Dealing With Emotions

Preview:

DESCRIPTION

dialing with emotion

Citation preview

DEALING WITH EMOTIONS

COMMUNICATION TEAM

Communicating Emotions

• Sebagai manusia biasa penting bagi kita untuk mengekspresikan emosi.

• Berbagi dan mengkomunikasikan emosi yang kita rasakan adalah jalan terbaik dalam menjalin hubungan dengan orang lain dan membiarkan emosi kita keluar secara sehat.

6 level used in communicating emotions

1. Small talkAwali dengan basa basi yang bertujuan untuk membuka percakapan dengan prinsip lebih baik ada pembicaraan daripada saling diam.

2. Talk about things and peopleBicara tentang apa yang sedang kita lakukan, tidak bicara tentang siapa diri kita.

3. You reveal your opinions, thoughts & ideasMulai bicara tentang pendapat dan apa yang kita pikirkan. Jika ada indikasi pembicaraan ini ditolak, kita kembali pada small talk.

4. Your emotions talkBicara dengan emosi kita. Rasa marah, kecewa, cemburu, ketidaksukaan bisa kita ekspresikan disini.

5. You talk about the way you feel and who you areDisini kita cooling down, bicara tentang perasaan kita dengan cara yang lembut dan assertive. Disini kita belajar untuk tahu tentang diri kita dan membantu oranglain untuk tahu tentang dirinya.

6. Peak CommunicationsKondisi dimana kita secara sempurna mampu bicara dengan orang lain dengan saling memahami, mendalam dan memuaskan secara emosi

DOMAIN 1

IAM

RIGHTJUSTIFICATION

DOMAIN 2

LoveTrust

UnderstandingCare

LISTENING

EMOTIONAL POSITIONS

• I will act the way I feel– Perilaku anak kecil yang selalu bertindak apa

adanya sesuai perasaannya– Ketika marah membuang boneka, menangis

meraung ketika minta mainan, dll– Perilaku tanpa alasan, tidak logis dan tidak dewasa

• You’re going to act the way I feel– Perilaku menunjukkan dominasi, memaksa orang

untuk melakukan sesuai apa yang kita inginkan– Kita berteriak, membanting pintu, menyalahkan

banyak hal agar orang melakukan sesuai keingina kita.

– Kita memaksa orang untuk berfikir dan bertindak sama dengan apa yang kita pikirkan dan kita lakukan.

• I can’t help the way I feel but I can help the way I think and act– Kita belajar untuk bersikap dewasa, adil, logis dan

beralasan. Tidak bersikap impulsif dalam situasi yang kita hadapi.

– Kita menyadari tidak ada manfaatnya marah, cemburu, kecewa, dll. Semua itu hanya emosi-emosi kecil dalam rentang kehidupan kita.

– Kita tidak selalu bisa berada dalam posisi emosi ini tapi kita bisa katakan pada diri kita bahwa bukan emosi yang mengontrol pikiran dan perilaku kita tapi kita yang mengontrol emosi

Alhamdulillah…

CASE1. Anda berada dalam situasi selalu diejek oleh teman-

teman 1 kelas karena masalah fisik (badan besar), anda merasa dengan ejekan itu menjadikan anda minder dan sedih. Bagaimana cara komunikasi anda untuk meminta teman supaya tidak melakukannya kembali?

2. Anda seorang mahasiswa yang dituduh menyebarkan jawaban ujian, sehingga anda di skorsing tidak mendapatkan nilai ujian tersebut dan harus ujian ulang, padahal teman anda yang memaksa untuk memberitahu jawaban. Bagaimana komunikasi anda untuk mendapatkan solusi terbaik?

Recommended