang periode2009-2014, kini kembali menca-lonkan menjadi caleg DPRD KotaTanjungpinang, daerah pemili-han satu (Kecamatan Tanjung-pinang Kota-TanjungpinangBarat) dari Partai Hati NuraniRakyat (Hanura) Tanjungpi-nang. Menurut Dani, Tanjung-pinang saat ini sudah bisa dika- takan dalam keadaan darurat air.

Sudah beberapa bulan ini tidakturun hujan. Warga kesulitan airbersih, sumur-sumur warga ker-ing dan persediaan air di SungaiPulai semakin menyusut drastis.

Bahkan Badan Meteorologi,Klimatologi, dan Geofisika

(BMKG) Tanjungpinang,memperkirakan baru Februariada potensi turun hujan, itu-pun sangat kecil. Padahalsaat ini sudah memasukiMaret, hujan pun belumjuga turun.

“Sudah saatnya pe-merintah menggunakananggaran dana bencanasosial untuk menguran-

gi penderitaan masyarakat kare-na krisis air. Darurat air ini telahmemakan korban, warga yang in-gin memperdalam sumurnya un-tuk mendapatkan air terkenallongsor dan meninggal,” kataAhmad Dani kepada Tanjungpi-nang Pos, Senin (10/3).

Ahmad Dani menambahkan,masalah krisis air jangan dijadi-kan alat politik. Pemko Tanjung-pinang harus turun tangan se-cara menyediakan air bersih.

Sudah saatnya pemerintahbertindak sebelum rakyat makinmenderita.

“Gunakan anggaran bencanasosial untuk menyediakan airbersih untuk masyarakat secaragratis.

Kemudian, mak-simalkan peman-faatan waduk Sun-gai Gesek serta desak PemprovKepri untuk mengaktifkan pen-gelolahan Reverse Osmosis (RO)di Tanjungpinang,” terangAhmad Dani.

“Air jangan dijadikan alat poli-tik bagi pihak tertentu. Ketikaada program pembagian air se-cara gratis, bagikan secara mer-

ata kepada masyarakat,” tegas-nya.

Dani kembali maju menjadi ca-leg pada Pemilu 2014 ini. Tujuanadalah karena panggilan untukmeneruskan apa yang sudah dik-erjakan selama ini. “Saya akanmengutamakan memperjuang-kan kepentingan rakyat. Sebabrakyat membutuhkan perpanjan-gan tangan untuk menyampai-kan suara dan aspirasinya kepa-da pemerintah,” ujar AhmadDani.

Kata Ahmad, masalah keseha-tan, pendidikan serta sosial meru-pakan masalah yang harus seg-era diselesaikan.

Untuk itu rakyat harus terlibatsecara langsung untuk menen-tukan masa depan Kota Tan-jungpinang yang tercinta ini.

Dani juga meng-himbau kepadamasyarakat untuktidak tergiur den-

gan tawaran politik uang yangditawarkan oleh caleg.

“Ingat, kita bukan berpolitikhanya sampai 9 April 2014 saja,tapi kita menentukan masa depanKota Tanjungpinang yang kitacintai ini sampai lima tahun kedepan,” ungkap Ahmad Dani.

Dia berharap, pada Pemilu le-

gislatif 9 April 2014 mendatang.Masyarakat harus cerdas me-nentukan pilihan sehinggahasil Pemilu dapat membawa pe-rubahan untuk bangsa dan Nega-ra.

Wali Kota Tanjungpinang HLis Darmansyah, menjelaskanpemerintah belum bisa menetap-kan kekeringan yang terjadi diIbu Kota Provinsi Kepri dikate-gorikan bencana.

“Kekeringan yang terjadi diTanjungpinang, belum bisa dika-tegorikan bencana,” kata LisDarmansyah.

Karena, ujar, Lis Darmansyah,di beberapa daerah belum kesu-litan air.

“Air bersih masih mudahditemukan dibeberapa titik.PDAM Tirta Kepri juga masihmelayani masyarakat,” kataLis.

Kata Lis, untuk menetapkankekeringan di Tanjungpinangsebagai bencana butuh kajian.

“Kalau air sama sekali sulitditemukan di mana-mana. Ba-ru-baru kekeringan tersebut dikategorikan bencana.

Bukan di Tanjungpinangsaja yang kekeringan. Di daer-ah lain di Kepri sama mengal-ami sama,” tegasnya. ***

Lis JanjikanRp 1 Jutauntuk Linmas

dian, mengamankan surat suarasaat penghitungan suara.

Limnas juga harus peka ter-hadap lingkungan. Haru bisamembaca riak-riak yang akan ter-jadi di TPS maupun di perhitun-gan suara. Bila ada riak-riak yangakan menghambat pelaksanaanpemilu, Linmas harus berkoordi-nasi dengan pihak terkait.

“Seorang Limnas tak perlu ber-badan tegap, berotot kawat tapi

Linmas harus bisa bekerja sesuaiatauran. Harus netral di pemilu,tidak terlibat dalam berpolitik,”kata Lis Darmansyah.

Kata Lis, Linmas juga harusbisa membuat sejuk dan tenangsuasana pemilu di TPS nanti.Jangan sampai justru Linmasyang membuat suasana pemilutidak nyaman di TPS.

“Tak perlu Linmas jago beladi-ri tapi bagaimana Linmas bisa

membuat suasana pemilu di TPSberjalan dengan lancar,” kata Lis.

Kepala Satpol PP Tanjungpi-nang, Surjadi, menjelaskan dipemilu mendatang, satu TPS akandijaga oleh 2 Linmas.

Untuk tingkat Panitia Pemu-ngutan Suara (PPS) tingkat ke-lurahan dijaga 5 Linmas. Se-dangkan untuk tingkat PanitiaPemilihan Kecamatan (PPK)akan dijaga 10 Linmas. “Di Tan-

jungpinang ada 152 TPS,” te-gasnya.

Masih kata Surjadi, mantanKabag Humas dan Protokol, tu-gas dan fungsi Linmas yangditempatkan di TPS, PPS danPPK sama.

Yakni menjaga kelancaranpemilu, mengawasi perhitungansuara mulai dari TPS, PPS danPPK. “Waktu kerja Linmas diTPS bekerja satu hari sebelumpemilu dan satu hari setelahpemilu. Kalau Linmas PPS bek-erja dua hari sebelum pemiludan dua hari setelah pemilubegitu juga dengan PPK, bek-erja tiga hari sebelum pemiludan tiga hari setelah pemilu,”tegas Surjadi.

Ketua KPU Tanjungpinang,Robby Patria menjelaskan,honor untuk Ketua PPK Rp1.250.000 dan agggotanya Rp1 juta.Untuk PPS honornya Rp400 ribu untuk kedua dan ang-gotanya Rp 350 ribu.“Honoruntuk TPS yang belum tahu.Informasi terakhir dari KPU RI.Dananya dari APBN.Tapi belumada surat resminya. Pemko jugasudah menganggarrkan kalaunantinya dana APBN tak jadi,”kata Robby. (bas)

F-ABAS/TANJUNGPINANGPOS

APEL: Sebanyak 900 Linmas mengikuti apel siaga menjelang pemilu di lapangan pamedan. Dihadirilangsung Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah, Senin (10/3) di Lapangan Pamedan.

Ahmad Dani

TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014 13TANJUNGPINANG POS dapat diakses meng-gunakan iPad, iPhone, iPod Touch, Blackberry

Playbook, dan Tablet Android. Caranya, melaluiaplikasi SCOOP, yang bisa di-download dari

GOOGLE play store.

TELEPON PENTINGPemadam Kebakaran Bintan 081364363030Pemadam Kebakaran Tpi 0771-20949 / 113

Polsek Bukit Bestari 0771-318211Polsek TPI Kota 0771-314110Polsek Bintan Timur 0771-61110Unit Lakalantas Tpi 0771-7000009Kantor Badan SAR Tpi 0771-29125Camat Tpi Kota 0771-7008251PLN 0771-23755/21048

Polres Tanjungpinang 0771-314351PDAM 0771-21574Jasa Raharja Tpi 0771-317537RSUD Tpi 0771-313000Lantamal IV Tanjungpinang 0771-23071KPAID Kepri 0771-7004406RSUD Prov Kepri Batu 8 Tpi 0771-7335202

SAMPAIKAN unek-unek Anda terkaitlayanan publik seperti PDAM, listrik,

telepon, seluler, jalan rusak, kemacet-an, pembuatan KK/KTP/SIM/Paspor/akta kelahiran/sertifikat tanah, dll.

Cukup ketik: MBS (spasi) Isi pesanlalu kirim SMS ke:

0822-8409-7830Atau kirim melalui email:

[email protected]

PANWPANWPANWPANWPANWASLASLASLASLASLUUUUU Bintan kok ketua Panwascam SKLyg sudah jelas makan keringat PPLnya masihdipertahankan. Ada apa sebenarnya yg terjadi,apakah Panwaslu Bintan juga terlibat makanhak PPLnya. Karena walau surat mosi tidakpercaya dari PPL n dua anggota Panwas-camnya, Panwaslu Bintan masih berusahamempertahankannya. Tolong kepada Bawaslu,DKPP dan aparat penegak hukum segeramengusut kasusnya hingga tuntas. Trims

+6281991433134+6281991433134+6281991433134+6281991433134+6281991433134

Kekeringan Negeriku Sekering Jiwamu

Lingkungan dan pembangunankadang kala tidak seiring sejalan.Pembangunan selain membawa

dampak positif, juga berdampak negatif.Hal tersebut dapat terjadi apabila pelakuekonomi tidak mantaati peraturan yangberlaku. Namun tidak bisa dipungkiri,lingkungan dan pembangunan kedua-duanya penting bagi kelangsungan hidupmanusia. Untuk itu perlu adanya kesada-ran bersama untuk menggeliatkan pem-bangunan dengan tetap menjaga keles-tarian lingkungan sebagaimana diaturdalam Undang-Undang 32 tahun 2009tentang perlindungan dan pengelolaanlingkungan hidup.

Masalah lingkungan akhir-akhir inimenjadi topik hangat bahan perbincan-gan terutama di Tanjungpinang Kota

intrusi air laut yang asin dan pengaturtata air tanah. Hutan juga memiliki man-faat ekologis untuk mencegah erosi danbanjir, menjaga dan mempertahankankesuburan tanah serta sebagai wilayahuntuk melestarikan kenaekaragamanhayati.

Di samping hutan, ruang terbuka hijaujuga perlu dipertahankan dan penghijauanjuga dilaksanakan dalam upaya pemuli-han lingkungan. Saat ini hutan kita bany-ak yang rusak sehingga berdampak ke-pada masyarakat luas. Krisis air merupa-kan salah satu dampak dari gundulnyahutan.

Sebagaimana dikemukakan tadi untukmencegah terjadinya krisis air dapatdibuat lubang resapan biopori terutamadi wilayah pemukiman penduduk. Lubangresapan biopori merupakan metode resa-pan air yang ditujukan untuk mengatasibanjir dengan cara meningkatkan dayaresap air pada tanah. Cara pembuatan-nya cukup sederhana. Pertama-tama buatlubang silindris ditanah dengan diameter10 -15 cm dan kedalaman sekitar 100 - 120cm, tetapi jangan melebihi muka air tanah.Lubang tersebut dapat dibuat denganbambu, pipa besi atau bor tanah denganjarak antar lubang 50 - 100 cm.

Lubang tersebut diisi dengan sampahorganik. Fauna tanah seperti cacing akandatang dengan sendirinya dan masukkedalam lubang untuk mencari perlind-ungan dan bahan makanan. Fauna tanahtersebut akan berkembang biak mencip-takan biopori (liang) yang dapat memper-cepat laju peresapan air dalam lubang,serta memepercepat proses perombakansampah organik menjadi kompos dantidak menimbulkan bau. Setiap 5 hari seka-li dilakukan penambahan sampah organ-ik.

Kompos yang terbentuk dalam lubangresapan biopori dapat diambil untukmenyuburkan tanaman. Mulut ataupangkal lubang dikelilingi adukan semenselebar 2 - 3 cm supaya tanah tidak jatuhke lubang (longsor). Jumlah lubang resa-pan biopori ditentukan berdasarkan luaslahan, yaitu setiap 50 meter persegi luaslahan dibuat 10 lubang.

Selain pembuatan lubang resapanbiopori dapat pula dibuat sumur resapan.Pada saat musim hujan, air akan masukke dalam sumur resapan, kemudian diser-

ap menjadi air tanah. Pada musim kema-rau air dari sumur resapan akan menjadilogistik bagi sumur-sumur pompa sehing-ga setiap rumah tangga tidak terjadi kri-sis air. Pemasangan sumur resapan dapatdilakukan dengan model tunggal dan ko-munal. Sumur resapan model tunggal ad-alah satu sumur resapan digunakan un-tuk satu rumah, sedangkan yang komu-nal satu sumur resapan digunakan secarabersama-sama lebih dari satu rumah.

Ada beberapa manfaat sumur resapan,diantaranya:

1.Mengurangi aliran permukaansehingga dapat mencegah / men-gurangi terjadinya banjir dan genan-gan air.2. Mempertahankan dan meningkat-kan tinggi permukaan air tanah.3.Mengurangi erosi dan sedimenta-si4.Mengurangi / menahan intrusi airlaut bagi daerah yang berdekatandengan kawasan pantai5.Mencegah penurunan tanah (landsubsidance)6.Mengurangi konsentrasi pencema-ran air tanah.

Bila kita renungkan, disebalik kekerin-gan yang melanda negeri kita ini Allahjuga menegur kita agar kita tidak menyo-mbongkan diri dan jangan melakukankerusakan di muka bumi, karena kita jugayang akan menanggung akibatnya. Dis-amping itu juga agar kita dekat dengan-Nya karena hanya dialah tempat kita ber-gantung, tempat kita meminta. Ia jugamembuka mata hati kita untuk peduli den-gan sesama.

Nah, sekarang kita sudah mengetahuibetapa pentingnya menjaga lingkunganhidup. Manusia sering merasa betapabermanfaatnya sesuatu itu bila ia sudahtidak ada lagi, tetapi ketika ada diabaikandan tidak diperdulikan. Keringnya negeriini sekering jiwa-jiwa yang tidak perdulidengan lingkungannya sendiri.

Untuk itu marilah bersama-sama kitabangkit untuk memulihkan lingkungankita dan menjaga kelestariannya sertamelaksanakan pembangunan yang berwa-wasan lingkungan. Semoga kekeringan inicepat berakhir dan air juga kembali men-galir. ***

Gurindam Negeri Pantun. Apa yang te-lah terjadi? Agar tidak penasaran mari kitalanjutkan membaca tulisan ini.

Beberapa waktu yang lalu kita masihbisa melihat indahnya bunga-bunga yangbermekaran penuh warna-warni denganhamparan rumput hijau yang memberikankenyamanan serta menyejukkan matayang memandang. Namun kini yang ter-lihat warna hijau berubah coklat karenahujan yang dinanti tidak kunjung datangmenyirami bumi. Meskipun beberapahari terakhir langit terlihat mendung, teta-pi hujan masih enggan turun.

Sudah 2 bulan Tanjungpinang tidakturun hujan. Menurut catatan BadanMeteologi, Klimatologi dan Geofisika(BMKG) Tanjungpinang kekeringan yangterjadi di Tanjungpinang pada tahun 2014ini merupakan kekeringan terlama diband-ingkan tahun-tahun sebelumnya. Kondi-si ini membuat masyarakat menjadi kelim-pungan untuk mendapatkan air bersih.Tidak hanya sumur warga yang tidak adaair, waduk Sungai Pulai pun ikut-ikutanmengalami penyusutan, sehingga PDAMTirta Kepri yang diharapkan dapat mem-bantu mengurangi beban masyarakat puntidak bisa diandalkan lagi karena airPDAM kadang hidup kadang mati diak-ibatkan debit air semakin menurun. Kek-eringan juga mengakibatkan rawan ke-bakaran. Api cepat menjalar. Hal ini perludiwaspadai.

Ada beberapa hal yang dapat dilaku-kan agar tidak terjadi krisis air, yaitu men-jaga kelestarian alam dengan tidak me-nebang pohon sembarangan apalagimembuat hutan menjadi gundul, bakaujuga dimusnahkan. Selain itu juga mela-lui penghijuan, pembuatan lubang sera-pan biopori, sumur resapan, Reverse Os-mosis (RO) atau penyulingan air laut men-jadi air tawar. Apabila hujan tidak jugaturun, alternatif lain yang dapat dilaku-kan adalah melalui hujan buatan, namunanggaran yang dikeluarkan juga cukupbesar.

Hutan merupakan paru-paru dunia kare-na hutan memberi manfaat ekonomi. Se-lain itu juga memberi manfaat klimatolo-gis sebagai pengatur iklim dan juga se-bagai paru-paru dunia yang menghasil-kan oksigen bagi kehidupan. Hutan mem-beri manfaat hidrolis yang dapat menam-pung air hujan di dalam tanah, mencegah

Kasubbid Pemulihan LingkunganBLH Kota Tanjungpinang

Penulis: Elvi Arianti SPt MSi

Ayo Caleg, saatnya Tebar PesonaAAAAAYYYYYOOOOO para caleg saatny tebar pesona, asyek. sikat yg brani utak atik, penjarakan sj kan adasanksi pidana. ntar kalo dah jd pejabat sikat uang negara kan kerjany cm Dtg Duduk Diam DptDuit. mau jln2 sampe luar angkasa gratess. koruptor daerah tak kanlah ketahuan KPK jauhlahdr penjara apalg dah mampu tebar pelicin siip. masyarakat makin taulah nak jd cecunguk ataumengembangkan diri sendiri... hhmmm

+628179633221+628179633221+628179633221+628179633221+628179633221

Lucu ya Caleg ke Makam...LUCULUCULUCULUCULUCU y,caleg kq “kampanye” ke makam?Kyk g pny agama aj bersekutudg iblis,mrka dh mati mn bs plh kalian bos.Br jd caleg aj udh gila,gmnpula lw gagal y?Hahaha

+6285264578886 +6285264578886 +6285264578886 +6285264578886 +6285264578886

KemanaDarahPMI?MBSMBSMBSMBSMBS; Selamat siang TPI POS !terima kasih imfonya tentangberita Donor darah ke PMIsaya adalah salah satu korbankebohongan dari PMI danRSUD tanjungpindunia Yangmenjadi pertanyaan Kemanaperginya darah darahsumbangan dari Pendonordarah tersebut ? apa mungkinpada diminum setan semua !sampai sampai RSUD dan PMITidak mempunyai stok darahjika berita baik ini tidakbermanfaat bagi rakyat miskinlebih baik jangan di beritakandi koran. Trim...

+6281216464885+6281216464885+6281216464885+6281216464885+6281216464885

Biarlah Semua Bicara PemekaranYTHYTHYTHYTHYTH Pimpinan Daerah Prop Kepri. Sejarah Indonesia menerangkan bahwa kemerdekaanbangsa ini terjadi bukan karna kemauan pimpinan negara pada saat itu tapi melainkanseluruh komponen bangsa ini dan bukan kelompok. Begitu juga dengan pemekaran kabbintan, biarlah seluruh komponen masyarakat yg bisa mengatakan layak atau tidak dimekarkan bukan usulan kelompok atau golongan tertentu yg berbicara. Pak Gubernur, sejarahjuga membuktikan bahwa bapak jadi pimpinan daerah ini karna masyarakatlah ygmenginginkan bukan golongan tertentu. Natal Freddy Siagian.

+6285263507888+6285263507888+6285263507888+6285263507888+6285263507888

DIBUKA KEAGENAN PENJUALAN TIKET PESAWAT

� Bisa Booking dan Issued langsung secara Real time dan online 24 Jam, Semuapesawat

� Harga dijamin lebih murah dan website Airline*� Dapat profit/ komisi setiap jual tiket (pakai sendiri/ dijual pasti UNTUNG)

DAFTAR GRATIS*www.mmbcinternational.com Buka 24 jam

�Cara daftar Kirimkan : Nama/ Alamat/ Kota/ Email/ HP PIN BB :25D88CB7081286063007 - 082174448447

HUB : AZKA0819 9144 4429

0813 1943 1112

0857 6566 5552

Plant vigra obat vitalitas...... 100% herbalIsi 8 tablet

Meningkatkan vitalitas priaKemampuan dapat dirasakan berulang-ulang

Melancarkan aliran darah ke Mr.P2 hari masih dapat dirasakan manfaatnya

PLANT VIGRA

VIMAX ORIGINAL

Menambah ukuran Mr.P

Meningkatkan daya keharmonisan pasutri

Mengatasi ejakulasi dini (EDI)

Mengobati dan mencegah lemah syahwat

Sedia :� Vigra plus original� Procomil spray� Sony tablet� Vacum big long + oil� Alat kesehatan p/w dewasa

Kosmetik :� Pemutih muka� Penghancur lemak� Penggemuk badan� Perontok bulu� Vacum + oil payudara

PIN BB

22D1B1FC

Jl. Dr Sutomo No.22, Pas lampu merah Pasaraya BINTAN 21, Tanjungpinang

Carry Suzuki Mini Bus Tahun 2005Hubungi :

PT. LUXINDO RAYA

a/n. Misdom SamusirTelp. 0812 6025 6985Jl. D.I. Panjaitan Blok D No.7, Bintan Center

DIJUAL MOBIL

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN.

2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS.

3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK

MENDAPATKAN DISCO N 20%U T

4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 dan Website PT.PELNI : www.pelni.co.id5. 1 (SATU) Jam sebelum kapal tiba sudah dipelabuhan

2014JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNI

DI PELABUHAN KIJANG, TANJUNGPINANG DAN BATAM

JANUARI

NAMA KAPALRENCANA TIBA RENCANA BERANGKAT

DARI HARI TANGGAL JAM DARI HARI TANGGAL JAMTUJUAN

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

NO.

KM. BUKIT RAYA

KM. KELUD

KM. BUKIT RAYA

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. UMSINI

KM. KELUD

SENIN

RABU

SABTU

SABTU

RABU

RABU

SENIN

SABTU

RABU

RABU

SABTU

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN -PONTIANAK - SURABAYA (PP)

LETUNG

TG.BALAI

BLINYU

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

LETUNG

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.PRIOK

3 14Mar

5 14Mar

8 14Mar

8 14Mar

12 14Mar

12 14Mar

1 147 Mar

1422 Mar

1426 Mar

1426 Mar

9 Mar2 14

3 14Mar

5 14Mar

8 14Mar

8 14Mar

12 14Mar

1 144 Mar

1 147 Mar

1422 Mar

1426 Mar

1428 Mar

9 Mar2 14

2 .001

12.00

0 .007

15.00

21 .00

.0017

.0021

15.00

.0012

.0017

15.00

KIJANG

BATAM

KIJANG

BATAM

BATAM

KIJANG

KIJANG

BATAM

BATAM

KIJANG

BATAM

SENIN

RABU

SABTU

SABTU

RABU

JUM’AT

SENIN

SABTU

RABU

JUM’AT

SABTU

2 .003

15.00

1 .000

18.00

15.00

16.00

.0023

.0018

15.00

16.00

18.00

3 MARET 2014

BLINYU - TG.PRIOK

BLINYU - TG.PRIOK

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK-SURABAYA-MAKASAR- MAUMERE-LARANTUKA-KUPANG (PP)

TG.PRIOK-SURABAYA-MAKASAR-MAUMERE-LARANTUKA-KUPANG (PP)

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

TG.BALAI - BELAWAN (PP)

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014TANJUNGPINANG POS

14

GUBERNUR Kepri HM Sani dan Wakil Ketua KPK RI Zulkarnain men-injau pembangunan smelter di Galang Batang, Bintan, Kamis (6/3).Sebelum melakukan peninjauan ke lokasi pembangunan smelter, Sanidan Zurlkarnain beserta sejumlah pejabat dari kementerian lainnyamelakukan peninjauan lokasi tambang di Tanjungpinang.

Hadir beberapa kepala daerah dari Kepri seperti Wakil GubernurKepri HM Soerya Respationo, Ketua DPRD Kepri Nur Syafriadi,Sekdaprov Kepri Robert Iwan Loriaux. Sedangkan, kepala daerah yanghadir adalah Wali Kota Batam Ahmad Dahlan, Bupati Bintan H AnsarAhmad, Bupati Karimun Nurdin Basirun, Bupati Anambas TengkuMukhtaruddin.

Sebelum melakukan peninjauan ke lokasi tambang bauksit, pagi itu

Gubernur dan KPKTinjau Smelter Bintan

Para kepala daerah di Kepri dan pejabat lainnya.Gubernur Kepri HM Sani dan rombongan melihat lokasi tambang bauksit di Tanjungpinang.

Perwakilan dari Kementerian ikut dalam sosialisasi tersebut.

Gubernur Kepri HM Sani, Sekdaprov Kepri Robert Iwan Loriaux mendampingiZulkarnain di RRI.

Usai mengadakan dialog interaktif di RRI, Gubernur Kepri HM Sani, Zulkarnain, SekdaprovKepri Robert Iwan Loriaux berfoto bersama.

Gubernur Kepri HM Sani tengah menyampaikan keterangan.

Gubkepri HM Sani menandatangani kesepahaman dengan kementerian dan KPK.

Gubernur Kepri HM Sani dan Zulkarnain melihat maket rencanapembangunan smelter di Galang Batang, Bintan.

Gubernur Kepri HM Sani, HM Soerya Respationo, Nur Syafriadi,Zulkarnain dan Paul Lubis mendengar keluhan peserta lainnya.

Gubernur Kepri HM Sani dan Wakil Ketua KPK RI Zulkarnain.

Dari kiri Nur Syafriadi, HM Soerya Respationo, HM Sani, Zulkarnain, dan Paul Lubis.

GUBERNUR KEPRI HM SANI DIDAMPINGI WAKIL KETUA KPK ZULKARNAIN DAN PEJABAT LAINNYA SAATMENINJAU LOKASI TAMBANG BAUKSIT DI TANJUNGPINANG.

sudah diadakan pertemuan di Gedung Serbaguna Kantor GubernurLama di Jalan Basuki Rahmat. Di sana dibahas berbagai persoalanyang terjadi terkait hasil tambang di Indonesia. Antara pusat dan daer-ah belum sinergis baik dalam segi aturan dan penerimaan pajak atauroyalti.

Karena itu, kesempatan tersebut merupakan langkah awal untukmenyamakan persepsi antara pemerintah pusat dan daerah serta KPK.Usai mengikuti pemaparan demi pemaparan dari peserta, dilanjutkandengan peninjauan ke lapangan. ***

Narasi dan Foto: Humas Pemprov Kepri

BINTAN - Usai suksesmelaksanakan jalan santai,Minggu (9/3) kemarin. Ko-misi Pemilihan Umum(KPU) Kabupaten Bintanakan kembali melaksana-kan kirab kampanye ter-buka, Sabtu (15/3) pekanini. Kirab tersebut akanmelibatkan seluruh partaipolitik mulai dari gedungMTQ Bintan sampai lapangan reliefAntam, Kijang.

“Kirab akan melalui jalur MTQTelukbakau, Sei Datuk dan berakhirdi monumen relief Antam Kijang,”ungkap Ketua Divisi SosialisasiPemilu KPU Bintan Sugianto kepa-da Tanjungpinang Pos, kemarin.

Pada saat kampanye terbuka itu,KPU Bintan menegaskan partai poli-tik hanya dibenarkan menggunakan3 unit kendaraan roda empat sepertijenis bus atau lainnya. “Tidak bolehlebih dari itu,” tambahnya.

“Nanti, kendaraan mere-ka diperbolehkan di hiassesuai atribut partainya,serta peserta boleh meng-gunakan baju dan atributpartai sekreatif mungkin.Mereka akan berkendaradari MTQ menuju SeiDatuk, untuk selanjutnyadari Sei Datuk akan jalansantai bersama di iringi

dengan kendaraan yang sudah di-hias tadi,” terang Sugianto.

Sambungnya, setelah jalan santaidan kirab tersebut, maka akan dilak-sanakan deklarasi damai bersama se-mua parpol, KPU dan pemerintahkabupaten Bintan bersama denganFKPD Bintan. “Hal ini harus kita laku-kan, selain untuk sosialisasi danmenyukseskan pemilu April menda-tang, ini juga untuk menjaga kebersa-maan semua pihak menjaga agar pemi-lu berjalan dengan damai dan tanpaada halangan,” tambahnya. (cr17)

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 2014 15TANJUNGPINANG POS

DIJUALOver Kredit atau cash Nissan X-Trail tahun 2005, plat nomor 3angka, mesin bagus, body mulus.

Minat hub. HP 082315440303

Menerima segala bentukrehap, keluhan rumah.

Kami solusinya

Hub. 0813 7109 9911/

0857 6536 3403

LASKAR MAKARYO

ENGLISH CLINICTanjungpinang & Batam

081979167341/081364722149

FB : eenngglliisshh cclliinniicc

73DA42DC

CONVERSATION CLUB(Foundatioan Program : SMP/SMA/UMUM)

(Upgrading Program)

KIDZ CLUB

(Calistung, Math English, Bimbel SD)

Kelas Pengembangan Diri utk SD+Fashion Show)

(Kelas Private)

Tim & Luar Kepri -akhlak,pengajar : SDM Lokal yang ber, presatsi Juara tingkat Kota, Provinsi & NasionalS1serta Gabungan Lulusan Dalam - Luar Negeri

yang membentuk Tim mereka.Ada juga English Native speaker (BULE) sesuai permintaan

II KK LLAA RR

AA GG AA MMNN

HP. 0812 764 25393

AYAM POTONG

BERSYARIAH

AYAM POTONG

BERSYARIAH

Alamat :

Jl.Sultan Mahmud,

(Tg.Unggat),

Depan Gg. 45

Alamat :

Jl.Sultan Mahmud,

(Tg.Unggat),

Depan Gg. 45

SYAIFUL0852 6404 0033SYAIFUL0852 6404 0033

RIBUT0821 7322 3540RIBUT0821 7322 3540

CALL MARKETINGCALL MARKETINGCALL MARKETINGTanjungpinang Pos

BENGKEL LAS

SINAR JAYA

Alamat Jl. D.I Panjaitan Km.8HP. 0823 910 21223 Jl. Soekarno Hatta No.24 E

ABADI SEJAHTERA

MOTOR

Jual - BeliMotor Baru & SekenJual - BeliMotor Baru & Seken

HP. 0852 6404 9020HP. 0852 6404 9020

HP. 0853 7569 9963 (Pusat)- Pin BB : 22AF84FF0853 7599 2444 (Kijang)0823 8914 2444 (Bt.10)

SMS. 0812 7736 1900 - Pin BB : 275A2FA1

HP. 0853 7569 9963 (Pusat)- Pin BB : 22AF84FF0853 7599 2444 (Kijang)0823 8914 2444 (Bt.10)

SMS. 0812 7736 1900 - Pin BB : 275A2FA1

Avia Star UtamaTour & Travel

Pusat : Jl. Adi Sucipto Km.12 (Simpang Jl.Masuk Bandara RHF Tanjungpinang -Telp.0771-7335006Cabang 1 : Jl. Adi Sucipto Km.10 (PertokoanRetail Square No.20) Tanjungpinang -Telp.0771-441291Cabang 2 : Jl. Sungai Datuk (Toko Baju NewStar) Kijang - Bintan - Telp.0771-61211

Hubungi :081918565173 - 081261841422

Hubungi :081918565173 - 081261841422

* DESAIN INTERIOR * GORDYN *

* WALLPAPER * KARPET *

* SARUNG SOFA * VERTICAL BLIND *

* ROLL BLIND * ROMAN SHADE *

* WOODBLIND * TAPLAK MEJA

Bukit Tinur Indah Blok A No.4,Jl. Handjojoputro, Batu 9

Kunjungi ruang pamer kami di :

MEGA COM

JL. ADI SUCIPTO, KM 10.( SAMPING HOTEL COMFORT )JL. ADI SUCIPTO, KM 10.( SAMPING HOTEL COMFORT )

Alamat :

NOTEBBOK. ANDROID,

BLACKBERRY, TABLET,

IPAD, IPHONE, PRINTER,

CAMERA, CCTV

TELP 0771 - 441304,MARKETING 0823 9141 0743TELP 0771 - 441304,MARKETING 0823 9141 0743

DP 0%

Menjual Tamiya serta Hot Wheels danberbagai spare part Tamiya

Hubungi : Eddy, HP : 0852 6455 3737/0819 1851 0303

Alamat :Hall Plaza Bintan Center, Tanjungpinang

Menjual Tamiya serta Hot Wheels danberbagai spare part Tamiya

Hubungi : Eddy, HP : 0852 6455 3737/0819 1851 0303

Alamat :Hall Plaza Bintan Center, Tanjungpinang

TSSTSSTSSTSSNano Spray + MagicNano Spray + Magic

HUB. 0853 6444 1829

A l a t k e c a n t i k a n d e n g a n t e k n o l o g imutakhir dapat menjaga kelembabankulit anda, menjadikan kulit wajah halus,cerah, bebas jerawat, �ek & kerutan.

Jl. Kemboja No.92 TanjungpinangTelp. 0812 7035 8599

SPA HOLIC

Menjual berbagai macam produkSPA dan Aksesoris Hijab

Kemboja

RUMAH PRODUKSI THEAVHIDZ

PESAN DISINI

KM.15 UBANARAH (BELAKANG KANTOR LURAH KENCANA)PINANG

2830458C 085267500400 Babbyfirts

SABLON KAOSMENERIMA

POLO HOODIERAGLAN

CETAK UNDANGANKami Juga Menerima Reseller untuk Distro / Toko AndaKami Juga Menerima Reseller untuk Distro / Toko Anda

PERUM.KENANGAN JAYA BLOK D44

Anda butuh rumah murah, cepatprosesnya, hanya bayar 3jt

langsung proses KPRHub. HP : 0813 2718 7828,

0823 1922 2567

HERY PROPERTY

Melayani, potong rambut, +cuci-cuci,blow catok+vitamin, creambath,

hair spa, hair mask, hair treatment,smoothing, rebonding, keriting digital,

colouring, sambung rambut, dll

DE_ANELA SALONHair Treatment

Alamat :

Jl. Teratai No.9 samping KFCHP. 081365304299

Ladies n Mens

PIN BBM 21043C5A

pelangsing

- PENGGELI

- PENY GETAR KECIL/BESAR

- PENY GETAR GOYANG

- PENY TEKUK MANUAL

- PENY MAJU MUNDUR

- VEGY GETAR

- VEGY MULUT

- VEGY BULU

- VEGY GETAR GOYANG

- BONEKA FULL BODY

- PENGHANCUR LEMAK

0812 7745 4454

Setelah di oles & dipompa langsung tambah besar, panjang kuat & tahanlama dan juga mengobatik ejakulasi dini. Dengan hasil permanen...Cukup1set untukm selamanya.. Terbukti .. !!!

Cukup 30 Kapsul penghancur lemak untukmelangsingkan perut paha, lengan & tubuh. Dalam 1Minggu turun 2-6kg. 100% Natural untuk Pria&Wanita

JAMAICA OIL + VACUUM

VITALITASCIALIS 20/50mgSPRAY TAHAN LAMAV6/VIAGRAMAXIMUM POWER

OBAT FRIGIDLINTAH OILARABIAN OILCOBRA OIL

TG.PINANG : 0812 7745 4454/0819 9131 1555Jl. A.Yani (Simpang Kuantan No.1 Bt.5 Atas) Samping Kiri KODIM 100M

VACUM + CREAM PAYUDARA

PENGGEMUK BADAN IDEAL

PENINGGI BADAN SUPER

PEMERAH BIBIR SENSUAL

PEMITUH MUKA & BADAN

SARI RAPET VEGT KESAT

PENGHILANG BEKAS LUKA

OBAT JERAWAT PATENT

PENGHILANG CELULITE

KOSMETIK :

AKSESORIS P / W DEWASA

ABENG

& BATAM : 0778-750 1113 / 0813 6499 6663Perum Golden Land Blok D No.57 Simpang Kara Batam Centre

Alamat :

Jl. Raya Uban Km.13No.18 -19,Tanjungpinang

HP. 0822 8399 6386,0853 7828 8837

BISMA CABANG TANJUNG INANGPSUPER TRUSS

RANGKA BAJA RINGAN ZINCALUME

Distributor dan Pemasangan Rangka BajaRingan, HARGA BERSAHABAT

C. TRUSS 75/65 Rp.65.000/btg

C. TRUSS 75/80 Rp.75.000/btg

C. TRUSS 75/100 Rp.100.000/btg

Reng Zincalum Rp.30.000/btg

Atap Metal Polos Rp.25.000/kpg

Cornice A Rp.63.000/Plus sak

Casting A Rp.43.000/Plus sak

Hollow 2x4 4m Rp10.000/btg

SOLUSI ATAP RUMAH ANDA

GARANSI KONSTRUKSI 10 TAHUN

READYSTOCKLebih Murah Stock harga mulai :

[email protected]

KARYA PERSADA

Anda Butuh

Uang Tunai ??Anda Butuh

Uang Tunai ??

JAMINAN BPKBMOTOR / MOBIL

ATAU SERTIFIKAT RUMAH

JAMINAN BPKBMOTOR / MOBIL

ATAU SERTIFIKAT RUMAH

HUBUNGI : 0812 35000 777RUKO BINTAN CENTER NO.15 SAMPING PLN BT.9

JL. D.I PANJAITAN TANJUNGPINANG

1 JamCair

MENERIMA RENTAL MOBIL, ANTAR JEMPUT,SUPIR BERPENGALAMAN.HUB.085264989945

RENTAL MOBIL

DIJUALDIJUAL RMH BRSRTIFIKAT 3KT + 3KM, PAM,FULL KRMIK & TRALIS,PGR,GARASI,LOKASIJL.ST.MAHMUD T.UNGGAT NO.36A HUB.08117049295(HASYIM),082170689275(BUDHIYAH)DIJUAL RUMAH BARU DAN SEKEN DIKOTATPI.HANYA 3 JT-10JT SIAP HUNI.HUB :0 8 1 2 7 7 2 7 5 2 1 6

PROMOSUZUKI ERTIGA NEW AND PROMO ALL TIPEERTIGA DAN PICKUP.KHUSUS DISCOUNTBESAR-BESARAN.HUB :A R Y : 0 8 1 3 6 4 7 0 5 2 8 6 . B B : 2 8 4 B C C 9 1

SUZUKI PICK UP CARRY FUTURA/MEGACARRY XTRA.READY STOCK.KUALITS TRUJI.DSKON MNARIK.DP20JT’AN.ANGSRN 2JT’AN.HUB.(ADE) 081270112012

DIJUAL MOBIL

HOME INDUSTRI ARTHA LANGGENGMENERIMA PESANAN KERIPIK KACANGDANBILIS. ANDA BERMINAT HUBUNGIHANDPHONE : 0 8 5 2 7 2 5 8 5 9 6 4

TERIMA PESANAN

SENTURY MENERIMA PESANAN ECERANDAN GROSIR SEMBAKO DAN KEBUTUHANA N D A S E H A R I - H A R IHUBUNGI SEGERA : EVI 085272116524

MNRIMA PANGGILAN SPESIALIS GIGI PALSU,TAMBAL GIGI BERLUBANG, FRAME,FORSELEN DAN BEHEL. JL. SUNGAI DATUKKIJANG,TANJUNGPINANG. TLP. 085234568213HARI MINGGU BUKA

BANGUN RMH/RUKO.TUKANG JAWABRPNGALAMAN.PKRJAAN RAPI.DICARITNAH UTK BANGUN BAGI.HUB.PETER,HP.081374033381.LOKASI TANJUNGPINANG

KEHILANGAN

LOWONGAN KERJADIBUTUHKAN 2 KARYAWAN SALON YGBRPNGALAMAN BAG. GUNTING,KRITING.BERMINAT HUBUNGI.08117721238 ATAU081363813830.ALMT JL.TUGU PHLAWAN NO.6

SUZUKI KARIMUN WAGON-R,BENSINIRIT,KABIN LUAS & HARGA TERJANGKAU.INFORMASI PRODUK, KREDIT DANPEMESANAN HUB.(ADE) 081270112012

TLH HILANG DOMPET WRNA COKLAT :1 KTPAN.JOHANSEN SINAGA,2 SIM:B2 UMUM DKIJKRTA,C MOTOR,1 ATM DNAMON,1NPWP.HUB:JOHANSEN SINAGA,0 8 1 3 6 4 3 5 9 3 3 5 , 0 8 5 2 9 6 9 0 5 5 5 5

MENJUALGTR FENDER STRATOCASTER 1,4JT NEGO,FX ZOOM G1 700RB NEGO,TERSEDIA JGAMIC SHURE SM,KBEL JACK,SOFTC A S E . H U B . 0 8 2 1 6 9 6 2 5 9 6 9

BISMA BUILDING MATERIAL MMBTUHKNADMNSTRASI,SALES COUNTER,MRKETNG,L O G I S T I C . S Y R T: M I N . S M U , P K R J AKRS,BRPNMPILAN MNARIK.ANTR LMRN KEJL.RAYA UBAN KM.13 NO.18-19.TLP.PT. BISMA SUPER.085378288837

IKLAN BARIS

DIBUTUHKAN 1 ORANG DRAFTER DANESTIMATOR. PRIA, TAMATAN STMBANGUNAN/ D3 TEKNIK SIPIL. HUBUNGI :0 8 1 2 7 7 1 3 3 2 3 6

DIBTHKN ,1.MRKTING, 2.PNGANTAR BRG.SYARAT:MMLIKI E-KTP TPI,KNDARAAN,RJIN,JJUR,ULET.FASILITAS: GJI,BBM,KOMISI.LMRN ANTAR LANGSUNG INTERVIEW .JL.CMPEDAK NO.21 C,085664530123

TAMAN BCAAN GHANI-RICHIE.DI PLATARANJEBONG,BT.9(SBLH YMHA MUSIC),TPI.RNTAL ANEKA KOMIK JPNG/KOREA,NOVEL,DONGENG ANAK,CERGAM,BKU YGLNGKP.BUKA SNIN-SBTU JAM 12 SIANG-8MLM.ADA DISKON RNTAL.085668238996

RENTAL KOMIK,NOVEL,BUKU

ORG LAKI2 CINA(BLM MNIKAH),CRI JDOHCEWEK CHINESE(BLM MNIKH),UMR 20 S/D33THN.DRI KLIMNTAN,RIAU,JKRTA.BSAHUB. 0823 8629 2358 TPI, +65-90775083

CARI JODOH

IKLAN HUBUNGI : 0771 - 7447234

KHLGN STNK A/N DIAN MARDIANA,BP2850TP.28D MIO,AL 115/BIRU/2009.NO.MSIN:MH328D00B9J762901,NO.BPKB:28D-763454.NO.HP:081364597154 A/NTHEO EKA

“Jika teknologi ini berhasil, sistempembangkit listrik tenaga gas ituakan dikembangkan di daerah pu-lau-pulau wilayah Lingga, Anambasdan Natuna. Pembangkit listrik ten-aga gas di Tekojo itu kita resmikan,Selasa (11/3) ini,” ujar H.M Sani.

Sebelumnya Gubernur Kepri H.MSani meresmikan pengoperasianPembangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU) Galang Batang di Kabupat-en Bintan pada tahun 2012. Padasaat itu, PT Capital Turbin Indone-sia sebagai pengelola PLTU GalangBatang mengoperasikan mesin ber-daya sekitar 12 MW. Daya tersebutdisinkronisasikan dengan jaringanPLN Tanjungpinang.

DPRD Minta GesaPembangunan PLTU Kijang

Sementara itu anggota DPRDKepri, Rudy Chua meminta agarPLN merealisasikan janjinya untukmenyediakan pembangunan mes-in pembangkit listrik tenaga uap(PLTU) dengan daya 2X15 MegaWatt (MW) di Kijang, KabupatenBintan. Upaya itu bertujuan untukmenangani krisis listrik di Pulau Bin-tan, Kabupaten Bintan dan KotaTanjungpinang.

“Kita minta PLN agar merealisasi-kan janji pembangunan mesin pem-bangkit dengan daya 2X15 MWitu,” kata Rudy ketika dihubungi be-lum lama ini.

Rudi juga mengingatkan agarPLN segera merealisasikan pelak-sananaan pembangunan proyekPLTU di Sungai Lekop yang diker-jakan PT Tenaga Listrik Bintan

(TLB). Project itu sudah direncana-kan sebelum pembangunan PLTUdi Galang Batang. Tapi realisasinya,pembangunan PLTU Galang Ba-tang lebih awal rampung. Sementa-ra, PLTU yang direncanakan PLNmelalui PT TLB belum terealisasi.

Rudi menambahkan, dari penjela-san General Maneger PLN CabangTanjungpinang, Mahyudin, men-gaku belum mengetahui kondisi dansituasi Listrik maupun PLN di KotaTanjungpinang. Namun secaraumum manajemen PLN menyatakan,kondisi beban Daya PLN saat inihanya tinggal 54 Mega Watt (MW)dengan daya puncak menyentuhsebesar 53 Mega Watt. Sehinggamengakibatkan sering terjadinyapemadaman.

“Menurut pihak PLN, pemada-man listrik di Kota Tanjungpinangdisebabkan karena mesin PLTDSuka Berenang mengalami kerusa-kan. Sehingga, hanya mengharap-kan daya dari tenaga listrik dari PLTDKM 14 Tanjungpinang di Air Rajaditambah PLTU Galang Batang,”jelas Rudi menyampaikan sesuaipenjelasan Wahyudin.

Rudi juga mengatakan, PLN mer-encanakan memasok tambahandaya sebesar 6 MW dari PLTU Ki-jang. Tapi masih ada perbaikan padasalah satu turbin mesin PLTU Ga-lang Batang karena sudah over. Kon-disi itu yang bisa mengakibatkanbyar pet. “PLN dalam melakukan pe-madaman hanya di satu lokasi. Seh-ingga masyarakat mengadu kepa-da dewan. Harusnya PLN melaku-kan pemadaman secara bergilir danmerata,” demikian kata Rudy. ***

Bakal ........... dari halaman 16

“Dijadwalkan, usai pelaksanaan Pemi-lu Legislatif,” kata Kepala BPS Kabu-paten Bintan Hamizar, kemarin.

Dikatakan Hamizar, pendataanpenduduk miskin merupakan instruk-si Wakil Presiden RI, Boediono dandilaksanakan setiap 3 tahun. Padabulan Juni 2014 mendatang merupa-kan sensus keempat kalinya dari pen-dataan penduduk miskin di Bintan.

Meski menjadwalkan pada bulanJuni 2014, namun saat ini, BPS Kabu-paten Bintan masih menunggu suratinstruksi tersebut. Hanya saja, saatini pihak BPS Kabupaten Bintansudah mempersiapkan berbagai halmengingat pola pendataan BPS, sedi-

kit berubah. “Kalau dulu pola pen-dataan adalah targetnya pendudukmiskin penerima bantuan pendidikan,kesehatan, perumahan dan bantuantunai. Pada pendataan nanti, hanyafokus pada pendidikan dan keseha-tan saja,” demikian jelas Hamizar.

Di lain hal, Hamizar mengatakanpendataan tersebut selain dilaporkanke Pemerintah Pusat, juga akan dis-erahkan ke pihak BPJS. Diharapkanpendataan tersebut akan memudah-kan pihak BPJS dalam memberikanpelayanan kesehatan bagi pendudukmiskin. “Karena nama penduduk mis-kin sudah terdata,” demikian ditam-bahkan Hamizar. (cr17)

Data ............. dari halaman 16

air mendidih. “Sederhana Mas.Makanan ini terbuat dari bahandasar ubi lalu dikukus. Hanya den-gan waktu tak sampai setengah jamsudah diangkat,” tambahnya

Tanjungpinang Pos mencobamencicip makanan tersebut. Rasan-ya tawar sedikit lemak. Rasa itumenunjukkan ciri khas soami karenatidak boleh manis terlebih dicampurpewarna manisan. “Memang begiturasanya. Biasanya pelanggan ma-kan soami dengan sambal, juga bisadimakan dengan ikan goreng mau-pun ikan masak pedas,” katanya.

Sefty menyebutkan makanansoami ini sudah dilestarikan sejaksebelum dirinya dilahirkan. Bayang-kan saja, berapa tahun umur makan-an khas soami ini. Kini Sefty sudahmenginjak umur 23 tahun mengakumakanan ini sudah menjadi ciri khasmasyarakat Kawal. “Sejak sebelumlahir makanan ini sudah ada dan pem-

buat sudah tua-tua,” katanya.Ditambah lagi, Sefty mengaku bah-

wa makanan soami ini tidak hanyasering diburu masyarakat suku Bu-ton saja. Namun masyarakat lainseperti Melayu, Jawa bahkan Tion-ghoa suka berburu makanan soami.Katanya, pada saat kecil-kecil dulumakanan soami ini sering diburumasyarakat Bintan yang sering melin-tas Jembatan Kawal. Tidak heran ka-lau satu bulan itu, Sefty sebagai pen-jual bisa meraup bersih antara Rp100 sampai Rp 500 ribu. “Tergantungbahannya, apalagi sulit mencari ubi,”tambahnya.

Pada saat ini Sefty menjelaskantidak bisa dibandingkan dengan dulupada saat dirinya masih kecil. Soamipaling sering diburu, selain otak-otaksebagai makanan khas. Soami ini jugasering dibeli oleh pengendara sepe-da motor maupun pengemudi mo-bil mewah. ***

Rasanya ....... dari halaman 16

Penolakan berupa larangan meliputterjadi saat oknum sekuriti hotelmendekati sekelompok wartawandan mengusir. Pengusiran seharusnya tidak per-lu terjadi karena wartawan sudahmendapat undangan dari BagianHumas Pemkab Bintan untuk me-liput acara tersebut. Para wartawanyang mendapat perlakuan tidakmenyenangkan itu diantaranya Su-hardi wartawan TanjungpinangPos, Harry wartawan Batam Pos,Desi Posmetro Batam dan media lainseperti Tribun Batam, Haluan Ke-pri, Barelangpos.com.

Siang itu, oknum sekuriti Hotel Sa-hid Bintan berinisial Am mendatan-gi sekelompok wartawan saat bera-da di gedung pertemuan Hotel Sa-hid Bintan. Dengan alibi sudahmendapatkan perintah dari panitiaacara, Am meminta agar wartawanuntuk keluar dari ruangan. Karenadianggap sudah menganggu kon-

sentrasi peserta rapat.“Wartawan ya? Kalau bisa di luar

ya, nanti menganggu acara rapat didalam,” kata Am sambil menggiringwartawan ke pintu.

Pada saat itu, sempat terjadi kerib-utan kecil. Wartawan Batam Pos,Harry mempertanyakan kepadaoknum sekuriti tersebut, mengenaialasan wartawan harus keluar dariruang pertemuan.

“Siapa yang minta kami keluar,”tanya Harry kepada oknum terse-but. Tidak memperdulikan hal itu,oknum sekuriti terus mengusir war-tawan. “Nanti saya jelaskan siapayang intruksikan. Sementara tetapdi luar saja,” sahut oknum sekurititersebut.

Mendapat perlakuan itu Harrykesal. Harry mengaku selama bertu-gas sebagai wartawan, kejadian pen-gusiran baru kali ini dialaminya. Harrymenjelaskan jika kehadirannya diHotel Sahid Bintan adalah untuk me-

liput agenda Pemkab Bintan, sete-lah mendapatkan undangan dariHumas Pemkab Bintan. “Kabag hu-mas yang minta kami ke sini. Kalaubukan karena undangan, kami jugatidak akan ke sini,” cetus Harry.

Terkait masalah ini, Harry bertekadakan melaporkan ke Bupati BintanH Ansar Ahmad. Senada dikatakanFebri wartawan RRI dan Desi dariPosmetro Batam. “Baru pertamakalinya diusir,” tambah wartawanlainnya.

Kabag Humas Pemkab BintanRonny saat dihubungi mengatakanbahwa rapat tersebut dihadiri selu-ruh FKPD dan Bapeda Bintan, den-gan pembahasan diantaranya per-siapan Pemilu. Ronny mengatakanjika rapat tersebut adalah tertutup.“Pada prinsipnya, rapat Musren-bang dihadiri FKP se-Bintan. Tapi,ada juga disampaikan pembahasanpersiapan Pemilu,” demikian jelasRonny. (adi)

Diusir ................................... dari halaman 16

Sabtu Pekan Ini Kirab Kampanye TerbukaPARPOL HANYA DIBOLEHKAN BAWA 3 UNIT MOBIL

Dari satu sisi, Hj Dewi Kumalasariharus menjalankan tugas sebagaiibu kepala daerah dalam upaya men-ingkatkan pemberdayaan kese-jahteraan keluarga masyarakat.

Sedangkan di sisi lain, Hj DewiKumalasari tidak bisa memungkiri di-rinya sebagai calon legislatif (Caleg)DPRD Provinsi Kepri dari PartaiGolkar untuk Dapil Bintan-Lingga.Menyadari dirinya sebagai guru danpengawas pendidikan, Hj Dewi Ku-malasari tidak bisa meninggalkan jatidirinya. Bidang pendidikan itu pulayang menjadi harapan bagi Hj Dewiuntuk meningkatkan kesejahteraanmasyarakat Kepri untuk masa men-datang.

“Sebagai Caleg, saya sudah siapmental, fisik dan siap menang mau-pun kalah pada Pemilu nanti. Untukmeraih di kursi dewan, saya hanyamemberikan pemahaman kepadamasyarakat agar jadi pemilih yangcerdas. 9 April nanti, diharapkan se-mua masyarakat datang ke TPS danmenggunakan hak pilihnya. Janganada yang golput,” ujar Hj Dewi Ku-malasari, kemarin.

Hj Dewi berharap, seluruh masya-rakat meluangkan waktu sebentarpada saat 9 April nanti. Sehingga

penyelenggaraan Pemilu di Kepriberjalan maksimal, lancar dan suk-ses. Imbauan menggunakan hakpilih secara jujur, adil dan cerdas itumenurut Hj Dewi bagian dari pen-didikan politik yang harus ditanam-kan kepada masyarakat. Sedangkanuntuk jangka panjang, Hj Dewi tetapmemfokuskan pembangunanmasyarakat diawali dari bidang pen-didikan.

Meningkatkan bidang pendidi-kan yang lebih merata kepadamasyarakat itu, bagi Hj Dewi Ku-malasari merupakan prioritas yangtidak bisa ditawar-tawar. Karena,masyarakat daerah saat ini membu-tuh pendidikan guna menunjangbidang lainnya dalam upaya men-capai kesejahteraan. Masyarakatakan memahami sendiri bagaimanapentingnya pendidikan untuk masadepan.

“Upaya peningkatan pendidikanmasyarakat pada masa sekarang se-benarnya sudah berjalan. Tapi per-lu diberikan secara merata. Teruta-ma memberikan jaminan bebas bi-aya sekolah untuk anak kurangmampu dan daerah pesisir maupunpulau kecil,” demikian disampaikanHj Dewi Kumalasari. (fre)

Pendidikan.......dari halaman 16

Asisten Administrasi Perekonomi-an dan Pembangunan SekretariatDaerah Kabupaten Bintan, Ir KaryaHarmawan di dampingi KepalaBLH Kabupaten Bintan Patimurapada saat pembukaan mengatakanPramuka berperan dalam menjagadan mengelola lingkungan hidup.Terlebih pada saat musim kemarauini permasalahan lingkungan sedi-kit terabaikan misalnya dikarena-kan kebakaran hutan dan lahan.

“Wajar saja jika alam kurang bersa-habat,” kata Karya.

Lain hal, pelatihan yang melibat-kan sekitar 160 peserta, menurutKepala BLH Kabupaten Bintan Pa-timura, akan memberikan penge-tahuan tentang Saka Lingkunganatau dikenal Saka Kalpataru. Kare-na itu, pihak BLH mengundangnarasumber dari KLH untuk mem-berikan pengetahuan tersebut.

“Pelatihan sudah mendapatkan

izin KLH. Karenanya, narasumberdidatangkan dari KLH yakni IbuJo Kumala Dewi,” kata Patimura.

Dengan menghadirkan nara-sumber KLH, Patimura meng-harapkan peserta pelatihan men-dukung program Pemkab Bintanyakni Bintan Bersih. Meski katan-ya, program Bintan Bersih belumberjalan baik, namun diharapkanke depan Bintan raih penghargaanAdipura. (adi)

Pelatihan .............................. dari halaman 16

Sugianto

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

JALAN SANTAI: Masyarakat Bintan saat mengikuti jalan sehat bersama KPU Bintan di dekat lapanganRelief Antam, Kijang, Minggu (9/3).

PRO BINTAN TANJUNGPINANG POS

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 11 MARET 201416

BINTAN - Dra Hj Dewi Kumalasari mengakui se-makin padat jadwal kegiatan yang dijalani menje-lang pemilihan umum (Pemilu) 9 April 2014 ini.

BINTAN - Badan LingkunganHidup (BLH) Kabupaten Bintanmengadakan pelatihan tentangpengelolaan lingkungan hidupkepada penegak dan pandegaKwartir Ranting Pramuka Bintan,

Menyempatkan istirahat di sela-sela mengisi waktu peliputan diBintan. Mata tertuju pada ma-

kanan yang dibungkus dengan meng-gunakan pelastik tembus pandang. Darikejauhan, Tanjungpinang Pos mencoba

Pendidikan KunciKesejahteraan Rakyat

Dra Hj Dewi Kumalasari MPd

Lanjut ke Hal 15

Lanjut ke Hal 15

Rasanya Sedikit Berlemak dan Enak Dicocol SambalUBI SOAMI MAKANAN TURUN TEMURUN SUKU BUTON DI BINTAN

BINTAN TIMURDiusir Keluarsaat Peliputan

BINTAN - Wartawan berbagai media di Keprimendapatkan penolakan pada saat meliput rapatFKPD Pemkab Bintan di Hotel Sahid Bintan, Kaw-al, pada Senin (10/3).

HARI INI GUBERNUR RESMIKAN PLTMG TEKOJO

DIRENCANAKAN, Gubernur Kepri,H Muhammad Sani akan meresmikanpembangkit listrik tenaga mesin gasdi Tekojo Kecamatan Bintan Timurpada Selasa (11/3) hari ini. Pembang-kit listrik dengan daya 2x2,3 mega-watt itu bakal mampu melayani danmenerangi 6 ribu rumah warga.

H Sani menjelaskan, pembangkit

Bakal Terangi6 Ribu Rumah

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

JALAN KAKI: Sejumlah pelajar terlihat semringah saat berjalan kaki usai pulang sekolah di Telukbakau,Bintan, kemarin.

listrik yang dibangun di atas per-mukaan laut (terapung) di daerahTekojo Kijang itu merupakan ujicoba pertama di Kepri bahkan per-tama di Indonesia. Dengan teknolo-gi, gas dari Jambi dan Natuna yangdigunakan di Batam dikompres dansisanya dibuat untuk bahan bakarpembangkit listrik di Kijang.

Teknisnya, lanjut H Sani, sisa ko-mpres gas di Batam itu dimasukan

ke tabung serta dibawa ke Kijangdengan kapal. Di Kijang, sisa gas itudigunakan bahan bakar pembang-kit listrik. Selama ini pembangkit lis-trik menggunakan bahan bakar so-lar dan batubara dengan biaya ma-hal. Pemprov Kepri bersama PLNmencoba menggunakan bahanbakar sisa kompres gas dengan bi-aya murah.

YUSFREYENDI, Bintan

Lanjut ke Hal 15

BINTAN - Pada bulan Juni2014 mendatang, Badan Pu-sat Statistik (BPS) Kabupat-en Bintan menjadwalkanakan meng-update data pen-duduk miskin di Bintan. Datapenduduk miskin tersebutakan diserahkan kepadaBPJS (Badan Penyelengga-ra Jaminan Sosial).

Data PendudukMiskin Akan

Diserahkan ke BPJS

SENSUS PENDUDUK

Hamizar Lanjut ke Hal 15

menghampiri warung tua yang sudahsejak puluhan tahun berada di jembatanKawal pusat masyarakat nelayan Bintan

menjual hasil tangkapan ikan Tongkoln-ya yang didapat dari laut.

Setiba di warung milik Ibu Sefty, Tan-

jungpinang Pos lalu mencoba menggali-gali pertanyaan soal apa nama makananyang berbentuk persegi tiga dan ber-bungkus pelastik tersebut. Oleh banyakmasyarakat, makanan yang disebut-se-but ‘soami’ tersebut hanya bisa diolahmasyarakat Buton. Di mana merekasudah lama melestarikan makanan terse-but.

“Ini namanya soami dan harganyamurah hanya Rp 5 ribu. Biasanya larismanis pada saat hari-hari libur seperti hariSabtu dan Minggu,” ungkap Sefty

Sambil melihat makanan soami yangmasih berbungkus kantong pelastik itu,Sefty juga bercerita bahwa Soami ini ter-buat dari bahan olahan yang sangat sed-erhana. Yakni hanya rempahan ubi lalusetelah itu dikukus dengan menggunakan

Jalan-jalan ke KawalGunung Kijang ada

warung makan soami.soami adalah makananyang terbuat dari umbi-

umbian. Konon makananini sudah menjadi

makanan turun-temurundan dibuat oleh warga

Buton di Bintan.

SUHARDI, Bintan

Lanjut ke Hal 15

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

MAKANAN: Soami adalah jenis makanan terbuat dari ubi dan turun-temurunditurunkan masyarakat Buton di Bintan.

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

JABAT TANGAN: Kepala BLH BINTAN Pattimura jabat tangandengan anggota pramuka saat pelatihan lingkungan, Senin (10/3).

Pelatihan LingkunganHidup Undang

Narasumber KLH

DIIKUTI 160 ANGGOTA PRAMUKA SE-BINTAN

di Agro Resort, Kawal pada Se-nin (10/3). Dalam pelatihan itu,hadir sebagai pembicara dariKementerian Lingkungan Hidup(KLH).

Lanjut ke Hal 15